TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN KRITERIA...

2
Marimin, Bogor Agricultural University, Indonesia | TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN Copyright Marimin [email protected] http://marimin.staff.ipb.ac.id/2008/06/19/teknik-dan-aplikasi-pengambilan-keputusan-kriteria-maje muk/ TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN KRITERIA MAJEMUK Mengambil keputusan apalagi keputusan yang tepat tidak semudah membalik telapak tangan, untuk itu, diperlukan pertimbangan, bahkan perhitungan matematis dengan berbagai kriteria. Tidak jarang, untuk sampai pada sebuah keputusan, harus melalui proses panjang dan berbelit. Seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan, kini sistem pengambilan keputusan semakin dapat dikuantifikasikan sehingga hasilnya bisa dipertanggung jawabkan. Siapapun Anda, baik individu maupun lembaga, pasti memerlukan buku ini karena membahas : • Sistem dan teori keputusan; • Pengambilan keputusan berbasis indeks kinerja; • Alat dan metoda untuk pelaksanaan manajemen kualitas total; • Pengambilan keputusan dengan pemungutan suara (voting); • Proses hierarki analitik; • Teknik pemodelan interpretasi struktural; page 1 / 2

Transcript of TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN KRITERIA...

  • Marimin, Bogor Agricultural University, Indonesia | TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN KRITERIA MAJEMUKCopyright Marimin [email protected]://marimin.staff.ipb.ac.id/2008/06/19/teknik-dan-aplikasi-pengambilan-keputusan-kriteria-majemuk/

    TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSANKRITERIA MAJEMUK

    Mengambil keputusan apalagi keputusan yang tepat tidak semudah membaliktelapak tangan, untuk itu, diperlukan pertimbangan, bahkan perhitungan matematisdengan berbagai kriteria. Tidak jarang, untuk sampai pada sebuah keputusan,harus melalui proses panjang dan berbelit.

    Seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan, kini sistem pengambilan keputusansemakin dapat dikuantifikasikan sehingga hasilnya bisa dipertanggung jawabkan.Siapapun Anda, baik individu maupun lembaga, pasti memerlukan buku ini karenamembahas :

    • Sistem dan teori keputusan;

    • Pengambilan keputusan berbasis indeks kinerja;

    • Alat dan metoda untuk pelaksanaan manajemen kualitas total;

    • Pengambilan keputusan dengan pemungutan suara (voting);

    • Proses hierarki analitik;

    • Teknik pemodelan interpretasi struktural;

    page 1 / 2

  • Marimin, Bogor Agricultural University, Indonesia | TEKNIK DAN APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN KRITERIA MAJEMUKCopyright Marimin [email protected]://marimin.staff.ipb.ac.id/2008/06/19/teknik-dan-aplikasi-pengambilan-keputusan-kriteria-majemuk/

    • Sistem penunjang keputusan.

    Marimin, 2004. Teknik dan Aplikasi Pengambilan Keputusan Kriteria Majemuk,Grassindo, Jakarta.

    page 2 / 2