RESUME MATAKULIAH MULTIBUDAYA 1 (SYAFIRA 1104415).docx

1
Resume Matakuliah Multibudaya Pertemuan ke-1 Konsep Manajemen Multibudaya Makna Multibudaya - Suatu keyakinan, ideology, sikap, maupun kebijakan yang menghargai pluralisme, etnik dan budayanya sebagai sesuatu yang berharga. - Realitas masyarakat yang heterogen. DNA budaya yaitu kode atau reset kembali, dalam bentuk budaya yang terbentuk lama, yang turun temurun. Kecendrungan kondisi yang ada dilingkungan lembaga pendidikan dilihat dari keragaman budaya warga Indonesia adalah multibudaya. Definisi Multibudaya ialah suatu keyakinan yang menghargai dan mentoleransi keberagaman suatu individu dengan individu lainnya.

Transcript of RESUME MATAKULIAH MULTIBUDAYA 1 (SYAFIRA 1104415).docx

Page 1: RESUME MATAKULIAH MULTIBUDAYA 1 (SYAFIRA 1104415).docx

Resume Matakuliah Multibudaya Pertemuan ke-1

Konsep Manajemen Multibudaya

Makna Multibudaya

- Suatu keyakinan, ideology, sikap, maupun kebijakan yang menghargai pluralisme, etnik

dan budayanya sebagai sesuatu yang berharga.

- Realitas masyarakat yang heterogen.

DNA budaya yaitu kode atau reset kembali, dalam bentuk budaya yang terbentuk lama, yang

turun temurun.

Kecendrungan kondisi yang ada dilingkungan lembaga pendidikan dilihat dari keragaman

budaya warga Indonesia adalah multibudaya.

Definisi Multibudaya ialah suatu keyakinan yang menghargai dan mentoleransi keberagaman

suatu individu dengan individu lainnya.