sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2....

12
1. Indikator : Menentukan hasil operasi campuran Bilangan Bulat Soal : Hasil dari -20 + 5 x (-12) : (-6) = ….. a. 10 c. 20 b. -10 d. 20 2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal : Suhu pada siang hari 32 0 C. Sedangkan pada malam hari suhu menjadi 18 0 C. Besar penurunan suhu dari siang kemalam hari adalah…. a. 12 0 c. 16 0 b. 14 0 d. 18 0 3. Indikator : Menentukan hasil operasi Bilangan Pecahan Soal : hasil dari ½ + 2/3 x 5/6 =….. a. 16/18 c.1 8/18 b. 17/18 d. 19/18 4. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi hitung bilangan pecahan Soal : Ibu membeli 25 Kg gula. Gula tersebut dijual eceran dengan dibungkus plastic masing-masing beratnya ¼ Kg. Banyak kantong plastic gula yang dihasilkan …. kantong a. 50 c. 100 b. 75 d. 125 5. Indikator : Menentukan jarak pada peta jika skala dan jarak sebenarnya diketahui Soal : Diketahui jarak dua kota 48 Km, jika kedua kota itu digambar pada peta dengan menggunakan skala 1 : 600.000, maka jarak kedua kota itu adalah …… a. 8 c. 12,5 b. 9 d. 15 6. Indikator : Menyelesaikan soal perbandingan senilai

Transcript of sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2....

Page 1: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

1. Indikator : Menentukan hasil operasi campuran Bilangan Bulat

Soal : Hasil dari -20 + 5 x (-12) : (-6) = …..

a. 10 c. 20

b. -10 d. 20

2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat

Soal : Suhu pada siang hari 320 C. Sedangkan pada malam hari suhu menjadi 180C. Besar

penurunan suhu dari siang kemalam hari adalah….

a. 120 c. 160

b. 140 d. 180

3. Indikator : Menentukan hasil operasi Bilangan Pecahan

Soal : hasil dari ½ + 2/3 x 5/6 =…..

a. 16/18 c.1 8/18

b. 17/18 d. 19/18

4. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi hitung bilangan pecahan

Soal : Ibu membeli 25 Kg gula. Gula tersebut dijual eceran dengan dibungkus plastic

masing-masing beratnya ¼ Kg. Banyak kantong plastic gula yang dihasilkan ….

kantong

a. 50 c. 100

b. 75 d. 125

5. Indikator : Menentukan jarak pada peta jika skala dan jarak sebenarnya diketahui

Soal : Diketahui jarak dua kota 48 Km, jika kedua kota itu digambar pada peta dengan

menggunakan skala 1 : 600.000, maka jarak kedua kota itu adalah ……

a. 8 c. 12,5

b. 9 d. 15

6. Indikator : Menyelesaikan soal perbandingan senilai

Soal : Jika harga 7 potong kain sarung Rp. 245.000,-. Maka harga 5 kodi kain sarung tersebut

adalah…

a. Rp 4.500.000,- c. Rp. 2.100.000,-

b. Rp 3.500.000,- d. Rp. 1.500.000,-

Page 2: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

7. Indikator : Menentukan prosentasi untung harga jual dan harga beli diketahui

Soal : Sebuah barang dibeli dengan harga Rp. 11.000,- perlusin, kemudian barang tersebut

dijual dengan harga Rp. 1.100,- perbuah. Prosentasi untung terhadap pembelian

adalah …

a. 7,5 % c. 15%

b. 10% d. 20%

8. Indikator : Menentukan salah satu dari prosentase bunga waktu atau besar uang setelah n bulan

Soal : Andi menabung uang sebesar Rp 800.000,- di Bank dengan bunga 6% pertahun.

Jumlah tabungan andi setelah 9 bulan adalah….

a. Rp. 840.000,- c. Rp. 836.000,-

b. Rp. 848.000,- d. Rp. 824.000,-

9. Indikator : Menentukan besar uang tabungan setelah n bulan

Soal : Sebuah bank swasta memberikan bunga tunggal sebesar 20 % setahun. Yuni

Menabung di Bank tersebut sebesar Rp. 7.000.000,- , setelah 8 bulan jumlah uang

yuni seluruhnya.

a. Rp 1.400.000,- c. Rp 7.700.000,-

b. Rp 2.800.000,- d.Rp 8.400.000,-

10. Indikator : Menyelesaikan soal tentang gambar berpola

Soal

( 1 ) ( 2 ) ( 3 ) ( 4 )

Barisan Bilangan yang dibentuk oleh banyak segiempat pada pola tersebut adalah

a. 1, 3, 6, 10,… c. 1, 3, 5, 7,…

b. 1, 4, 9, 16,… d. 1, 4, 7, 10,…

11. Indikator : Menentukan rumus Suku ke-n Barisan Bilangan

Soal : Rumus Suku ke-n Barisan Bilangan 5, 8, 11,14,…

a. 2n + 6 c. 3n + 3

b. 3n + 2 d. 5n + 3

12. Indikator : Menentukan hasil perkalian Bentuk Aljabar Suku dua

Soal : Hasil dari ( 3x – y ) ( 2x + y )

a. 6x2 + 5xy – y2 c. 6x2 + xy – y2

b. 6x2 - 5xy – y2 d. 6x2 - 5xy – y2

Page 3: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

13. Indikator : Operasi Hitung Bentuk Aljabar

Soal : Hasi dari ( 2x – 3 ) ( x + 5 ) adalah…..

a. 2x2 + 13x + 15 c. 2x2 - 7x - 15

b. 2x2 + 7x - 15 d. 2x2 - 7x + 15

14. Indikator : Menyederhanakan bentuk aljabar dengan memfaktorkan

Soal : Bentuk sederhana dari 2x 2 + x – 3 adalah . . . .

a. c.

b. d.

15. Indikator : Persamaan Linier satu variabel

Soal : Jika 3x – 6 = x + 10, nilai x + 15 adalah . . . .

a. 8 c. 19

b. 17 d. 23

16. Indikator : Persamaan Linier satu variabel

Soal A =

B =

a. b.

b. d.

17. Indikator : Persamaan Linier dua variable

Soal : A =

B =

C =

A (B ) adalah . . . .

a. c.

b. d.

4x2 - 9

Page 4: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

18. Indikator : Menentukan Relasi yang menghubungkan dua himpunan

Soal Suatu relasi dinyatakan dalam himpunan pasangan berurutan :

. Realsi yang menghubungkan dua

himpunan

tersebut adalah . . . .

a. Pangkat Dua dari c. Kuadrat dari

b. Akar kuadrat dari d. Kurang dari

19. Indikator: Menetukan nilai fungsi

Soal Jika fungsi f : x 3 - 4x maka f(-2) = . . . .

a. -11 c. 5

b. -5 d. 11

20. Indikator: Menetukan gradient garis

Soal Garis m tegak lurus dengan garis yang persamaannya 2x + 2y + 7 = 0. Gradient garis

m adalah . . . .

a. c.

b. d.

21. Indikator: Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan Relasi dan fungsi.

Soal Fungsi f ditentukan dengan rumus f(x) = ax + b. Jika f(4) = 4, dan f(10) = 16,

rumus f(x) = . . . .

a. 2x + 4 c. 4x + 2

b. 2x - 4 d. 4x - 2

22. Indikator: Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan Relasi dan fungsi.

Soal Diketahui himpunan P = dan Himpunan Q =

Himpunan pasangan berurutan yang merupakan Relasi fungsi dari himpunan P ke

Himpunan Q adalah . . . .

a.

b.

c.

Page 5: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

d.

23. Indikator: Menetukan Gradien, Persamaan garis dan grafiknya.

Soal Gradien garis yang melalui titik (-2 , 3) dan (4 , -2) adalah . . . .

a. c.

b. d.

24. Indikator: Menetukan Gradien, Persamaan garis dan grafiknya.

Soal Perhatikan gambar!

25. Indikator: Menentukan Penyelesaian system persamaan linier dengan dua variable

Soal Penyelesaian dari sistem persamaan linier 3x + 5y = 62 dan 5x - y = 38

adalah x dan y. nilai 7x + 3y = . . . .

a. 83 c. 115

b. 100 d. 125

26. Indikator: Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan persamaan linier dengan dua

variable

Soal Harga 3 baju dan 4 topi adalah Rp85.000,00. Harga 4 baju dan 3 topi adalah

Rp90.000,00. Jika Ari membeli 2 baju dan 1 ropi, ia harus membayar Rp . . . .

a. 30.000 c. 40.000

b. 35.000 d. 50.000

27. Indikator: Menyelesaikan soal cerita dengan menggunakan teorema Pythagoras.

Soal Sebuah tangga bersandar pada atas dinding yang tingginya 12 meter, jarak kaki

tangga dengan dasar dinding 9 meter. Panjang tangga tersebut adalah . . . . m.

a. 14 c. 20

b. 15 d. 25

28. Indikator: Menentukan luas gabungan beberapa bangun datar.

Soal Luas bangun di samping adalah . . . . cm2

4

3

Gambar garis di disamping mempunyai persamaan . . . .

a. 3y + 4x - 12 = 0b. 4y + 3x - 12 = 0c. 3x + 4y + 12 = 0d. 3x + 4y + 12 = 0

20 cm

14 cm

Page 6: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

a. 314 c. 404

b. 324 d. 434

29. Indikator: Menghitung besar sudut pusat atau sudut keliling pada lingkaran

Soal

30. Indikator: Menghitung panjang sisi pada dua segitiga sebangun.

Soal Perhatikan gambar di samping!

Panjang BC adalah . . . . cm

a. 24 c. 12

b. 18 d. 9

31. Indikator: Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan kesebangunan

Soal Sebuah tiang bendera yang tingginya 6 m memiliki panjang bayangan 2 m. tepat di

sebelah tiang terdapat sebuah menara yang berjarak 4 m. jika ujung bayangan

menara tepat pada ujung bayangan tiang, tinggi menara tersebut adalah . . . . m

a. 10 c. 18

b. 12 d. 24

32. Indikator: Diberikan gambar yang memuat beberpa pasang segitiga kongruen. Siswa menentu-

Kan banyak pasangan segitiga kongruen.

Soal Perhatikan gambar!

PAnjang AC = BC

Banyak segitiga kongruen pada segitiga ABC

Di samping adalah . . . .

a. 3 c. 7

b. 5 d. 8

33. Indikator: Siswa dapat menentukan banyak rusuk atau sisi pada prisma atau limas.

Soal Banyak rusuk limas yang alasnya persegi ada . . . . buah.

a. 4

b. 6

B

A

C

D E

4 cm

6 cm

8 cm

BA

C

DEP

Pada gambar disamping, O adalah pusat Lingkaran dan BD adalah garis tengah lingkaran. Jika ∠DAC = 58o dan AC = AD maka besar ∠BDC = . . . . o

a. 122b. 116c. 61d. 32

C

B

A

D

Page 7: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

c. 8

d. 10

34. Indikator: Diberikan rangkaian persegi panjang siswa dapat menentukan rangkaian yang

merupakan jarring-jaring balok.

Soal Yang merupakan jarring-jaring balok adalah . . . .

a. C.

b. D.

35. Indikator: Siswa dapat menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan volume bangun ruang

sisi datar.

Soal Sebuah bak mandi berukuran 20 m x 3 m x 6 m diisi air bagian. Banyak air dalam

bak mandi tersebut adalah . . . . liter.

a. 120.000 c. 40.000

b. 80.000 d. 20.000

36. Indikator: Siswa dapat menghitung volume tabung, kerucut dan bola.

Soal Volume bangun pada gambar di samping adalah . . . . cm3

a. 1232 c. 9.856

b. 5.749,33 d. 16.837,33

37. Indikator: Siswa dapat menghitung luas permukaan tabung, kerucut atau bola .

Soal Luas seluruh permukaan bangun di samping adalah . . . . cm2.

a. 170 πb. 165 πc. 145 πd. 140 π

14 cm

20 cm

48 cm

8 cm

12 cm

Page 8: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

38. Indikator: Siswa dapat menghitung mean, median atau modus data tunggal pada table

Frekuensi.

Soal Tabel di bawah ini mrupakan nilai ulangan Matematika dari sekelompok siswa.

Nilai 4 5 6 7 8 9

Frekuensi 2 8 10 11 6 2

Median dari nilai ulangan matematika tersebut adalah . . . .

a. 6 c. 6,5

b. 6,375 d. 7

39. Indikator: Siswa dapat menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan nilai rata-rata.

Soal Pendapatan rata-rata 12 orang pekerja Rp40.000,00 per hari. Setelah dating satu

orang pekerja, rata-rata pendapatannya menjadi Rp39.000,00 per hari.

Pendapatan pekerja yang baru dating adalah . . . . per hari.

a. Rp12.000,00 c. RP27.000,00

b. Rp18.000,00 d. Rp36.000,00

40. Indikator: Siswa dapat menafsirkan data yang disajikan ddalam bentuk diagram batang,

diagram lingkaran atau diagram garis.

Soal Diagram lingkaran di bawah ini menunjukkan jenis pekerjaan kepala keluarga di suatu

desa.

Keterangan :

A = Buruh

B = Swasta

C = Petani

D = PNS

E = ABRI

Jika banyak buruh 60 orang, maka banyak petani . . . . orang

a. 540b. 315c. 225d. 160

C

10 cm

A

B

D

E

100O

40O30O

40O

C

Page 9: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

KUNCI JAWABAN

1. B

2. B

3. C

4. C

5. A

6. B

7. D

8. C

9. A

10. A

11. B

12. C

13. B

14. A

15. D

16. A

17. C

18. B

19. D

21. B

22. C

23. D

24. A

25. A

26. C

27. B

28. D

29. C

30. B

31. C

32. C

33. C

34. A

35. B

36. D

37. A

38. A

39. C

40. C

Page 10: sumarnasatui.yolasite.comsumarnasatui.yolasite.com/resources/soal soal UN.doc · Web view2. Indikator : Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi Bilangan Bulat Soal

20. D