Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

download Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

of 3

Transcript of Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

  • 8/17/2019 Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

    1/3

    Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

    Paper

    diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengembangan Formula dan Produksi Makanan

    Oleh

    Kelompok 3

    Maya Deorita Deflorenz P17331113!

    "prilia #usanti P17331113!$

    Mo%h& 'eky (umilar P17331113!7"nisa )idyaningsih P173311131!

    *inggar "yu +usadhani P173311131

    #eptyani +ur ,entang P173311131-

    Kania #ekar Prati.i P173311131/

    *athifah 0aniyyah P17331113$

    #el2i #usanti P173311137

    #yafira #alsabila P17331113!

    JURUSAN GIZI PROGRAM D-VI

    POIT!"NI" "!S!#ATAN "!M!N"!S $ANDUNG

    "!M!NT!RIAN "!S!#ATAN R!PU$I" INDON!SIA

    %&'(

    oghurt termasuk salah satu jenis produk pangan fungsional& #alah satu bahan pangan yang

     berpotensi dijadikan pangan fungsional adalah jagung manis dan ka%ang hijau& 4ntuk 

    menambah nilai fungsional dapat dilakukan dengan  penambahan kultur ,"* 5,akteri "sam

  • 8/17/2019 Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

    2/3

    *aktat6& Penambahan ,"* dapat menjadikan susu nabati tersebut sebagai minuman fungsional

    dengan kandungan asam amino yang lengkap dengan adanya kandungan probiotik& no2asi produk 

     berupa yoghurt jagung manis ka%ang hijau diharapkan dapat menjadi solusi alternatif yang

    menjanjikan dalam rangka menyediakan pangan fungsional yang lebih terjangkau& Kombinasi dua

     bahan tersebut dapat melengkapi kandungan protein yang tidak terdapat dalam masing8

    masing bahan baku&

    oghurt susu jagung manis ka%ang hijau diprediksi akan mampu bersaing dengan produk 

    minuman laktat lainnya di pasar karena memiliki kandungan asam amino yang lengkap serta

    didukung dengan adanya manfaat probiotik&

    Keunggulan jagung dibandingkan dengan komoditas pangan lain adalah kandungan gizinya

    lebih tinggi dari beras9 sumber daya alam ndonesia juga sangat mendukung untuk 

     pembudidayaannya9 harganya relatif murah dan tersedianya teknologi budidaya hingga

     pengolahan& #edangkan untuk ka%ang hijau Ka%ang hijau mempunyai nilai gizi yang %ukup baik9

    mengandung 2itamin ,1 %ukup tinggi 51-!8!! 4&6 dan 2itamin " 5: 4&6& Ka%ang hijau juga

    memiliki kandungan protein men%apai ; dengan kandungan asam amino esensial&

    oghurt merupakan produk olahan susu dari hasi fermentasi dua bakteri asam laktat 5,"*6

    sebagai starter yaitu  Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophilus yang hidup bersimbiosis& Fungsi dari minuman laktat yaitu meningkatkan sistem kekebalan saluran %erna9

    menghambat pertumbuhan beberapa bakteri patogen9 memproduksi zat antibakteri9 dan sebagainya&

    Metode yang digunakan dalam pembuatan susu jagung manis ka%ang hijau menga%u pada

    metode pembuatan susu jagung8kedelai yaitu metode Omueti and "shaye 51::/6& 0asil

     penelitian menunjukkan bah.a susu jagung manis ka%ang hijau yang paling diterima

  • 8/17/2019 Resume Jurnal Trend Pengembangan Produk Pangan

    3/3

    no2asi berangkat dari suatu yang sudah ada sebelumnya9 kemudian diberi nilai tambah&

    no2asi digolongkan ke dalam dua jenis9 yakni ino2asi radikal dan ino2asi in%remental&

    no2asi produk pada umumnya merupakan suatu proses yang berusaha memberikan solusi terhadap

     permasalahan yang ada&

    'angkaian ino2asi produk terletak pada adanya penambahan starter bakteri asam laktat

     berupa Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophilus. Produk susu jagung manis

    ka%ang hijau yang sudah jadi9 kemudian diinokulasikan dengan starter bakteri asam laktat

     pembentuk yoghurt tersebut&  Lactobacillus bulgaricus lebih berperan pada pembentukan

    aroma9 sedangkan Streptococcus thermophilus lebih berperan pada pembentukan %itarasa&

    Proses selanjutnya adalah produk diinkubasi pada suhu kurang lebih 37 o> dengan lama

    fermentasi 8/ jam&