SAP OBAT A

10
SATUAN ACARA PENYULUHAN Masalah : Kurang pengetahuan keluarga dalam menggunakan obat pasien dengan benar Pokok pembahasan : Cara menggunakan obat dengan benar Sub pokok bahasan : Cara menggunakan obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil dengan benar Sasaran : Keluarga Tn.M Tempat : Rumah Klien, Kp. Cipeusing RT 05 RW 12 Kelurahan Jambudipa Kecamatan Padalarang Kabupaten Bandung Barat Waktu : 30 menit Pertemuan ke : 1 Tanggal : 19 September 2015 Pelaksana : Perawat (Ana, Anita dan Dendi) 1. TIU (Tujuan Instruksional Umum) Setelah dilakukan penyuluhan keluarga mampu menggunakan obat pasien dengan benar. 2. TIK (Tujuan Instruksional Khusus) Setelah dilakukan penyuluhan selama 30 menit keluarga dapat: a. Menyebutkan nama, warna dan bentuk obat pasien tanpa melihat catatan dengan benar (C1) 1

description

ini adalah SAP obat yang ditujukan untuk penderita skizofernia

Transcript of SAP OBAT A

Page 1: SAP OBAT A

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Masalah : Kurang pengetahuan keluarga dalam menggunakan obat pasien dengan

benar

Pokok pembahasan : Cara menggunakan obat dengan benar

Sub pokok bahasan : Cara menggunakan obat Haloperidol, Fenitoin dan

Trihexipenidil dengan benar

Sasaran : Keluarga Tn.M

Tempat : Rumah Klien, Kp. Cipeusing RT 05 RW 12 Kelurahan Jambudipa

Kecamatan Padalarang Kabupaten Bandung Barat

Waktu : 30 menit

Pertemuan ke : 1

Tanggal : 19 September 2015

Pelaksana : Perawat (Ana, Anita dan Dendi)

1. TIU (Tujuan Instruksional Umum)

Setelah dilakukan penyuluhan keluarga mampu menggunakan obat pasien dengan

benar.

2. TIK (Tujuan Instruksional Khusus)

Setelah dilakukan penyuluhan selama 30 menit keluarga dapat:

a. Menyebutkan nama, warna dan bentuk obat pasien tanpa melihat catatan dengan benar

(C1)

b. Menjelaskan fungsi obat yang diminum tanpa melihat catatan dengan benar dan jelas

(C2)

c. Menjelaskan cara mengatasi reaksi negatif obat tanpa melihat catatan dengan benar dan

jelas( C2)

d. Menjelaskan cara meminum obat yang benar tanpa melihat catatan dengan benar dan

jelas (C2)

e. Menjelaskan dampak jika tidak meminum obat dengan denar tanpa melihat catatan

dengan jelas( C1)

1

Page 2: SAP OBAT A

3. Materi Penyuluhan

a. Nama, warna, bentuk Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

b. Fungsi obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

c. Cara mengatasi reaksi negatif obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

d. Cara meminum obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil yang benar

e. Dampak jika tidak meminum obat dengan benar

4. Kegiatan Belajar Mengajar

a. Metode : Diskusi

b. Langkah-langkah :

No Langkah-langkah Waktu

1)

Pra Kegiatan Pembelajaran

Menyiapkan materi, media dan temapat

Memberi salam

Perkenalan

Kontrak Waktu

2 menit

2)

Membuka pelajaran

Menggali kemampuan keluarga

mengenai halusinasi

Menjelaskan tujuan pembelajaran

Menjelaskan pokok bahasan

3 menit

3) Kegiatan inti

Perawat menggali pemahaman keluarga

tentang menggunakan obat dengan benar

keluarga menjawab pertanyaan dari

Perawat

Perawat menanyakan masalah yang

dirasakan keluarga saat memberikan

obat pasien

15 menit

2

Page 3: SAP OBAT A

Keluarga menjawab pertanyaan dari

Perawat

Perawat menyampaikan materi tentang

cara menggunakan obat dengan benar

Keluarga menyimak penjelasan dari

Perawat

Perawat meminta keluarga

memperagakan cara menggunakan obat

dengan benar

Keluarga memperagakan cara

menggunakan obat

Perawat memberikan kesempatan

keluarga untuk mengajukan pertanyaan

tentang cara menggunakan obat dengan

benar.

Keluarga mengajukan pertanyaan

kepada keluarga

4)

Kegiatan penutup

Perawat menanyakan kembali materi yang

telah dijelaskan (Melakukan Post test)

Perawat menjawab pertanyaan yang

diajukan perawat

Keluarga dan perawat menyimpulkan

materi

Memberi salam

10 menit

5. Media dan Sumber

a. Media : Power Point dan leaflet

b. Sumber : Stuart, Gail W. (2006). Buku Saku Keperawatan Jiwa . Jakarta: EGC

6. Evaluasi

3

Page 4: SAP OBAT A

a. Prosedur : Post test

b. Jenis tes : lisan

c. Butir soal : 5 soal

d. Soal post test :

1) Nama, warna, bentuk Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

2) Fungsi obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

3) Cara mengatasi reaksi negatif obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil

4) Cara meminum obat Haloperidol, Fenitoin dan Trihexipenidil yang benar

5) Dampak jika tidak meminum obat dengan benar

Lampiran materi

1. Nama Obat

Gambar obat Nama warna

4

Page 5: SAP OBAT A

 

Fenitoin Putih Biru

  Haloperidol5mg

Merah muda

  Trihexipenidil2mg

Kuning

2. Fungsi Obat

a. Haloperidol digunakan untuk mengobati kondisi gugup, gangguan emosional, dan

mental (misalnya, skizofrenia).

b. Trihexyphenidyl digunakan untuk mengatasi gangguan gerakan yang tidak normal dan

tidak terkendali akibat penyakit Parkinson atau efek samping obat.

c. Fenitoin merupakan obat antiepilepsi digunakan untuk mengontrol keadaan kejang

3. Cara mengatasi reaksi negatif obat:

Panas Rubah posisi secaara bertahap

5

Page 6: SAP OBAT A

Pandangan kabur Penerangan harus jelas serta didampingi saat beraktifitas

Hidung terasa mangpet

Minum 8 gelas/2 ltr perhari

Telinga berdenging Bekomunikasi dengan jelas serta konsultasi pada dokter

Bibir kering Banyak minum

Tremor / gemetaran Usahakan tidak mengangkat benda berat serta jauhkan dari barang yang mudah

pecah

Perih lambung Minum obat sesudah makan

Ruam pada kulit Konsultasi pada dokter

Kekakuan otot Konsultasi pada dokter

4. Cara meminum obat yang benar

a. Benar orang

Yakinkan kembali apakah pasien meminum obat yang benar cek kembali nama dan

obat yang diminum pasien.

b. Benar obat

Baca kembali nama obat , warna obat , dan yakinkan obar tersebut benar untuk

pasien.

6

Page 7: SAP OBAT A

c. Benar dosis

Yakinkan dengan membaca kembali brosur obat dan berapakah dosis yang harus

diminum pasien dalam sekali minum obat

d. Benar waktu

Yakinkan kembali waktu yang tepat untuk pasien serta keteraturan minum obat

5. Dampak jika tidak meminum obat:

a. Resiko kambuh ulang

b. Kembali gelisah

c. Kembali mendengarkan sara-suara , serta merasakan sesuatau yang tidak dirasakan

orang lain

d. Mudah emosi dan tidak tenang.

JADWAL PEMBERIAN OBAT DI RUMAH

Nama :

No. Nama Obat Tanggal Jam

7

Page 8: SAP OBAT A

8