TAHAP PERENCANAAN.ppt

download TAHAP PERENCANAAN.ppt

of 11

Transcript of TAHAP PERENCANAAN.ppt

  • TAHAP PERENCANAAN

  • PengertianMenurut Kozier et al. (1995) perencanaan adalah sesuatu yang telah dipertimbangkan secara mendalam, tahap yang sistematis dari proses keperawatan meliputi kegiatan pembuatan keputusan dan pemecahan masalah.

  • Langkah-langkah dalam membuat perencanaan keperawatan penetapan prioritas, penetapan tujuan dan kriteria hasil yang diharapkan, menentukan intervensi keperawatan yang tepat dan pengembangan rencana asuhan keperawatan.

  • Setelah diagnosa keperawatan dirumuskan secara spesifik, perawat menggunakan kemampuan berfikir kritis untuk segera menetapkan prioritas diagnosa keperawatan dan intervensi yang penting sesuai dengan kebutuhan klien (Potter & Perry, 1997).

  • Metode Prioritas MasalahHirarki kebutuhan menurut MaslowTriage Emergency :high priority, intermediate priority, dan low priority. Fasilitas yg tersedia

  • Tujuan penulisan rencana asuhan keperawatan dan kriteria hasil yang diharapkan adalah: Tujuan dan kriteria hasil yang diharapkan merupakan petunjuk untuk intervensi keperawatan pada individu. Tujuan dan kriteria hasil yang diharapkan menentukan efektivitas dari intervensi keperawatan.

  • Dalam penulisan tujuan dan kriteria hasil yang diharapkan terdapat beberapa petunjuk, antara lain: Berdasarkan diagnosa keperawatan yang telah dirumuskan, Merupakan hasil akhir yang ingin dicapai. Mencakup kriteria hasil yang merupakan dasar untuk melakukan evaluasi. Berpusat pada klien.Terlihat/ dapat diamati. Dapat diukur. Adanya batasan waktu. Realistik.

  • Hal-hal yang harus diperhatikan dalam menentukan rencana intervensi keperawatan adalah: Mengidentifikasi alternatif tindakan.Menetapkan dan menguasai teknik serta prosedur keperawatan yang akan dilakukan. Melibatkan klien dan keluarganya. Melibatkan anggota tim kesehatan lainnya.Mengetahui latar belakang budaya dan agama klien. Mempertimbangkan lingkungan, sumber, dan fasilitas yang tersedia. Memperhatikan kebijaksanaan dan peraturan yang berlaku. Harus dapat menjamin rasa aman klien.Mengarah pada tujuan dan kriteria hasil yang akan dicapai. Bersifat realistik dan rasional. Rencana tindakan disusun secara berurutan sesuai prioritas.

  • Tehnik penulisan rencana intervensi keperawatan Kalimat yang ditulis harus berupa kalimat instruksi Dapat dijadikan alat komunikasi antar anggota keperawatan/ tim kesehatan lain Memuat informasi yang selalu baru Didokumentasikan pada tempat/ kolom yang ditentukan

  • Kolom Renpra Kolom Diagnosa keperawatan,Kolom tujuan dan kriteria hasil,Kolom Intervensi keperawatan danKolom Rasional.

  • TERIMA KASIH