sumber daya alam dan lingkungan

22
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB

Transcript of sumber daya alam dan lingkungan

Page 1: sumber daya alam dan lingkungan

ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB

Page 2: sumber daya alam dan lingkungan

Kelompok 6

ENTER

Page 3: sumber daya alam dan lingkungan

MENU

MATERIPROFIL

PENGERTIAN SDA

KLASIFIKASI SDA

KONSEP PENGELOLAAN

SDA

MASALAH PENDUDUKPRINSIP DAN USAHA SDA

DAN LINGKUNGAN

Page 4: sumber daya alam dan lingkungan

Kelompok 6DISUSUN OLEH :

Ilsa Irsita Yumiarti (1158020140)Ilham Akbar Fahresi (1158020139)Karlina Apriliani (1158020159)Khaidir Wasilah (1158020163)

Page 5: sumber daya alam dan lingkungan

PENGERTIAN SUMBER DAYA ALAM

Page 6: sumber daya alam dan lingkungan

Pengertian Sumber Daya Alam

Sumber Daya Alam Menurut Para Ahli

• Menurut Slamet Riyadi (Darmodjo, 1991/1992) mendefinisikan Sumber Daya Alam sebagai segala isi yang terkandung dalam biosfer, sebagai sumber energi yang potensial, baik yang tersembunyi di dalam litosfer (tanah), hidrosfer (air) maupun atmosfer (udara) yang dapat dimanfaatkan untuk pemenuhan kebutuhan manusia secara langsung maupun tidak langsung.

• Herman Haeruman Js (Kaligis, 1986) menyatakan bahwa: Sumber Daya Alam adalah sumber daya yang terbentuk karena kekuatan alami misalnya tanah, air dan perairan, biodata, udara dan ruang, mineral, bentang alam (landscape), panas bumi dan gas bumi, angin, pasang surut dan arus laut.

• (Abdullah, 2007: 3). Sumber daya alam adalah semua kekayaan berupa benda mati maupun benda hidup yang berada di bumi dan dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia

Page 7: sumber daya alam dan lingkungan

Kesimpulan :Sumber daya alam (SDA) adalah segala

sesuatu yang muncul secara alami yang dapat digunakan untuk pemenuhan kebutuhan

manusia pada umumnya.

Page 8: sumber daya alam dan lingkungan

KLASIFIKASI SUMBER DAYA ALAM

Page 9: sumber daya alam dan lingkungan

Berdasarkan Sifata.       Sumber daya alam yang terbarukan (renewable).Disebut terbarukan karena dapat melakukan reproduksi dan memiliki daya regenerasi (pulih kembali).Misalnya: hewan, tumbuhan, mikroba, air, dan tanahb.      Sumber daya alam yang tidak terbarukan (nonrenewable). Misalnya: minyak tanah, gas bumi, batu tiara, dan bahan tambang lainnya.c.       Sumber daya alam yang tidak habis.Misalnya: udara, matahari, energi pasang surut, dan energi laut.

Page 10: sumber daya alam dan lingkungan

BERDASARKAN POTENSI

a.Sumber daya alam materi; merupakan sumber daya alam yang dimanfaatkan dalam bentuk fisiknya. Misalnya, batu, besi, emas, kayu, serat kapas, rosela, dan sebagainya.b. Sumber daya alam energi; merupakan sumber daya alam yang dimanfaatkan energinya. Misalnya batu bara, minyak bumi, gas bumi, air terjun, sinar matahari, energi pasang surut  laut, kincir angin, dan lain-lain.c.Sumber daya alam ruang; merupakan sumber daya alam yang berupa ruang atau tempat hidup, misalnya area tanah (daratan) dan angkasa.

Page 11: sumber daya alam dan lingkungan

a.Sumber daya alam nonhayati (abiotik); disebut juga sumber daya alam fisik, yaitu sumber daya alam yang berupa benda-benda mati.Misalnya : bahan tambang, tanah, air, dan kincir angin.b.Sumber daya alam hayati (biotik); merupakan sumber daya alam yang berupa makhluk hidup. Misalnya: hewan, tumbuhan, mikroba, dan manusia.

Berdasarkan Jenis

Page 12: sumber daya alam dan lingkungan

KONSEP PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM

Page 13: sumber daya alam dan lingkungan

BERDASARKAN PRINSIP BERWAWASAN LINGKUNGAN DAN

BERKESINAMBUNGAN

1. Penghijauan dan ReboisasiUsaha penghijauan dan reboisasi hutan dapat mencegah rusaknya lingkungan yang berhubungan dengan air, tanah dan udara.2. Sengkedan atau terasering3. pengembangan daerah aliran sungai4. pengelolaan air limbah5. penertiban pembuangan sampah

Page 14: sumber daya alam dan lingkungan

BERDASARKAN PRINSIP MENGURANGI

Dalam mengambil sumber daya alam sebaiknya jangan diambil semuanya, tetapi berprinsip mengurangi saja. Pengambilan yang dihabiskan akan merusak lingkungan dan mengganggu ekosistem lingkungan.

Page 15: sumber daya alam dan lingkungan

BERDASARKAN PRINSIP DAUR ULANG

Proses daur ulang adalah pengolahan kembali suatu massa atau bahan-bahan bekas dalam bentuk sampah kering yang tidak mempunyai nilai ekonomi menjadi barang yang berguna bagi kehidupan manusia.

Ada 2 sistem pengelolaan sampah yaitu :• System pengelolaan formalYakni pengumpulan pengangkutan dan pembuangan yang dilakukan oleh aparat setempat misalnya Dinas Kebersihan dan  Pertanaman• System pengelolaan informalYakni aktifitas yang dilakukan oleh dorongan kebutuhan untuk hidup dari sebagian masyarakat. Secara tidak sadar mereka berperan serta dalam kebersihan kota dan mereka sebenarnya juga merupakan pendekar lingkungan.

Page 16: sumber daya alam dan lingkungan

MASALAH PENDUDUK

Page 17: sumber daya alam dan lingkungan

Besarnya jumlah penduduk Indonesia dari sensus ke sensus terus meningkat,sedangkan daya

dukung alam (kekayaan alam)yang tersedia tidak pernah bertambah,sehingga makin lama

makin menipis.Makin banyak penduduk yang membutuhkan sumber-sumber, makin cepat

pula penipisannya,hingga suatu saat akan habis.Sehubungan dengan peningkatan jumlah

penduduk dan penipisan sumber-sumber alam

kesejahteraan hiduppun menjadi semakin rendah,sehingga

semakin meningkat jumlah penduduk miskin.Kemiskinan

terjadi pada golongan terbesar dimasyarakat.

Page 18: sumber daya alam dan lingkungan

PRINSIP DAN USAHA PELESTARIAN SUMBER DAYA ALAM DAN

 LINGKUNGAN HIDUP

Page 19: sumber daya alam dan lingkungan

1. PRINSIP HUKUM PELESTARIAN FUNGSI LINGKUNGAN HIDUPLandasan penerapan prinsip hukum pelestarian fungsi

lingkungan hidup tersebut merujuk pada ketentuan:a)  Pasal 6 ayat (1) Undang Undang Pengelolaan Lingkungan Hidup (UUPLH) yang menyebutkan bahwa : “setiap orang berkewajiban memelihara kelestarian fungsi lingkungan hidup serta mencegah dan menanggulangi pencemaran dan kerusakan fungsi lingkungan hidup”.b) Pasal 14 ayat (1) UUPLH menegaskan pula bahwa : “Untuk menjamin pelestarian fungsi lingkungan hidup, setiap usaha dan/atau kegiatan dilarang melanggar baku mutu dan kriteria baku kerusakan lingkungan hidup”.c)  Pasal 21 ayat (1) Undang-Undang nomor 5 Tahun 1984 tentang Perindustrian, bahwa: “Perusahaan industri wajib melaksanakan upaya keseimbangan dan kelestarian sumber daya alam serta pencegahan timbulnya kerusakan dan pencemaran lingkungan hidup akibat kegiatan industri yang dilakukan.

Page 20: sumber daya alam dan lingkungan

• Dilakukan konservasi SDA• Memperbanyak hewan dan tumbuhan langka dengan cara

bioteknologi, seperti cloning, mutasi gen, rekayasa genetika, dll.• Menggalakkan reboisasi

• Menggalakkan AMDAL (Analisis Mengenai Dampak Lingkungan) dan PROKASIH (Program Kali Bersih) pada kota-kota besar dan

padat industry.

USAHA PELESTARIAN SUMBER DAYA ALAM DAN LINGKUNGAN HIDUP

Page 21: sumber daya alam dan lingkungan

Beberapa pendapat para Ahli , mengenai prinsip dan usaha pelestarian sumber daya alam dan lingkungan

hidup• Sogiran (1983), menjelaskan bahwa manusia berinteraksi dengan lingkungannya, manusia mempengaruhi lingkungan hidupnya dan juga di pengaruhi oleh lingkungannya. Dalam usaha menjaga kelangsungan hidupnya, manusia berusaha menyatakan sumber-sumber alam yang ada dengan pengolaan yang baik.

• James G, Lovelok (1984) menyarankan bagaimana cara pengolaan air kawat. Salah satu cara yang bijaksana pada saat ini adalah dengan membuat waduk-waduk pada daerah aliran sungai (DAS), sehingga energi potensial yang terkandung dalam air tidak langsung terbuang ke laut, tanah-tanah yang tandus dapat di hijaukan kembali atau di buat lahan pertanian, pertanahan, perikanan, kehutanan dan kombinasi dari kegiatan usaha tersebut, yang telah di kenal sebagai agroforesti.

• Soeryaatmadjan (1987) menyatakan, bahwa perlu pengembangan IPTEK untuk menyatakan kembali hasil buangan, agar sampah-sampah berasal dari perkotaan dapat di manfaatkan kembali, misalnya untuk rabuk (kompas), tenaga listrik dan sebagainya. Kotoran ternak selain untuk pupuk dapat di gunakan untuk biogas. Model pengembangan ogroforesti di Cina sejak tahun 1049, ternyata memberikan hasil yang mengembirakan termasuk Jerman dalam pengolaan hutan masa depan.

Page 22: sumber daya alam dan lingkungan

SEKIAN DARI

KELOMPOK KAMI .

APABILA ADA

KESALAHAN DALAM TUTUR

KATA DAN BAHASA ,

KAMI MOHON MAAF

WASSALAMU’ALAIKUM.

WRWB