TM BENGKEL.docx

download TM BENGKEL.docx

of 9

Transcript of TM BENGKEL.docx

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    1/9

    TIKET MASUK 

    PRAKTIKUM PERBENGKELAN

    Nama : Sukses Agustin Nahmudiyah

    NIM: 131!!"!1111!33

    Ke#as : $

    Ke#%m&%k: 3

    'URUSAN KETEKNIKAN PERTANIAN

    (AKULTAS TEKN)L)GI PERTANIAN

    UNI*ERSITAS BRA+I'A,A

    MALANG

    -!1

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    2/9

    1. MESIN BUBUT

    a. Fungsi alat

    Mesin bubut adalah salah satu jenis mesin perkakas yang digunakan untuk 

     proses pemotongan benda kerja yang dilakukan dengan membuat sayatan pada benda kerja dimana pahat digerakkan secara translasi dan sejajar dengan

    sumbu dari benda kerja yang berputar.

     b. Prinsip kerja

    Prinsip kerja mesin bubut ialah menghilangan bagian dari benda kerja

    untuk memperoleh bentuk tertentu dimana benda kerja diputar dengan

    kecepatan tertentu bersamaan dengan dilakukannya proses pemakanan oleh

     pahat yang digerakkan secara translasi sejajar dengan sumbu putar benda

    kerja. Gerakan putar dari benda kerja disebut gerak potong relatif dan

    gerakkan translasi dari pahat disebut gerak makan ( feeding ).

    c. Bagian Alat

    . !epala tetap atau "ead #tock adalah bagian utama dari mesin bubut

    yang digunakan untuk menyangga poros utama$ yaitu poros yang

    digunakan untuk menggerakkan spindle. Poros utama yang terdapat

     pada "ead #tock tersebut juga digunakan sebagai dudukan roda gigi

    untuk mengatur kecepatan putaran yang diinginkan. Fungsi rangkaian

    roda gigi dalam kepala tetap adalah untuk meneruskan putaran motor 

    menjadi putaran spindle.

    %. !epala lepas atau &ail #tock adalah bagian dari mesin bubut yang

    letaknya di sebelah kanan dan dipasang di atas alas atau meja mesin.

    Bagian ini berfungsi untuk tempat pemasangan senter yang

    digunakan sebagai penumpu ujung benda kerja dan sebagai dudukan

     penjepit mata bor pada saat melakukan pengeboran. &ail #tock ini

    dapat digerakkan atau digeser sepanjang meja mesin$ dan

    dikencangkan dengan perantara mur dan baut atau dengan tuas

     pengencang. #elain digeser sepanjang alas atau meja mesin$ tail stock 

     juga dapat digerakkan maju atau mundur atau arah melintang saat

    digunakan untuk keperluan pembubutan benda yang konis.'. Alas Mesin (Bed)

    Alas mesin adalah bagian dari mesin bubut yang berfungsi sebagai

     pendukung serta lintasan eretan (support) dan kepala lepas (head

    stock). Permukaan alas mesin ini yang rata dan halus dapat

    mendukung kesempurnaan pekerjaan membubut (kelurusan).

    . retan (#upport)

    retan adalah bagian mesin bubut yang berfungsi sebagai penghantar 

     pahat bubut sepanjang alas mesin. Ada tiga jenis eretan$ yaitu*

    a. retan ba+ah$ eretan ini berjalan sepanjang alas mesin.

     b. retan lintang$ eretan ini bergerak tegak lurus terhadap alas mesin.

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    3/9

    c. retan atas$ eretan ini digunakan untuk menjepit pahat bubut dan

    dapat diputar ke kanan atau ke kiri sesuai dengan sudut yang

    diinginkan$ khususnya pada saat mengerjakan benda,benda yang

     berbentuk konis. retan ini dapat digerakkan secara manual maupun

    otomatis.

    -. ead cre+ adalah poros panjang berulir yang terletak agak diba+ah

    dan sejajar dengan bangku$ memanjang dari kepala tetap sampai ekor 

    tetap. /ihubungkan dengan roda gigi pada kepala tetap dan

     putarannya bisa dibalik. /ipasang ke pemba+a (carriage) dan

    digunakan sebagai ulir pengarah untuk membuat ulir saja dan bisa

    dilepas kalau tidak dipakai.

    0. Feedrod terletak diba+ah ulir pengarah yang berfungsi untuk 

    menyalurkan daya dari kotak pengubah cepat (1uick change bo2)

    untuk menggerakkan mekanisme apron dalam arah melintang ataumemanjang.

    3. 4arriage terdiri dari tempat eretan$ dudukan pahat dan apron.

    !onstruksinya kuat karena harus menyangga dan mengarahkan pahat

     pemotong. /ilengkapi dengan dua cross slide untuk mengarahkan

     pahat dalam arah melintang. #pindle yang atas mengendalikan

    gerakan dudukan pahat dan spindle atas untuk menggerakkan

     pemba+a sepanjang landasan.

    5. &oolpost digunakan sebagai tempat dudukan pahat bubut$ dengan

    menggunakan pemegang pahat.

    d. Gambar 

    -. GERIN/A

    a. Fungsi

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    4/9

    Mesin gerinda merupakan mesin yang berfungsi untuk menggerinda

     benda kerja. A+alnya mesin gerinda hanya ditujukan untuk benda kerja

     berupa logam yang keras seperti besi dan stainless steel. Menggerinda dapat

     bertujuan untuk mengasah benda kerja seperti pisau dan pahat$ atau dapat

     juga bertujuan untuk membentuk benda kerja seperti merapikan hasil

     pemotongan$ merapikan hasil las$ membentuk lengkungan pada benda kerja

    yang bersudut$ menyiapkan permukaan benda kerja untuk dilas$ dan lain,lain.

    ada umumnya mesin gerinda digunakan untuk menggerinda atau memotong

    logam$ tetapi dengan menggunakan batu atau mata yang sesuai kita juga

    dapat menggunakan mesin gerinda pada benda kerja lain seperti kayu$ beton$

    keramik$ genteng$ bata$ batu alam$ kaca$ dan lain,lain.

     b. Prinsip kerja

    Pada umum. Bekerja dengan mesin gerinda prinsipnya sama dengan

     proses pemotongan benda kerja. Pisau atau alat potong gerinda adalah ribuankeping berbentuk pasir gerinda yang melekat menjadi keping roda gerinda.

    Proses penggerindaan dilakukan oleh keping roda gerinda yang berputar 

    menggesek permukaan benda kerja. !ecepatan kerja dalam kerja gerinda

     bukan faktor utama$ hasil akhir dalam bentuk dan ketepatan ukuran lebih

    diutamakan.

    c. Gambar Bagian Alat

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    5/9

    3. MESIN R)L

    a. Fungsi Alat

    Mesin 6oll Plat adalah Mesin yang digunakan untuk menggulung plat.

    Pekerjaan menggulung plat ini sebelumnya merubah lembaran plat yang

    masih utuh sehingga menjadi barang barang atau produk. Mesin yang penting

    dalam pembuatan pipa atau tangki karena mesin ini mampu menggulung platsehingga membentuk profil kur7a lingkaran.

     b. Prinsip !erja

    Benda kerja berupa lembaran plat dimasukkan diantara ' buah roll.

     buah roller atas bisa diatur naik dan turun dengan Menggunakan ulir. % roller 

     ba+ah diputar dengan roda gigi$ gear bo2 /an motor. /ilengkapi pully$ 8

     belt$ bearing$ chain coupling dan co7er pengaman 9ntuk lebar plat 5:: mm

     pada bagian Ba+ah roller di beri support. Menggunakan metal bearing bron;e

    tebal 5 mm 4ontrol panel lokal$ untuk menggerakkan motor % Arah #alah

    satu sisi dilengkapi engsel untuk mengambil Plat roll yang sudah jadi

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    6/9

    c. Bagian bagian alat

    . Meja roll pipa ( frame ) berfungsi sebagai penopang semua komponen.

    %. Matras roll atau dudukan (landasan) untuk pipa berfungsi sebagai

     penekan pipa. /an kedua matras yang lainnya berfungsi sebagai

    dudukan pipa.'. As dudukan matras putar berfungsi sebagai dudukan matras

    . As dudukan matras tekan berfungsi sebagai dudukan matras tekan

    -. 9lir pengatur matras tekan berfungsi sebagai pengatur ketinggian matras

    tekan.

    0. /udukan as matras tekan sebagai tempat untuk meletakkan matras

    tekan.

    d. Gambar  

    0. Mesin #as

    a. Fungsi Alat

    Mesin las adalah alat yang berfungsi untung menyambungkan logam

    dengan cara mencairkan sebagian logam induk dan logam pengisi dengan

    atau tanpa tekanan dan dengan atau tanpa logam penambah dan menghasilkan

    sambungan yang kontinyu.

     b. Prinsip !erja

    Proses pengelasan terdapat beberapa metode yang berbeda. Pertama$

     pengelasan dengan cara menggunakan energi listrik$ yaitu dengan cara

    melelehkan dua potong logam secara bersamaan serta menambahkan logam

     pengisi (filler) di antara sendi,sendi kedua logam tersebut sehingga keduanya

    akan saling mengikat satu sama lain.

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    7/9

     pertama dengan cara kedua yaitu kombinasi antara listrik dengan gas

     bertekanan.

    c. Bagian Alat

    . MESIN (RAIS

    a. Fungsi Alat

    Mesin frais ( Milling machine) Merupakan salah satu mesin kon7ensional

    yang mampu mengerjakan suatu benda kerja dalam permukaan datar 

    $sisi$tegak$miring$ bahkan alur rodagigi.Mesin perkakas ini mengerjakan atau

    menyelesaikan suatu benda kerja dengan menggunakan pisau milling (cutter ) .

    /engan ini #uatu mesin perkakas yang mengerjakan benda kerja menggunakan

     pisau atau pahat frais berputar pada poros utama mesin dan benda kerja di

    hantarkan ke pisau tersebut$baik dalam arah "ori;ontal$Melintang$maupun

    8ertikal.

     b. Prinsip !erja

    &enaga untuk pemotongan berasal dari energi listrik yang diubah menjadi

    gerak utama oleh sebuah motor listrik$ selanjutnya gerakan utama tersebut

    akan diteruskan melalui suatu transmisi untuk menghasilkan gerakan putar 

     pada  spindel mesin milling . Spindel mesin milling adalah bagian dari sistem

    utama mesin milling yang bertugas untuk memegang dan memutar cutter 

    hingga menghasilkan putaran atau gerakan pemotongan.

    Gerakan pemotongan pada cutter jika dikenakan pada benda kerja yang

    telah dicekam maka akan terjadi gesekan=tabrakan sehingga akan

    menghasilkan pemotongan pada bagian benda kerja$ hal ini dapat terjadi

    karena material penyusun cutter mempunyai kekerasan diatas kekerasan

     benda kerja.

    c. Bagian,bagian Alat

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    8/9

    . #pindle utama merupakan bagian yang terpenting dari mesin milling.

    &empat. 9ntuk mencekam alat potong.

    %. Meja = table merupakan bagian mesin milling$ tempat untuk clamping

    de7ice atau benda kerja.'. Motor dri7e merupakan bagian mesin yang berfungsi menggerakkan

     bagian > bagian mesin yang lain seperti spindle utama$ meja ( feeding )

    dan pendingin (cooling ).

    .&ranmisi merupakan bagian mesin yang menghubungkan motor 

     penggerak dengan yang digerakkan.

    -. !nee merupakan bagian mesin untuk menopang = menahan meja mesin.

    Pada bagian ini terdapat transmisi gerakan pemakanan ( feeding ).

    0. 4olumn = tiang merupakan badan dari mesin. &empat menempelnya

     bagian > bagian mesin yang lain.

    3. Base = dasar merupakan bagian ba+ah dari mesin milling. Bagian yang

    menopang badan = tiang. &empat cairan pendingin.

    5. 4ontrol merupakan pengatur dari bagian > bagian mesin yang bergerak.

    d. Gambar 

    ". GUNTING TUASPEM)T)NG PLAT

    a. Fungsi Alat

    Mesin Pemotong Plat adalat mesin yang digunakan untuk memotong

     plat. Pekerjaan memotong plat ini sebelumnya merubah lembaran plat yang

    masih utuh sehingga menjadi barang barang atau produk. Mesin Pemotong Plat

    ini sangat berguna untuk pemotongan plat agar pemotongan plat lebih cepar 

    dan akurat. /an supaya menghemat +aktu dalam pemotongan plat

     b. Prinsip !erja

  • 8/17/2019 TM BENGKEL.docx

    9/9

    Gunting tuas digunakan untuk pemotongan pelat yang mempunyai

    ketebalan mm ,' mm$ tetapi penggunaan gunting tuas ini lebih sering

    digunakan untuk pemotongan pelat,pelat strip. Gaya pemotongan yang

    ditimbulkan untuk memotong pelat ini digerakkan oleh tuas yang berhubungan

    langsung dengan pisau atas. Posisi pelat yang dipotong terletak pada pisau

     ba+ah yang tetap.

    c. Gambar Bagian Alat