RPP Martoyo

10
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (SATU PERTEMUAN) Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Rembang Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VII/Satu Materi Pokok : Perbandingan Berbalik Nilai Alokasi Waktu Pertemuan ke-4 : 2 jam @ 40 me nit A. Tujuan Pembelajaran Melalui pengamatan, tanya jawab, penugasan individu dan kelompok, diskusi kelompok, siswa dapat: 1. menunjukkan ingin tahu selama proses pembelajaran 2. bertanggung jawab terhadap kelompoknya dalam menyelesaikan tugas 3. membuat tabel dari masalah nyata yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai 4. merumuskan masalah nyata berdassarkan tabel yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai 5 .menggunakan tabel untuk menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai .. B. Kompetensi Dasar: 1. Menunjukkan sikap logis ,kritis ,analitik ,konsinten dan teliti,bertanggung jawab,responsif dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah. 2. Memahami konsep perbandingan dan menggunakan bahasa perbandingan dalam mendiskripsikan hubungan dua besaran atau lebih . 3. Menggunakan konsep perbandingan untuk menyelesaikan masalah nyata dengan menggunakan tabel dan grafik . C. Indikator Pencapaian Kompetensi Siswa mampu: 1. menunjukkan rasa ingin tahu dalam melakukan penyelidikan tentang perbandingan berbalik nilai. 2. bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya HO–3.1.2

Transcript of RPP Martoyo

Page 1: RPP Martoyo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(SATU PERTEMUAN)

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Rembang

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : VII/Satu

Materi Pokok : Perbandingan Berbalik Nilai

Alokasi Waktu Pertemuan ke-4 : 2 jam @ 40 me nit

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pengamatan, tanya jawab, penugasan individu dan kelompok, diskusi kelompok, siswa dapat:

1. menunjukkan ingin tahu selama proses pembelajaran2. bertanggung jawab terhadap kelompoknya dalam menyelesaikan tugas3. membuat tabel dari masalah nyata yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai4. merumuskan masalah nyata berdassarkan tabel yang berkaitan dengan perbandingan

berbalik nilai5 .menggunakan tabel untuk menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan

berbalik nilai..B. Kompetensi Dasar:

1. Menunjukkan sikap logis ,kritis ,analitik ,konsinten dan teliti,bertanggung jawab,responsif dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.

2. Memahami konsep perbandingan dan menggunakan bahasa perbandingan dalam mendiskripsikan hubungan dua besaran atau lebih .

3. Menggunakan konsep perbandingan untuk menyelesaikan masalah nyata dengan menggunakan tabel dan grafik .

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

Siswa mampu:

1. menunjukkan rasa ingin tahu dalam melakukan penyelidikan tentang perbandingan berbalik nilai.

2. bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya3. mengidentifikasi perbandingan berbalik nilai4. membuat tabel dan grafik yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai5. menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan berrbalik nilai

D. Materi Pembelajaran

1.Siswa dalam mepelajari mempelajari perbandingan berbalik nilai tak lepas dari operasi perkalian , pembagian,tabel dan grafik

2.menyelesaikan perbandingan berbalik nilai melalui pemecahan masalah nyata yang terjadi disekitar kita

HO–3.1.2

Page 2: RPP Martoyo

E. Metode Pembelajaran Pertemuan Ke-4

Pengamatan, tanya-jawab, penugasan individu dan kelompok, dan diskusi kelompok.

F. Sumber belajar

Buku Siswa Matematika SMP Klas VII Kemendikbud 2013 dan sumber lain yang relevan

G. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-4

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Waktu

Penda-huluan

1. Guru memberi salam dan mengajak siswa berdoa;

2. Guru menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa

3. Siswa mendengarkan dan menanggapi cerita guru tentang manfaat belajar perbandingan berbalik nilaidalam kehidupan sehari-hari;

4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai siswa;

5. Guru menginformasikan cara belajar yang akan ditempuh (pengamatan dan demonstrasi disertai tanya jawab, latihan individu dilanjutkan kelompok, pembahasan latihan secara klasikal, latihan berpasangan, pembahasan secara klasikal, pemajangan hasil latihan)

10 menit

Inti 1. Siswa mengamati, mencermati dan menjawab pertanyaan terkait contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan perbandingan berbalik nilai

2. Siswa menganalisis, menalar, mencoba dan menyimpulkan pengertian dari perbadingan berbalik nilai,berdasarkan hasil pengamatan dan tanya-jawab pada sajian contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan perbandingan berbalik nilai

3. Secara individu siswa menyelesaikan tugas tentang menyusun dan mengidentifikasi perbandingan berbalik nilai yang melibatkan peristiwa sehari-hari dan konsep matematika;

4. Secara kelompok, siswa berdiskusi membahas hasil tugas kelompoknya dan kelompok lain memeriksa, mengoreksi dan memberikan masukan

5. Beberapa siswa wakil kelompok (minimal tiga orang) melaporkan hasil penyelesaian . Siswa tersebut ditunjuk secara acak oleh guru

6. Siswa dan guru membahas hasil penyelesaian tugas. Guru memberikan umpan balik

60 menit

Page 3: RPP Martoyo

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Waktu

Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang pengertian perbandingan berbalik nilai.

2. Siswa melakukan refleksi dengan dipandu oleh Guru

3. Guru memberi pekerjaan rumah

4. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya,

10 menit

H. Penilaian Pertemuan Ke-4

1. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

1 Rasa ingin tahu Pengamatan Kegiatan inti nomor 1, 2, 6.

2 Tanggungjawab dalam kelompok

Pengamatan Kegiatan inti nomor 3, 4, 5.

3 Pengetahuan dan keterampilan matematika

Portofolio Hasil Akhir pertemuan ke-4

2. Instrumen penilaian:

Pada hari ulang tahunnya yang ke14 Ani menyediakan 100potong kue,yang akan dibagi sama banyak pada tamu yang hadir

a. Jika tamu yang hadir 4 orang ,berapa kue yang diterima masing-masing tamu?

b. Jika tamu yang hadir 5 orang ,berapa kue yang diterima masing-masing tamu?

c. Jika tamu yang hadir 10 orang ,berapa kue yang diterima masing-masing tamu?

d. Jika tamu yang hadir 20 orang ,berapa kue yang diterima masing-masing tamu?

e. Jika tamu yang hadir 25 orang ,berapa kue yang diterima masing-masing tamu?

f. Lengkkapi tabel di bawah

Banyaknya

siswa

Banyaknya kue yang

dibagi

Pasangan

banyaknya siswa

dan kue

Page 4: RPP Martoyo

g. Gambar grafik pada bidang cartesius

Kunci jawaban

a .jika tamu yang hadir 4 maka setiap orang mendapat kue sebanyak 100/4=25

b .jika tamu yang hadir 5 maka setiap orang mendapat kue sebanyak 100/5=20

c .jika tamu yang hadir 10 maka setiap orang mendapat kue sebanyak 100/10=10

d .jika tamu yang hadir 20 maka setiap orang mendapat kue sebanyak 100/20=5

e .jika tamu yang hadir 25 maka setiap orang mendapat kue sebanyak 100/25=4

f.

g. grafik koordinat Cartesius

Page 5: RPP Martoyo

Pedoman Penilaian:

No Soal

Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor Skor Maksimal

a. Jawaban Benar 6 12Salah 1Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 6Sebagian besar benar 4Sebagian kecil benar 2Tidak ada alasan jawaban 0

b Jawaban Benar 6 12Salah 1Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 6Sebagian besar benar 4Sebagian kecil benar 2Tidak ada alasan jawaban 0

C Jawaban Benar 6 12Salah 1Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 6Sebagian besar benar 4Sebagian kecil benar 2Tidak ada alasan jawaban 0

d Jawaban Benar 6 12Salah 1Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 6Sebagian besar benar 4Sebagian kecil benar 2Tidak ada alasan jawaban 0

e Jawaban Benar 6 12Salah 1Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 6Sebagian besar benar 4Sebagian kecil benar 2Tidak ada alasan jawaban 0

F Jawaban Benar 11 20Salah 2

Page 6: RPP Martoyo

No Soal

Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor Skor Maksimal

Tidak ada pilihan jawaban 0Alasan jawaban Benar 11

Sebagian besar benar 6Sebagian kecil benar 3Tidak ada alasan jawaban 0

G Jawaban Benar 11 20Salah 2Tidak ada pilihan jawaban 0

Alasan jawaban Benar 11Sebagian besar benar 6Sebagian kecil benar 3Tidak ada alasan jawaban 0

Skor maksimal = - 100

Skor minimal = - 0

LEMBAR PENGAMATAN PERKEMBANGAN SIKAP

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : VII/1

Tahun Pelajaran : 2013/2014

Waktu Pengamatan : .Saat proses pembelajaran.

Kompetensi Dasar : Nomor 2.1, 3.4, 4.2

Sikap yang dikembangkan dalam proses pembelajaran adalah rasa ingin tahu dan tanggung jawab dalam kelompok.

Indikator perkembangan sikap INGIN TAHU

1. Kurang baikjika sama sekali tidak berusaha untuk mencoba atau bertanya atau acuh tak acuh (tidak mau tahu) dalam proses pembelajaran

2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran tetapi masih belum ajeg/konsisten

3. Sangat baikjika menunjukkan adanya usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator perkembangan sikap TANGGUNGJAWAB (dalam kelompok)

1. Kurang baikjika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam melaksanakan tugas kelompok

2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam melaksanakan tugas-tugas kelompok tetapi belum ajeg/konsisten

3. Sangat baikjika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Page 7: RPP Martoyo

Bubuhkan tanda V pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

NO

NamaRasa ingin tahu TanggungjawabSB B KB SB B KB

123

...32

SB = sangat baik B = baik KB = kurang baik

I. Sumber Belajar Pertemuan Ke-4

1. Bahan informasi tentang pengertian dan manfaat belajar perbandingan berbalik nilai2. Daftar pertanyaan untuk apersepsi;3. Contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan unsur-unsur perbandingan

berbalik nilai4. Bahan latihan5. Bahan pekerjaan rumah; 6. Buku Siswa Mata Pelajaran Matematika Jilid VII.

Yogyakarta, 6 Juli 2013

Kepala Sekolah Guru

(Budi santoso) (Martoyo)