Sejarah Kota Jakarta

19

description

Article form https://materi78.files.wordpress.com/2013/06/sejarah-jakarta.pdf.

Transcript of Sejarah Kota Jakarta

Page 1: Sejarah Kota Jakarta
Page 2: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

•Jakarta berasal dari kata Jayakarta

•Betawi berasal dari perubahan penyebutanBatavia

Page 3: Sejarah Kota Jakarta

NASKAH KUNO• Naskah Chu Fan Chi karya Chan Yu-kua (1225 M), menginfor-

masikan peta topografi Nusa Kelapa.

• Laporan Tome Pires, Pelabuhan Kalapa sering dikunjungi kapaldagang dari Sumatra, Malaka, Makasar, Jawa dan Madura.

• Mao Kun, memuat peta perjalanan Panglima Cheng Ho (1422 M) yang menyebut pelabuhan Chia Lu Pa (Kalapa).

• Naskah Ling Wai Tai Ta karya Chou Ku Fei (1178 M).

• Catatan Peneliti Rumphius (abad ke-18 M).

• Lalampahan Bujangga Manik, mengisahkan tentang pelabuhanKalapa.

• Sewaka Dharma dan Sanghyang Kandang Karesian, PelabuhanKalapa dijadikan pelabuhan internasional oleh Kerajaan Sunda.

• Peta Decadas da Asia IV karya De Barros.

Page 4: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

WAKTU NAMA

Abad ke-14 MSunda Kelapa dibawah

kekuasaan kerajaan Pajajaran

22 Juni 1527Jayakarta setelah berhasil

direbut oleh Fatahillah

4 Maret 1621Stad Batavia setelah dikuasai

pemerintahan Belanda

1 April 1905 Gementee Batavia

8 Januari 1935 Stad Gemeente Batavia

8 Agustus 1942Jakarta Toko Betsu Shi pada masa pemerintahan Jepang

Page 5: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

WAKTU NAMA

20 Februari 1950Pada masa pemerintahan federal

dibawah NICA berubah nama menjadi Stad Gemeente Batavia

24 Maret 1950 Kota Praja Djakarta

18 Januari 1958 Setelah dinyatakan sebagai daerahswatantra dinamakan Kota Praja

Djakarta Raya

Tahun 1961Pemerintah Daerah Khusus Ibukota

Jakarta Raya (dengan PP No. 2 tahun 1961 jo UU No. 2 PNPS 1961).

Page 6: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

•Nama Daerah Khusus Ibukota Jakarta sendiri, seperti yang kita sebut sekarang ini, resmiditetapkan pada 31 Agustus 1964 berpedoman pada UU No. 10 tahun 1964 dan tetap dinyatakan sebagai Ibukota Negara Republik Indonesia dengan nama Jakarta.

Page 7: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

•Tahun 1999 melalui UU No. 34 Tahun 1999 tentang pemerintahan Daerah Khusus Ibukota Negara Republik Indonesia Jakarta, sebutan pemerintah daerah berubah menjadi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dengan otonominya tetap berada di tingkat propinsi dan bukan pada wilayah kota.

•Selain itu DKI Jakarta dibagi menjadi 6wilayah (5 wilayah kotamadya dan 1 kabupaten administrasi Kepulauan Seribu).

Page 8: Sejarah Kota Jakarta

SEJARAH JAKARTA

•UU No. 29 tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia (lembar negara RI no. 4700).

Page 9: Sejarah Kota Jakarta

KRONOLOGIS SEJARAH JAKARTA

• Pertama, yang berkuasa adalah Kerajaan Sunda Kalapa.

• Kedua, pada tahun 1517-1521 dikuasai oleh Portugis.

• Ketiga, Fatahilah yang merupakan utusan dari kerajaanIslam mataram berhasil membebaskan Sunda Kalapadari Portugis dan merubah namanya menjadi Jayakarta.

• Keempat, pada tahun 1600 orang Belanda sampai di Jaya karta dan berhasil mendirikan benteng pada tahun1602 serta mengalahkan kerajaan peninggalanFatahillah tahun 1619.

Page 10: Sejarah Kota Jakarta
Page 11: Sejarah Kota Jakarta
Page 12: Sejarah Kota Jakarta
Page 13: Sejarah Kota Jakarta

NUSA KALAPA

•Pemerintahan Raja Pajajaran (1482-1521)

•Nusa Kalapa termasuk wilayah kekuasaankerajaan Pajajaran

•Memiliki 2 pelabuhan penting, yaituPelabuhan Kelapa dan Ujung Karawang

Page 14: Sejarah Kota Jakarta

PENDAPAT PARA AHLI

Ridwan Saidi

Orang Betawi berasal dari keturunan Aki Tiremyang bersama menantunya Dewawarmanmendirikan kerajaan Salaka Nagara.

Penerusnya bernama Ki Balung Tunggal yang merubah kerajaan dengan nama Kalapa.

Page 15: Sejarah Kota Jakarta

Lance Castles

Orang betawi terbentuk pada sekitar pertengahan abad19 sebagai hasil proses peleburan dari berbagaikelompok etnis yang menjadi budak di Batavia.

Pendapat ini didasari oleh:

a. Daghregister (catatan harian Belanda tahun 1673)

b. Catatan Thomas Stanford Raffles dalam History of Java tahun 1815

c. Catatan penduduk pada Encyclopedia Van Nederlandsch Indie tahun 1893

d. Sensus penduduk pemerintah Hindia Belanda tahun1930

Page 16: Sejarah Kota Jakarta

PEMBAGIAN WILAYAH BETAWI BERDASARKAN BAHASA

1. Betawi pesisir, daerah pinggir pantai.

2. Betawi tengah, daerah kota sampaiharmoni (Jaga Monyet).

3. Betawi pinggir, di luar Betawi Tengah.

4. Betawi udik, daerah yang berbatasandengan daerah yang berbahasa Sunda.

Page 17: Sejarah Kota Jakarta

CIRI-CIRI BAHASA BETAWI

1. Banyak menggunakan huruf e untuk kata yang berakhiran huruf a, walau tidak seluruhnya, misalnya kita jadi kite; disana jadi disane.

2. Banyak menyerap kata yang berasal dari bahasaArab, misalnya anta (kamu) jadi ente; musyawarahjadi musyaware.

3. Banyak juga menyerap bahasa Cina, misalnyatauge, baju koko (kakak).

4. Banyak juga menyerap bahasa Belanda, misalnyaperboden (verbooden), pehong (petjong).

Page 18: Sejarah Kota Jakarta

CIRI-CIRI KEPRIBADIAN BETAWI

1. Orang betawi hanya mengenal tiga fasekehidupan, yaitu khitanan, kawinan dankematian

2. Orang betawi polos dan jenaka

3. Orang betawi mempunyai ciri pribadikeseharian hidup yaitu sebagai jagoan, sebagai pelawak dan sebagai santri

Page 19: Sejarah Kota Jakarta

TES KEMAMPUAN

1. Menurut Ridwan Saidi, Aki Tirem mendirikankerajaan Salakanagara yang artinya NEGARA PERAK

2. Buku yang diciptakan oleh TS. Raffles berjudulHISTORY OF JAVA

3. Kata nyak yang artinya ibu dalam bahasa betawi, sebenarnya berasal dari kata cina, yaitu NYIANG

4. Dalam daur kehidupan manusia, orang betawi tidakmengenal ULANG TAHUN KELAHIRAN

5. Artis betawi yang terkenal pandai menyanyi danmelawak bahkan mampu mendirikan radio swastabernama BENYAMIN SUEB