SOAL PPH.docx

download SOAL PPH.docx

of 3

Transcript of SOAL PPH.docx

  • 7/27/2019 SOAL PPH.docx

    1/3

    TUGAS KELOMPOK I

    Pajak Penghasilan (PPh)

    Dosen Pengampu : Andi Teguh

    Kelas : Pajak 1B

    Kelompok 5

    Nama Anggota Kelompok :

    1. De Agung Demang (09)2. Indra Darmawan (16)3. Muchammad Adi Prasetya (18)4. Much Ibnu Baharuddin Sholeh (19)5. Muhammad Reza Sumitro (21)

    Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN)

    Program Diploma 1 Spesialisasi Perpajakan

    Balai Diklat Keuangan Manado

    2013

  • 7/27/2019 SOAL PPH.docx

    2/3

    SOAL PPh

    Dimas Nugraha (menikah dan mempunyai 1 anak kandung) merupakan pegawai tetap yang bekerja di

    perusahaan swasta PT Adiguna Group. Dari perusahaan tersebut Dimas memperoleh gaji sebulan

    sebesar Rp 10.000.000,00. PT Adiguna Group mengikuti program jamsostek, premi kecelakaan kerja dan

    premi jaminan kematian yang dibayar oleh pemberi kerja dengan jumlah masing-masing 0,5% dan 0,3%

    dari jumlah gaji sebulan. Selain itu, PT Adiguna Group juga mengikuti program pensiun untuk

    pegawainya dengan membayar iuran pensiun ke Dana Pensiun yang pendiriannya telah disahkan oleh

    Menteri Keuangan setiap bulan sebesar Rp 200.000,00 sedangkan Dimas membayar iuran pensiun

    sebulan sebesar Rp 100.000,00. Disamping itu isteri Dimas juga bekerja di perusahaan garmen dengan

    penghasilan neto sebulan Rp 3.000.000,00, juga menjalankan usaha Rumah Makan Padang dengan total

    penghasilan neto sebulan sebesar Rp 4.000.000,00. Perhitungan PPh pasal 21 atas penghasilan Dimas

    dan Isterinya selama 1 tahun adalah?

    Jawab.

    Penghasilan suamiGaji sebulan Rp 10.000.000,-

    Premi Jaminan Kecelakaan kerja Rp 50.000,-

    Premi Jaminan Kematian Rp 30.000,-

    Penghasilan Bruto Rp 10.080.000,-

    Pengurangan :

    1. Biaya Jabatan5% x 10.080.000 = Rp 504.000,-

    Pengenaan Maksimal Rp 500.000,-

    2. Iuran Pensiun Rp.100.000,-Rp 600.000,-

    Penghasilan Neto Sebulan Rp 9.480.000,-

    Penghasilan Neto Sebulan Isteri ( Pegawai + RM Padang) Rp. 7.000.000,-Penghasilan Neto Sebulan Rp 16.480.000,-

    Penghasilan Neto Setahun Rp 197.760.000,-

  • 7/27/2019 SOAL PPH.docx

    3/3

    PTKP Setahun1. WP sendiri Rp 24.300.000,-2. WP Kawin Rp 2.025.000,-3. WP Istri Rp 24.300.000,-4. 1 Anak Kandung Rp 2.025.000, -

    Rp 52.650.000,-

    PKP Setahun Rp 145.110.000,-

    PPh Pasal 21 Terutang :5% x Rp 50.000.000,- = Rp 2.500.000,-

    15% x Rp 95.110.000,- = Rp 14.266.500,-

    Rp 16.766.500,-

    Jadi, PPh terutang adalah sebesar Rp 16.766.500,-