Soal Uas Ibd 2013

7
SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 1 SOAL UAS IBD (berdasarkan ingatan) 1. Lingkungan internal pada organ multiseluler? a. DNA b. Nukleus c. Cairan inraselular d. Cairan ekstraselular e. Lumen saluran pencernaan 2. Apa yang melaksanakan respon pada proses homeostasis? a. Efektor b. Reseptor c. Pusat integrasi d. Jakur aferen e. Jalur efern 3. Potensial membran istirahat sel yang paling mendekati potensial ekuilibrium ion apa? a. Na+ b. Cl- c. K+ d. A- e. Ca2+ 4. Molekul sinyal yang memiliki reseptor intraselular... a. Hormon tiroksin b. Hormon epinefrin c. Hormon ADH /vasopresin d. Neurotransmitter asetilkolin e. Neurotransmitter norepinefrin 5. Istillah umum protein yang mengikat molekul ekstraselular spesifik dan melakukan inisiasi respon adalah... a. Adaptor b. Reseptor c. Caraka ke 2 d. Inisiator 6. Nama lain suatu molekul sinyal kimia... a. Hormon b. Gap junction c. Lupa d. Lupa e. lupa 7. Pompa ion Na+ dan K+ termasuk ke dalam... a. Filtrasi b. Osmosis c. Transport aktif d. Difusi sederhana e. Difusi terfasilitasi 8. Gambar dibawah menunjukkan.. a. Endositosis b. Eksositosis c. Difusi aktif d. Pinositosis e. Semua jawaban salah 9. Apa yang merupakan rangsangan pada homeostasis tekanan darah... a. Jantung b. Pemb darah c. Baro reseptor di aorta d. Penurunan volume darah e. Pusat kardiovaskuler di medulaoblongata 10. Pada komunikasi antar sel saraf yang melalui sinaps, apa yang terjadi bila potensial aksi mencapai ujung akson saraf presinaps... a. Menutupnya kanal ion ca2+ di membran presinaps oleh potensial aksi b. Penutupan kanal ion Na+ dan K+ berpintu listrik di membran sel pasca sinaps

description

soal uas ibd (ilmu biodik dasar)

Transcript of Soal Uas Ibd 2013

Page 1: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 1

SOAL UAS IBD (berdasarkan ingatan)

1. Lingkungan internal pada organ

multiseluler?

a. DNA

b. Nukleus

c. Cairan inraselular

d. Cairan ekstraselular

e. Lumen saluran pencernaan

2. Apa yang melaksanakan respon pada

proses homeostasis?

a. Efektor

b. Reseptor

c. Pusat integrasi

d. Jakur aferen

e. Jalur efern

3. Potensial membran istirahat sel yang paling

mendekati potensial ekuilibrium ion apa?

a. Na+

b. Cl-

c. K+

d. A-

e. Ca2+

4. Molekul sinyal yang memiliki reseptor

intraselular...

a. Hormon tiroksin

b. Hormon epinefrin

c. Hormon ADH /vasopresin

d. Neurotransmitter asetilkolin

e. Neurotransmitter norepinefrin

5. Istillah umum protein yang mengikat

molekul ekstraselular spesifik dan

melakukan inisiasi respon adalah...

a. Adaptor

b. Reseptor

c. Caraka ke 2

d. Inisiator

6. Nama lain suatu molekul sinyal kimia...

a. Hormon

b. Gap junction

c. Lupa

d. Lupa

e. lupa

7. Pompa ion Na+ dan K+ termasuk ke

dalam...

a. Filtrasi

b. Osmosis

c. Transport aktif

d. Difusi sederhana

e. Difusi terfasilitasi

8. Gambar dibawah menunjukkan..

a. Endositosis

b. Eksositosis

c. Difusi aktif

d. Pinositosis

e. Semua jawaban salah

9. Apa yang merupakan rangsangan pada

homeostasis tekanan darah...

a. Jantung

b. Pemb darah

c. Baro reseptor di aorta

d. Penurunan volume darah

e. Pusat kardiovaskuler di

medulaoblongata

10. Pada komunikasi antar sel saraf yang

melalui sinaps, apa yang terjadi bila

potensial aksi mencapai ujung akson saraf

presinaps...

a. Menutupnya kanal ion ca2+ di membran

presinaps oleh potensial aksi

b. Penutupan kanal ion Na+ dan K+

berpintu listrik di membran sel pasca

sinaps

Page 2: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 2

c. Eksositosis neurotransmitter dari vesicle

sel presinaps ke celah sinaps

d. Pengikatan neurotransmitter asetilkolin

dengan reseptor di membran sel

presinapsnya

e. Pembukaan kanal Na+dan K+

11. Mekanisme feedforward dapat terjadi

pada...

a. Sekresi hormon insulin untuk antipasi

naiknya gula darah

b. ketika bayi akan dilahirkan, kepala bayi

akan mendorong serviks c. mekanisme pengaturan suhu tubuh

12. Berikut ini adalah potensial membran

kecuali...

a. Potensial pascasinaps

b. Potensial sinaps

c. Potensial pace maker

d. Potensial endplate

e. Potensial reseptor

13. Klasifikasi refleks yang menyebabkan

respon nyeri...

a. Viseral

b. Otonom

c. Sejak lahir

d. Medula spinalis

e. Didapat/dipelajari

14. Kanal ion yang menyebabkan depolarisasi

yang terjadi dalam lengkung refleks...

a. K

b. Cl

c. Ca

d. Mg

e. Na

15. Reseptor apa yang dapat berikatan dengan

ligan hidrofobik?

16. Pernyataan di bawah ini yang benar

tentang umpan balik positif...

a. pengendalian suatu kondisi homeostasis

dengan menggerakkannya ke arah

berlawanan

b. bertujuan untuk menahan perubahan c. memperkuat perubahan searah dengan

perubahan awal 17. Yang merupakan rangsang pada

homeostasis glukosa darah adalah...

a. Absorbsi makanan

b. Metabolisme glukosa

c. Kadar insulin dalam darah

d. Kadar glukosa

e. Kadar glukagon

18. Molekul sinyal kimia dalam komunikasi

jarak jauh ...

a. Sitokin

b. Hormon

c. Parakrin

d. Autokrin

e. Protein intraseluler

19. Yang termasuk mekanisme umpan balik

negative adalah... sel beta pancreas

diperintahkan untuk mensekresikan insulin

untuk menurunkan gula darah

20. Sistem dalam tubuh yang mengatur ph

adalah... respirasi dan perkemihan

21. Zat yang berfungsi sebagai

neurotransmitter.... asetilkolin

22. Komunikasi lokal antar sel dapat dilakukan

melalui... parakrin dan autokrin

23. Yang menerima rangsangan pada lengkung

refleks adalah.... reseptor

24. Kerusakan organ ini dapat menyebabkan

pernapasan berhenti...

a. Talamus

b. Hipotalamus

c. Serebelum

d. Korteks serebri

e. Medula oblongata

25. Sumber ion kalsium saat kontraksi otot

rangka berasal dari... retikulum

sarkoplasma

26. Komponen yang bertautan pada kontraksi

otot... aktin miosin

Page 3: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 3

27. Apa yang menjadi rangsang awal terjadinya

kontraksi otot tulang rangka?

28. Apa yang terjadi apabila alat picu jantung

normal tidak memberikan impuls spontan?

29. Struktur yang berfungsi sebagai tempat

terjadinya pertukaran gas dan nutrisi

antara darah dan jaringan...

a. Vena

b. Arteri

c. Kapiler

d. Venula

e. arteriola

30. Pernyataan mana yang benar saat terjadi

ekspirasi tenang...

a. Vol rongga dada membesar

b. Kontraksi m intercostalis eksterna

c. Kontraksi m intercostalis eksterna

+diafragma

d. Tekanan intrapulmonal membesar

31. Proses yang mengawali pembentukan urin

adalah..

a. Absorbsi

b. Filtrasi

c. augmentasi

32. hormon yang berfungsi dalam

pengenceran dan penngentalan urin

adalah... ADH/vasopresin

33. Fungsi utama ginjal.... ekskresi air dan

imbangan air dan elektrolit

34. Darah masuk ke ginjal melalui...

a. Arteri mesenterica inferior

b. Arteri esenterica superior

c. Trunkus coelica

d. Arteri renalis vas eferen

e. Arteri renalis vas aferen

35. Pada organ apa enzim yang mencerna

karbohidrat pertama kali dikeluarkan?

a. Mulut

b. Esofagus

c. Lambung

d. Jejunum

e. duodenum

36. Apa yang berfungsi sebagai pusat

pengaturan suhu tubuh?

a. Pons

b. Thalamus

c. Hipothalamus

d. Medula spinalis

37. Respon tubuh terhadap suhu lingkungan

yang lebih rendah ...

a. Konduksi

b. Evaporsi

c. Relaksasi otot

d. Vasokontriksi

e. Radiasi panas tubuh

38. Apa kelenjar yang menghasilkan hormon

epinefrin?

a. Hipofisis

b. Pankreas

c. Hipotalamus

d. Kelenjar tiroid

e. Kelenjar adrenal

39. Apa yang terjadi pada akhir fase luteal

siklus menstruasi?

a. Ovulasi

b. Pembentukan corpus albicans

c. Peningkatan sekresi progesteron

d. Peningkatan kadar LH

e. Peningkatan kadar FSH

40. Apa hormon yang disekresikan oleh

hipofisis anterior dan berfungsi

a. Inhibin

b. Testosteron

c. LH

d. FSh

e. GnRH

41. Balerina yang sedang berjinjit menerapkan

prinsip pengungkit tipe...

a. 1

b. 2

c. 3

d. 4

Page 4: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 4

e. Semua benar

42. Sel apakah yang berperan dalam resorbsi

matriks ekstraselular pada jaringan tulang?

a. Osteosit

b. Kondrosit

c. Osteoblas

d. Osteoklas

e. Kondroblas

43. Termasuk jenis sendi tipe apakah

persendian antara tulang metacarpal dan

phalanges proximal?

a. Articulatio sellaris

b. Articulatio ginglymus

c. Articulatio trochoidea

d. Articulatio spheroidea

e. Articulatio condyloidea

44. Pada sirkulasi darah sistemik, darah kaya

oksigen akan menuju atrium kiri melalui

pembuluh darah berikut ini:

a. Aorta ascendens

b. Vena pulmonalis

c. Vena cava inferior

d. Arteri pulmonalis

e. Vena cava superior

45. Struktur berikut ini terdapat pada

pembuluh kapiler yaitu:

a. Katup

b. Otot polos

c. Endotelium

d. Serat elastin

e. Serat kolagen

46. Manakah struktur di bawah ini yang

terutama membentuk permukaan anterior

jantung?

a. Atrium sinistrium

b. Aorta desendens

c. Ventriculus dexter

d. Vena cava inferior

e. Vena pulmonal

47. Pembuluh darah yang mengalirkan darah

mengandung banyak co2 adalah...

a. Arteri abdominalis

b. Arteri pulmonalis

c. Arteri femoralis

d. Arteri subclavia

e. Arteri thorasika

48. Bagian saluran napas atas adalah...

a. Larynx

b. Thachea

c. bronchus

d. alveolus

e. laryngopharynx

49. Pertukaran gas o2 terjadi di...

a. alveolus

b. bronkiolus

c. bronkus

d. trakea

e. semua jawaban benar

50. Bagian yang berkontraksi saat terjadi

ekspirasi aktif adalah...

51. Saluran yang mengalirkan urin ke pelvis

renalis..

a. Hilus

b. Mayor calyx

c. Minor calyx

d. Collecting duct

e. medula

52. Di dalam rongga abdomen gaster

berbatasan langsung dengan...

53. Dimanakah kelenjar parotis...

a. Mukosa bibir

b. Anterior telinga

c. Diantara mukosa lidah

d. Permukaan medial mandibula

e. Di bawah lidah

54. Struktur yang menyerap air?

a. Colon

b. Ileum

c. Gaster

d. Jejunum

e. duodenum

Page 5: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 5

55. yang termasuk empat tahap pencernaan,

kecuali...

a. motilitas

b. absorbsi

c. sekresi

d. mengunyah

e. pencernaan

56. Otot pada dinding vesica urinaria (kandung

kemih) disebut:

a. Otot detrusor

b. Otot pectinatus

c. Otot papillaris

d. Otot sphrincter urethra interna

e. Otot sphrincter urethra external

57. Tempat keluar masuknya pembuluh darah

dan ureter pada ginjal disebut...

a. Cortex renalis

b. Medulla renalis

c. Hillus renalis

d. Pelvis renalis

e. Pyramid renalis

58. Organ genitalis wanita yang homolog

dengan penis pada wanita adalah...

a. Clitoris

b. Vagina

c. Ovarium

d. Labia mayor

e. Labia minor

59. Ovarium selain menghasilkan ovum juga

menghasilkan hormon..

a. Prolaktin

b. Estrogen

c. Oksitosin

d. Progesteron

e. Growth hormone

60. Saluran genitalia pria yang mengalirkan

sperma ke urethra prostatica adalah

a. Epididimis

b. Ductus seminalis

c. Ductus ejakulatoris

d. Urethra spongiosa

e. Vas deferens (ductus spermaticus)

61. Manakah sel berikut yang berperan dalam

pertahanan tubuh yang non spesifik dan tdk

berperan dalam imun spesifik...

a. Sel B

b. Sel NK

c. Sel plasma

d. Sel T helper

e. Sel T sitotoksik

62. Apa saja fungsi sistem imun...

1. Melindungi tubuh dari patogen yang masuk;

mikroorganisme: bakteri, virus, fungi,

protozoa, parasit: cacing tambang (nematoda)

dan cacing pita (cestoda).

2. Mengeliminasi sel serta jaringan yang rusak.

3. Mengidentifikasi dan menghancurkan sel

abnormal dan sel mutan.

63. Kekebalan yang diperoleh setelah

seseorang (dengan sengaja) diberikan

pajanan mikroorganisme yang telah

dilemahkan atau dimatikan (vaksinasi),

termasuk...

a. Imunisasi aktif alami

b. Imunisasi aktif buatan

c. Imunisasi pasif alami

d. Imunisasi pasif buatan

e. Semua jawaban benar

64. Berikut ini adalah sel-sel imun yang bukan

berkembang dari progenitor mieloid..

a. Sel limfosit B

b. Sel dendritik

c. Sel neutrofil

d. Sel eusinofil

e. Sel basofil

65. Berikut ini adalah pernyataan penanda

inflamasi...

a. Vasodilatasi

b. Permeabilitas membrane pembuluh

darah meningkat

Page 6: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 6

c. Peningkatan aliran cairan, protein

inflamasi serta sel dari darah menuju

jaringan terinfeksi

d. Jaringan terinfeki menjadi merah panas

nyeri dan bengkak

e. Seluruh pernyataan benar

66. Sistim imun adaptif berkaitan dengan hal-

hal berikut ini, kecuali...

a. Inisiasi awal memerlukan pengenalan

oleh molekul MHC yang terdapat pada

sel APC

b. Seluruh sel tubuh mempunyai

kemampuan untuk mempresentasikan

antigen melalui molekul MHC

c. Responsnya lebih lambat dibandingkan

respons imun bawaan

d. Terdapat peningkatan responsnya lebih

cepat dan lebih kuat pada pajanan

kedua oleh antigen yang sama

e. Respons yang ditimbulkan terhadap

antigen tertentu

67. Sel berikut mampu menyajikan antigen

melalui molekul MHC class 2

a. Sel eritrosit

b. Sel eosinofil

c. Sel dendritik

d. Sel T limfosit

e. Sel granulosit

68. Berikut merupakan pernyataan yang

terkait aktivasi sel CD...

a. Teraktivasi oleh adanya antigen

endogen

b. Antigen dipresentasikan oleh molekul

MHC class 1

c. Seluruh sel tubuh berinti mampu

berperan sebagai sel penyaji antigen

melalui molekul MHC class 1

d. Pernyataan a, b, c benar

e. Pernyataan b dan c saja benar0

69. Diagram yang jawabanya igM dan IgG

70. Kekebalan tubuh seseorang setelah

terkena penyakit...

a. Aktif alami

b. Aktif buatan

c. Pasif buatan

d. Pasif alami

e. Tidak ada yang benar

71. Ketika seorang ibu yang sedang

mengandung diberikan vaksinasi toksin

tetanus, anaknya akan mendapat

kekebalan?

a. Imunisasi aktif alami

b. Imunisasi aktif buatan

c. Imunisasi pasif alami

d. Imunisasi pasif buatan

e. Semua jawaban benar

72. Kelas antibodi yang didapatkan sang anak

pada soal 71 adalah

a. igG

b. igA

c. igD

d. igE

e. igM

73. ibu hamil pada trimester 3 terdeteksi

mengidap tokso plasma untuk mengetahui

bayi juga terdeteksi toksoplasma di

temukan pada?

74. vaksin yang dibuat dari bakteri atau virus

yang sudah dilemahkan disebut?

a. Vaksin toksoid

b. Vaksin acellular sub unit

c. Inactivated vaksin

d. NDA vakksin

e. Live atteguated vaksin

75. Yang termasuk dalam innate immunity

adalah:

a. Saliva

b. Sel limfatik B

c. Timus

d. Bone marrow

e. Kelenjar limfe

Page 7: Soal Uas Ibd 2013

SiePend FKG UI 2013 (Ferinda) Page 7