Resep Masakan Hongaria

download Resep Masakan Hongaria

of 2

description

yes

Transcript of Resep Masakan Hongaria

Resep Masakan Hongaria: Hungarian Goulash Soup

BahanJumlahPerlakuan

-minyak sawit-2 sendok makan1. Panaskan minyak

Bawang putih Bawang bombay

-4 siung, cicang-1 buah, potong kotak kecil2. Tumis bawang putih dan bombay hingga harum.

- Daging sapi-800 gram, potong kotak 1 cm2. Kemudian masukan dan masak daging (yang telah di potong dadu) hingga bewarna kecoklatan.

-Sauce/pasta tomat-Mentega-Jintan bubuk-Garam-Gula pasir-Kaldu sapi-air-160 gram-2 sendok-1 sendok teh-5 sendok teh-1 sendok teh-2 blok-3200 ml3. Tambahkan pasta tomat, mentega, jintan, garam, gula, kaldu, dan air. Masak sampai mendidih

-tepung maizena-air1 sendok makan tepung maizena + 1 sendok makan air4. Tambahkan larutan tepung maizena. Masak sampai mengental. Kecilkan apinya.

-Baylaf-Paprika bubuk-Air jeruk lemon8 lembar1 sendok teh1 sendok teh5. Masukkan bayleaf, paprika bubuk, dan air jeruk. Masak sampai mendidih lagi

-Kentang

-Kacang polong-Paprika500 gram, ptong kotak 1 1/2 cm50 gramsatu buah paprika, potong kotak 1 cm6. Masak sampai empuk7. Tambahkan kacang polong dan paprika. Biarkan sampai bumbu meresap.

-Krim kental-2 sendok 8. Menjelang diangkat, masukkan krim. Aduk rata.

9. Angkat, dan Hungarian Goulash Soup siap dihidangkan.