SK Monitoring Pembedahan Selama Operasi

4
KEPUTUSAN DIREKTUR UTAMA RUMAH SAKIT UMUM AT-TUROTS AL-ISLAMY NOMOR : ……………………………………………. TENTANG KEBIJAKAN MONITORING PEMBEDAHAN SELAMA OPERASI DIREKTUR UTAMA RUMAH SAKIT UMUM AT-TUROTS AL-ISLAMY Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum At-Turots Al-Islamy telah dibuat Kebijakan Monitoring Pembedahan Selama Operasi ; b. bahwa agar Pelayanan Monitoring Pembedahan Selama Operasi di Rumah Sakit Umum At-Turots Al-Islamy dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya Kebijakan Monitoring Pembedahan Selama Operasi Rumah Sakit Umum At-Turots Al-Islamy; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkan kebijakan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum At- Turots Al-Islamy. Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit; 2. Peraturan Perundang - Undangan Nomor 32 Tahun 1996 Tentang Ketenagaan Kesehatan; 3. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 1992 Tentang Kesehatan;

description

SK monitoring pembedahan selama operasi

Transcript of SK Monitoring Pembedahan Selama Operasi

Page 1: SK Monitoring Pembedahan Selama Operasi

KEPUTUSAN DIREKTUR UTAMA RUMAH SAKIT UMUM

AT-TUROTS AL-ISLAMY

NOMOR : …………………………………………….

TENTANG

KEBIJAKAN MONITORING PEMBEDAHAN SELAMA OPERASI

DIREKTUR UTAMA RUMAH SAKIT UMUM AT-TUROTS AL-ISLAMY

Menimbang :

a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum

At-Turots Al-Islamy telah dibuat Kebijakan Monitoring Pembedahan

Selama Operasi;

b. bahwa agar Pelayanan Monitoring Pembedahan Selama Operasi di Rumah

Sakit Umum At-Turots Al-Islamy dapat terlaksana dengan baik, perlu

adanya Kebijakan Monitoring Pembedahan Selama Operasi Rumah Sakit

Umum At-Turots Al-Islamy;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b,

perlu ditetapkan kebijakan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit

Umum At-Turots Al-Islamy.

Mengingat :

1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang

Rumah Sakit;

2. Peraturan Perundang - Undangan Nomor 32 Tahun 1996 Tentang

Ketenagaan Kesehatan;

3. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 1992 Tentang

Kesehatan;

4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 512/Menkes/Per/IV/2007 tentang

Izin Praktik dan Pelaksanaan Praktik Kedokteran;

5. Surat Keputusan Ketua Yayasan At-Turots Al-Islamy Nomor: tentang

Pengangkatan Direktur Rumah Sakit Umum At-Turots Al-Islamy,

Yogyakarta.

Page 2: SK Monitoring Pembedahan Selama Operasi

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Kesatu : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM AT-TUROTS AL-

ISLAMY TENTANG KEBIJAKAN MONITORING PEMBEDAHAN

SELAMA OPERASI;

Kedua : Kebijakan Monitoring Pembedahan Selama Operasi di Rumah Sakit Umum

At-Turots Al-Islamy sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini;

Ketiga : Pembinaan dan Pengawasan Pelaksanaan Kebijakan Monitoring

Pembedahan Selama Operasi di Rumah Sakit Umum At-Turots Al-Islamy

dilaksanakan oleh Bidang pelayanan medis Rumah Sakit Umum At-Turots

Al-Islamy;

Keempat : Pasien dipindahkan (atau menghentikan monitoring pemulihan) ditentukan

oleh seorang anestesiolog yang kompeten penuh atau petugas lain yang

diberi otorisasi oleh petugas yang bertanggung jawab untuk mengelola

pelayanan anestesi;

Keempat : Pasien dipindahkan (atau menghentikan monitoring pemulihan) oleh

seorang perawat atau seorang petugas yang setaraf dan kompetensinya

sesuai dengan kriteria pasca anestesi yang dikembangkan oleh pimpinan

rumah sakit dan bukti pemenuhan kriteria didokumentasikan dalam rekam

medis pasien;

Kelima : Pasien dipindahkan ke suatu unit yang telah ditetapkan sebagai tempat yang

mampu memberikan pelayanan pasca anestesi atau pasca sedasi terhadap

pasien tertentu, antara lain seperti pada unit HCU ( High Care Unit );

Keenam : Semua kegiatan monitoring selama pembedahan wajib di catat dalam rekam

medis pasien;

Page 3: SK Monitoring Pembedahan Selama Operasi

Ketujuh : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila dikemudian

hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini, akan diadakan perbaikan

sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Yogyakarta

Pada Tanggal :

Direktur

Rumah Sakit Umum At-Turots Al-

Islamy,

dr. Badrul Munir Jauhari

NIP.

Tembusan :

1. Bidang Pelayanan Medis

2. Arsip