t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

12
Tingkah Laku Hewan : tindak tanduk hewan yang terlihat dan saling berkaitan secara individual atau kolektif merupakan cara hewan berinteraksi secara dinamik dengan lingkungannya (makhluk hidup/benda mati). Ethologi: Ilmu yang mempelajari gerak gerik / tingkah laku hewan di lingkungan alami atau dimana hewan tersebut bisa hidup. Erat kaitannya dengan ilmu-ilmu psikologi, zoologi, fisiologi, dan genetika. Tujuan: memudahkan penanganan hewan ternak !!! Kegunaan : Memberi informasi yang berkaitan dengan kedudukan manusia sebagai makhluk sosial. Memberi informasi yang berguna untuk pemeliharaan hewan di kebun binatang. 1

description

Animal Husbandry

Transcript of t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

Page 1: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

Tingkah Laku Hewan :

tindak tanduk hewan yang terlihat dan saling berkaitan secara individual atau kolektif

merupakan cara hewan berinteraksi secara dinamik dengan lingkungannya (makhluk hidup/benda mati).

E t h o l o g i :

Ilmu yang mempelajari gerak gerik / tingkah laku hewan di lingkungan alami atau dimana hewan tersebut bisa hidup.

Erat kaitannya dengan ilmu-ilmu psikologi, zoologi, fisiologi, dan genetika.

T u j u a n :

memudahkan penanganan hewan ternak !!!

Kegunaan :

Memberi informasi yang berkaitan dengan kedudukan manusia sebagai makhluk sosial.

Memberi informasi yang berguna untuk pemeliharaan hewan di kebun binatang.

Memberi informasi tentang kemampuan indera hewan. Memberi informasi tentang mekanisme homeostatik hewan

(supaya keadaan selalu seimbang / adaptasi agar tetap hidup).

Untuk penelitian biomedis (kera, kelinci, marmot, tikus).

Ethologist / Etolog adalah Ilmuwan / peneliti yang mempelajari :

Morfologi / bentuk perilaku dengan metode komparatif

Fisiologi perilaku dengan metode analisa

1

Page 2: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

Perintis Ethologi :

K . Z . L o r e n z

V o n F r i s c h

T i n b e r g e n

Dalam mempelajari Ethologi mulanya ada dua aliran Ethologist :

1. Aliran Eropah Akhli Ethologi.

Memusatkan pada perilaku naluriah dan mengamati satwa liar.

2. Aliran Amerika Akhli Psikologi

Lebih tertarik pada perilaku hewan di laboratorium dikontrol.

Kedua aliran kemudian dilebur dan Konrad Z. Lorenz diangkat sebagai Bapak Ethologi Modern.

Lorenz merumuskan : Perilaku hewan, adaptasi fisiknya, merupakan bagian dari usahanya untuk hidup.

Ethologi mengakui : perilaku hewan didasari motivasi, berarti hewan mempunyai emosi

rasa lapar, rasa sakit

rasa takut, rasa marah

Percobaan Pavlov ( Aliran Eropa ) :

serpihan daging (primer), lonceng (sekunder), dan anjing bersama-sama

perlakuan dilakukan berulang-ulang, sehingga anjing mengeluarkan air liur begitu mendengar lonceng dibunyikan.

PERILAKU REFLEX BERSYARAT.

2

Page 3: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

Percobaan Skinner (Aliran Amerika)

tikus kandang percobaan dengan tempat makan yang dilengkapi tombol

untuk mengeluarkan pellet tikus coba-coba / tidak sengaja menekan tombol makanan

keluar.

Kesimpulan :

Perilaku hewan bisa diubah asal dilakukan percobaan-percobaan dan pelatihan.

Percobaan Ivan Gracia

tikus makanan beracun dan tidak beracun yang ditandai dengan warna

berbeda tikus tidak dapat membedakan mana makanan beracun dan yang

tidak beracun.tikus baru dapat membedakan bila baunya berbeda.

A y a m

bau beda, bentuk dan warna sama tidak ada sifat memilih bentuk dan warna beda, bau sama muncul sifat memilih

E t h o g r a m .

Katalog yang tepat dan terinci yang memuat respon pembentuk perilaku hewan.

Terbentuk dari tiap elemen pola reaksi. Berguna untuk mengetahui bagaimana hewan mengatasi

bermacam lingkungan dan pengalaman.

3

Page 4: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

a. Ingestif

Pengertiannya lebih luas dari pada sekedar

makan

Seluruh jenis kegiatan memasukan sesuatu yang berkaitan dengan proses pencernaan (Bab 15).

Anak mamalia makan : dalam bentuk air susu

b. Shelter Seeking (pencarian peneduh)

memilih keadaan lingkungan yang optimal bagi dirinya dari udara panas/dingin, hujan.

Prilaku ini berkaitan dengan kebiasaan berkumpulnya hewan di suatu tempat.

Menyukai jenis pohon tertentu untuk bersarang.

c. Investigatory (penyidikan)

Karakteristik penting dari beberapa spesies hewan Misal : dua ekor anjing bertemu saling menjilati

satu sama lain.

Untuk melihat adanya bahaya

d. Alelomimetik (prilaku kelompok)

Karakteristik hewan dengan tingkat sosial yang tinggi, seperti hewan domestik.

Perilaku yang terjadi pada sekelompok hewan dalam satuan waktu yang sama.

Misal : kecenderungan untuk terbang atau berpindah tempat secara berkelompok.

4

Page 5: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

e. Agonistik

Perilaku yang berhubungan dengan : agresivitas, berkelahi, terbang (melarikan diri), meliputi :

melakukan pendekatan.

menakut-nakuti

berkelahi terbang (melarikan diri)

f. Eliminatif

perilaku urinasi dan defakasi

berbeda antara spesies dan jenis kelamin

berkaitan dengan aktivitas seksual (Bab 13)

berguna untuk menandai daerah

kekuasaannya

merupakan alat komunikasi.

g. Epimeletik (care–giving)

Tingkahlaku keibuan

h. Etepimeletik (care–soliciting)

i. Seksual/Reproduksi

j. Bermain

Tingkah laku yang sering ditemukan pada pada

anak hewan atau hewan muda.

5

Page 6: t l t - 1 Pendahuluan_TIngkah LAku Ternak

Perilaku khusus spesies

perilaku bawaan sebagai refleksi karakteristik spesies tersebut

tidak berubah oleh proses belajar meskipun semua sifat bawaan lainnya dapat berubah.

Keuntungan :

Banyak peluang untuk mengubah bentuk perilaku ternak peliharaan.

Defenisi lainnya.

a.Homerange

daerah hewan-hewan pengembara yang tidak akan dipertahankan oleh hewan-hewan tersebut.

b.Teritorial

Suatu daerah / wilayah yang jelas batas-batasnya dan akan dipertahankan oleh pemiliknya bila dimasuki oleh hewan lain dari spesies dan jenis kelamin yang sama.

c.Daerah Pribadi ( Personal Space)

Daerah sensitif yang akan sangat dipertahankan oleh hewan. Daerah tersebut sepanjang tubuhnya dan ber-gerak mengikuti perjalanan hewan.

d.Flight Distance

Daerah tempat hewan bergerak bila didekati oleh predator atau orang yang menanganinya. Perubah-an arah dari penyerang akan mengubah arah perjalanan si hewan.

Dapat dimanfaatkan untuk menggiring ternak.

6