SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT...

12
SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT BANK X AREA DEPOK Desy Arisandi D3-Akuntansi Komputer

Transcript of SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT...

Page 1: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT BANK X AREA DEPOK

Desy ArisandiD3-Akuntansi Komputer

Page 2: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

UNIVERSITAS GUNADARMAPROGRAM DIPLOMA III BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN

LAPORAN KERJA PRAKTEK (LKP)

SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT BANK X AREA DEPOK

Disusun Oleh :

Ditujukan Guna Melengkapi PersyaratanDalam Mencapai Gelar Ahli Madya

JAKARTA2013

Nama NPMProgram StudiPembimbing

: Desy Arisandi: 49210976: D3 – Akuntansi: Dr. Adi Kuswanto, MBA

Page 3: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang perbankan,

bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat

dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya ke masyarakat dalam

bentuk kredit dan/atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan

taraf hidup rakyat banyak.

Hasil pengembangan definisi mengenai bank menurut UU Nomor 10

Tahun 1998 dapat disimpulkan, bank memiliki tiga fungsi utama yaitu:

1. Menghimpun dana

2. Menyalurkan dana

3. Pelayanan jasa perbankan

Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM sebagai sarana guna

mempermudah dan memperbanyak transaksi. Dari pengadaan mesin

ATM tersebut akan timbul beberapa biaya tambahan yang dikeluarkan

bank tersebut.

Page 4: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

PENDAHULUAN2. Materi Kerja Praktek

1. Sistem pengadaan mesin ATM area publik

2. Biaya-biaya yang berhubungan dengan pengadaan ATM

3. Tujuan Kerja Praktek

1. Untuk mengetahui sistem pengadaan mesin ATM pada area publik sebagai

fasilitas nasabah yang akan melakukan transaksi baik lintas rekening atau

lintas bank.

2. Untuk mengetahui biaya-biaya yang timbul akibat pengadaan mesin ATM

pada area publik.

4. Manfaat Kerja Praktek

1. Mahasiswa dapat mengetahui kemampuan dalam menerapkan ilmu yang

telah dipelajari selama perkuliahan.

2. Mahasiswa dapat menambah wawasan tentang aspek penunjang yang

digunakan perbankan untuk menjalankan fungsi utamanya.

3. Mahasiswa dapat bermanfaat untuk tenaga bantu dan pemberi saran bagi

PT Bank X.

Page 5: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

TEMPAT KERJA PRAKTEK

STRUKTUR ORGANISASI PT BANK X PADA TINGKAT AREA

Page 6: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

TEMPAT KERJA PRAKTEK

ATM Koordinator dan ATM Ass.

Fungsi pengelolaan ATM adalah:

1. Mengkoordinasikan penyusunan program kerja dan target jumlah mesin ATM

yang akan dicapai.

2. Mengkoordinasikan dan memonitor sewa-menyewa ruang ATM dan

ketersediaan sarana serta prasarana pendukung ATM lainnya.

3. Mengkoordinasi dan melaksanakan perizinan penempatan mesin ATM pada

Kantor Wilayah.

4. Melakukan analisis jaringan (networking) ATM dalam kaitan dengan

penggunaan ATM.

5. Melakukan evaluasi untuk melaksanakan program selanjutnya.

Page 7: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

METODE PRAKTEK

Metode Pengumpulan Data yang Digunakan:

1. Metode Observasi

2. Metode Wawancara

3. Metode Pustaka

4. Metode Dokementasi

Rangkuman Kegiatan Kerja Praktek

NO WAKTU KEGIATAN

1 01-03 Agustus 2012 Pendekatan pada institusi

2 06 Agustus 2012 Pembekalan pelayanan yang di-berikan mesin ATM

3 07-14 Agustus 2012 Pelaksanaan administrasi pengadaan mesin ATM

area publik

4 15-28 Agustus 2012 Pembuatan bukti-bukti biaya pengadaan dan

perawatan mesin ATM

5 29 Agustus 2012 Pengumpulan data dengan metode dokumentasi

Page 8: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

HASIL DAN PEMBAHASAN1. Mekanisme Pengadaan Mesin ATM Area Publik

Prosedur yang dilakukan untuk menyediakan mesin ATM pada tingkat Area:

• Mencari lokasi

• Pemilihan lokasi

• Negosiasi biaya listrik

• Pengiriman mesin ATM

• Pemasangan Mesin ATM

• Pengisian uang dan pemeliharaan

EvaluasiAnggaran Tahun Lalu

Program Implementasi ATM 20XX

PelimpahanProgram Implementasi ATM 20XX pada KanWil

PelimpahanProgram Implementasi ATM 20XX pada Tingkat Area

Page 9: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

2. Pihak–pihak yang Terlibat

• Pihak Pertama

Pihak pertama adalah pihak yang menjadi pemilik atau pihak yang

menerima biaya sewa sekaligus sebagai salah satu penandatanganan

perjanjian kerjasama.

• Pihak Kedua

Pihak kedua adalah pihak yang terlibat dari awal sampai akhir proses

pengadaan mesin. Seperti pencarian lokasi, pengadaan negosiasi,

membuatan perjanjian kerjasama, dan lain-lain. PT Bank X disebut pihak

kedua.

• Pihak Ketiga

Pihak ketiga merupakan pihak yang melakukan kegiatan di luar wewenang

pihak pertama dan pihak kedua. Pihak ketiga adalah pihak yang ditunjuk

langsung oleh Kantor Pusat.

HASIL DAN PEMBAHASAN

Page 10: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

HASIL DAN PEMBAHASAN

Page 11: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

KESIMPULAN• Pengadaan mesin ATM didasari oleh lima katagori utama yaitu: strategis, pusat

bisnis, SPBU, rumah sakit, dan perusahaan atau perkantoran. Hal tersebut

memberikan kemudahan dalam menentukan lokasi penempatan mesin ATM.

• Pencatatan transaksi atas biaya yang timbul akibat pengadaan mesin ATM

yaitu biaya sewa ruangan kantor, biaya listrik, gas dan air kantor, dan biaya

pemeliharaan investasi kantor dilakukan dengan wajar dan transparan,

ditambah dengan pengawasan dari auditor internal perusahaan yang membuat

semakin menjamin kebenaran pelaksanan prosedur akuntansi perusahaan.

• Sebagai Wajib Pajak dan WAPU, perusahaan selalu taat dengan pembayaran

pajak, pasal 23, dan pasal 4(2) yang timbul karena transaksi antara pihak

kedua dan pihak pertama atau pihak kedua dan ketiga tentang pengadaan

mesin ATM.

• Laporan akhir pada tingkat Area bukan berupa laporan keuangan, investasi

mesin ATM tidak dapat dilakukan secara spesipikasi karena langsung

berhubungan dengan penghimpunan dana dalam tabungan. Untuk penilaian

kinerja kerja mesin ATM berupa “Laporan Performance Mesin ATM”. Laporan

Performance Mesin ATM sebagai penunjang keputusan selanjutnya, dan berisi

tentang banyaknya transaksi yang dilakukan beserta keuntungan yang

didapatkan berdasarkan perbandingan biaya sewa dengan volume transaksi.

Page 12: SISTEM PENGADAAN MESIN ATM AREA PUBLIK PADA PT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/7189/1/Desy... · Pelayanan jasa perbankan Untuk dapat melakukan fungsi mesin ATM

KESIMPULAN DAN SARAN

Saran:Untuk laporan akhir, sebaiknya diciptakan laporan keuangan yang disusun oleh

pihak Area agar dapat dijadikan perbandingan antara laporan yang dibuat

Kantor Pusat dan Area hal ini berkaitan tentang pergerakan pencapaian fee

based income yang telah dicapai.