Tugas 2 Perbaikan EYD Dan 5 Istilah Teknik Elektro

2
Nama : Dila Resti Wahyuni No.Registrasi : 5115111691 Tugas 2 : Bahasa Indonesia 10 Perbaikan EYD dan 5 istilah bidang teknik elektro Judul Skripsi : PEMBUATAN SISTEM PENERANGAN DENGAN INPUT RFID SEBAGAI PEMBUKA KUNCI PINTU OTOMATIS BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER DAN VISUAL BASIC Oleh : Danang Yuliardi S.Pd. Perbaikan EYD 1. Mengontrol sistem instalasi penerangan dengan input RFID menggunakan Programmable Logic Controller dan Visual Basic. Seharusnya Visual Basic karena bahasa asing 2. disebut tag atau transponder (Transmitter + Responder). Tag ditulis tag karena bahasa asing 3. Komponen utama dari RFID tag adalah chip dan tag-antena yang biasa disebut dengan inlay, dimana chip berisi informasi dan terhubung dengan tag-antena. Tag = tag, chip = chip, tag-antena = tag-antena 4. mentransmisikan data atau informasi tidak secara kontinyu, dimana transmitter dapat mentransmisikan Kontinyu = kontinu 5. Interface komunikasi serial yang digunakan adalah UART (Universal Asynchronous Receiver/Transmitter). Interface = Interface 6. … ujung dari motor DC dihubungkan dengan common dari masing-masing relai . Relai harusnya ditulis relay 7. … elektronik seperti PLC, RFID, dan lain sebagainya. Setelah RFID tidak ada koma sehingga kalimat diatas menjadi … elektronik seperti PLC, RFID dan lain sebagainya. 8. Namun IR yang akan digunakan perlu diaktfikan terlebih dahulu dengan gabungan fungsi DIFU dan KEEP. Diaktifikan harusnya diaktifkan 9. … dan saklar-saklar yang relevan) telah banyak digeser dan digantikan oleh sistem kontrol otomatis. Saklar harusnya ditulis sakelar

Transcript of Tugas 2 Perbaikan EYD Dan 5 Istilah Teknik Elektro

Page 1: Tugas 2 Perbaikan EYD Dan 5 Istilah Teknik Elektro

Nama : Dila Resti Wahyuni

No.Registrasi : 5115111691

Tugas 2 : Bahasa Indonesia 10 Perbaikan EYD dan 5 istilah bidang teknik elektro

Judul Skripsi : PEMBUATAN SISTEM PENERANGAN DENGAN INPUT RFID

SEBAGAI PEMBUKA KUNCI PINTU OTOMATIS BERBASIS

PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER DAN VISUAL BASIC

Oleh : Danang Yuliardi S.Pd.

Perbaikan EYD

1. Mengontrol sistem instalasi penerangan dengan input RFID menggunakan

Programmable Logic Controller dan Visual Basic.

Seharusnya Visual Basic karena bahasa asing

2. disebut tag atau transponder (Transmitter + Responder).

Tag ditulis tag karena bahasa asing

3. Komponen utama dari RFID tag adalah chip dan tag-antena yang biasa disebut

dengan inlay, dimana chip berisi informasi dan terhubung dengan tag-antena.

Tag = tag, chip = chip, tag-antena = tag-antena

4. mentransmisikan data atau informasi tidak secara kontinyu, dimana transmitter dapat

mentransmisikan

Kontinyu = kontinu

5. Interface komunikasi serial yang digunakan adalah UART (Universal Asynchronous

Receiver/Transmitter).

Interface = Interface

6. … ujung dari motor DC dihubungkan dengan common dari masing-masing relai.

Relai harusnya ditulis relay

7. … elektronik seperti PLC, RFID, dan lain sebagainya.

Setelah RFID tidak ada koma sehingga kalimat diatas menjadi … elektronik seperti PLC,

RFID dan lain sebagainya.

8. Namun IR yang akan digunakan perlu diaktfikan terlebih dahulu dengan gabungan

fungsi DIFU dan KEEP.

Diaktifikan harusnya diaktifkan

9. … dan saklar-saklar yang relevan) telah banyak digeser dan digantikan oleh sistem

kontrol otomatis.

Saklar harusnya ditulis sakelar

Page 2: Tugas 2 Perbaikan EYD Dan 5 Istilah Teknik Elektro

10. 3.7.2 Pengalamatan I/O PLC

Pengalamatan harusnya Pengamatan

5 Istilah bidang teknik elektro

Frekuensi adalah 1 kekerapan 2 jumlah pemakaian suatu unsur bahasa dl suatu teks

atau rekaman; 3 jumlah getaran gelombang suara per detik; 4 jumlah getaran

gelombang elektrik per detik pd gelombang elektromagnetik

Frekuensi, Frequency, kaidah perubahan pertengahan dan akhiran kata dari bahasa

asing menjadi bahasa Indonesia seperti ; -q menjadi –k, dan –cy menjadi –si, artinya

adalah bilangan getar sebuah gelombang (gelombang apapun)

Kapasitor adalah peranti elektrik yg terdiri atas dua penghantar dan disekat di

antaranya dng dielektrik, yg mempunyai kapasitans tertentu kondensor atau

kondensator elektrik

Sakelar berasal dari bahasa belanda sakelar (schakelaar). Dalam bahasa indonesia

sakelar artinya penghubung dan pemutus aliran listrik (untuk menghidupkan atau

mematikan lampu)

Relai adalah suatu piranti yang menggunakan magnet listrik untuk mengoperasikan

seperangkat kontak

Transistor dalam kamus bahasa indonesia adalah 1 alat elektronik yg terbuat dr

semikonduktor untuk dihubungkan dng komponen atau alat lain, dapat digunakan sbg

penguat detektor, sakelar sinyal, isyarat listrik, atau elektromagnetik; 2 pesawat radio

yg menggunakan transistor