Sejarah reformasi gereja

9
SEJARAH PEMINATAN KELOMPOK 6

description

tugas SMA jurusan IPS kelas 2 mengenai sejarah reformasi gereja. tugas presentasi

Transcript of Sejarah reformasi gereja

Page 1: Sejarah reformasi gereja

SEJARAH PEMINATAN

KELOMPOK 6

Page 2: Sejarah reformasi gereja

REFORMASI GEREJA

Page 3: Sejarah reformasi gereja

1. Latar Belakang Munculnya Reformasi Gereja

Adanya berbagai penyimpangan-penyimpangan didalam tubuh gereja yang menurut pandangan kaum refarmotor gereja dianggap telah memberikan ajaran-ajaran yang tidak lagi bersumber dari Al-Kitab

Adanya kebangkitan Renaissanace dan Humanisme. Berpengaruh terhadap munculnya reformasi gereja, melalui 2 cara, yaitu :

a. Humanisme menularkan semangat untuk kembali kepada sumber-sumber asli (ad fontes).

b. Humanisme menekankan pentingnya semangat individualisme.

Page 4: Sejarah reformasi gereja

Lanjutan...

Penemuan mesin cetak oleh John Gutenberg pada tahun 1454

Kebangkitan nasionalisme kerajaan-kerajaan di Eropa Utara

Page 5: Sejarah reformasi gereja

2. Gerakan Reformasi Geraja

Gerakan reformasi gereja berawal di Jerman yang dipelopori oleh Marthin Luther. 95 dalil-dalil tersebut sebenarnya merupakan kumpulan pandangan Luther sejak beberapa tahun sebelumnya. Dalil ini mengkritik keserakahan dan kemewahan kehidupan duniawi dalam gereja. Dalil tersebut dalam bahasa latin (bahasa kaum akademis), tanggal 31 Oktober dipandang sebagai hari reformasi gereja.

Page 6: Sejarah reformasi gereja

Lanjutan...

Ke 95 dalil-dalil luther segera diterjemahkan kedalam bahasa Jerman, lalu disalin dan dicetak secara luas. Kaum bangsawan mendukung Luther, karena mereka juga berkeinginan untuk memperjuangkan otonomi politik mereka, setela berabad-abad lamanya berada dalam pengaruh Paus di Roma.

Page 7: Sejarah reformasi gereja

Lanjutan...

Pada tahun 1520, Luther menulis 3 risalah sekaligus : “Kepada Para Bangsawan Kristiani”(Agustus), “Penahan Babilonia” (Oktober), dan “Tentang Kebebasan Manusia Kristiani” (November). Luther meletakkan dasar teologi Lutheran dalam ketiga tulisan ini.

Page 8: Sejarah reformasi gereja

Beberapa pokok ajaran Luther, diantaranya : Luther menolak supremasi dan absolutisme

(infabilitas) Paus. Luther menolak semuan sakramen pengakuan dosa,

indulgensi, api penyucian (purgatori) kecuali sakramen pembabtisan dan penjamuan Tuhan.

Luther mengemukakan bahwa tidak perlu ada mediator antara orang beriman dan Tuhan.

Luther mengarjakan doktrinnya bahwa “Kitab suci yang terbuka dan interpretasi yang bebas”.

Luther menolak tradisi selibat, yaitu tidak menikah bagi para biarawan ataupun biarawati.

Page 9: Sejarah reformasi gereja