Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

12
STIKes SANTA ELISABETH MEDAN PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN UJIAN KMB II SEMESTER GENAP T.A 2011/2012 Mata Ajar : KMB II Hari/Tanggal : Kamis / 31 Mei 2012 Waktu : 40 menit Program : S1-Keperawatan Petunjuk! a. Bacalah soal dengan teliti b. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan memberi tanda silang (X) pada lembar jawaban yang telah disediakan (A B C D E) c. Soal dikembalikan dalam keadaan utuh 1. Tn. D usia 57 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yang lalu. Tn D mengatakan sudah minum obat namun nyeri tidak hilang dan tidak berkurang. Diagnose medic MCI. Dibawah ini merupakan penyebab utama munculnya nyeri pada kasus MCI, adalah: A. Pecahnya pembuluh darah D. Aktivitas yang berlebihan B. Sumbatan pada arteri coroner E. Obat-obatan C. Hiperkolesterol 2. Tn. D usia 57 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yang lalu. Diagnose medic MCI. Hasil anamnesa TD: 140/90mmHg, N: 80x/mnt, P: 20x/mnt, S:36,5°C. Dibawah ini merupakan karakteristik nyeri pada MCI, adalah:

description

Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

Transcript of Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

Page 1: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

STIKes SANTA ELISABETH MEDANPROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

UJIAN KMB II SEMESTER GENAPT.A 2011/2012

Mata Ajar : KMB IIHari/Tanggal : Kamis / 31 Mei 2012Waktu : 40 menitProgram : S1-Keperawatan

Petunjuk!

a. Bacalah soal dengan telitib. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan memberi tanda silang (X) pada lembar jawaban

yang telah disediakan (A B C D E)c. Soal dikembalikan dalam keadaan utuh

1. Tn. D usia 57 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yang lalu. Tn D mengatakan sudah minum obat namun nyeri tidak hilang dan tidak berkurang. Diagnose medic MCI. Dibawah ini merupakan penyebab utama munculnya nyeri pada kasus MCI, adalah:A. Pecahnya pembuluh darah D. Aktivitas yang berlebihanB. Sumbatan pada arteri coroner E. Obat-obatanC. Hiperkolesterol

2. Tn. D usia 57 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yang lalu. Diagnose medic MCI. Hasil anamnesa TD: 140/90mmHg, N: 80x/mnt, P: 20x/mnt, S:36,5°C. Dibawah ini merupakan karakteristik nyeri pada MCI, adalah:A. Nyeri tidak hebatB. Nyeri terjadi setelah kegiatanC. Nyeri menetap dan tidak hilang dengan istirahatD. Nyeri akan hilang dengan obat-obatan nitrogliserinE. Nyeri tidak menjalar hingga ke bahu, leher, dan lengan

Page 2: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

3. Ny. S, usia 65 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada seperti di tusuk-tusuk, sesak napas, dan berkeringat/diaphoresis. Klien mengatakan ada riwayat MCI sejak 1 tahun yang lalu. Dari kasus tersebut, maka tindakan yang utama dapat dilakukan adalah: A. Memberikan obat aspirin sublingual D. Memberikan PendKesB. Mengobservasi TTV E. Memasang IVFDC. Memberikan O2 dan tirah baring

4. Ny. S, usia 65 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada seperti di tusuk-tusuk, sesak napas, dan berkeringat/diaphoresis. Klien mengatakan ada riwayat MCI sejak 1 tahun yang lalu. Dari kasus tersebut, maka diagnose keperawatan yang utama adalah:A. Potensial penurunan cardiac output berhubungan dengan perubahan irama jantung

B. Potensial gangguan perfusi jaringan berhubungan dengan turunnya curah jantung

C. Cemas berhubungan dengan takut akan kematian

D. Nyeri dada berhubungan dengan adanya iskemik jaringan akibat penyempitan

arteri koroner

E. Kurang pengetahuan berhubungan dengan kurang terpaparnya informasi

5. Tn. Q usia 60 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic CHF. Saat pengkajian, klien mengatakan sudah mempunyai riwayat CHF sejak 1 tahun yang lalu, dan rajin control ke rumah sakit. Klien mengatakan sering sesak napas saat harus berjalan dari kamar ke kamar mandi dirumah, juga saat berjalan kira-kira 5 menit. Dari hasil observasi didapat TD: 150/100mmHg, N: 81x/mnt, P: 24x/mnt, S: 36,6 °C. Dibawah ini manakah yang merupakan tingkatan CHF pada Tn.Q:A. Grade I D. Grade IVB. Grade II E. Grade I-IIC. Grade III

6. Tn. F usia 70 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic CHF. Saat pengkajian klien tampak sesak napas, batuk, lemah, diaphoresis, edema tungkai grade 3, acites. Klien mengatakan mual, dan tidak nafsu makan. Hasil observasi didapat TD: 150/90mmHg, N: 80x/mnt, P: 25x/mnt, S: 36,7 °C. Manakah dibawah ini yang merupakan intervensi keperawatan dalam mengatasi kelebihan volume cairan pada klien:A. Retriksi garam/diet rendah garam D. Pengaturan jadwal mobilisasiB. Pemberian terapi: Digitalis E. Pemberian O2 nasalC. Bedrest

7. Tn. R usia 56 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic CHF. Saat pengkajian klien tampak sesak napas, batuk (+), lemah, diaphoresis (+), edema tungkai grade 2, acites (-). Klien mengatakan mual, dan tidak nafsu makan. Hasil observasi didapat TD: 140/90mmHg, N: 87x/mnt, P: 23x/mnt, S: 36,5 °C. Jumlah urine 200cc/8jam. BB: 67kg, TB: 165cm. Manakah dibawah ini yang merupakan diagnose keperawatan yang utama pada Tn.R:

Page 3: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

A. Penurunan cardiac output b.d penurunan kontraktilitas miokardB. Intoleransi beraktivitas b.d adanya ketidakseimbangan antara suplai dan kebutuhan

oksigenC. Kelebihan volume cairan b.d menurunnya laju filtrasi glomerulus D. Perubahan nutrisi: kurang dari kebutuhan tubuh b.d intake yang tidak adekuatE. Gangguan perfusi jaringan cerebral b.d menurunnya suplai O2 ke cerebral

8. Tn. R usia 56 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic CHF. Saat pengkajian klien tampak sesak napas, batuk (+), lemah, diaphoresis (+), edema tungkai grade 2, acites (-). Klien mengatakan mual, dan tidak nafsu makan. Hasil observasi didapat TD: 140/90mmHg, N: 87x/mnt, P: 23x/mnt, S: 36,5 °C. Jumlah urine 200cc/8jam. BB: 67kg, TB: 165cm. Manakah tindakan keperawatan utama dibawah ini untuk mengatasi masalah penurunan cardiac output:A. Observasi TTV D. Timbang berat badan tiap hariB. Monitor intake dan output E. Berikan diet yang sesuaiC. Atur posisi semi fowler

9. Tn. G usia 47 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic Hipertensi. Klien mengatakan sudah merokok sejak dari SMU, menghabiskan rokok sebanyak 1 bungkus/hari, suka mengkonsumsi makanan yang bersantan, dan berlemak. Klien mengatakan sudah menderita penyakit hipertensi sejak 2 tahun yang lalu. Hasil observasi didapat TD: 160/100mmHg, N: 78x/mnt, P: 20x/mnt, S: 36,5 °C. BB: 70kg, TB: 163cm

(IMT: 26). Berdasarkan kasus tersebut, termasuk golongan manakah hipertensi pada Tn. G:

A. Hipertensi sekunder D. Hipertensi akibat kelainan renalB. Hipertensi akibat kelainan hormonal E. Hipertensi essensialC. Hipertensi akibat obat-obatan

10. Tn. G usia 47 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic Hipertensi. Klien mengatakan sudah merokok sejak dari SMU, menghabiskan rokok sebanyak 1 bungkus/hari, suka mengkonsumsi makanan yang bersantan, dan berlemak. Klien mengatakan sudah menderita penyakit hipertensi sejak 2 tahun yang lalu. Hasil observasi didapat TD: 160/100mmHg, N: 78x/mnt, P: 20x/mnt, S: 36,5 °C. BB: 70kg, TB: 163cm

(IMT: 26). Dibawah ini merupakan grade hipertensi Tn. G yaitu:A. Stadium I D. Stadium IVB. Stadium II E. Normal tinggiC. Stadium III

11. Ny. V usia 52 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic Hipertensi. Klien mengatakan suka mengkonsumsi makanan yang bersantan, berlemak dan asin. Klien mengatakan sudah menderita penyakit hipertensi sejak 3 tahun yang lalu. Hasil observasi didapat TD: 158/90mmHg, N: 76x/mn, P: 18x/mnt, S: 36,5 °C. Manakah dibawah ini yang merupakan komplikasi dari hipertensi:

A. Sakit kepala D. Perdarahan didalam otak

Page 4: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

B. Mudah lelah E. EdemaC. Susah bernapas

12. Ny. V usia 52 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic Hipertensi. Klien mengatakan suka mengkonsumsi makanan yang bersantan, berlemak dan asin. Klien mengatakan sudah menderita penyakit hipertensi sejak 3 tahun yang lalu. Saat pengkajian klien mengeluh sakit kepala di bagian belakang, nyeri tidak hilang, skala nyeri: 6, susah tidur. Hasil observasi didapat TD: 158/90mmHg, N: 76x/mnt, P: 18x/mnt, S: 36,5 °C. Manakah diagnose keperawatan yang utama pada Ny.V:A. Penurunan curah jantung b.d peningkatan after load B. Nyeri b.d peningkatan tekanan vaskuler cerebral C. Intoleransi beraktivitas b.d penurunan cardiac outputD. Gangguan nutrisi: kelebihan dari kebutuhan tubuh b.d intake yang berlebihE. Gangguan pola tidur b.d adanya nyeri pada kepala

13. Manakah dibawah ini yang merupakan tindakan keperawatan utama untuk diagnose keperawatan gangguan pola tidur pada hipertensi:A. Berikan kesempatan klien untuk istirahat B. Observasi TTV tiap 4 jam sekaliC. Kaji respon klien terhadap aktivitasD. Ambulasi sesuai kemampuan klienE. Pantau intake dan output

14. Manakah dibawah ini yang merupakan tindakan keperawatan utama untuk diagnose keperawatan Risiko perubahan perfusi jaringan cerebral berhubungan dengan adanya tahanan pada pembuluh darah:A. Monitor adanya diaphoresis D. Evaluasi tingkat stressB. Observasi TTV tiap 4 jam sekali E. Ciptakan lingkungan yang kondusifC. Tinggikan kepala tempat tidur

15. Tn. M usia 48 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan demam, tidak nafsu makan sejak 3 hari yang lalu, nyeri dada dan sesak sejak tadi malam. Klien juga mengatakan sekarang ini jadi lebih mudah lelah. Saat dilakukan auskultasi terdengar bunyi jantung tidak teratur. Dari hasil laboratorium didapati leukositosis, LED dan CK meningkat. Berdasarkan kasus tersebut, manakah diagnose medic yang mungkin pada Tn.M:A. Hipertensi D. CHFB. Syok kardiogenik E. Miokarditis C. MCI

16. Tn. M usia 48 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan demam, tidak nafsu makan sejak 3 hari yang lalu, nyeri dada dan sesak sejak tadi malam. Manakah dibawah ini yang merupakan penyebab utama terjadinya nyeri pada Tn.M:A. Adanya obstruksi dan reperfusi D. Iskemia miokardB. Terjadinya hipertrofi ventrikel E. Kompensasi mekanis menurunC. Invasi virus pada miokard

Page 5: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

17. Tn. U usia 55 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada dan sesak sejak tadi malam, nyeri tidak hilang dan menjalar. Tampak ekspresi wajah klien meringis, skala nyeri 6. Dibawah ini merupakan tindakan mandiri utama yang dapat dilakukan perawat adalah:A. Anjurkan klien agar tirah baring D. Berikan pendkes tentang nyeriB. Berikan analgetik E. Pasang IVFDC. Lakukan manajemen sentuhan

18. Ny. I usia 59 thn, dirawat di ruang St. Melania RSE hari ke tiga dengan diagnose medic angina pectoris. Saat pengkajian klien mengatakan nyeri pada dada sudah tidak ada, klien sudah lebih nyaman. Hasil observasi didapat bahwa TD: 140/90mmHg, N: 80x/mnt, P: 18x/mnt, S: 36,6°C. Dibawah ini manakah yang merupakan karakteristik nyeri pada angina pectoris:A. Nyeri seperti tertekan, berlangsung lama, menetapB. Nyeri seperti terbakar, tidak hilang dengan istirahatC. Nyeri tidak hilang dengan istirahat, dan disertai sesak napasD. Nyeri tidak hilang dengan istirahat dan obat-obatanE. Nyeri hilang dengan terapi NTG, dan istirahat/bedrest

19. Ny. I usia 59 thn, dirawat di ruang St. Melania RSE hari ke tiga dengan diagnose medic angina pectoris. Saat pengkajian klien mengatakan nyeri pada dada sudah tidak ada, klien sudah lebih nyaman. Hasil observasi didapat bahwa TD: 140/90mmHg, N: 80x/mnt, P: 18x/mnt, S: 36,6°C. Manakah dibawah ini yang merupakan komplikasi dari angina pectoris:A. CHF D. MCIB. Hipertensi E. Henti jantungC. VF

20. Tn. H usia 48 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada seperti tertimpa beban berat, nyeri dada sudah dirasakan dari kemarin dan berlangsung 10-15 menit. Nyeri terakhir diarasakan sejak 1 jam sebelum klien datang ke IGD. Klien mengatakan saat nyeri muncul maka klien tidak dapat beraktivitas, mual, dan tidak nafsu makan. Saat anamnesa tampak ekspresi menahan nyeri, skala nyeri: 7. Hasil observasi: TD:150/100mmHg, N: 87x/mnt, P: 22x/mnt, S: 36,7°C. Dari kasus diatas, manakah diagnose keperawatan utama pada Tn. H:A. Intoleransi beraktivitas b.d berkurangnya curah jantungB. Nyeri akut b.d iskemik jaringan miokardC. Ansietas b.d rasa takut terhadap penyakitD. Perubahan nutrisi: kurang dari kebutuhan tubuh b.d intake yang tidak adekuatE. Gangguan perfusi jaringan b.d berkurangnya suplai oksigen

21. Tn. F usia 45 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada seperti tertimpa beban berat. Saat anamnesa tampak ekspresi menahan nyeri, skala nyeri: 7, tampak berkeringat. Hasil observasi: TD:150/100mmHg, N: 87x/mnt, P: 22x/mnt, S: 36,7°C. Manakah tindakan kolaborasi yang utama dilakukan pada Tn.F:

Page 6: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

A. Mengkaji karakteristik dan skala nyeriB. Melakukan pengkajian lanjutanC. Memberikan O2D. Melakukan pemeriksaan EKGE. Melakukan pemeriksaan laboratorium CK, CK-MB

22. Tn. D usia 57 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yang lalu. Tn D mengatakan sudah minum obat namun nyeri tidak hilang dan tidak berkurang. Dibawah ini merupakan penyebab utama munculnya nyeri pada kasus, adalah:A. Pecahnya pembuluh darah D. Aktivitas yang berlebihanB. Hiperkolesterol E. Sumbatan pada arteri coroner

C. Obat-obatan23. Tn. K usia 40 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan nyeri dada seperti tertimpa beban

berat, nyeri dada sudah dirasakan dari kemarin dan berlangsung 10-15 menit. Nyeri terakhir diarasakan sejak 1 jam sebelum klien datang ke IGD. Diagnose medic: Angina Pektoris. Saat anamnesa tampak ekspresi menahan nyeri, skala nyeri:7. Hasil observasi: TD:150/100mmHg, N: 87x/mnt, P: 22x/mnt, S: 36,7°C. Manakah dibawah ini yang merupakan terapi farmakologi utama pada angina pectoris:A. Penyekat beta (Metoprolol, propranolol) D. Diuretik (Lasix)B. Nitrat dan nitrit (ISDN, nitrogliserin) E. Antikoagulan (Heparin)C. Calcium antagonis (Amlodipin,nifedipine)

24. Ny. J usia 56 thn, dirawat di RSE dengan KAD (Keto Asidosis Diabetikum). Saat pengkajian klien tampak lemah, napas bau keton. TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:21x/mnt, S: 36,7°C. Manakah pernyataan dibawah ini yang paling tepat untuk asidosis metabolic:A. pH menurun, HCO3 meningkat D. pH meningkat, HCO3 menurunB. pH menurun, HCO3 menurun E. pH menurun, pCO2 menurunC. pH meningkat, HCO3 meningkat

25. Ny. J usia 56 thn, dirawat di RSE dengan KAD (Keto Asidosis Diabetikum). Saat pengkajian klien tampak lemah, napas bau keton, pernapasan kussmaul, diaphoresis. TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:25x/mnt, S: 36,7°C. Hasil AGD: pH: 7,28; pCO2: 48; HCO3: 9; SO2: 90%. Manakah dibawah ini yang menggambarkan kondisi asam basa Ny.j:A. Asidosis respiratorik murni B. Asidosis metabolic murniC. Asidosis metabolic terkompensasi sebagianD. Asidosis metabolic terkompensasi penuhE. Asidosis respiratorik terkompensasi sebagian

26. Nn. L usia 28 thn, dirawat di RSE dengan GEA (GatroEnteritis Akut). Saat pengkajian klien tampak lemah, diaphoresis, turgor kulit kurang elastic, faeces ampas cair. TD: 100/70mmHg, N: 80x/mnt, P:21x/mnt, S: 36,7°C. Hasil AGD: pH: 7,35; pCO2: 48;

Page 7: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

HCO3: 15; SO2: 92%. Manakah dibawah ini yang menggambarkan kondisi asam basa pada Nn. L:A. Asidosis respiratorik murni B. Asidosis metabolic murniC. Asidosis metabolic terkompensasi sebagianD. Asidosis metabolic terkompensasi penuhE. Asidosis respiratorik terkompensasi sebagian

27. Ny. J usia 56 thn, dirawat di RSE dengan KAD (Keto Asidosis Diabetikum). Saat pengkajian klien tampak lemah, napas bau keton, pernapasan kussmaul, diaphoresis. TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:25x/mnt, S: 36,7°C. Manakah dibawah ini merupakan diagnose keperawatan utama pada Ny. J:A. Pola napas tidak efektif b.d penekanan pacu dan pernapasanB. Gangguan pertukaran gas b.d kerusakan alveoliC. Kebersihan jalan napas tidak efektif b.d penumpukan secretD. Penurunan perfusi jaringan cerebral b.d penurunan pHE. Intoleransi beraktivitas b.d kelemahan

28. Tn. P usia 63 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan lemas, sakit kepala, kram pada abdomen. Saat pengkajian didapat data TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:22x/mnt, S: 36,7°C. Hasil AGD: pH: 7,48; pCO2: 30; HCO3: 33, SO2: 92%. Manakah dibawah ini yang menggambarkan kondisi asam basa pada Tn.P:A. Alkalosis respiratorik B. Alkalosis respiratorik terkompensasi sebagianC. Alkalosis metabolicD. Alkalosis metabolic terkompensasi sebagianE. Alkalosis metabolic terkompensasi penuh

29. Tn. P usia 63 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan lemas, sakit kepala, kram pada abdomen. Saat pengkajian didapat data TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:22x/mnt, S: 36,7°C. Interpretasi AGD: Alkalosis metabolic. Dibawah ini merupakan pernyataan yang tepat terkait alkalosis metabolic adalah:A. pH menurun, pCO2 meningkat D. pH meningkat, HCO3 meningkatB. pH menurun, HCO3 menurun E. pH meningkat, HCO3 menurunC. pH meningkat, pCO2 meningkat

30. Tn. B usia 69 thn, dirawat di RSE dengan diagnose medic stenosis aorta. Saat pengkajian klien mengatakan badan terasa lemah, cepat lelah, kadang-kadang disertai sesak napas. Klien hanya berbaring ditempat tidur, TD:140/90mmHg, N: 80x/mnt, P:22x/mnt, S:36,7°C, terjadi oliguri. Manakah dibawah ini yang merupakan diagnose keperawatan utama pada Tn. B:A. Resiko tinggi terhadap ketidakseimbangan volume cairan (kelebihan) berhubungan

dengan peningkatan retensi cairan dan natrium oleh ginjalB. Penurunan curah jantung berhubungan dengan ketidakmampuan ventrikel kiri

memompa darah

Page 8: Soal KMB II Sistem Cardiovaskuler+jwbn

C. Intoleransi aktivitas sehari-hari berhubungan dengan penurunan curah jantung ke jaringan

D. Nyeri dada berhubungan dengan ketidakseimbangan kebutuhan oksigen dengan suplai darah ke miokardium

E. Pola napas tidak efektif berhubungan dengan perubahan membran kapiler alveoli dan retensi cairan interstitial akibat sekunder dari edema paru

31. Tn. R usia 63 thn, datang ke IGD RSE dengan keluhan lemas, sakit kepala, kram pada abdomen. Saat pengkajian didapat data TD:130/80mmHg, N: 80x/mnt, P:22x/mnt, S: 36,7°C. Interpretasi AGD: Alkalosis metabolic. Dibawah ini merupakan pernyataan yang tepat terkait alkalosis metabolic adalah:A. pH menurun, pCO2 meningkat D. pH menurun, HCO3 menurunB. pH meningkat, HCO3 meningkat E. pH meningkat, HCO3 menurunC. pH meningkat, pCO2 meningkat

Selamat mengerjakan