Tugas 2

2
Nama : Raka Rahman NIM : 125020300111012 Environment scanning and Industry analysis Sebuah perusahaan yang ingin memulai bisnis sangat diwajibkan untuk memindai atau menganalisis tentang lingkungan dan industri yang akan dilakukan, karena hal tersebut akan berdampak pada kelangsungan eksistensi perusahaan tersebut. Banyak perusahaan yang baru masuk ke sebuah lingkungan atau pasar namun dengan cepat perusahaan itu terdepak, hal itu karena perusahaan tersebut kurang bisa beradaptasi pada lingkungan sekitar dan pasar yg diterjuni. Pengamatan Lingkungan Dalam melakukan pengamatan lingkungan, manajer strategi harus menyadari bahwa ada 2 variabel dari lingkungan yang akan mempengaruhi eksistensi perusahaan tersebut kedepannya. - Lingkungan Alam Dalam pengamatan lingkungan alam ini manajer perlu memperhatikan keadaan alam sekitar perusahaan. Misalnya saja pengamatan sumber daya yang ada, manajer perlu untuk mengetahuinya karena dengan mengetahui sumberdaya yang terdapat di sekitar perusahaan maka manajer dapat mempertimbangkan pontensi alam yang dapat dimaksimalkan. - Lingkungan Masyarakat Dalam pengamatan lingkungan masyarakat ini hal yang dimati lebih luas lagi, dan lebih menentukan

description

manajemen strategi

Transcript of Tugas 2

Nama: Raka RahmanNIM: 125020300111012

Environment scanning and Industry analysis

Sebuah perusahaan yang ingin memulai bisnis sangat diwajibkan untuk memindai atau menganalisis tentang lingkungan dan industri yang akan dilakukan, karena hal tersebut akan berdampak pada kelangsungan eksistensi perusahaan tersebut. Banyak perusahaan yang baru masuk ke sebuah lingkungan atau pasar namun dengan cepat perusahaan itu terdepak, hal itu karena perusahaan tersebut kurang bisa beradaptasi pada lingkungan sekitar dan pasar yg diterjuni. Pengamatan Lingkungan Dalam melakukan pengamatan lingkungan, manajer strategi harus menyadari bahwa ada 2 variabel dari lingkungan yang akan mempengaruhi eksistensi perusahaan tersebut kedepannya. Lingkungan AlamDalam pengamatan lingkungan alam ini manajer perlu memperhatikan keadaan alam sekitar perusahaan. Misalnya saja pengamatan sumber daya yang ada, manajer perlu untuk mengetahuinya karena dengan mengetahui sumberdaya yang terdapat di sekitar perusahaan maka manajer dapat mempertimbangkan pontensi alam yang dapat dimaksimalkan. Lingkungan MasyarakatDalam pengamatan lingkungan masyarakat ini hal yang dimati lebih luas lagi, dan lebih menentukan eksistensi perusahaan. Misalnya saja, manajer perlu untuk memperhatikan masyarakat sekitar yang berhubungan dengan pesaing, pemasok, customer, dan lain-lain. Dengan begitu manajer strategik dapat membuat rencana guna menghadapi ancaman pesaing terhadap perusahaan. Analisis IndustriSebuah industri adalah sekelompok orang yang menghasilkan barang atau jasa. Pemeriksaan kelompok stakeholder yang penting, seperti pemasok dan pelanggan, dalam lingkungan perusahaan tentu merupakan bagian dari analisis bisnis. Jadi tujuan analisis bisnis yang utama adalah untuk mengetahui seberapa prospek bisnis ini dilakukan dan ancaman apa saja yang mungkin akan dihadapi pelaku bisnis tersebut.