Take Home 2006

download Take Home 2006

of 5

Transcript of Take Home 2006

1. Gambar1 Adalah kolom stratigrafi yang disusun berdasarkan hasil pemboran pada sumur explorasi 1 yang posisi strukturalnya dapat dilihat pada gambar 2. Berdasarkan data yang ada pada kolom buat evaluasi potensi dari komponen petroleum system: batuan induk, batuan reservoir dan batuan penyekat (Nilai 15) 2. Pemodelan pematangan berdasarkan metoda lopatin (TTI) yang di kontrol oleh data pantulan vitrinite memberikan kesimpulan bahwa kematangan akan terjadi pada temperaratur 110 C, sedangkan jendela gas terjadi pada temperatur 200 derajat C. Diketahui pula bahwa temperatur dasar sumur Bottom Hole Temperature(BHT)=90 derajat C dan temperatur permukaan adalah 25 C. Berdasarkan data tersebut tentukan interval kitchen (dengan cara diarsir atau diwarnai) pada gambar no 2. dengan melakukan perhitungan perhitungan kematangan pada sejumlah titik kontrol yang di tunjukkan pada penampang (A,B,C, D dan E) (Nilai 25) 3.Berdasarkan penentuan kitchen tersebut gambarkan model migrasi pada penampang (dengan arah panah, minyak warna hijau, gas warna merah) sejak umur 3 Ma sampai sekarang dengan asumsi bahwa fault yang ada bocor dalam arah horisontal (nilai 10)

4. Gambarkan model migrasi skunder (dari kitchen menuju trap) berdasarkan peta kontur struktur puncak lapisan B(gambar3) dan dengan asumsi fault yang ada bocor pada kondisi juxtapose B terhadap B, tafsirkan pula closure mana yang terisi dan closure mana yang tidak terisi dan kemungkinan jenis hidrokarbon apa isinya (nilai 25),

5. Ilustrasikan pada penampang gambar 3 model kitchen(jika ada) dan migrasi pada umur 5 Ma dengan asumsi yang sama (nilai 25)

SELAMAT BEKERJA DAN BON COURAGE

SatuanBatuan

Tebal

Litologi

Deskripsi

Keterangan

AUmur 5 -3 Ma 500m

TOC rata-rata= 3% Napal abu-abu kaya akan fossil foram Ro = 0.2 Kerogen Type : II

BUmur 15-5 Ma

150m

Perselingan batupasir dan batulempung endapan pantai sampai offshore bars. lapisan batupasir dengan ketebalan 2-3m, terpilah baik semen silika porositas rata-rata= 20 %

TOC rata-rata= 0.4 % Ro = 0.3 Kerogen Type:III

CUmur 23-15 Ma

250m

Serpih hitam mengandung bahan organik endapan rawa-rawa

TOC rata-rata= 1.5 % Ro = 0.4Kerogen Type :III, HI 150

D

25-23 Ma

100m

Batupasir endapan tubidit F =10%

TOC rata-rata= 0.3 % Ro = 0.4

Umur 3025 Ma

E

TOC rata-rata= 2.5 %250m Serpih hitam mengandung bahan organik dengan fosil khas botroycocae Ro = 0.6 Kerogen Type : I Batuan metamorf terekahkan BHT = 90 C @1252 m

FGambar-1

A

B

C

D

Explorasi 1

E

0m

MukaLaut

G A G

1250m

B F F C

2500m

D E Fault A F Fault B

Gambar-2

500 1250 1000

500

750

1000

Gambar-3 kontur puncak(Top) lapisan B

A0m

B

C

DMukaLaut

E

1250m

F

2500m

Fault B

Fault A

Gambar-4