SPO PEMERIKSAAN CITO.doc

3
PELAKSANAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI YANG CITO No. Dokumen: SPO/JANGMED-RAD/ 32 No. Revisi : 00 Halaman : 1/1 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR Tanggal Terbit : 05 februari 2014 Ditetapkan Direktur, dr. Roswin Rosnim Djaafar PENGERTIAN Pemeriksaan radiologi yang harus dilaksanakan dengan cepat yaitu dengan waktu 30 menit sudah mendapatkan hasil pemeriksaan sehingga dapat memberikan pertolongan cepat kepada pasien. TUJUAN Agar pasien dapat tertolong dengan cepat dan mendapatkan terapi oleh klinisi. KEBIJAKAN 1 .Undang-undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit. 2.SK direktur No.011/RSAB/DIR/III/2013 tentang Kebijakan tentang pelayanan radiologi. PROSEDUR 1. Petugas radiologi melakukan pemeriksaan radiologi sesuai dengan yamg diminta oleh dokter klinisi cepat. 2. Setelah selesai pemeriksaan maka petugas melakukan

Transcript of SPO PEMERIKSAAN CITO.doc

PELAKSANAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI YANG CITO

No. Dokumen:

SPO/JANGMED-RAD/32No. Revisi :

00Halaman :

1/1

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

Tanggal Terbit :

05 februari 2014Ditetapkan Direktur,

dr. Roswin Rosnim Djaafar

PENGERTIANPemeriksaan radiologi yang harus dilaksanakan dengan cepat yaitu dengan waktu 30 menit sudah mendapatkan hasil pemeriksaan sehingga dapat memberikan pertolongan cepat kepada pasien.

TUJUAN

Agar pasien dapat tertolong dengan cepat dan mendapatkan terapi oleh klinisi.

KEBIJAKAN

1 .Undang-undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009

tentang Rumah Sakit.

2.SK direktur No.011/RSAB/DIR/III/2013 tentang Kebijakan tentang pelayanan radiologi.

PROSEDUR1. Petugas radiologi melakukan pemeriksaan radiologi sesuai

dengan yamg diminta oleh dokter klinisi cepat.

2. Setelah selesai pemeriksaan maka petugas melakukan

peneprinan hasil gambar .

3. Petugas memasukkan hasil gambar kedalam amplop

pemeriksaan radiologi dan meletakkaan dimeja dokter

spesialis radiologi.

4. Dokter spesialis radiologi melakukan expertise hasil

pemeriksaan radiologi dalam waktu 30 menit.

5. Dokter spesialis radiologi menghubungi klinisi dan

menjelaskan hasil pemeriksaan.

6. Hasil expertise diprint dan petugas radiologi menghubungi

perawat agar hasil dapat segera diambil.

UNIT TERKAITDokter spesialis radiologi, Dokter klinisi,radiografer,IT dan Perawat