Titik Didih-titik Leleh

2
Titik didih suatu zat adalah suhu yang tekanan uap jenuhnya sama dengan tekanan di atas permukaan zat cair. Titik Didih suatu zat cair dipengaruhi oleh tekanan udara, artinya makin besar tekanan udara makin besar pula titik didih zat cair tersebut. Pada tekanan dan temperatur udara standar(76 cmHg, 25ºC) titik didih air sebesar 100ºC. Titik didih adalah suhu dimana suatu zat mendidih, sedangkan titik lebur adalah suhu dimana zat padat melebur. Pada zat cair seperti air dan alkohol mempunyai titik didih yang berbeda, titik didih air 100OC sedangkan alkohol 78 oC, sedangakan tembaga mendidih di suhu 1.187 oC. Titik didih suatu zat dapat naik dengan cara menaikan tekanan dan menambahkan ketidak murnian pada zat tersebut, begitu pula sebaliknya. Titik lebur suatu zat dapat berubah-ubah dipengaruhi oleh tekanan udara,dan ketidakmurnian zat. Apabila tekanan udara luar berubah-ubah, maka titik lebur zat juga akan mengalami perubahan. Hal ini dapat ditunjukkan bahwa pada tekanan udara lebih dari 76 cmHg es akan melebur di bawah suhu 0 0C, sedangkan dengan penambahan ketidakmurnian zat titik lebur zat akan menurun. Garam yang dicampurkan dengan es batu dapat menurunkan suhu es hingga di bawah 0 0C. Peristiwa ini dapat digunakan untuk mendinginkan air menjadi es pada pembuatan es krim. Turunnya suhu disebabkan garam menurunkan titik lebur es. Titik klebur dan titik didih suatu zat merupakan sifat fisika zat Titik leleh didefinisikan sebagai temperature dimana zat padat berubah menjadi cairan pada tekanan satu atmosfer (1atm). Titil leleh dalam satu golongan berkurang dari atas ke bawah. Hal ini dikarenakan atom – atom unsure alkali terikat dalam struktur terjejal oleh ikatan logam yang lemah, karena setiap atom hanya mempunyai electron ikatan dan bertambah lemah jika jari – jarinya bertambah besar. Titik leleh suatu

description

Penjelasan Titik Didih dan Titik Leleh

Transcript of Titik Didih-titik Leleh

Titik didih suatu zatadalah suhu yang tekanan uap jenuhnya sama dengan tekanan di atas permukaan zat cair.Titik Didih suatu zat cair dipengaruhi oleh tekanan udara,artinya makin besar tekanan udara makin besar pula titik didih zat cair tersebut. Pada tekanan dan temperatur udara standar(76 cmHg, 25C) titik didih air sebesar 100C.

Titik didih adalah suhu dimana suatu zat mendidih, sedangkan titik lebur adalah suhu dimana zat padat melebur. Pada zat cair seperti air dan alkohol mempunyai titik didih yang berbeda, titik didih air 100OC sedangkan alkohol 78oC, sedangakan tembaga mendidih di suhu 1.187oC. Titik didih suatu zat dapat naik dengan cara menaikan tekanan dan menambahkan ketidak murnian pada zat tersebut, begitu pula sebaliknya.Titik lebur suatu zat dapat berubah-ubah dipengaruhi oleh tekanan udara,dan ketidakmurnian zat. Apabila tekanan udara luar berubah-ubah, maka titik lebur zat juga akan mengalami perubahan. Hal ini dapat ditunjukkan bahwa pada tekanan udara lebih dari 76 cmHg es akan melebur di bawah suhu 00C, sedangkan dengan penambahan ketidakmurnian zat titik lebur zat akan menurun.Garam yang dicampurkan dengan es batu dapat menurunkan suhu es hingga di bawah 00C. Peristiwa ini dapat digunakan untuk mendinginkan air menjadi es pada pembuatan es krim. Turunnya suhu disebabkan garam menurunkan titik lebur es.Titik klebur dan titik didih suatu zat merupakan sifat fisika zat

Titik leleh didefinisikan sebagai temperature dimana zat padat berubah menjadi cairan pada tekanan satu atmosfer (1atm). Titil leleh dalam satu golongan berkurang dari atas ke bawah. Hal ini dikarenakan atom atom unsure alkali terikat dalam struktur terjejal oleh ikatan logam yang lemah, karena setiap atom hanya mempunyai electron ikatan dan bertambah lemah jika jari jarinya bertambah besar. Titik leleh suatu zat padat tidak mengalami perubahan yang berarti dengan adanya perubahan tekanan. Oleh karrena itu tekanan biasanya tidak dilaporkan pada penentuan titik leleh, kecuali jika perbedaan dengan tekanan normal yang terlalu besar.