Soal Loncatan Air-2

4
Soal Saluran segi empat dengan lebar 3 m mengalirkan debit 15 m 3 /d. Kemiringan dasar 0,004 dan Koefisien Manning 0,001. pada suatu titik di saluran dimana aliran mencapai kedalaman normal, terjadi loncatan air. a. Tentukan tipe aliran b. Kedalaman air setelah loncat air c. Panjang loncat air d. Kehilangan tinggi tenaga (energi) pada loncat air Jawaban : a. Tipe aliran Kedalaman air kritis Kedalaman air normal dihitung berdasar rumus Manning dengan Sehingga Penyelelesaian dari persamaan di atas menghasilkan h1 = H h2 h 1 = H 3

description

Soal loncatan air mekanika fluida

Transcript of Soal Loncatan Air-2

Page 1: Soal Loncatan Air-2

Soal

Saluran segi empat dengan lebar 3 m mengalirkan debit 15 m3/d. Kemiringan dasar 0,004 dan Koefisien Manning 0,001. pada suatu titik di saluran dimana aliran mencapai kedalaman normal, terjadi loncatan air.

a. Tentukan tipe aliranb. Kedalaman air setelah loncat airc. Panjang loncat aird. Kehilangan tinggi tenaga (energi) pada loncat air

Jawaban :

a. Tipe aliranKedalaman air kritis

Kedalaman air normal dihitung berdasar rumus Manning

dengan

Sehingga

Penyelelesaian dari persamaan di atas menghasilkan

Kecepatan Aliran

Angka FROUDE

h1 = Hh2

h1 = H

3

Page 2: Soal Loncatan Air-2

Oleh karena Fr1 > 1 berarti aliran adalah SUPERKRITIS

b. Kedalaman

c. Panjang loncat air

d. Kehilangan tinggi tenaga pada loncat air

Soal

Saluran segi empat, lebar b = 1,2 m dan miring (thd horisontal) 3o. Tentukan tipe loncat air. Diketahui = Q = 0,14 m3/s; d1 = 0,018 m; ht = 0,40 m

Jawab :

A1 = b. d1 = 1,2 x 0,018 = 0,022 m2

V1 = Q/A1 = 0,14/0,022 = 6,36 m/s

Superkritik

Kedalaman air konjugasi h2* (Rumus Sal. Horisontal)

Karena ht > h2* bukan loncat air tipe A

Dicari nilai h2

Page 3: Soal Loncatan Air-2

Karena h2 > ht loncat air tipe B

Dari grafik (panjang loncat air)

Kehilangan energi

ht = 0.4 m

Tipe B

0,018 cm

l = 1,51 m

h2

Lj = 1,96 m

Page 4: Soal Loncatan Air-2