Reproduksi remaja

17
Apa sih “SEKSUALITAS” itu..?? Semua yang berhubungan dengan manusia sebagai makhluk seksual. (emosi, kepribadian, sikap ,Dll) Arti seks Jenis kelamin,Reproduksi seksual,Organ seks ,Rangsangan / gairah seksual, Hubungan seks 2

Transcript of Reproduksi remaja

Page 1: Reproduksi remaja

Apa sih “SEKSUALITAS” itu..??

Semua yang berhubungan dengan

manusia sebagai makhluk seksual.

(emosi, kepribadian, sikap ,Dll)

Arti seks

Jenis kelamin,Reproduksi

seksual,Organ seks ,Rangsangan /

gairah seksual, Hubungan seks

2

Page 2: Reproduksi remaja

Laki-laki 1.Penis

2.Glans

3.Uretra

4.Vas deferens

5.Epidydimis

6.Testis

7.Scrotum

8.Kelenjar Prostat

9.Vesikula Seminalis

10.Kandung Kencing

Organ Reproduksi

24-Jul-10 3

Page 3: Reproduksi remaja

Seksualitas b. Organ Reproduksi

Perempuan

1. Ovarium

2. Fimbrae

3. Tuba falopi

4. Uterus

5. Cervix

6. Vagina

7. Mulut Vagina

24-Jul-10 4

Page 4: Reproduksi remaja

Seksualitas Organ Reproduksi

• Ereksi

• Ejakulasi pengerasan & pembesaran pada

penis ketika pembuluh darah di

penis dipenuhi dgn darah

Ereksi bisa terjadi karena

rangsangan seksual

Ketidakmampuan ereksi lebih

dikenal dengan sebutan

impotensi

5

Page 5: Reproduksi remaja

Seksualitas Organ Reproduksi

• Ereksi

• Ejakulasi Keluarnya air mani yang

mengandung sperma melalui

saluran kemih di batang penis

Ejakulasi yang terjadi secara

alami (tidak disadari) disebut

mimpi basah.

Ejakulasi yang terjadi oleh

rangsangan pada diri sendiri

disebut onani

6

Page 6: Reproduksi remaja

MASA PUBER

• Masa tumbuh dari anak-anak ke dewasa

Laki-laki :13/14 th Perempuan : 11/12 th

7

Page 7: Reproduksi remaja

KAPAN PUBERTAS DIMULAI

Laki-laki

. Mimpi basah

Perempuan

Menstruasi

8

Page 8: Reproduksi remaja

PERUBAHAN PASA SAAT PUBERTAS Perubahan fisik

PEREMPUAN

• Dada membesar

• Pinggul memebesar

• Tumbuh rambut di – Ketiak

– vagina

LAKI-LAKI

• Suara membesar

• Tumbuh rambut di – Ketiak

– Atas bibir (kumis)

– Bawah kumis (janggut)

– Sekitar penis 24-Jul-10 9

Page 9: Reproduksi remaja

Proses Mimpi Basah:

Mimpi Basah Testis

memproduksi

sperma tiap hari

Sperma

ditampung

Saat penuh

terjadi ejakulasi

Sengaja

(masturbasi)

Tidak sadar

(mimpi basah)

10

Page 10: Reproduksi remaja

11

Menstruasi Merupakan: proses pelepasan darah dan cairan

encer dari uterus melalui vagina.

Page 11: Reproduksi remaja

PROSES MENSTRUASI

Proses:

1. Penebalan dinding rahim 2. Pelepasan Sel Telur

yang telah matang,

menunggu untuk

dibuahi

3. Bila tidak dibuahi,

dinding rahim dan sel

telur akan luruh

Page 12: Reproduksi remaja

KEHAMILAN

13

Adalah proses regenerasi SEL TELUR + SEL SPERMA -> EMBRIO -> BAYI Hal yang menyebabkan kehamilan:

1. Usia subur 2. Melakukan HUS 3. Masa subur 4. Sperma + Ovum

Page 13: Reproduksi remaja

Tanda – tanda Kehamilan

Perut membesar

Daerah sekitar puting susu menjadi

agak gelap

Pemeriksaan medis melalui USG

Buah dada membesar Teraba bagian bayi

Pusing dan muntah pada pagi hari Ibu merasakan gerakan bayi

Tidak datang haid terdengar detak jantung janin

Tanda-tanda dugaan

(tidak pasti) Tanda-tanda pasti

24-Jul-10 14

Page 14: Reproduksi remaja

Keadaan Ideal Untuk Hamil

1. Kesiapan Fisik : Jika tubuh berhenti tumbuh

2. Kesiapan Mental : Bila pasangan suami istri telah sama –sama siap punya anak (mendidik dan mengasuh )

3. Kesiapan Sos – ek : Bila sudah mampu menyediakan kebutuhan ( makan, minum, tempat tinggal dan pendidikan)

15

Page 15: Reproduksi remaja

Menikah ideal ( perempuan > 20 th dan laki-laki > 25 th )

• Pertumbuhan fisik sudah optimal, organ reproduksi siap.

• Psikis siap mendampingi suami, mengasuh anak.

• Sosial ekonomi sudah mapan = penghasilan, pangan, sandang, papan.

16

Page 16: Reproduksi remaja

Dampak Perkawinan Di Usia Muda

•Bayi prematur

•Kanker rahim

•Psikologis belum siap 17

Page 17: Reproduksi remaja

TERIMAKASIH

MENIKAHLAH BILA SUDAH CUKUP UMUR

“SALAM GenRe” 18