Soal Mid Bayangan Sd 2009

2
 SOAL UJIAN MID BAYANGAN MATA UJIAN : STRUKTUR DATA WAKTU : 100 Menit SIFAT : Buku Terbuka 1. a. Sebutkan macam-macam struktur data? Jelaskan bagaimana peran struktur data dalam  pembuatan sebuah program komputer?  b. Sebutkan apa saj a per bedaan ant ara stru ktu r data statis dan din ami s ? Jela skan  pertimbangan apa saja yang diperlukan jika kita akan menggunakan struktur data statis atau dinamis? 2. a. Diketahui struktur data linked list sbb: Type List = ^Node;  Node = record No_mhs : string[10]; IP : real; Next : List; End; Var L : List; Buatlah procedure untuk menghapus semua node dengan no_mhs tertentu dari LINKED LIST L, perhatikan ada beberapa kemungkinan : tidak ada node, hanya ada 1 node atau ada beberapa node yang akan dihapus, serta posisi node yang akan dihapus bisa berada di depan, tengah atau belakang. Sebagai ilustrasi : node yang akan dihapus adalah node dengan no_mhs : 9840  b. Diketahui struktur data l inked l ist sbb: Type List = ^Node;  Node = record Data : int eger; Next : Lis t; End; Var L,p,q : List; Buatlah procedure untuk menggabung 2 linked list p dan q menjadi satu linked list L, dimana posisi yang didepan adalah linked list yang banyak datanya lebih besar. Jadi L merupakan linked list p yang digabung dengan q jika banyak data di p lebih besar ata u sama dengan banyak data di q dan L merupaka n li nked lis t q yan g digabu ng dengan p jika banyak data di q lebih besar dengan banyak data di p. 3. a. Sebutkan beberapa perbedaan antara struktur data STACK dan struktur data QUEUE serta berikan beberapa permasalahan yang penyelesaiannya menggunakan struktur data stack dan bebera pa perma salaha n yang penyelesai annya menggunakan stru ktur data queue.  b. Buatlah procedure/algoritma untuk membalik urutan isi queue dinamis Q tanpa menggunakan stack , procedure standar untuk queue dianggap sudah ada ( tinggal  panggil ).

Transcript of Soal Mid Bayangan Sd 2009

Page 1: Soal Mid Bayangan Sd 2009

5/12/2018 Soal Mid Bayangan Sd 2009 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-mid-bayangan-sd-2009 1/2

 

SOAL UJIAN MID BAYANGAN

MATA UJIAN : STRUKTUR DATA

WAKTU : 100 Menit

SIFAT : Buku Terbuka

1. a. Sebutkan macam-macam struktur data? Jelaskan bagaimana peran struktur data dalam

 pembuatan sebuah program komputer?

  b. Sebutkan apa saja perbedaan antara struktur data statis dan dinamis? Jelaskan pertimbangan apa saja yang diperlukan jika kita akan menggunakan struktur data statis

atau dinamis?

2. a. Diketahui struktur data linked list sbb:

Type List = ^Node;

 Node = recordNo_mhs : string[10];

IP : real;

Next : List;

End;Var L : List;

Buatlah procedure untuk menghapus semua node dengan no_mhs tertentu dari LINKED

LIST L, perhatikan ada beberapa kemungkinan : tidak ada node, hanya ada 1 node atau

ada beberapa node yang akan dihapus, serta posisi node yang akan dihapus bisa berada

di depan, tengah atau belakang.

Sebagai ilustrasi : node yang akan dihapus adalah node dengan no_mhs : 9840

 b. Diketahui struktur data linked list sbb:

Type List = ^Node; Node = record

Data : integer;

Next : List;End;

Var L,p,q : List;Buatlah procedure untuk menggabung 2 linked list p dan q menjadi satu linked list

L, dimana posisi yang didepan adalah linked list yang banyak datanya lebih besar. Jadi

L merupakan linked list p yang digabung dengan q jika banyak data di p lebih besar 

atau sama dengan banyak data di q dan L merupakan linked list q yang digabung

dengan p jika banyak data di q lebih besar dengan banyak data di p.

3. a. Sebutkan beberapa perbedaan antara struktur data STACK dan struktur data QUEUEserta berikan beberapa permasalahan yang penyelesaiannya menggunakan struktur 

data stack dan beberapa permasalahan yang penyelesaiannya menggunakan struktur 

data queue.

  b. Buatlah procedure/algoritma untuk membalik urutan isi queue dinamis Q tanpa

menggunakan stack , procedure standar untuk queue dianggap sudah ada ( tinggal panggil ).

Page 2: Soal Mid Bayangan Sd 2009

5/12/2018 Soal Mid Bayangan Sd 2009 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-mid-bayangan-sd-2009 2/2