Soal Pretes Blok Kulit

3
Nama : NIM : Assisten: 1. Berikut benar mengenai MAKROSKOPIS papiloma, KECUALI: 1. Nodul memanjang dengan diameter millimeter sampai sentimeter 2. Berwarna kemerahan bila mengandung banyak pembuluh darah 3. Terdapat contact bleeding pada papiloma yang tumbuh pada cerviks uteri & duktus payudara 4. Konsistensi keras, nyeri tekan 2. Pernyataan yang benar mengenai MAKROSKOPIS papiloma: 1. Nodul memanjang dengan diameter millimeter sampai sentimeter 2. Berwarna kemerahan bila mengandung banyak pembuluh darah 3. Terdapat contact bleeding pada papiloma yang tumbuh pada cerviks uteri & duktus payudara 4. Konsistensi keras, nyeri tekan 3. Klinis dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi: 1. Ulserasi yang tidak sembuh walau sudah diobati dengan baik 2. Paling sering terjadi pada usia 40-60 tahun 3. Pria lebih banyak dari wanita 4. Tumor menyebar secara limfogen 4. Benar mengenai klinis dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi, KECUALI: 1. Ulserasi yang tidak sembuh walau sudah diobati dengan baik 2. Paling sering terjadi pada usia 40-60 tahun 3. Pria lebih banyak dari wanita 4. Tumor menyebar secara hematogen 5. Benar mengenai Ca Epidermoid non-kornifikasi: 1. Biasanya berdiferensiasi buruk 2. Gambaran makroskopis berbeda dengan Ca Epidermoid dengan kornifikasi 3. Biasanya lebih progresif dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi 4. Berdiferensiasi baik 6. Nama lain dari karsinoma sel basal, kecuali... a. Basalioma b. Epitelial sel basal c. Prickle cell carcinoma d. Ulcus rhodent e. Basal cell carcinoma 7. Yang merupakan ciri-ciri mikroskopis karsinoma sel basal adalah... a. Pada tipe kistik tumor membentuk struktur seperti kelenjar b. Pada tipe adenoid ada ruangan kosong yang dibatasi sel tumor seperti epitel c. Sel tumor uniform dan hipokromasi d. Konsintensi di beberapa tempat rapuh e. Pada tipe solid di tepi sarang tumor dilapisi struktur palisade 8. Pada naevus pigmentosus terdapat adanya melanin Sebab pada pemeriksaan didapatkan dopa positif 9. Melanoma maligna berasal dari sel melanin Sebab sel melanin dihasilkan di stratum basalis 10. Yang bukan ciri-ciri mikroskopis dari melanoma maligna adalah... A

Transcript of Soal Pretes Blok Kulit

Page 1: Soal Pretes Blok Kulit

Nama :NIM :Assisten:

1. Berikut benar mengenai MAKROSKOPIS papiloma, KECUALI: 1. Nodul memanjang dengan diameter millimeter sampai sentimeter2. Berwarna kemerahan bila mengandung banyak pembuluh darah3. Terdapat contact bleeding pada papiloma yang tumbuh pada cerviks uteri & duktus payudara 4. Konsistensi keras, nyeri tekan

2. Pernyataan yang benar mengenai MAKROSKOPIS papiloma: 1. Nodul memanjang dengan diameter millimeter sampai sentimeter2. Berwarna kemerahan bila mengandung banyak pembuluh darah3. Terdapat contact bleeding pada papiloma yang tumbuh pada cerviks uteri & duktus payudara 4. Konsistensi keras, nyeri tekan

3. Klinis dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi: 1. Ulserasi yang tidak sembuh walau sudah diobati dengan baik2. Paling sering terjadi pada usia 40-60 tahun3. Pria lebih banyak dari wanita4. Tumor menyebar secara limfogen

4. Benar mengenai klinis dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi, KECUALI: 1. Ulserasi yang tidak sembuh walau sudah diobati dengan baik2. Paling sering terjadi pada usia 40-60 tahun3. Pria lebih banyak dari wanita4. Tumor menyebar secara hematogen

5. Benar mengenai Ca Epidermoid non-kornifikasi: 1. Biasanya berdiferensiasi buruk2. Gambaran makroskopis berbeda dengan Ca Epidermoid dengan kornifikasi3. Biasanya lebih progresif dari Ca Epidermoid dengan kornifikasi4. Berdiferensiasi baik

6. Nama lain dari karsinoma sel basal, kecuali...a. Basaliomab. Epitelial sel basalc. Prickle cell carcinomad. Ulcus rhodente. Basal cell carcinoma

7. Yang merupakan ciri-ciri mikroskopis karsinoma sel basal adalah...a. Pada tipe kistik tumor membentuk struktur seperti kelenjarb. Pada tipe adenoid ada ruangan kosong yang dibatasi sel tumor seperti epitelc. Sel tumor uniform dan hipokromasid. Konsintensi di beberapa tempat rapuhe. Pada tipe solid di tepi sarang tumor dilapisi struktur palisade

8. Pada naevus pigmentosus terdapat adanya melanin Sebab pada pemeriksaan didapatkan dopa positif9. Melanoma maligna berasal dari sel melanin Sebab sel melanin dihasilkan di stratum basalis10. Yang bukan ciri-ciri mikroskopis dari melanoma maligna adalah...

a. Epidermis menebal dan ulseratifb. Sarang-sarang tumor menyebuk ke epidermisc. Sarang-sarang tumor berbentuk poligonald. Sarang-sarang sel tumor dipisahkan oleh jaringan ikat berbentuk alveolare. Tumbuh papilomatous

A

Page 2: Soal Pretes Blok Kulit

Nama :NIM :Asisten :

1. Berikut merupakan ciri MAKROSKOPIS papiloma, KECUALI: a. Konsistensi kenyal, tidak nyeri tekanb. Nodul memanjang dengan diameter millimeter sampai sentimeterc. Lapisan luar terdiri atas epitel gepeng berlapis atau epitel mukosa yang hiperplastis dan tumbuh

papilomatousd. Warna kemerahan bila mengandung banyak pembuluh darah atau sesuai dengan jaringan sekitarnyae. Pada papiloma yang tumbuh pada cerviks uteri & duktus payudara, terdapat contact bleeding dan keluarnya

cairan hemoragis2. Pernyataan yang SALAH mengenai squamous cell carcinoma:

a. Sering terjadi akibat paparan sinar matahari pada pasien usia lanjutb. Dapat timbul dari epitel murnic. Dapat didahului oleh keratosis senilis, leukoplakia, sikatriks bekas luka bakar, radio dermatitis kronikad. Tingkat diferensiasi menunjukkan derajat persamaan sel tumor dengan sel asalnya e. Adanya kornifikasi menunjukkan tingkat diferensiasi yang buruk

3. Merupakan ciri MIKROSKOPIS Ca epidermoid dengan kornifikasi, KECUALI: a. Terdapat sarang-sarang mutiara tanduk (HORN PEARL atau CELL NEST)b. Epitel tumbuh ke dalam (endofitik) atau ke luar (eksofitik)c. Permukaan berbenjol-benjol seperti bunga kold. Epidermis menebal dengan polarisasi jeleke. Sel-sel tumor polygonal, mengelompok dan polimorf, inti sel besar, hiperkromasi, banyak mitosis patologis,

sitoplasma sedikit4. Merupakan ciri MIKROSKOPIS Ca Epidermoid non-kornifikasi:

1. Epidermis menebal tidak teratur, polarisasi jelek2. Sel-sel tumor polygonal, mengelompok dan polimorf, inti sel besar, hiperkromasi, banyak mitosis patologis,

sitoplasma sedikit3. Tidak ditemukan mutiara tanduk4. Terdapat CELL NEST

5. Merupakan ciri MIKROSKOPIS Ca Epidermoid non-kornifikasi, KECUALI: 1. Epidermis menebal tidak teratur, polarisasi jelek2. Sel-sel tumor polygonal, mengelompok dan polimorf, inti sel besar, hiperkromasi, banyak mitosis patologis,

sitoplasma sedikit3. Tidak ditemukan mutiara tanduk4. Terdapat CELL NEST

6. Karsinoma sel basal merupakan tumor ganas epitelial Sebab Jika tumor tidak diobati tidak akan bermetastasis7. Naevus yang terletak di daerah yang sering terjadi inflamasi sebaiknya diekstirpasi Sebab pada daerah yang

rawan inflamasi dikhawatirkan sel naevus dapat berubah jadi ganas8. Berikut ini bukan merupakan ciri-ciri makroskopis naevus pigmentosus adalah...

a. Permukaan sedikit papilomatousb. Konsistensi di beberapa tempat rapuhc. Warna hitam tercat gelapd. Terdapat rambute. Konsistensi kenyal

9. Melanoma maligna berasal dari sel melanin Sebab sel melanin dihasilkan di stratum basalis10. Yang bukan ciri-ciri mikroskopis dari melanoma maligna adalah...

a. Epidermis menebal dan ulseratifb. Sarang-sarang tumor menyebuk ke epidermisc. Sarang-sarang tumor berbentuk poligonald. Sarang-sarang sel tumor dipisahkan oleh jaringan ikat berbentuk alveolare. Tumbuh papilomatous

B