SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II -...

3
1 SILABUS MATA KULIAH EKSPRESI LISAN II Oleh : Purwadi Jurusan Pendidikan Bahasa Daerah Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta Telp: 0274-550843-12; Email: [email protected] SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II SIL/FBS-PBD/235 Revisi : 00 10 Februari 2012 Hal 1. Fakultas / Program Studi : FBS / Pendidikan Bahasa Jawa 2. Mata Kuliah & Kode : Kode : PBD 235 3. Jumlah SKS : Teori : - SKS Praktik : 2 SKS : Sem : Ganjil (l) Waktu : 16 pertemuan 4. Mata kuliah Prasyarat & Kode : ....................................... 5. Dosen : Dr. Purwadi I. DESKRIPSI MATA KULIAH Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang tatacara dan tata upacara adat Jawa, busana adat Jawa, gendhing-gendhing Jawa, terampil membuat naskah pranatacara dan pamedharsabda dalam berbagai upacara adat Jawa dan terampil pula mempraktikkannya. Materi meliputi: lamaran, lambang kalpika (tukar cincin), awal mantu (pasang bleketepe hingga midodareni), pernikahan, pawiwahan, pahargyan, busana pengantin Jawa (gaya Jogja dan Solo), dan gendhing-gendhing iringan pengantin Jawa. Kegiatan perkuliahan: tatap muka, praktik, kuliah lapangan dan tugas. Evaluasi: tes tengah semester, tugas dan praktik, tugas lapangan dan tes akhir semester. II. STANDARISASI KOMPETENSI MATA KULIAH Mahasiswa diharapkan memiliki pengetahuan yang memadai tentang seluk beluk tatacara dan tata upacara adat Jawa, busana adat Jawa, gendhing-gendhing Jawa, terampil membuat naskah pranatacara dan pamedharsabda dalam berbagai upacara adat Jawa dan terampil pula mempraktikkannya. Materi meliputi: lamaran, lambang kalpika (tukar cincin), awal mantu (pasang bleketepe hingga midodareni), pernikahan, pawiwahan, pahargyan, busana pengantin Jawa (gaya Jogja dan Solo), dan gendhing-gendhing iringan pengantin Jawa. Kegiatan perkuliahan: tatap muka, praktik, kuliah lapangan dan tugas. Evaluasi: tes tengah

Transcript of SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II -...

Page 1: SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II - staff.uny.ac.idstaff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/Dr. Purwadi, SS.,M... · tatacara lamaran Mengetahui dan memahami tatacara

1

SILABUS MATA KULIAH EKSPRESI LISAN II

Oleh : Purwadi

Jurusan Pendidikan Bahasa Daerah Fakultas Bahasa dan Seni

Universitas Negeri Yogyakarta Telp: 0274-550843-12; Email: [email protected]

SILABUS

MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II

SIL/FBS-PBD/235 Revisi : 00 10 Februari 2012 Hal 1. Fakultas / Program Studi : FBS / Pendidikan Bahasa Jawa 2. Mata Kuliah & Kode : Kode : PBD 235 3. Jumlah SKS : Teori : - SKS Praktik : 2 SKS

: Sem : Ganjil (l) Waktu : 16 pertemuan 4. Mata kuliah Prasyarat & Kode : ....................................... 5. Dosen : Dr. Purwadi I. DESKRIPSI MATA KULIAH Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang tatacara dan tata upacara adat Jawa, busana adat Jawa, gendhing-gendhing Jawa, terampil membuat naskah pranatacara dan pamedharsabda dalam berbagai upacara adat Jawa dan terampil pula mempraktikkannya. Materi meliputi: lamaran, lambang kalpika (tukar cincin), awal mantu (pasang bleketepe hingga midodareni), pernikahan, pawiwahan, pahargyan, busana pengantin Jawa (gaya Jogja dan Solo), dan gendhing-gendhing iringan pengantin Jawa. Kegiatan perkuliahan: tatap muka, praktik, kuliah lapangan dan tugas. Evaluasi: tes tengah semester, tugas dan praktik, tugas lapangan dan tes akhir semester. II. STANDARISASI KOMPETENSI MATA KULIAH

Mahasiswa diharapkan memiliki pengetahuan yang memadai tentang seluk beluk tatacara dan tata upacara adat Jawa, busana adat Jawa, gendhing-gendhing Jawa, terampil membuat naskah pranatacara dan pamedharsabda dalam berbagai upacara adat Jawa dan terampil pula mempraktikkannya. Materi meliputi: lamaran, lambang kalpika (tukar cincin), awal mantu (pasang bleketepe hingga midodareni), pernikahan, pawiwahan, pahargyan, busana pengantin Jawa (gaya Jogja dan Solo), dan gendhing-gendhing iringan pengantin Jawa. Kegiatan perkuliahan: tatap muka, praktik, kuliah lapangan dan tugas. Evaluasi: tes tengah

Page 2: SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II - staff.uny.ac.idstaff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/Dr. Purwadi, SS.,M... · tatacara lamaran Mengetahui dan memahami tatacara

2

semester, tugas dan praktik, tugas lapangan dan tes akhir semester. Dengan demikian tujuan proses belajar mengajar pada mata kuliah ini akan tercapai. III. POKOK BAHASAN DAN RINCIAN POKOK BAHASAN

Minggu ke Pokok Bahasan Rincian Pokok Bahasan Waktu

I Pengetahuan tentang tatacara upacara pengantin Jawa

Mengetahui dan memahami seluk beluk tatacara upacara pengantin Jawa

100’

II Mengetahui tatacara lamaran

Mengetahui dan memahami tatacara lamaran

200’

III Mengetahui seluk beluk upacara pengantin

Mengetahui dan memahami seluk beluk upacara pengantin

200’

IV Mengetahui seluk beluk pambagya-harja & pasrah pengantin

Mengetahui dan memahami seluk beluk pambagyaharja & pasrah pengantin

200’

V Mengetahui tata cara pasang ble-ketepe & perleng-kapannya

Mengetahui dan memahami tata cara pasang bleketepe & perlengkapannya

200’

VI Mengetahui seluk beluk upacara midodareni

Mengetahui dan memahami seluk beluk upacara midodareni.

300’

VII Mengetahui perbedaan busana pengantin gagrag Yogyakarta & Surakarta

Mengetahui dan memahami perbedaan busana pengantin gagrag Yogyakarta & Surakarta.

300’

VIII Ujian akhir 100’

IV. REFERENSI/ SUMBER BAHAN

A. Wajib: Karkono Kamajaya, 1992. Serat Centini Latin. Yogyakarta: Yayasan Centini Nayawirangka, 1958. Serat Tuntunan Padhalangan. Yogyakarta: Jawatan

Kebudayaan, Kementerian PP dan K. Padmosukoco, 1982. Memetri Basa Jawa. Surabaya: CV. Citra Jaya ___________, 1985. Silsilah Wayang Purwa Mawa Carita. Surabaya: CV.

Citra Jaya

Page 3: SILABUS MATA KULIAH : EKSPRESI LISAN II - staff.uny.ac.idstaff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/Dr. Purwadi, SS.,M... · tatacara lamaran Mengetahui dan memahami tatacara

3

B. Anjuran :

Sayid, 1958. Bauwarna Wayang. Yogyakarta: Percetakan Republik Indonesia. Sri Hartati Agoes, 2001. Kiat Sukses Menyelenggarakan Pesta Perkawinan

Adat Jawa Gaya Surakarta & Yogyakarta. Jakarta : Gramedia. Sudi Yatmana, 1988. Tuntunan Kagem Para Panatacara Tuwin Pamedhar

Sabda, Sinartan Tuladha-tuladha Medhar Sabda, Ulem, Panyandra. Semarang : Aneka Ilmu.

Suyadi Respationo, 1979. Upacara Mantu Jangkep Gagrag Surakarta.

Semarang: Dahara Prize

V. EVALUASI

No Komponen Evaluasi Bobot (%)

- Teknik yang dipakai dalam evaluasi berupa ujian

tulis. Nilai akhir diperoleh dari perhitungan

sebagai berikut.

NA = T + S + 2A 4

100 %

Jumlah 100%

Yogyakarta, 10 Februari 2012

Dosen

Dr. Purwadi