Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

download Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN   2015-2016.pdf

of 15

Transcript of Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    1/15

    Kep Klinik IV B Page 1

    SILABUS MATA KULIAH

    KEPERAWATAN KLINIK IV B

    Penanggung Jawab Mata Ajar:

    Ns. Jon Hafan Sutawardana, M.Kep., Sp.Kep.MB

    Tim Dosen Pengajar:

    1. Ns. Lantin Sulistyorini, S.Kep.,M.Kes (LS)

    2. Ns. Wantiyah, M.Kep (WA)

    3. Murtaqib, S.Kp., M.Kep (MQ)

    4. Ns. Rondhianto, M.Kep (RO)

    5. Ns. Nur Widayati, M.N (NW)

    6. Ns. Siswoyo, M.Kep (SW)

    7. Ns. Ratna Sari Hardiani, M.Kep (RH)

    8. Ns. Baskoro Setioputro, M.Kep (BS)

    9. Ns. Mulia Hakam, M.Kep., Sp.Kep.MB (MH)

    10.Ns. Jon Hafan S, M.Kep., Sp.Kep.MB (JH)

    KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

    UNIVERSITAS JEMBER

    PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

    TA 2015/2016 Genap

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    2/15

    Kep Klinik IV B Page 2

    LEMBAR PENGESAHAN

    Silabus mata kuliah: Keperawatan Klinik IV B

    Diajukan Oleh PJMK Mata Kuliah:

    Ns. Jon Hafan S, M.Kep., Sp.Kep.MB

    NIP 198401022015041002

    Diperiksa Oleh Sekretaris I PSIK Universitas Jember

    Ns. Wantiyah, M.Kep

    NIP. 19810712 200604 2 001

    Disetujui Oleh Ketua PSIK Universitas Jember

    Ns. Lantin Sulistyorini, S.Kep., M.Kes

    NIP 194906101982031001

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    3/15

    Kep Klinik IV B Page 3

    KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

    UNIVERSITAS JEMBER

    PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

    Alamat : Jl. Kalimantan No.37 Telp./Fax (0331)323450 Jember

    SILABUS MATA KULIAH

    Mata Kuliah (kode MK) : Keperawatan Klinik IV B

    Beban SKS : 2 SKS

    Semester : IV (empat).

    Penanggung jawab MK : Ns. Jon Hafan S, M.Kep., Sp.Kep.MB

    I. Deskripsi MK

    Keperawatan Klinik IV B merupakan mata kuliah yang mempunyai substansi kajian

    tentang prinsip-prinsip teoritis dan keterampilan klinis keperawatan berhubungan dengan

    sistem sensori dan neuro pada klien anak dan dewasa. Mata kuliah ini berfokus pada

    berbagai aspek yang terkait dengan sistem sensori dan neuro serta berbagai gangguan dan

    penatalaksanaannya secara biopsikososiospiritual. Kegiatan belajar mahasiswa

    berorientasi pada pencapaian berpikir sistematis, komprehensif dan kritis dalam

    mengaplikasikan konsep sistem sensori dan neuro dengan pendekatan asuhan

    keperawatan sebagai dasar penyelesaian masalah melalui beberapa model belajar yang

    relevan dengan memperhatikan aspek legal dan etis keperawatan. Evaluasi belajar

    mahasiswa dilakukan melalui proses belajar dan pencapaian kompetensi.

    II. Standard Kompetensi

    Setelah mengikuti perkuliahan selama satu semester, mahasiswa mampu

    mendemonstrasikan asuhan keperawatan sistem sensori dan neuro pada pasien anak dan

    dewasa secara komprehensif dan holistik.

    III.

    Kemampuan Akhir yang Diharapkana. Mahasiswa mempunyai motivasi untuk mencapai kompetensi akhir sebagai lulusan

    Sarjana Keperawatan Universitas Jember.

    b. Mahasiswa dapat menginternalisasi nilai-nilai yang mendukung terwujudnya nilai

    keunggulan lulusan Sarjana Keperawatan Universitas Jember.

    c. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep konsep terkait dalam pemberian asuhan

    keperawatan sistem sensori dan neuro pada pasien anak dan dewasa.

    d. Mahasiswa dapat menjelaskan anatomi dan fisiologi sistem sensori dan neuro pada

    pasien anak dan dewasa.

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    4/15

    Kep Klinik IV B Page 4

    e. Mahasiswa dapat mendemonstrasikan pengkajian pada sistem sensori dan neuro pada

    pasien anak dan dewasa.

    f. Mahasiswa dapat melakukan simulasi asuhan keperawatan pada klien anak dan

    dewasa dengan gangguan pada sistem sensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan dan memperhatikan aspek legal dan etis.

    g. Mahasiswa dapat melakukan simulasi asuhan keperawatan untuk kegawatdaruratan

    pada sistem sensori dan neuro pada pasien anak dan dewasa dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan dan memperhatikan aspek legal dan etis.

    h. Mahasiswa dapat mendemonstrasikan intervensi keperawatan pada kasus dengan

    gangguan sistem sensori dan neuro pada pasien anak dan dewasa sesuai dengan

    standart yang berlaku, dengan berpikir kreatif dan inovatif sehingga menghasilkan

    pelayanan yang efektif dan efisien.

    IV. Kontrak Perkuliahan

    a. Waktu

    Perkuliahan Keperawatan Klinik IV B berlangsung dalam 16 minggu efektif, yang

    terdiri dari 1 SKS PBC dan 1 SKS PBP selama 14 minggu dan 2 minggu untuk ujian

    (evaluasi). Perkuliahan dan praktikum dalam setiap minggunya dilaksanakan pada:

    KELAS WAKTU PERKULIAHAN

    A Rabu, Jam: 09.40-12.20 wib (150 menit)

    B Kamis, Jam: 09.40-12.20 wib (150 menit)C Kamis, Jam: 07.00-09.40 wib (150 menit)

    V. Metode dan Proses Pembelajaran

    PBC (Pengalaman belajar Ceramah), Diskusi, Penugasan (Individu dan kelompok), PBL

    (Problem-based learning), SGD (Small Group Discussion), Praktek laboratorium

    (Demonstrasi dan simulasi).

    VI. Evaluasi pelaksanaan PBM:

    Kriteria evaluasi Prosentase

    UTS 30 %

    UAS 30 %

    Tugas Individu 10 %

    Tugas kelompok/seminar 10 %

    Ujian Praktikum 15 %

    Penilaian soft skill 5 %

    Jumlah 100%

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    5/15

    Kep Klinik IV B Page 5

    VII.Tata tertib perkuliahan/pembelajaran.

    1. Wajib hadir minimal 90% untuk kegiatan perkuliahan di kelas.

    2. Wajib hadir minimal 100% untuk kegiatan laboratorium/praktikum.

    3. Kehadiran kurang dari 90%,perkuliahan mahasiswa wajib menyusun makalah/ tugas

    yang di tentukan oleh PJMK.4. Kehadiran kurang dari 100% praktikum mahasiswa wajib melakukan sendiri

    praktikum dengan disaksikan teknisi lab dan minimal 1 mahasiswa lain, lalu dibuat

    dalam pernyataan tertulis telah melakukan praktikum dengan ditandatangani oleh

    teknisi, 1 mahasiswa lain, mengetahui dosen PJMK.

    5. Kehadiran kurang dari 80 % tidak diijinkan mengikuti UTS/ UAS.

    6. Terlambat mengumpulkan tugas, nilai akan dikurangi sesuai kesepakatan.

    VIII. Daftar Rujukan/Referensi

    1. Black, J. M., & Hawks, J. H. (2010). Medical-Surgical Nursing: Clinical Management

    for Positive Outcomes (8th ed.). St. Lois Missouri: Saunders Elsevier

    2. Corwin, E.J. (2007). Handbook Of Pathophysiology. Thirth Edition. Lippincott

    William & Wilkins USA.

    3. Betz, Cecily, L. (2002).Buku saku keperawatan pediatri. Jakarta: EGC

    4. Behrman, et al. (2000).Ilmu kesehatan anak Nelson. Jakarta: EGC

    5. Hidayat, Aziz, Alimul. (2006).Pengantar ilmu keperawatan anak 2. Jakarta: Salemba

    Medika

    6. Bagian Ilmu Kesehatan Anak FKUI. (1997). Buku Kuliah 2 Ilmu Kesehatan Anak.

    Jakarta: Infomedika Jakarta

    7. Depkes RI. (1996). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Gangguan Sistem

    Persarafan. Diknakes, Jakarta.

    8. Doenges, M.E.,Moorhouse M.F.,Geissler A.C. (2000).Rencana Asuhan Keperawatan,

    Edisi 3, EGC, Jakarta.

    9. Gloria M Bulechek; et al (2008). Nursing Interventions Classification (NIC). 5th

    rev.ed. St. Louis, Mosby Elsevier.

    10.Iskandar, Nurbaiti., Soepardi, A, Efiaty. (2000). Buku Ajar Ilmu Kesehatan: Telinga-

    Hidung-Tenggorok. Jakarta: FKUI.

    11.Juwono, T. (1996).Pemeriksaan Klinik Neurologik Dalam Praktek. EGC, Jakarta.

    12.Lewis, S. M., Heikemper, M. M.. & Dirksen, S.R. (2014). Medical surgical nursing:

    Assessment and management of clinical problems(6th Ed). Missouri: Mosby Inc.

    13.Moorhead S, Johnson M, et al (2008). Nursing Outcome Classification (NOC). 4th

    rev.ed. St. Louis, Mosby Elsevier

    14.NANDA International, (2012). Diagnosis Keperawatan : Definisi dan Klasifikasi 2012

    2014, Penerbit Buku Kedokteran EGC Jakarta.

    15.Price, S. A., & Wilson, L. M. (2006). Patofisiologi: Konsep klinis proses-prosespenyakit (6 ed. Vol. 2). Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

    http://www.worldcat.org/search?q=au%3ABulechek%2C+Gloria+M.&qt=hot_authorhttp://www.worldcat.org/search?q=au%3ABulechek%2C+Gloria+M.&qt=hot_authorhttp://www.worldcat.org/search?q=au%3ABulechek%2C+Gloria+M.&qt=hot_authorhttp://www.worldcat.org/search?q=au%3ABulechek%2C+Gloria+M.&qt=hot_authorhttp://www.worldcat.org/search?q=au%3ABulechek%2C+Gloria+M.&qt=hot_author
  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    6/15

    Kep Klinik IV B Page 6

    16.Priharjo, Robbert. (1996).Pemeriksaan Fisik Keperawatan. Jakarta. EGC

    17.Smeltzer, S. C., Bare, B. G., Hinkle, J. L., & Cheever, K. H. (2010). Brunner &

    Suddarth's Textbook Of Medical-Surgical Nursing (12th ed.). Philadelphia: Wolters

    Kluwer Health; Lippincott Wiliams & Wilkins.

    18.Soetjiningsih. (1995). Tumbuh kembang anak. Jakarta: EGC19.Supartini, Yupi. (2004).Buku ajar konsep dasar keperawatan anak. Jakarta: EGC

    20.White, L., Duncan, G., & Baumle, W. (2013). Medical-Surgical Nursing: An

    Integrated Approach. Third Edition. Delmar, Cengage Learning: USA

    21.Wilkinson, J. M., & Ahern, N. R. (2012). Buku saku diagnosa keperawatan. Diagnosis

    NANDA, intervensi NIC, Kriteria hasil NOC (S. K. Ns. Esty wahyuningsih & S. K.

    Ns. Dwi widiarti, Trans. 9 ed.). Jakarta: EGC

    22.Wiliams, L. S., & Hopper, P. D. (2007). Understanding Medical Surgical Nursing

    (Third ed.). Philadelphia: F. A. Davis Company

    23.Wong, Donna, L. (2003).Pedoman Klinis Keperawatan Pediatrik. Jakarta: EGC24.Wong, Donna, L. (2008).Buku ajar keperawatan pediatrik. Jakarta: EGC

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    7/15

    Kep Klinik IV B Page 7

    IX.Jadwal Perkuliahan.

    Minggu

    TM keWaktu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode

    Media/

    Sumbe

    r

    belajar

    Pengaj

    ar/

    Fasilita

    tor

    1

    Kelas A

    Rabu, 17-02-2016

    - Mahasiswa mempunyai motivasi untukmencapai kompetensi akhir sebagailulusan Sarjana Keperawatan Universitas

    Jember.- Mahasiswa dapat menginternalisasi nilai-

    nilai yang mendukung terwujudnya nilaikeunggulan lulusan Sarjana Keperawatan

    Universitas Jember.

    - Rencana pembelajaranyang disesuaikan Visi,Misi dan nilai

    keperawatanUniversitas Jember

    yang terintegrasi padamata kuliah

    - Membahas kontrakpembelajaran

    - Penjelasan silabus- Kontrak pembelajaran- Tata tertib mata kuliah- Penjelasan tugas individu dan kelompok

    PBC,

    diskusi.

    LCD,

    textbook,

    Silabus

    JH

    Kelas BKamis, 18-02-2016

    Kelas CKamis, 18-02-2016

    2

    Kelas A

    Rabu, 24-02-2016

    - Mahasiswa dapat menjelaskan anatomidan fisiologi sistem neuro pada pasienanak dan dewasa

    - Mahasiswa mampu mendemonstrasikanpengkajian sistem neuro pada pasien anakdan dewasa.

    - Review materi anatomifisiologi sistem neuropada pasien anak dan

    dewasa

    - Pengkajian riwayatkesehatan sistemneurologi

    - Pemeriksaan fisiksistem neurologi

    - Review anatomi fisiologi sistem neurologi.- Pengkajian data dasar dan data fokus terkait

    gangguan sistem neurologi

    - Manifestasi klinis umum gangguan sistemneurologi

    - Pengkajian fisik sistem neurologi head to toe:Inspeksi, Palpasi, Perkusi, Auskultasi

    - Praktikum: pemeriksaan fisik fungsineurologi

    PBC,

    diskusi,demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    text

    book,alat

    peraga

    (phant

    om)

    RO

    Kelas BKamis, 25-02-2016

    Kelas C

    Kamis, 25-02-2016

    3

    Kelas A

    Rabu, 02-03-2016

    - Mahasiswa dapat menjelaskan anatomidan fisiologi sistem sensori pada pasien

    anak dan dewasa

    - Mahasiswa mampu mendemonstrasikanpengkajian sistem sensori pada pasienanak dan dewasa.

    - Review materi anatomifisiologi sistem

    sensori pada pasien

    anak dan dewasa- Pengkajian riwayat

    kesehatan sistemSensori

    - Pemeriksaan fisiksistem sensori

    - Review anatomi fisiologi sistem sensori.- Pengkajian data dasar dan data fokus terkait

    gangguan sistem sensori

    - Manifestasi klinis umum gangguan sistemsensori

    - Pengkajian fisik sistem sensori head to toe:Inspeksi, Palpasi, Perkusi, Auskultasi

    - Praktikum pemeriksaan fisik sistem sensori:pemeriksaan mata, telinga, pengecap, danpenghidu

    PBC,

    diskusi,

    demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    textbook,

    alatperaga

    (phantom)

    SW

    Kelas BKamis, 03-03-2016

    Kelas C

    Kamis, 03-03-2016

    4Kelas ARabu, 09-03-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemneuro dengan menggunakan pendekatan

    proses keperawatan dan memperhatikanaspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada

    disfungsi/gangguansistem saraf pusat

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan prosesasuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus:

    - Peningkatan tekanan intra kranial- Headaches/Nyeri kepala- Praktikum: Pemeriksaan dan monitoring

    intracranial presure (ICP)

    PBC,diskusi,

    PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    textbook,

    alatperaga

    (phant

    BS

    Kelas B

    Kamis, 10-03-2016

    Kelas C

    Kamis, 10-03-2016

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    8/15

    Kep Klinik IV B Page 8

    om)

    5Kelas ARabu, 16-03-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan danmemperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada gangguan/

    disfungsi sistem saraf

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan prosesasuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus :

    - Cerebral palsi- Hidrosefalus- Praktikum: Pemeriksaan fisik saraf cranial

    PBC,diskusi,

    PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    textbook,

    alat

    peraga(phantom)

    RH

    Kelas B

    Kamis, 17-03-2016

    Kelas CKamis, 17-03-2016

    6

    Kelas ARabu, 23-03-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan danmemperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada gangguan/

    disfungsi sistem saraf

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan prosesasuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus :

    - Epilepsy

    - Kejang demam- Praktikum: Penatalaksanaan kejang

    PBC,diskusi,

    PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    textbook,

    alatperaga

    (phantom)

    LS

    Kelas B

    Kamis, 24-03-2016

    Kelas CKamis, 24-03-2016

    7Kelas A

    Rabu, 30-03-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasadan anak dengan gangguan pada s istem

    sensori dan neuro dengan menggunakanpendekatan proses keperawatan dan

    memperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada penyakitgangguan sistem saraf

    perifer: gangguanneuromuskuler

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa padakasus :

    - Miastenia gravis- Syndrome guillian bare (GBS)- Postpolio syndrome

    PBC,

    diskusi,PBL, SGD

    LCD,text

    book

    WA

    Kelas BKamis, 31-03-2016

    Kelas C

    Kamis, 31-03-2016

    UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TANGGAL 04-15 APRIL 2016

    8

    Kelas A

    Rabu, 20-04-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan danmemperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada penyakit infeksi

    sistem saraf pusat

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus :

    -Meningitis-Enchepalitis-Praktikum: Pemeriksaan refleks fisiologis

    dan patologis

    PBC,

    diskusi,

    PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,

    textbook,

    alatperaga

    (phantom)

    JH

    Kelas B

    Kamis, 21-04-2016

    Kelas CKamis, 21-04-2016

    9Kelas ARabu, 27-04-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan dan

    - Asuhan keperawatanpada Cedera SSP

    (Sistem Saraf Pusat) :cedera kepala, spinal

    cord

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan prosesasuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus :

    - Trauma kepala/otak:

    Intracerebral hemorrhage

    PBC,diskusi,

    PBL, SGD

    LCD,text

    book,

    NW

    Kelas B

    Kamis, 28-04-2016

    Kelas C

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    9/15

    Kep Klinik IV B Page 9

    Kamis, 28-04-2016 memperhatikan aspek legal dan etis. Hematoma epidural & subdural- Spinal cord injury

    10

    Kelas A

    Rabu, 04-05-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasadan anak dengan gangguan pada s istem

    sensori dan neuro dengan menggunakanpendekatan proses keperawatan dan

    memperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada penyakitSerebrovaskuler dan

    neurodegeneratif

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa padakasus :

    - CVA/Stroke: Stroke iskhemik/trombosis,Stroke perdarahan

    - Penyakit Alzheimersdan Parkinsons

    PBC,

    diskusi,PBL, SGD

    LCD,

    text

    book

    RO

    Kelas BKamis, 05-05-2016

    Kelas C

    Kamis, 05-05-2016

    11

    Kelas ARabu, 11-05-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasa

    dan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan danmemperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada gangguan

    neurodegeneratif dangangguan spinal.

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan prosesasuhan keperawatan pasien anak dan dewasa pada

    kasus :

    - Amyotropik lateral sklerosis/Multiplesklerosis

    - Herniasi Diskus intervertebralis- Praktikum: Latihan rentang gerak aktif dan

    pasif

    PBC,diskusi,

    PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,text

    book,alat

    peraga(phant

    om)

    MH

    Kelas B

    Kamis, 12-05-2016

    Kelas CKamis, 12-05-2016

    12

    Kelas A

    Rabu, 18-05-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasadan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan dan

    memperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada oncologi SSP(Sistem saraf pusat)

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa padakasus :

    - Tumor otak- Spinal cord tumor- Astrocytoma

    PBC,

    diskusi,PBL, SGD

    LCD,text

    book

    MQ

    Kelas B

    Kamis, 19-05-2016

    Kelas CKamis, 19-05-2016

    13

    Kelas A

    Rabu, 25-05-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasiasuhan keperawatan pada klien dewasadan anak dengan gangguan pada s istem

    sensori dan neuro dengan menggunakanpendekatan proses keperawatan dan

    memperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatanpada gangguan sistemsensori.

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa padakasus :

    - Otitis Media Akut dan Kronis- Benda asing pada meatus eksterna- Tuli pada bayi dan anak.- Praktikum: Pemberian obat tetes telinga

    PBC,

    diskusi,PBL, SGD,

    demonstrasipraktikum

    LCD,

    text

    book,alat

    peraga

    (phantom)

    RH

    Kelas BKamis, 26-05-2016

    Kelas C

    Kamis, 26-05-2016

    14

    Kelas A

    Rabu, 01-06-2016

    - Mahasiswa dapat melakukan simulasi

    asuhan keperawatan pada klien dewasadan anak dengan gangguan pada s istemsensori dan neuro dengan menggunakan

    pendekatan proses keperawatan danmemperhatikan aspek legal dan etis.

    - Asuhan keperawatan

    pada gangguan sistemsensori.

    Konsep dasar, penatalaksanaan medis dan proses

    asuhan keperawatan pasien anak dan dewasa padakasus :

    - Katarak- Glaukoma- Trauma mata- Praktikum pemberian obat tetes mata

    PBC,

    diskusi,PBL, SGD,demonstrasi

    praktikum

    LCD,text

    book,alat

    peraga(phant

    om)

    SW

    Kelas B

    Kamis, 02-06-2016

    Kelas CKamis, 02-06-2016

    15 Ujian praktikum....

    UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TANGGAL 13-24 JUNI 2016 TIM

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    10/15

    Kep Klinik IV B Page 10

    X. Tugas Terstruktur

    A. Kelompok/seminar :

    1. Mahasiswa membentuk 11 kelompok yang dikoordinator oleh CO mata kuliah yang

    disepakati oleh seluruh mahasiswa dan dilaporkan ke PJMK mata kuliah.

    2. Kelompok yang sudah dibentuk, dapat memilih satu dari dua materi pada tabel di

    bawah ini sebagai bahan seminar:

    Materi tugasKelompok seminar asuhan

    keperawatan

    - Peningkatan tekanan intra kranial- Headaches/Nyeri kepala

    - Kelompok 1

    - Cerebral palsi- Hidrosefalus

    - Kelompok 2

    - Epilepsy

    - Kejang demam- Kelompok 3

    - Miastenia gravis

    - Syndrome guillian bare (GBS)- Kelompok 4

    - Meningitis

    - Enchepalitis- Kelompok 5

    - Trauma kepala/otak

    - Spinal cord injury

    - Kelompok 6

    - Stoke hemoragik

    - Stoke non hemoragik

    - Kelompok 7

    - Multiple sclerosis /Amyotropik lateral sklerosis- Herniasi Diskus intervertebralis

    - Kelompok 8

    - Tumor otak- Spinal cord tumor

    - Kelompok 9

    - Otitis Media Akut dan Kronis

    - Benda asing pada meatus eksterna- Kelompok 10

    - Katarak

    - Glaukoma- Kelompok 11

    3. Penulisan tugas seminar kelompok harus memenuhi kaidah dibawah ini:

    a. Sampul depan

    b.Laporan pendahuluan berisikan: tinjauan pustaka/konsep penyakit secara teoritis

    yang berisi: definisi, epidemiologi, etiologi, klasifikasi, patofisiologi/patologi,

    manifestasi klinis, pemeriksaan penunjang, penatalaksanaan medis

    c. Proses Keperawatan berdasarkan tinjauan teori yang berisi: Assessment/pengkajian

    terkait penyakit berserta pemeriksaan penunjang, diagnosa keperawatan yang

    mungkin muncul, intervensi keperawatan sesuai dengan pendekatan NANDANOC-NIC dan evaluasi keperawatan

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    11/15

    Kep Klinik IV B Page 11

    d.Buat pohon masalah terkait patofisiologi penyakit

    e. Aplikasi asuhan Keperawatan pada pasien sesuai ilustrasi kasus berisikan:

    Assessment/pengkajian terkait penyakit berdasarkan aspek bio-psiko-sosio-

    spiritual, pemeriksaan penunjang, Analisa data, prioritas diagnosa keperawatan,

    menggunakan intervensi keperawatan dengan pendekatan NANDA NOC-NIC serta

    evaluasi keperawatan

    f. Daftar Pustaka

    g. Tugas diketik dengan huruf Times New Roman ukuran font 12, spasi 1,5.

    Menggunakan kertas A4 70/80 gram, margin 4-3-3-3,

    h. Kelompok wajib berkonsultasi dengan dosen pengampu mata kuliah, terkait

    kasus yang akan diseminarkan minimal 1 minggu sebelum tanggal pelaksanaan

    seminar.i. Tugas dikumpulkan paling lambat 2 hari sebelum hari pelaksanaan seminar yang

    sudah mendapatkan ACC dari dosen pengampu.

    j. Makalah ditulis sesuai kaidah penulisan ilmiah yang baik dan benar mulai dari

    awal sampai dengan daftar pustaka.

    k. Tugas yang sudah diseminarkan dan direvisi dikumpulkan dalam bentuk soft copy

    dalam CD dan hard copy kepada Sipen Mata Kuliah dan kemudian diserahkan ke

    PJMK maupun dosen pengampu mata kuliah maksimal 7 hari setelah pelaksanaan

    seminar.

    l. Makalah dijilid menggukan sampul mika putih dan sampul belakang kertas

    buffalow warna biru.

    m. Kumpulkan tugas tepat waktu, setiap keterlambatan 1 hari nilai dikurangi 5%

    n. Tugas harap dikerjakan sendiri dan bebas plagiarisme

    B.

    TUGAS INDIVIDU (ANALISIS INTERVENSI KEPERAWATAN BERDASARKAN

    EVIDENCEBASED OF NURSING)

    Deskripsi tugas: tugas individu ini bertujuan untuk meningkatkan pengkayaan dan

    menambah pemahaman terhadap intervensi keperawatan terkait dengan sistem neurologi dan

    sensori berdasarkan Evidence Based Of Nursing. Tugas dapat berupa analisis terapi

    modalitas keperawatan, terapi komplementer dan terapi alternatif yang memiliki relevansi

    terhadap materi keperawatan sistem neuro atau sensori.

    1. Carilah minimal 3 journal yang memiliki kesamaan topik terkait sistem neurologi atausistem sensori.

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    12/15

    Kep Klinik IV B Page 12

    2. Berdasarkan kesepakatan dengan PJMK, pilih 1 journal yang dianggap paling baik/

    mewakili tema yang diangkat kemudian buat makalah dengan format dibawah ini:

    a. Sampul

    b. Daftar Isi

    c. Kata Pengantar

    d. Bab 1: Pendahuluan (dapat mengambil permasalahan yang ada pada journal yang

    digunakan)

    e. Bab 2: Tinjauan pustaka terkait penyakit dan dilengkapi dengan prosedur

    pelaksanaan intervensi.

    f. Bab 3: Pembahasan (berisi analisa efektifitas prosedural pelaksanaan intervensi

    berdasarkan riset, dan opini/intepretasi penulis terhadap efektifitas terapi/intervensi

    jika diaplikasikan pada tatanan klinik serta membandingkan dengan jurnalpendukung yang memiliki relevansi topik.

    g. Bab 4: Penutup: kesimpulan dan saran

    h. Daftar Pustaka

    2. Ketik dengan Huruf Times New Roman ukuran font 12, spasi 1,5. Menggunakan kertas A4

    70 gram, margin 4-3-3-3 dan tugas dikerjakan maksimal 20 halaman.

    3. Evidence based of nursingyang menjadi tema penugasan wajib dikonsulkan minimal 2 kali

    kepada PJMK mata kuliah bisa langsung (bertatap muka), via WA group No Hp:

    085772343898, maupun via imail di:[email protected].

    4. Tugas dikumpulkan paling lambat tanggal 26 mei 2016.

    5. Tugas dikumpulkan dalam bentuk soft copy dan hard copy kepada CO mata kuliah dan

    dikumpulkan kepada PJMK mata kuliah

    6. Journal dapat dicari pada web: http://search.ebsco.com dengan Account ID: s6503156,

    Password: password (harus huruf kecil).

    7. Tugas harap dikerjakan sendiri dan bebas plagiarisme.ane

    t

    mata aja

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]://search.ebsco.com/http://search.ebsco.com/http://search.ebsco.com/mailto:[email protected]
  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    13/15

    Kep Klinik IV B Page 13

    XI. Format Penilaian SoftSkillMahasiswa PSIK Universitas Jember

    Nama :

    NIM :

    Semester/Tahun Ajaran :

    Bahan Kajian :

    Daftar Nilai SoftSkill

    No Komponen

    Penilaian

    Nilai Ket

    Sangat

    Baik

    Baik Cukup Kurang Sangat

    Kurang

    1 Kebanggaan

    sebagai

    mahasiswa

    keperawatan

    2 Kesempatan

    mempergunakan

    peluang

    3 Keunikan dalam

    sikap belajar

    4 Sikap bersahaja

    5 Sikap empati

    6 Ketelitian

    7 Ketekunan

    8 Energik

    9 Kepekaan

    10 Kejujuran

    11 Rendah hati12 Sikap asertif

    13 Kerjasama

    dalam

    kelompok

    14 Beriman

    15 Sikap Etis

    16 Persahabatan

    17 Kewenangan

    18 Tanggung

    jawab

    19 Sikap Adil

    20 Ketaatan dalam

    mengikuti

    perkuliahan

    Catatan dosen: .....................................................................................................

    ......................................................................................................

    .....................................................................................................

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    14/15

    Kep Klinik IV B Page 14

    XII.Format penilaian Presentasi/Seminar Kelompok (Diisi Dosen)

    Nama Mahasiswa : .............................................. NIM.. ..................................................

    : .............................................. NIM.. ..................................................

    : .............................................. NIM.. ..................................................

    : .............................................. NIM..................................................

    : .............................................. NIM..................................................Kelompok : .......................................................

    Materi : .......................................................

    Hari/ tanggal : .......................................................

    Arti angka:

    1 = kurang2 = cukup3 = baik4 = baik sekali

    No Aspek yang dinailai Nilai(dilingkari)

    Nilai dipindahkanke kolom ini

    1.

    2.

    3.

    4.

    5.

    6.7.

    8

    9.

    10

    Kesesuaian dengan topik

    Kemampuan mengemukakan

    konsep/ teori

    Kemampuan berbicara dengan

    jelas

    Kemampuan menyajikan

    materi secara sistematis

    Kemampuan menekankan hal-

    hal penting

    Metode bervariasiKetepatan waktu

    Penampilan menarik

    Kemampuan membangkitkan

    interaksi dengan peserta

    Kemampuan mengendalikan

    emosi saat berdiskusi

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 41 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    1 2 3 4

    Total =

    (Jumlah nilai dibagi 40 x 100%)

  • 7/25/2019 Silabus KK4B SEMESTER IV GENAP TAHUN ANGKATAN 2015-2016.pdf

    15/15

    Kep Klinik IV B Page 15

    XIII. EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN

    Jember, 19 Februari 2016

    PJMK,

    ttd

    Ns. Jon Hafan Sutawardana, .Kep., Sp.Kep.MB

    NIP. 198401022015041002

    EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN

    ILMU KEPERAWATAN KLINIK IVB (IKK IVB)

    SEMESTER GENAP 2015/2016

    Nama Dosen:...................................................................

    1. Cara penyampaian materi kuliaha. sangat baik b. baik c. cukup d. kurang

    2. Cara penyampaian materi praktikuma. sangat baik b. baik c. cukup d. kurang

    3. Metode bimbingan praktikuma. sangat baik b. baik c. cukup d. kurang

    4. Metode pembelajarana. sangat baik b. baik c. cukup d. kurang

    5. Penggunaan media pembelajaran:

    a. sangat baik b. baik c. cukup d. kurang6. Penampilan

    a. sangat baik b. baik c. cukup d. Kurang

    7. secara keseluruhan, menurut Anda pengelolaan mata kuliah ini:

    a. sangat baik b. baik c. cukup d. Kurang

    8.Masukan:..........

    .............................................

    ................................

    ............................

    .......

    .................

    .................................

    .................

    .................................