RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH DINAS KELAUTAN DAN...

82
RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN TAHUN 2019 PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN TAHUN 2018

Transcript of RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH DINAS KELAUTAN DAN...

RENCANA KERJAPERANGKAT DAERAH

DINAS KELAUTAN DAN PERIKANANTAHUN 2019

PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

TAHUN 2018

DAFTAR ISI

Halaman Judul..................................................................................................... i

Daftar isi.............................................................................................................. ii

BAB I Pendahuluan ............................................................................................ 1

1.1 Latar Belakang........................................................................................ 1

1.2 Landasan Hukum .................................................................................. 3

1.3 Maksud Dan Tujuan ............................................................................... 4

1.4 Sistematika Penulisan ............................................................................ 5

BAB II Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Peangkat Daerah ........................ 6

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Perangkat Daerah.................. 6

& Capaian Rencana Strategis Perangkat Daerah

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ...................................... 13

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah 17

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD ........................................... 20

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat......................... 38

BAB III Tujuan dan Sasaran Dinas Kelautan Dan Perikanan .......................... 43

3.1 Telaah terhadap kebijakan Nasional & Provinsi ................................... 43

3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Kelautan dan Perikanan .................. 45

BAB IV Rencana Kerja dan Pendanaan Perangkat Daerah ............................... 48

BAB V Penutup ......................................................................................................... 75

1

LAMPIRAN XVIIIPERATURAN BUPATI GUNUNGKIDULNOMOR 36 TAHUN 2018 TENTANGRENCANA KERJA PERANGKAT DAERAHTAHUN 2019

RENCANA KERJADINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

TAHUN 2019

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Rencana Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat Renja PD

merupakan dokumen perencanaan Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu)

tahun. Renja PD memuat program dan kegiatan disertai pendanaan indikatif

untuk mencapai sasaran pembangunan dalam bentuk kerangka regulasi dan

kerangka anggaran yang telah ditentukan. Renja PD disusun mengacu pada

Rencana Strategis (Renstra) PD, Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), serta

hasil evaluasi pelaksanaan program dan kegiatan periode sebelumnya untuk

memecahkan masalah yang dihadapi dengan tetap memperhatikan usulan

program dan kegiatan masyarakat.

Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004

tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Undang-Undang Nomor

23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, Organisasi Perangkat Daerah

(OPD) menyiapkan Rencana Kerja PD sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya.

Rencana Kerja PD tersebut ditetapkan oleh Kepala Daerah dalam hal ini Bupati.

Pada tahun 2018, bersamaan dengan proses review RPJMD Kabupaten

Gunungkidul Tahun 2016-2021, proses review Renstra Perangkat Daerah Tahun

2016-2021 yang telah memiliki dokumen Rencana strategis dan proses

penyusunan renstra pada beberapa Perangkat Daerah, maka Renja PD Tahun

2019 disusun dengan memperhatikan dan mengacu pada review rancangan

RPJMD, review rancangan Rencana Strategis (Renstra) bagi PD yang telah

memiliki dokumen rencana strategis, rancangan Rencana Strategis bagi beberapa

PD, Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2019, serta hasil evaluasi

pelaksanaan program dan kegiatan periode sebelumnya untuk memecahkan

masalah yang dihadapi dengan tetap memperhatikan usulan program dan

kegiatan masyarakat. Berkaitan dengan hal tersebut, penyusunan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah Kabupaten Gunungkidul tahun 2019 didasarkan pada arah

2

kebijakan pembangunan daerah Lima Tahun Keempat dalam Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tahun 2005-2025. Dari arah

kebijakan pembangunan Lima Tahun Keempat 2015-2020 yang masih bersifat

makro selanjutnya dirumuskan sasaran pembangunan daerah yang akan

dicapai. Sasaran daerah tersebut kemudian dijabarkan dalam sasaran-sasaran

Perangkat Daerah, sehingga diharapkan dapat terwujud keterpaduan dan

sinkronisasi antara perencanaan daerah dan perencanaan Perangkat Daerah.

Proses penyusunan Renja Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten

Gunungkidul Tahun 2019 telah melewati tahap-tahap seperti yang telah

ditetapkan Permendagri Nomor 86/2017 tentang Tata Cara Perencanaan,

Pengendalian, dan Evaluasi Pembangunan Daerah , Tata Cara Evaluasi

Rancangan Perda tentang Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka

Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan

Rencana Kerja Pemerintah Daerah, dengan melibatkan semua pemangku

kepentingan (stakeholders) yang ada, baik secara formal maupun non formal

serta dengan memperhatikan hasil pelaksanaan di tahun 2018 sebagai bahan

evaluasi kinerja.

Dokumen Renja PD selanjutnya akan menjadi landasan serta pedoman

dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi PD dalam pelayanan masyarakat

tahun 2019. Realisasi dari perencanaan yang dituangkan dalam Dokumen Renja

PD akan tercermin pada program dan kegiatan dalam Dokumen Pelaksanaan

Anggaran (DPA) PD tahun anggaran 2019.

Berlakunya Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah berimplikasi pada perubahan urusan pemerintahan

daerah, yang selanjutnya diikuti dengan perubahan susunan organisasi

perangkat daerah. Sebagai tindak lanjut berlakunya undang-undang tersebut

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul telah menetapkan Peraturan Daerah

Kabupaten Gunungkidul Nomor 6 Tahun 2016 tentang Urusan Pemerintahan

Daerah. Selanjutnya setelah ditetapkannya Peraturan Pemerintah Nomor 18

Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah, Pemerintah Kabupaten Gunungkidul

juga telah menetapkan Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 7

Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten

Gunungkidul. Perubahan peraturan perundang-undangan tersebut kemudian

harus menjadi dasar penyusunan dokumen perencanaan dan penganggaran

yang secara efektif mulai berlaku pada tahun 2019.

Dalam kerangka perencanaan pembangunan daerah, pada tahun 2016

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul telah menetapkan dokumen perencanaan

pembangunan jangka menengah dengan Peraturan Daerah Kabupaten

3

Gunungkidul Nomor 4 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2016-2021. Dokumen

perencanaan tersebut juga telah ditindaklanjuti di tingkat Perangkat Daerah

dengan penetapan Rencana Strategis Perangkat Daerah Tahun 2016-2021 untuk

perencanaan jangka menengah dan Rencana Kerja Perangkat Daerah Tahun

2019 untuk perencanaan tahunan. Sesuai dengan ketentuan, dokumen-

dokumen perencanaan tersebut telah ditetapkan sebelum diterbitkannya

Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 6 Tahun 2016 dan Peraturan

Daerah Nomor 7 Tahun 2016 tersebut, sehingga masih disusun berdasarkan

urusan dan susunan perangkat daerah sesuai ketentuan yang berlaku pada saat

ditetapkan. Dalam rangka mewujudkan konsistensi dan sinkronisasi

perencanaan dan penganggaran pada tahun 2019 dengan urusan serta susunan

perangkat daerah, tentunya harus dilakukan penyesuian terhadap dokumen

perencanaan yang telah disusun.

1.2. Landasan HukumLandasan Hukum penyusunan Rencana Kerja pada tahun 2019 ini adalah:

1. Undang-Undang Nomor 15 tahun 1950 tentang pembentukan Daerah-daerah

Kabupaten dalam Lingkungan Daerah Istimewa Yogyakarta jo Peraturan

Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950;

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional;

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah,

sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang

Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor

23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah;

6. Peraturan Presiden Nomor 45 Tahun 2016 tentang Rencana Kerja

Pemerintah Tahun 2017;

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara

Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara

Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang

Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Dan Rencana

Kerja Pemerintah Daerah;

4

8. Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 2 Tahun 2010 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Gunungkidul

Tahun 2005 – 2025;

9. Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 18 Tahun 2012 tentang

Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah dan Pelaksanaan

Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah;

10.Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 6 Tahun 2016 tentang

Urusan Pemerintahan Daerah;

11.Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 7 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan susunan Perangkat Daerah Kabupaten Gunungkidul;

12.Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 14 Tahun 2017 tentang

Perubahan atas Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 4 Tahun

2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun

2016-2021;

13.Peraturan Bupati Nomor 33 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja Pemerintah

Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2018;

14.SE Bupati Nomor 050/2139 Tahun 2018 tentang Pedoman, Penyusunan,

Penyempurnaan dan Penetapan Renja PD Tahun 2019

1.3 Maksud dan TujuanPenyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 dimaksudkan untuk memberikan arah dan

sebagai acuan penyusunan program dan kegiatan sehingga akan tercapai target

yang sudah ditetapkan. Selain itu perubahan peraturan perundang-undangan

tentang Urusan Pemerintahan Daerah, Pembentukan, dan Susunan Perangkat

Daerah Kabupaten Gunungkidul, kemudian menjadi dasar penyusunan dokumen

perencanaan dan penganggaran yang secara efektif mulai berlaku pada tahun

2019.

Sedangkan Tujuan penyusunan Rencana Kerja Tahun 2019 adalah untuk :

1) Acuan dalam menyusun program dan kegiatan yang akan dituangkan dalam

Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) dan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA)

untuk Tahun Anggaran 2019;

2) Dasar pokok pelaksanaan program kegiatan pelaksanaan dari Renstra

Perangkat Daerah (PD);

3) Bahan tolok ukur untuk mencapai target dari Renstra Perangkat Daerah;

4) Bahan monitoring dan evaluasi penyusunan Rencana Kerja pada Tahun 2019;

dan

5) Dasar penilaian kinerja Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

dalam menjalankan tugas pokok dan fungsi dari Pemerintah Kabupaten

Gunungkidul.

5

1.4 Sistematika PenulisanRencana Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

Tahun 2019 disusun menurut Sistematika Penulisan sebagai berikut :

BAB I. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

1.2. Landasan Hukum

1.3. Maksud dan Tujuan

1.4. Sistematika Penulisan

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA DINAS KELAUTAN DAN

PERIKANAN

2.1.Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja dan Capaian Renstra Dinas

Kelautan dan Perikanan

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Dinas Kelautan dan Perikanan

2.3.Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Dinas Kelautan dan

Perikanan

2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

BAB III. TUJUAN DAN SASARAN DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

3.1. Telaah terhadap Kebijakan Nasional dan Provinsi

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Kelautan dan Perikanan

BBAB IV. RENCANA KERJA DAN PENDANAAN DINAS KELAUTAN DAN

PERIKANAN

BAB V. PENUTUP

6

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH

Pada bagian ini memuat tentang memuat kajian (review)terhadap hasilL

Evaluasi pelaksanaan Renja PD tahun lalu (n-2/Tahun 2017 dan perkiraan capaian

tahun berjalan(tahun n-1/Tahun 2018), mengacu pada APBD tahun 2018,

selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target Renstra Perangkat Daerah

berdasarkan realisasi program dan kegiatan pada tahun berjalan. Evaluasi capaian

rencana kerja tahun berjalan (TA 2018)yang dikaitkandengan pencapaian target

dalam Rencana Strategis (Renstra)Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2016-

2021. Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 7 Tahun

2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten

Gunungkidul, Dinas Kelautan dan Perikanan Tipe B yang menyelenggarakan

urusan pemerintahan bidang Kelautan dan Perikanan.

Penyusunan Renja Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

Tahun 2019,berdasarkan Organisasi Perangkat Daerah Baru memperhatikan

beberapa hal – hal sebagai berikut :

a. Masalah– masalah yang dihadapi dan sumber daya yang akan digunakan serta

pengalokasiannya;

b. Tujuan yang dicapai, sasaran – sasaran, dan prioritas untuk mewujudkannya;

c. Kebijakan – kebijakan untuk melaksanakannya serta seksi pelaksana; dan

d. Memperhatikan keberlanjutan (sustainable development) untuk menjaga

stabilitas dan konsistensi pembangunan dan dalam penyusunan anggaran

mengacu money follow program priority.

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Perangkat Daerah dan CapaianRencana Strategis Perangkat Daerah

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 14 Tahun

2016 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Gunungkidul

Tahun Anggaran 2017 serta Keputusan Pejabat Pengelola Keuangan Daerah

Kabupaten Gunungkidul Nomor 30/DPA/2017 tentang Pengesahan Dokumen

Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-SKPD) Kabupaten

Gunungkidul Tahun Anggaran 2017 pada Dinas Kelautan dan Perikanan, pada

tahun 2017 Dinas Kelautan dan Perikanan mendapat alokasi anggaran sebesar Rp.

7.401.032.977,32terdiridari Belanja Tidak Langsung Rp. 3.135.050.977,32 dan

Belanja Langsung Rp. 4.265.982.000,00 yang dijabarkan dalam 9 (sembilan)

program dan 20 (dua puluh) kegiatan. Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2017

mendapat alokasi anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar 1.814.662.000,-

7

Realisasi program dan kegiatan tahun 2017 yang tidak memenuhi target

kinerja keluaran dan hasil yang direncanakan adalah Kegiatan Perencanaan Kinerja

Perangkat Daerah,Pengendalian Internal Perangkat Daerah (dikarenakan efisiensi

SPPD baik daerah kabupaten, DIY dan luar daerah, serta efisensi makan minum

rapat), Kegiatan Penyelenggaraan Pelayanan Publik (dikarenakan Honor tim Perbub

tentang petunjuk pelaksanaan perda pengelolaan TPI dan Petunjuk Pelaksanaan

Perda Retribusi TPI tidak terealisasi karena Proses perda TPI sehingga anggaran

makan, minum rapat, fotocopi materi, sppd tidak terealisasi) dan Kegiatan

Pembinaan dan Pendampingan kelompok nelayan perikanan tangkap

(dikarenakanBelanja hibah barang kepada masyarakat yang dianggarkan 5 (lima)

unit kapal untuk kelompok nelayan).

Sedang Faktor-faktor penyebab tidak tercapainya target kinerja program dan

kegiatan tahun 2017dikarenakan terdapat hambatan dan kendala yang ada dalam

pencapaian target yang ditetapkan diantaranya :

a. Struktur organisasi OPD yang baru dan jumlah pegawai dan kompetensi

yang kurang sehingga perlu adanya penyesuaian menjadi salah satu

penyebab tidak maksimalnya penyerapan anggaran.

b. Penyuluh perikanan lapangan mengalami perubahan status kepegawaian

menjadi PNS Pusat sehingga dalam prosesnya akan berpengaruh dengan

sistem kerja yang berhubungan dengan kelompok pembudidaya ikan dan

nelayan.

c. Beberapa pengadaan mengalami effisiensi realisasi anggaran dan gagal lelang

yang sangat berpengaruh besar dengan minimnya serapan anggaran.

Meskipun demikian secara umum kegiatan yang telah dilaksanakan dapat

berjalan dengan lancar tidak ditemui kendala dalam pelaksanaannya. Gambaran

Evaluasi hasil pelaksanaan rencana kerja tahun lalu dan capaian Renstra Dinas

Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul sampai dengan tahun berjalan

dapat dilihat pada tabel 2.1. berikut ini:

Target Realisasi TingkatRealisasi (%)

Perkiraan Realisasicapaian

Perkiraan tingkatcapian (%)

3 4 5 6 7 8 9 10 11

3 01 01 01

Nilai IKM PD 86 535.167.500 460.494.109 86,05 581.792.000 581.792.000 100

3 01 01 01 01

429.605.000 391.765.794 91,19 418.574.500 418.574.500 100

3 01 01 01 02

105.562.500 68.728.315 65,11 163.217.500 163.217.500 100

3 01 01 02

Nilai IKM PD 86 174.450.000 161.012.604 92,30 180.154.000 180.154.000 100

01 01 02 02

174.450.000 161.012.604 92,30 180.154.000 180.154.000 100

3 01 01 03 Nilai IKM PD 86 10.062.500 7.425.000 73,79 12.950.000 12.950.000 100

KodeUrusan/BidangUrusan

Pemerintahan Daerah danProgram/ Kegiatan

Bid.Urusan KELAUTAN DANPERIKANAN

Urusan KELAUTAN DANPERIKANAN

1 2

Indikator KinerjaProgram

(Outcome)/Kegiatan(Output)

Target capaiankinerja Renstra PDTahun 2021 (Akhir

Periode RenstraPD)

Tabel 2.1.1REKAPITULASI HASIL EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN 2017

PROGRAM PELAYANANADMINISTRASI DANPERKANTORAN

PROGRAM PENINGKATANSARANA DAN PRASARANAPERKANTORAN

PROGRAM PENINGKATANKETATALAKSANAAN DANKAPASITAS APARATUR

Penyediaaan Jasa,Peralatan, danPerlengkapan Perkantoran

Pemeliharaan/RehabilitasiSarana dan PrasaranaPerkantoran

Penyediaan Rapat-rapat,Konsultasi dan Koordinasi

Target dan realisasi kinerja program dan keluarankegiatan PD tahun 2017

Perkiraan realisasi capaian targetprogram/kegiatan Rentra PD s/d dengan tahun

2018Catatan

Target program /kegiatan

Renja PD tahunberjalan (tahun

2018)

8

Target Realisasi TingkatRealisasi (%)

Perkiraan Realisasicapaian

Perkiraan tingkatcapian (%)

3 4 5 6 7 8 9 10 11

KodeUrusan/BidangUrusan

Pemerintahan Daerah danProgram/ Kegiatan

1 2

Indikator KinerjaProgram

(Outcome)/Kegiatan(Output)

Target capaiankinerja Renstra PDTahun 2021 (Akhir

Periode RenstraPD)

Target dan realisasi kinerja program dan keluarankegiatan PD tahun 2017

Perkiraan realisasi capaian targetprogram/kegiatan Rentra PD s/d dengan tahun

2018Catatan

Target program /kegiatan

Renja PD tahunberjalan (tahun

2018)

3 01 01 03 02 Penyelenggaraanketatalaksanaan danpengelolaankepegawaian PerangkatDaerah

1.562.500 1.375.000 88,00 5.950.000 5.950.000 100

3 01 01 03 03 PengembanganKapasitas Aparatur

8.500.000 6.050.000 71,18 7.000.000 7.000.000 100

3 01 01 04

Persentaselaporan keuanganyang disusuntepat waktu(bulanan,semesteran,tahunan)

100 26.680.000 23.500.000 88,08 29.040.000 29.040.000 100

3 01 01 04 01 Penyusunan LAPORANKeuangan PERANGKATDaerah 26.680.000 23.500.000 88,08 29.040.000 29.040.000 100

3 01 01 05 01 PENINGKATANKUALITASPERENCANAAN

Persentasekesesuaianprogram dalamrenja PD terhadapRKPD, danRenstra PDterhadap RPJMD

100

157.972.500 87.654.500 55,49 87.381.500 87.381.500 100

3 01 01 05 01 Perencanaan KinerjaPerangkat Daerah

50.325.000 21.109.500 41,95 21.075.000 21.075.000 100

PENINGKATAN KUALITASPELAPORAN KEUANGANPERANGKAT DAERAH

9

Target Realisasi TingkatRealisasi (%)

Perkiraan Realisasicapaian

Perkiraan tingkatcapian (%)

3 4 5 6 7 8 9 10 11

KodeUrusan/BidangUrusan

Pemerintahan Daerah danProgram/ Kegiatan

1 2

Indikator KinerjaProgram

(Outcome)/Kegiatan(Output)

Target capaiankinerja Renstra PDTahun 2021 (Akhir

Periode RenstraPD)

Target dan realisasi kinerja program dan keluarankegiatan PD tahun 2017

Perkiraan realisasi capaian targetprogram/kegiatan Rentra PD s/d dengan tahun

2018Catatan

Target program /kegiatan

Renja PD tahunberjalan (tahun

2018)

3 01 01 05 02 Pengendalian InternalPerangkat Daerah

47.260.000 22.295.000 47,18 9.285.000 9.285.000 100

3 01 01 05 03 Pengelolaan data dansistem informasiPerangkat daerah 60.387.500 44.250.000 73,28 57.021.500 57.021.500 100

3 01 01 06

Nilai IKM PD 86 83.420.000 43.497.300 52,14 22.732.000 22.732.000 100

3 01 01 06 01

83.420.000 43.497.300 52,14 22.732.000 22.732.000 100

3 01 01 15 PENGEMBANGANAGRIBISNISPERIKANAN

Nilai PendapatanPerikananBudidaya/Pembudidaya Ikan(Rp/Tahun)

4.534.103

1.566.466.500 1.334.655.980 85,20 1.309.950.800 1.309.950.800 100

3 01 01 15 01 Penyediaan danPengembangan BibitIkan Unggul 1.010.162.000 893.551.000 88,46 967.046.800 967.046.800 100

3 01 01 15 02 Pengelolaan TempatPelelangan Ikan

309.487.000 233.449.500 75,43 219.719.000 219.719.000 100

Penyelenggaraan PelayananPublik

PROGRAM PENINGKATANKUALITAS PELAYANANPUBLIK

10

Target Realisasi TingkatRealisasi (%)

Perkiraan Realisasicapaian

Perkiraan tingkatcapian (%)

3 4 5 6 7 8 9 10 11

KodeUrusan/BidangUrusan

Pemerintahan Daerah danProgram/ Kegiatan

1 2

Indikator KinerjaProgram

(Outcome)/Kegiatan(Output)

Target capaiankinerja Renstra PDTahun 2021 (Akhir

Periode RenstraPD)

Target dan realisasi kinerja program dan keluarankegiatan PD tahun 2017

Perkiraan realisasi capaian targetprogram/kegiatan Rentra PD s/d dengan tahun

2018Catatan

Target program /kegiatan

Renja PD tahunberjalan (tahun

2018)

3 01 01 15 03 PembinaanPenanganan PacaPanen , Pengolahandan Pemasaran HasilPerikanan

246.817.500 207.655.480 84,13 123.185.000 123.185.000 100

3 01 01 16 PENINGKATANPRODUKSIPERIKANANBUDIDAYA

ProduksiPerikananBudidaya(Kg/Tahun)

13.090.200

1.126.590.000 1.016.750.175 90,25 769.357.500 769.357.500 100

3 01 01 16 01 Peningkatan KapasitasKelembagaanKelompok PelakuUsaha Perikanan

42.775.000 41.167.500 96,24 23.530.000 23.530.000 100

3 01 01 16 02 Pencegahan danPengendalian PenyakitIkan 70.920.000 68.499.000 96,59 73.552.500 73.552.500 100

3 01 01 16 03 Pembangunan,Rehabilitasi, danPenyediaan SaranaPrasarana PerikananBudidaya

787.590.000 698.802.000 88,73 372.325.000 372.325.000 100

3 01 01 16 04 Pembinaan danPendampinganKelompok BudidayaIkan

225.305.000 208.281.675 92,44 299.950.000 299.950.000 100

3 01 01 17 PEMBERDAYAANNELAYAN

Nilai PendapatanPerikananTangkap/ Nelayan(Rp/Tahun)

27.003.629

837.600.000 262.120.000 31,29 517.305.700 517.305.700 100

11

Target Realisasi TingkatRealisasi (%)

Perkiraan Realisasicapaian

Perkiraan tingkatcapian (%)

3 4 5 6 7 8 9 10 11

KodeUrusan/BidangUrusan

Pemerintahan Daerah danProgram/ Kegiatan

1 2

Indikator KinerjaProgram

(Outcome)/Kegiatan(Output)

Target capaiankinerja Renstra PDTahun 2021 (Akhir

Periode RenstraPD)

Target dan realisasi kinerja program dan keluarankegiatan PD tahun 2017

Perkiraan realisasi capaian targetprogram/kegiatan Rentra PD s/d dengan tahun

2018Catatan

Target program /kegiatan

Renja PD tahunberjalan (tahun

2018)

3 01 01 17 01 Pembinaan KelompokMasyarakat SwakarsaPengamananSumberdaya KelautanPerikanan

249.610.000 183.600.000 73,55 99.900.000 99.900.000 100

3 01 01 17 02 Pembinaan danPendampinganKelompok NelayanPerikanan Tangkap 96.420.000 68.755.000 71,31 107.837.500 107.837.500 100

3 01 01 17 03 Pembangunan,Rehabilitasi, danPenyediaan SaranaPrasarana PerikananTangkap

491.570.000 9.765.000 1,99 309.568.200 309.568.200 100

4.518.409.000 3.397.109.668 75,18 3.510.663.500 3.510.663.500 100Jumlah (Rp.)

12

8

Untuk Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Gunungkidul

tahun 2018 dalam keputusan Pejabat Pengelola Keuangan Daerah Kabupaten

Gunungkidul Nomor 22/DPA/2018 tentang Pengesahan Dokumen Pelaksanaan

Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-SKPD) Kabupaten Gunungkidul

Tahun Anggaran 2018 pada Dinas Kelautan dan Perikanan,mendapat alokasi

anggaran sebesar Rp.5.968.500.158,25 terdiri dari Belanja Tidak Langsung Rp.

2.457.836.658,25 dan Belanja langsung Rp.3.510.663.500,00

Realisasi anggaran sampai dengan bulan April tahun 2018, tingkat penyerapan

keuangan rata-rata sebesar 21,34%. Tingkat capaian yang masih rendah ini karena

sebagian besar kegiatan yang direncanakan pelaksanaannya pada Semester I baru

sebatas anggaran untuk kebutuhan rutin dan administrasi saja, dan untuk kegiatan

Pengadaan barang, jasa dan konstruksi masih proses pengadaan, seperti masih

dalam proses penunjukan rekanan . Pada beberapa kegiatan, capaiannya masih 0%

karena kegiatan tersebut memang direncanakan pelaksanaannya pada triwulan III

dan triwulan IV.

Kebijakan/tindakan perencanaan dan penganggaran yang perlu diambil untuk

mencapai target kinerja tahun 2018 adalah sbb :

a. Peningkatan kapasitas SDM dan penambahan jumlah pegawai dan

kompetensi pegawai perlu adanya penyesuaian.

b. Mempercepat proses pengadaan/Lelang 2 paket senilai Rp.

668.710.800,00dengansegera mengajukan ke ULP dan mempercepat proses

lelang di ULP. Sedang Non Lelang 31 paket senilai Rp. 1.138.589.200,00

dengan PPK/PPTK membuat dokumen teknis dan Pejabat pengadaan segera

memproses pengadaan.

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat DaerahBerdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 7 Tahun 2016

tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Gunungkidul,

Dinas Kelautan dan Perikanan Tipe B yang menyelenggarakan urusan pemerintahan

bidang Kelautan dan Perikanan.

Program/kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul tahun anggaran 2018merupakan bagian integral dari upaya

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

Kinerja Dinas Kelautan dan Perikanan dievaluasi dengan parameter indikator yang

tercantum dalam Renstra Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul,

melalui mengevaluasi capaian indikator tersebut diharapkan dapat memberi

gambaran tentang tingkat keberhasilan dan potensi pengembangan kedepannya.

9

Indikator kinerja adalah merupakan pengukuran kinerja yang akan dicapai oleh

Dinas Kelautan dan Perikanan dalam kurun waktu 5 (lima) tahun periode Rencana

Strategis Tahun 2016-2021.Pengukuran kinerja merupakan salah satu tolok ukur

keberhasilan dan/atau kegagalan dari pelaksanaaan pelayanan kedinasan yang

dilaksanakan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul, yang

secara operasional dilaksanakan setiap tahun melalui program dan kegiatan.

Selanjutnya, sebagai alat pengukuran kinerja pelayanan Perangkat Daerah

disampaikan IKU (Indikator Kinerja Utama), SPM (Standar Pelayanan Minimal), MDGs

(Millennium Development Goals) dan IKK (Indikator Kinerja Kunci) yang terangkum

dalam Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Kelautan dan Perikanansebagaimana

terlihat pada tabel 2.2berikut ini:

10

Tabel 2.2Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul

No.Indikator

(IKU, SPM,IKK)

Angka/ NilaiTarget/

Standard (IKU,SPM, IKK)

Target Renstra PD Realisasi Capaian Proyeksi Capaian

Catatan

Analisis

Tahun2017

Tahun2018

Tahun2019

Tahun2020

Tahun2021

Tahun2016

Tahun2017

Tahun2018

Tahun2019

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)A IKK1 Persentase

kesesuaianprogramdalam RenjaPD terhadapRKPD, danRenstra PDterhadapRPJMD

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 79,33% 100% 100%

2 Nilai IKM PD 85 84 84.5 85 85.5 86 81,93 84,43 84,5 85

3 PersentaseLaporanKeuanganyang disusuntepat waktu(Bulanan,Semesteran,Tahunan)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 87,43% 100% 100%

11

No. Indikator (IKU, SPM, IKK)Angka/ Nilai

Target/ Standard(IKU, SPM, IKK)

Target Renstra PD RealisasiCapaian Proyeksi Capaian Catatan

AnalisisTahun2017

Tahun2018

Tahun2019

Tahun2020

Tahun2021

Tahun2016

Tahun2017

Tahun2018

Tahun2019

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)B IKU

1Produksi perikanan budidaya(Kg/ Tahun)

12.650.300 15.210.

761

12.550.

010

12.650.

300

12.870.

115

13.090.

200 9.611.340

11.651.103

12.550.

010

12.650.

300

2Nilai pendapatan perikanantangkap (Rp/ Tahun)

24.494.557 23.613.

271

23.794.

712

24.494.

557

25.717.

989

27.003.

62926.710

.91227.030.179,37

23.794.

712

24.494.

557

3Nilai pendapatan pembudidayaikan (Rp/Tahun)

4.403.906 4.675.9

20,37

4.380.0

03

4.403.9

06

4.469.1

36

4.534.1

033.363.

5524.076.5

84

4.380.0

03

4.403.9

06

4 Produksi perikanan tangkap (ton/tahun)

4.725 4.555 4.590 4.725 4.961 5.209 2.416.500

3.900,93

4.590 4.725

12

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat DaerahDalam menelaah isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi

Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul, maka kami membagi

isu strategis menjadi:

a. Permasalahan

Beberapa permasalahan umum yang menjadi kendala pembangunan

subsektor kelautan dan perikanan antara lain:

1. Profesi nelayan sebagai mata pencaharian masyarakat belum banyak

diminati;

2. Skala usaha perikanan pada umumnya masih berskala kecil dan

bersifat tradisional dan sebagian besar usaha budidaya ikan bersifat

subsisten yaitu sebagai usaha sampingan hanya untuk memenuhi

kebutuhan gizi keluarga;

3. Terbatasnya ketersediaan sumber air tawar sehingga pengembangan

usaha budidaya ikan banyak mengalami kendala;

4. Harga pakan yang terkadang masih cukup tinggi;

5. Dukungan sarana dan prasarana untuk menunjang sentra produksi

belum tersedia dengan merata di semua kawasan sentra produksi;

6. Lemahnya posisi tawar pelaku usaha perikanan,mengakibatkan nilai

jual produk perikanan masih rendah sehingga tidak sebanding

dengan biaya produksi;

7. Masih rendahnya daya beli pelaku usaha perikanan terhadap sarana

produksi perikanan seperti kapal, alat penangkap ikan dan pakan

ikan sehingga ketergantungan kepada pemerintah tinggi;

8. Pemanfaatan teknologi untuk peningkatan daya saing serta

penguatan pemasaran belum optimal;

9. Belum banyak pembudidaya ikan yang mengetahui tentang

keberadaan Posikandu di Dinas Kelautan dan Perikanan;

10.Terbatasnya alokasi permodalan yang murah dan mudah untuk

usaha pengembangan kelautan dan perikanan dari lembaga

keuangan;

11.Lemahnya dinamika kelembagaan ekonomi perikanan yang sudah

terbentuk seperti Koperasi Mina, Swamitra Mina, dan Unit

Pelayanan Pengembangan Perikanan;

12.Investor belum banyak yang tertarik menanamkan modalnya di

bidang kelautan dan perikanan, disebabkan masih terbatasnya

infrastruktur, sarana prasarana dan kesulitan perijinan;

13.Adanya eksploitasi pemanfaatan potensi sumberdaya kelautan dan

perikanan yang tidak terkendali sehingga cenderung bersifat

merusak kelestarian biota perairan dan ekosistem laut.

13

b. Kondisi

1. Nelayan dan pembudidaya ikan memiliki keterbatasan modal;

2. Pemberdayaan kelompok pelaku usaha masih rendah;

3. Bahan pembuatan pakan alternatif masih terbatas, masyarakat

perikanan masih banyak yang belum memanfaatkan tekhnologi

pembuatan pakan ikan;

4. Pola usaha pembudidayaan masih dengan pola subsistem atau

tradisional;

5. Produktivitas lingkup kelautan dan perikanan belum optimal;

6. Penganekaragaman produk olahan kelautan dan perikanan sudah

meningkat mulai terjadi dimana produk olahan kelautan dan

perikanan sudah ada yang dijual ke sektor komersial tetapi masih

memakai modal dan teknologi yang rendah.

c. Dampak

1. Adanya keterbatasan permodalan menyebabkan rata-rata kepemilikan

kolam setiap pembudidaya relatif rendah sekitar 2-5kolam. Kaitannya

juga dengan masalah pakan. Sehingga apabila kolam yang dimilikinya

akan ditambah pembudidaya akan memerlukan biaya yang tinggi

untuk pakan;

2. Rendahnya kegiatan usaha dan lemahnya posisi tawar pembudidaya

sebagai produsen menyebabkan tingkat efisiensi usaha perikanan

tidak sebanding dengan tingkat resikonya;

3. Sebagian besar usaha perikanan yang bersifat subsistem hanya

digunakan sebagai usaha sampingan untuk memenuhi gizi keluarga

dan tabungan;

4. Iklim usaha perikanan yang belum kondusif dan perkembangan

agroindustri yang belum optimal, menyebabkan minat investor

menanamkan modalnya di bidang perikanan juga masih kecil;

5. Kemampuan nelayan masih rendah dalam mengakomodir teknologi

kelautan sehingga belum dapat meningkatkan penggunaan armada

yang lebih besar (> 30 GT);

6. Keterbatasan bahan baku membuat terkadang tidak dapat kontinu

dalam menghasilkan produk hasil olahan.

d. Tantangan dan Peluang

Tantangan pembangunan kelautan dan perikanan di Kabupaten

Gunungkidul adalah:

1. Semakin tingginya kebutuhan akan ikan terutama untuk kebutuhan

kuliner;

14

2. Minat terhadap usaha perikanan dan menjadi nelayan belum terlalu

besar (masih menjadi usaha sampingan);

3. Mahalnya harga pakan dan terbatasnya vahan baku pembuatan

pakan;

4. Kemampuan permodalan nelayan dan pembudidaya ikan masih

terbatas;

5. Penerapan tekhnologi kelautan dan perikanan masih terbatas;

Peluang dalam menciptakan pembangunan kelautan dan perikanan

adalah:

1. Sektor kelautan dan perikanan merupakan salah satu program

unggulan;

2. Permintaan pasar akan ikan dan produk hasil olahan kelautan dan

perikanan;

3. Pemanfaatan potensi SDA dan SDM dalam pengembangan agribisnis;

4. Komoditas spesifik di sentra produksi cukup banyak;

5. Pengembangan infrastruktudi pedesaan masih bisa meningkat;

6. Teknologi komunikasi dan informasi mendukung pengembangan

agribisnis di pedesaan;

7. Pengembangan agribisnis perikanan terbuka luas;

8. Kesadaran pembudidaya dalam memanfaatkan sarana produksi

perikanan.

e. Formulasi Isu-isu penting

Isu strategis merupakan permasalahan yang berkaitan dengan fenomena

atau belum dapat diselesaikan tahun sebelumnya dan memiliki dampak

negatif bagi keberlanjutan pelaksanaan pembangunan, sehingga perlu

diatasi secara bertahap. Berdasarkan evaluasi kinerja pembangunan

peternakan yang telah dilakukan dan identifikasi masalah yang ada,

ditetapkan isu-isu strategis. Adapun isu strategis yang berkaitan dengan

bidang Kelautan dan Perikanan seperti yang tertuang dalam RPJMD Kab.

Gunungkidul Tahun 2016-2021 adalah:

Mewujudkan orientasi pembangunan “Among Tani Dagang Layar” yaitu

menjadikan Laut sebagai halaman Muka dan bidang pertanian sebagai

tulang punggung (backbone) pembangunan sekaligus dalam rangka

mengisi keistimewaan DIY untuk mewujudkan kesejahteraan rakyat.

Selain itu isu strategis pembangunan lingkup kelautan dan perikanan

antara lain sebagai berikut:

1. Peningkatan produksi dan produktivitas nelayan dan pembudidaya

ikan;

2. Peningkatan mutu dan keamanan pangan;

15

3. Peningkatan kemampuan kelembagaan dan kualitas sumber daya

manusia lingkup kelautan dan perikanan;

4. Peningkatan kualitas peternakan Kelembagaan nelayan dan

pembudidaya ikan;

5. Peningkatan ketersediaan sarana produksi perikanan;

6. Penguatan daya saing ekonomi;

7. Peningkatan akses permodalan lingkup kelautan dan perikanan;

8. Peningkatan akses pemasaran hasil olahan kelautan dan perikanan;

9. Peningkatan pendapatan dan kesejahteraan nelayan dan pembudidaya

ikan;

10. Pengembangan pola kemitraan;

11. Pengembangan kemampuan ilmu dan tekhnologi yang berwawasan

lingkungan;

12. Pelestarian potensi sumberdaya hayati kelautan dan perikanan yang

terkendali;

2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPDPadatahun 2019 sebagian besar program kegiatan yang direncanakan telah

sesuai dengan program dan kegiatan yang ada di RKPD, namun terdapat

penyesuaian anggaran pada beberapakegiatan untuk menyesuaikan dengan

kebutuhan dan Struktur Organisasi Perangkat Daerah Baru. Penjabaran program

kegiatan berdasarkan rancangan awal RKPD Tahun 2019serta hasil analisis

kebutuhan Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2019disajikan pada tabel 2.4

berikut:

Nama PD : Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)1 PROGRAM PELAYANAN

ADMINISTRASIPERKANTORAN

Nilai IKM PD 85 662.324,98 PROGRAMPELAYANANADMINISTRASIPERKANTORAN

Nilai IKM PD 85 580.934

a Kegiatan Penyediaan Jasa,Peralatan, dan PerlengkapanPerkantoran

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

466.544,61 KegiatanPenyediaanJasa,Peralatan, danPerlengkapanPerkantoran

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

377.104

Jumlah surat yangdikirim

Surat Masuk :2000 SuratKeluar : 800

1.534,56 Jumlah suratyang dikirim

SuratMasuk :1000Surat

500

Jumlah sarana jasatelepon, listrik, air,internet

2 RekTelephon; 15Rek Listrik; 5Rek Prabayar

237.345,350 Jumlah saranaLISTRIK

9 Rekening12 bulan

219.000

Jumlah kendaraandinas yang terbayarpajaknya

Mobil : 11 unit;Sepeda motorroda dua : 40Unit; Sepedamotor roda 3 :1 unit

40.921,608 Jumlah saranaair

3 rekening12 bulan

6.000

Jumlah petugaspenatausahaankeuangan dan aset yangterfasilitasi

13 orang x 12bulan

45.103,773 Jumlah saranatelepon, Faximili

2 rekening12 bulan

1.000

Pembayaran jasakebersihan kantor

2 orang x 12bulan

8.184,322 Jumlahkendaraan dinas(mobil) yangterbayarpajaknya

12 unit 21.980

Jumlah peralatan kerjaterfasilitasipemeliharaannya :Komputer, Laptop,Mesin Ketik, AC, MesinFax, Telepon, Printer

18 Komputer; 6Laptop; 9mesin Tik; 9AC; 1 MesinFax; 1 Telepon;7 Printer

21.182,050 Jumlahkendaraan dinas(roda 2) yangterbayarpajaknya

44 unit 10.990

Jumlah dan jenis ATK HVS 70 grFolio: 200 rim;HVS 70 gr A4:145 rim;Cartride 20;Tooner 10

7.161,282 Jumlahkendaraan dinas(roda 3) yangterbayarpajaknya

1 unit 150

Tabel 2.4.1Review terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2019

Kabupaten Gunungkidul

Hasil Analisis Kebutuhan

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)

Rancangan Awal RKPD

LokasiProgram/Kegiatan Indikator KinerjaNo. Program/Kegiat

an Lokasi Indikator KinerjaTarget

capaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

22

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Jumlah barang cetakandan fotokopi

Fotocopy ;200.000 lbr;cetak blanko ;500 bendel

7.161,282 Jumlah petugaspenatausahaankeuangan danaset yangterfasilitasi

13OB -

Komponen listriktersedia

8 Unit gedungTPI; 3 GedungDKP; 1 GedungPosikandu dan1 Gedung BBI

4.092,161 Jumlahperalatan kerjaterfasilitasipemeliharaannya : Komputer,Laptop, MesinKetik, AC, MesinFax, Telepon,

1 LS 2.500

Jumlah bahan danperalatan kebersihan

8 Unit gedungTPI; 3 GedungDKP; 1 GedungPosikandu dan1 Gedung BBI

4.092,161 Jumlah danjenis ATK

6 paket 5.500

Jumlah bukubacaan/referensi,majalah, surat kabar

1 surat kabar 1.943,777 Jumlah lembarfotocopy

200000lembar

3.050

Jumlah tenagaadministrasi/ teknikperkantoran

Tenaga Hnr ( 1orang); Penjagamalam 2 orang

38.875,532 Jumlah barangcetakan

4 paket 8.000

Jenis data yangterkelola dan terpelihara

Arsip 2 Bidang;1 Sekretariat dikantor DKP GK

3.580,641 Jumlahkomponenlistrik tersedia

8 Unitgedung TPI;3 GedungDKP; 1Gedung

2.284

Peralatan penunjangsekretariat/perkantoran : LCD, dll

1 Paket 18.414,725 Jumlah bahandan peralatankebersihan

4 paket 3.000

Peralatan danperawatan jaringankabel fiber optic

1 Ls 27.041,384 Jumlah bukubacaan/referensi, majalah, suratkabar

1 suratkabar

1.020

Jumlah tenagakebersihan

248 OH 13.640

Jumlah tengahonorer

13 OB 17.550

Jumlah penjagamalam

360 OB 19.800

jumlah tenagasopir

248 OB 13.640

PeralatanpenunjangSekretariat/Perkantoran :LCD, dll

3 unit 25.500

Jumlahfrekuensigelombang radio

1 TA 2.000

23

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

b Kegiatan Penyediaan Rapat-rapat, Konsultasi danKoordinasi

Kantor DKP GK, DIY,Luar Daerah

195.780,376 KegiatanPenyediaanRapat-rapat,Konsultasi danKoordinasi

Kantor DKP GK,DIY, Luar Daerah

203.830

Jumlah makanan danminuman tersediauntuk rapat dan tamu

350 os minumdan snack, 400makan, minuk,75 os jamuantamu dansnack

27.819,592 Jumlahmakanan danminumantersedia untukrapat

400 OR 10.000

Jumlah rapat,Konsultasi, danKoordinasi

110 PerjlananDlm Kab, 80Perjln Prop, 55Perjln luardarah dlm P.Jawa, 15Perjlnan LuarJawa, 30 Tiketperjlanan

167.960,784 Jumlahmakanan danminumantersedia untuktamu

250 OR 5.500

Jumlah rapat,Konsultasi, danKoordinasi(dalam daerah)

185 OH 10.600

Jumlah rapat,Konsultasi, danKoordinasi (luardaerah)

188 OH 177.730

2 PROGRAM PENINGKATANSARANA PRASARANAPERKANTORAN

189.161,70 PROGRAMPENINGKATANSARANAPRASARANAPERKANTORAN

165.800

a KegiatanPemeliharaan/RehabilitasiSarana dan PrasaranaPerkantoran

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

189.161,70 KegiatanPemeliharaan/RehabilitasiSarana danPrasarana

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

165.800

Jumlah/ Luas danJenis bangunangedung dipelihara

8 unitgedung TPI, 3Gedung DKP,1 Gedungposikandudan 1

6.451,007 Jumlah/ Luasdan Jenisbangunangedungdipelihara

1 paket 26.350

Jumlah mobil dinasyang dipelihara

11 unit 131.730,600 Jumlah mobildinas yangdipelihara

11 unit 92.750

Jumlah sepeda motorroda 2 dinas yangdipelihara

40 unit 50.016,093 Jumlah sepedamotor roda 2yang dipelihara

44 unit 32.800

24

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Jumlah sepeda motorroda 3 dinas yangdipelihara

1 unit 1.000 Jumlah roda 3yang dipelihara

1 unit 600

Jumlahexchavator yangdipelihara

1 unit 3.000

Jumlahperlengkapangedung/kantorterpelihara,AC,kipasangin,jaringanlistrik,telepon,internet

1 LS 1.500

Jumlah tenagaharian lepas(upah tukang)

40 OH 2.800

Jumlahpenyambunganlistrik TPI Siung

1 paket 1.500

JumlahmobilisasiExchavator

1 LS 4.500

3 PROGRAM PENINGKATANKETATALAKSANAAN DANKAPASITAS APARATUR

Persentase PNS yangmemiliki kompetensisesuai bidang tugas

100 15.803 PROGRAMPENINGKATANKETATALAKSANAAN DANKAPASITASAPARATUR

7.602,50

a Kegiatan PenyelenggaraanKetatalaksanaan danPengelolaan KepegawaianPerangkat Daerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Jumlah ASN yangterfasilitasi (Struktural :44, Fungsional : 6)

50 DataPegawai, 12bulan

8.452,50 KegiatanPenyelenggaraanKetatalaksanaan danPengelolaanKepegawaianPerangkatDaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Jumlah datapegawai yangdikelola

38 pegawai 2.602,50

b Kegiatan PengembanganKapasitas Aparatur

Kab. Gunungkidul,Pemda DIY, Luar Daerah

Jumlah ASN yang lulusdiklat, seminar, bimtek

5 kali Bimtek,2 kali kursus

7.350,00 KegiatanPengembanganKapasitasAparatur

Kab.Gunungkidul,Pemda DIY, LuarDaerah

Jumlahpengirimanpeserta,khursus,penataran,orientasi

3 jenis 5.000

4 PROGRAM PENINGKATANKUALITAS PELAPORANKEUANGAN PERANGKATDAERAH

Persentase laporankeuangan yang disusuntepat waktu

100 30.491,999 PROGRAMPENINGKATANKUALITASPELAPORANKEUANGANPERANGKATDAERAH

Persentaselaporan keuanganyang disusuntepat waktu

100 30.445

25

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

a Kegiatan Kegiatan PenyusunanLaporan Keuangan Perangkatdaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

30.491,999 KegiatanKegiatanPenyusunanLaporanKeuangan

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

30.445

TerlaksananyaPenyusunanPelaporan KeuanganSemesteran OPD

12 Bulan (2DokumenLaporanKeuanganSemesteran)

10.057,370 JumlahdokumenlaporanKeuanganSemesteranOPD

1 dokumen 4.200

TerlaksananyaPenyusunanPelaporan KeuanganAkhir Tahun OPD

12 Bulan (1DokumenLaporanKeuanganAkhir Tahun)

10.377,259 JumlahdokumenlaporanKeuangan AkhirTahun OPD danCALK

1 dokumen 4.200

TerlaksananyaPenyusunanPelaporan KeuanganBulanan OPD

12 Bulan (12DokumenLaporanKeuanganBulanan)

10,057,370 JumlahdokumenlaporanKeuanganBulanan / SPJ

12dokumen

8.405

Jumlah honorTHLpengadministrasian subbagkeuangan

1 orang 13.640

5 PROGRAM PENINGKATANKUALITAS PERENCANAAN

Persentase kesesuaianprogram dlm Renja PDterhadap RKPD, danrenstra PD terhadapRPJMD

100 101.363,325 PROGRAMPENINGKATANKUALITASPERENCANAAN

Persentasekesesuaianprogram dlmRenja PD terhadapRKPD, dan renstraPD terhadapRPJMD

100 65.919,50

a Kegiatan Perencanaan KinerjaPerangkat Daerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Dokumen LKjIP,Dokumen ReviewRenstra, DokumenRenja dan PerubahanRenja, RKA danPerubahan RKA, DPAdan DPPA

6 Dokumen(LKjIP 1 dok,Renja 1,Renstra 1,RKA 1, DPA1, DPPA 1)

24.816,75 KegiatanPerencanaanKinerjaPerangkatDaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Jumlahdokumen LKjIP,DokumenROPK,Dokumenperjanjiankinerja danperubahan

11dokumen

21.609,50

b Kegiatan PengendalianInternal Perangkat Daerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Dokumen hasilmonev danpengedalian OPD,Dokumen RTP, danLaporan SPIP

17 Dokumen 11.303,25 KegiatanPengendalianInternalPerangkatDaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

JumlahdokumenTEPRA, Jumlahlaporan hasilevaluasi renja(Evaluasi HasilRKPD)

16Dokumen

5.000

c Kegiatan Pengelolaan Data danSistem Informasi PerangkatDaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Dokumen profil,database, dokumenpendukung kegiatanpenyuluh, dll

5 Dokumen 65.243,33 KegiatanPengelolaanData danSistemInformasiPerangkatDaerah

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

Jumlahdokumen profil,dokumendatabase,laporan datasistem informasi

6 Dokumen 39.310

6 PROGRAM PENINGKATANKUALITAS PELAYANANPUBLIK

Nilai IKM PD 85 27.000 PROGRAMPENINGKATANKUALITASPELAYANANPUBLIK

Nilai IKM PD 85 6.437,50

26

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

a Kegiatan PenyelenggaraanPelayanan Publik

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

27.000 KegiatanPenyelenggaraan Pelayanan

Kantor DKP Kab.Gunungkidul

6.437,50

TerlaksananyaKegiatan PenyusunanIndeks KepuasanMasyarakat (IKM)OPD

2 dokumen 22.700 JumlahdokumenIndeksKepuasanMasyarakat(IKM) OPD

2 dokumen 1.500

Terlaksananya RapatForum GabunganOPD

1 kali 4.300 Jumlahdokumen RTP(SPIP)

2 dolumen 4.937

Jumlahdokumen revisiSOP

1 dokumen 1.500

7 PROGRAM PENGEMBANGANAGRIBISNIS PERIKANAN

Nilai PendapatanPerikanan Budidaya/Pembudidaya Ikan(Rp/Tahun)

4.403.906 1.032.363,39 PROGRAMPENGEMBANGAN AGRIBISNISPERIKANAN

Nilai PendapatanPerikananBudidaya/Pembudidaya Ikan(Rp/Tahun)

4.403.906 984.597,50

a Kegiatan Penyediaan danPengembangan Bibit IkanUnggul

BBI Beton Ponjong, BBISusukan Ponjong

334.743 KegiatanPenyediaan danPengembanganBibit IkanUnggul

BBI BetonPonjong, BBISusukan Ponjong

309.615

TerlaksananyaKegiatan Rutin BBIMina Kencana

1 Paket 334.743 BBI Beton,Umbulrejo,Ponjong

JumlahKegiatan RutinBBI MinaKencana

1 Paket309.615

Terlaksananyapembangunan sumurbor air tawar untukhatchery/ unitperbenihan

1 Paket BBI SusukanPonjong

Jumlahpembangunansumur bor airtawar untukhitcheri / unitperbenihan

1 Unit -

TerlaksanannyaRehabilitasi kolampendederan danpemijahan ikan diBBI Susukan

1 Unit BBI SusukanPonjong

JumlahRehabilitasikolampendederan danpemijahan ikandi BBI Susukan

1 Unit -

Tersedianya caloninduk unggul besertapakan calon indukunggul

1 paket BBI SusukanPonjong

Jumlah caloninduk unggulbeserta pakancalon induk

1 paket -

b Kegiatan PengelolaanTempat Pelelangan Ikan

8 TPI di Kab.Gunungkidul

Jumlah TPI yangterbantu saranaprasarananya dantarget PAD yangditetapkan

182.620 KegiatanPengelolaanTempatPelelanganIkan

8 TPI di Kab.Gunungkidul

Jumlah TPIyang terbantusaranaprasarananyadan target PADyangditetapkan

264.800

27

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

TPI Sadeng (Girisubo),TPI Nampu (Girisubo),TPI Siung (Tepus), TPINgandong (Tepus), TPIDrini (Tanjungsari), TPIBaron(Tanjungsari), TPINgrenehan (Saptosari),TPI Gesing (Panggang)

Terlaksananya KegiatanRutin UPT TPIArghamina

8 TPI 182.620 TPISadeng(Girisubo), TPI Nampu(Girisubo), TPISiung (Tepus),TPI Ngandong(Tepus), TPIDrini(Tanjungsari),TPIBaron(Tanjungsari), TPINgrenehan(Saptosari), TPIGesing

JumlahKegiatan RutinUPT TPIArghamina

8 TPI 214.000

TPI Sadeng Jumlahpengadaantimbangandudukan 500 kgTPI Sadeng

2 unit 7.300

TPISadeng(Girisubo), TPI Nampu(Girisubo), TPISiung (Tepus),TPI Ngandong(Tepus), TPIDrini(Tanjungsari),TPIBaron(Tanjungsari), TPINgrenehan(Saptosari), TPI

Jumlahpengadaantimbangandudukan 300 kg

11 unit 34.100

TPISadeng(Girisubo), TPI Nampu(Girisubo), TPISiung (Tepus),TPI Ngandong(Tepus), TPIDrini(Tanjungsari),TPIBaron(Tanjungsari), TPINgrenehan

Jumlahpengadaantimbanganbebek 25 kg

8 unit 8.500

28

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

c Kegiatan PembinaanPenanganan Pasca Panen,Pengolahan, dan PemasaranHasil Perikanan

Kab. Gunungkidul,Yogyakarta, LuarDaerah

515.000 KegiatanPembinaanPenangananPasca Panen,Pengolahan,dan PemasaranHasil Perikanan

Kab.Gunungkidul,Yogyakarta, LuarDaerah

410.182,50

Kab. Gunungkidul(Wonosari dan Tepus)

Terlaksananya pelatihanpengolahan hasilperikanan (PIS dan PPD)

9 paket 13.500 Kab.Gunungkidul(Wonosari danTepus)

JumlahPelatihanDiversifikasiOlahan Ikan

20 orang x2 angkatan

12.682,5

Kec. Tanjungsari,Panggang, Girisubo,Saptosari

Terlaksananya pelatihanpengolahan hasilperikanan (PIWK)

4 paket 100.000 Kab.Gunungkiduldan Yogyakarta

JumlahPameran ProdukPerikanan

2 kalipameran

18.000

Kab. Gunungkidul(Gedangsari,Saptosari, Tepus,Semanu, Girisubo,Wonosari)

Terlaksananya pameranproduk perikanan

2 kali (Kab.GunungkiduldanYogyakarta)

25.000 Kab.Gunungkidul(Gedangsari,Saptosari,Tepus,Semanu,Girisubo,Wonosari)

JumlahKampanyeMakan IkanPAUD, TK, SD,Posyandu,Lansia, dan SLB(Sekolah LuarBiasa)

PAUD-TK 8angkatan,SD 7angkatan,SMP 4angkatan,Posyandu 3angkatan,Lansia 2angkatan

55.000

Kab. Gunungkidul(Gedangsari,Saptosari, Tepus,Semanu, Girisubo,Wonosari)

TerlaksananyaKampanye Makan IkanPAUD, TK, SD,Posyandu, Lansia, danSLB

24 kali 55.000 Wonosari JumlahPelatihan MutuHasil Perikanan(SPIRT)

KabupatenGunungkidul

6.000

Kab. Gunungkiduldan Jawa Timur

Terlaksananya Maganguntuk Pelaku UtamaPengolah HasilPerikanan

1 angkatan x25 orang

54.000 Kab.Gunungkiduldan JawaTimur

Jumlah Maganguntuk PelakuUtama PengolahHasil Perikanan

1 angkatanx 25 org

54.000

Kab. Gunungkidul(Wonosari)

TerlaksananyaPengembangan ProdukNonkonsumsi

30 orang x 1angkatan

15.000 Kab.Gunungkidul(Wonosari)

JumlahPengembanganProdukNonkonsumsi

30 orang x1 angkatan

7.500

Kab. Gunungkidul(Wonosari danP.Sadeng Girisubo)

TerlaksananyaPembinaan Poklahsar

20 orang x 8angkatan

25.000 Kab.Gunungkidul(Wonosari danP.SadengGirisubo)

JumlahPembinaanPoklahsar

8 angkatan 10.000

29

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Asosiasi PoklahsarUlamsari Handayani(alamat sekretariat :Karangrejek,Wonosari,Gunungkidul)

Terlaksananya BelanjaHibah KepadaMasyarakat berupa alatpengolahan danpemasaran

1 paket 50.000 AsosiasiPoklahsarUlamsariHandayani(alamatsekretariat :Karangrejek,Wonosari,Gunungkidul)

Jumlah BelanjaHibah KepadaMasyarakatberupa alatpengolahanpemasaran

1 paket 50.000

Desa Ngestirejo,Tanjungsari

Terlaksananya RehabGedung P3HP PantaiKrakal (PPD)

1 unit 50.000 Kec.Tanjungsari,Panggang,Girisubo,Saptosari

JumlahpelatihanPengolahanHasil perikanan

4 paket 100.000

wonosari Terlaksananya pelatihanmutu hasil perikanan(SPIRT)

1 paket 6.000 Wonosari Jumlahterpeliharanyapabrik es untukpengembangansistem rantaidingin

1 LS 37.000

Desa Ngestirejo,Tanjungsari

Jumlah RehabGedung KantorP3HP PantaiKrakal

1 Unit 60.000

8 PROGRAM PENINGKATANPRODUKSI PERIKANANBUDIDAYA

Produksi PerikananBudidaya (Kg/tahun)

12.650.300 1.139.020 PROGRAMPENINGKATANPRODUKSIPERIKANANBUDIDAYA

ProduksiPerikananBudidaya(Kg/tahun)

12.650.300 1.001.477,50

a Kegiatan Peningkatankapasitas kelembagaankelompok pelaku usahaperikanan

Kec. Gedangsari, Kec.Saptosari, Kec. Rongkop,Kantor DKP Kab.GK, 8desa di Rongkop

106.000 KegiatanPeningkatankapasitaskelembagaankelompokpelaku usahaperikanan

Kec. Gedangsari,Kec. Saptosari,Kec. Rongkop,Kantor DKPKab.GK, Kec.Lain

28.732,50

Kab. Gunungkidul(Kec. Gedangsari,Kec. Saptosari &kecamatan lain)

TerlaksananyaPembinaan Pokdakan

21 Angkatanx 10 orang

22.700 JumlahPembinaanPokdakan

20angkatan

11.792,5

Kab. Gunungkidul(Kantor DKP GK,Wonosari)

TerlaksananyaPembinaan asosiasiUPR

30 UPR 3.300 Jumlah tenagaadministrasiumum

1 orang 13.640

Rongkop Terlaksananya budidayaikan lele (PIS)

8 desa 80.000 Jumlahpembinaanpokdakanpengembangandanpemanfaatansumber-sumber

1 angkatan 3.300

30

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

b Kegiatan Pencegahan danpengendalian penyakit ikan

Kab. Gunungkidul 95.500 KegiatanPencegahandanpengendalianpenyakit ikan

Kab.Gunungkidul

96.717,50

Kab. Gunungkidul(Bejiharjo,Karangmojo)

TerlaksananyaSekolah LapangPengendalian Hamadan Penyakit Ikan

2 angkatan x20 orang

15.000 Kab.Gunungkidul(Bejiharjo,Karangmojo)

Jumlah SekolahLapangPengendalianHama PenyakitIkan

2 angkatanx 20 orang

17.500

Kab. Gunungkidul(Kantor DKP GK,Wonosari)

TerlaksananyaBimtek PengendalianHPI dan Vaksinasi

30 orang 16.700 Kab.Gunungkidul(Kantor DKPGK, Wonosari)

Jumlah BimtekPengendalianHPI danVaksinasi

1 angkatan 6.500

Kab. Gunungkidul(Posikandu KantorDKP GK, Wonosari)

TerlaksananyaBelanja ModalPengadaan PeralatanPosikandu(Spectrophotometer,Ph Pen 2 unit,Salinometer)

1 unit 27.500 Kab.Gunungkidul(PosikanduKantor DKPGK, Wonosari)

JumlahpengedaabperalatanlaboratoriumPosikandu

1 unit 27.650

Kab. Gunungkidul(Posikandu KantorDKP GK, Wonosari)

TerlaksananyaBelanja Bahan Obat-obatan untukPosikandu

1 unit 2.500 Kab.Gunungkidul(PosikanduKantor DKPGK, Wonosari)

Jumlahtersedianya obat-obatan untukposikandu

1 unit 2.187,5

Kab. Gunungkidul(Posikandu KantorDKP GK, Wonosari)

TerlaksananyaPengawasanperedaran OIKB(Obat Ikan Kimia danBiologi)

4 toko obat 3.400 DKP GK,Wonosari

JumlahPengawasanPeredaran OIKB

1 angkatan 5.000

Kab. Gunungkidul(Kantor DKP GK,Wonosari)

TerlaksananyaPengambilan sampelikan dan air

48 sampel 4.000 Kab.Gunungkidul(PosikanduKantor DKPGK, Wonosari)

jumlahterukurmyanitrat dan nitrituntuk sampelair

1 unit 3.080

Posikandu, DKP Terfasilitasinya Alatuji bakteri diposikandu

1 unit 150.000 Kab.Gunungkidul(Kantor DKPGK, Wonosari)

JumlahterambilnyaSampel ikandan air

48 unit 10.000

Kab. Gunungkidul TerlaksananyaHonorarium PetugasPosikandu (dokterhewan)

12 OB 26.400 Kab.Gunungkidul

Jumlah HonorPetugasPosikandu

12 OB 24.800

c Kegiatan Pembangunan,Rehabilitasi, dan Penyediaan

Kab. Gunungkidul 290.000 372.115

31

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Semin, Ngawen,Karangmojo, Paliyan

Terlaksananya bantuanpompa air dan mesinpengering pakan untukpokdakan

5 paket 50.000 Kec. Ponjong Jumlah PaketPembuatansaluran irigasi

1 paket 112.115

Wonosari,Karangmojo, Ponjong,Saptosari

Terlaksananyapemberian bantuanmaterial

4 paket 50.000 Sumbergiri,Ponjong danUmbulrejo Kec.Ponjong;GedangrejoKec.Karangmojo

JumlahBantuansarpraspengembanganmina padi

5 Paket -

Ponjong Terlaksananyapembuatan saluranirigasi perikanan

1 paket 90.000 Ponjong,Playen,Rongkop,Tepus,Saptosari,

Jumlah paketbantuan sarprasbuddiaya lele

20 paket -

Genjahan,Sumbergiri, Ponjong

Paket budidaya nila 5 paket 50.000 Semin, Ngawen,Karangmojo,Paliyan

Jumlah paketbantuan sarpraspompa air

5 pkt 60.000

Genjahan,Sumbergiri, Ponjong

Paket budidaya gurami 5 paket 50.000 Karangmojo,Gedangrejo,Bejiharjo,Terbah

JumlahBantuansarpraspengembangangurami

5 Paket 70.000

Sumbergiri, Ponjongdan Umbulrejo Kec.Ponjong; GedangrejoKec. Karangmojo

Paket budidaya minapadi

10 paket - Genjahan,Sumbergiri,Ponjong

JumlahBantuansarpraspengembanganPengembangannila

10 Paket 65.000

Ponjong, Playen,Rongkop, Tepus,Saptosari, Wonosari,Semanu, Gedangsari,Nglipar

Paket budidaya lele dikolam

10 paket - Jumlahpemberianbantuanmaterial

5 paket 65.000

Wonosari, Girisubo,Semin, Paliyan,Karangmojo,Porwosari,Nglipar,Playen, Semanu

Pengembangan lele buisbeton

200 unit -

Gedangsari, Ngawen,Patuk, Paliyan,Ponjong, Semin

Terlaksananya bantuansarpras perbenihanuntuk UPR

20 paket -

Semin, Ngawen,Karangmojo,Wonosari, Tepus,Nglipar, Playen,Ponjong

Terlaksananyapengadaan pompa airuntuk pokdakan

18 paket -

Wonosari,Karangmojo,Ponjong,Saptosari

32

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Gedangsari, Ngawen,Karangmojo, Playen

Terlaksananya bantuaninduk lele dan nila jenisunggul untuk UPR

18 paket -

d Kegiatan Pembinaan danPendampingan KelompokBudidaya Ikan

Kab. Gunungkidul 647.520 KegiatanPembinaan danPendampinganKelompokBudidaya Ikan

Kab. Gunungkidul 503.912,50

Kab. Gunungkidul(Kantor DKP GK,Wonosari)

TerlaksananyaBimtek CBIB (CaraBudidaya Ikan yangBaik)

20 orang x 1angkatan

6.000 Kab.Gunungkidul(Kantor DKPGK, Wonosari)

Jumlahkelompoktentang CBIB(Cara BudidayaIkan yang Baik)

20 orang x1 angkatan

2.500

Kab. Gunungkidul(Kantor DKP GK,Wonosari)

TerlaksananyaBimtek CPIB (CaraPembenihan Ikanyang Baik)

10 orang x 1angkatan

5.470 Kab.Gunungkidul(Kantor DKPGK, Wonosari)

Jumlahtrbinanyakelompoktentang CPIB(Cara

10 orang x1 angkatan

1.500

3 Lokasi PIS di Kab.Gunungkidul(Girisubo, Paliyan, DsPurwodadiTepus),Ngawen,Nglipar, Semin,Patuk, Gedangsari

TerlaksananyaPelatihan budidayaikan air tawar (PISdan PPD)

25 kelompok 250.000 3 Lokasi PIS diKab.Gunungkidul(Girisubo,Paliyan, DsPurwodadiTepus),Ngawen,Nglipar, Semin,Patuk,Gedangsari

Jumlahpelatihanbudidaya airtawar (PIS danPPD)

27angkatan

216.000

Kab.Gunungkidul (5Angkt : 2 PIS, 3Rutin) (PIS : Paliyan,Panggang, Rutin :Karangmojo, Tepus,Ngawen), Ponjong

TerlaksananyaSekolah LapangBudidaya Ikan AirTawar

8 angkatan 40.550 Kab.Gunungkidul (5 Angkt : 2PIS, 3 Rutin)(PIS : Paliyan,Panggang,Rutin :Karangmojo,Tepus,

Jumlah SekolahLapangBudidaya IkanAir Tawar

5 Angkatan 40.912,5

Kab.Gunungkidul(Panggang, Rongkop,Saptosari)

TerlaksananyaPelatihan Budidaya diTelaga

5 paket 55.500 Kab.Gunungkidul (Panggang,Rongkop,Saptosari)

JumlahPelatihanBudidayaPerikanan diTelaga

14angkatan

85.000

Kab.Gunungkidul &Ds Sumberwungu Terlaksananya

pelatihan kelompokpakan mandiri cacingsutra

15 orang 35.000 Kab.Gunungkidul & DsSumberwungu

Jumlahpelatihankelompok pakanmandiri

3 angkatan 35.000

Kab. Gunungkiduldan LuarGunungkidul

Terlaksananyapelatihan/magangperbenihan

10 orang 25.000 Kab.Gunungkiduldan LuarGunungkidul

JumlahPelatihan/magang perbenihan

1angkatan 18.000

33

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Panggang Terlaksananyapelatihan budidayaperikanan bagikelompok usahaperikanan (PIS)

12 kelompok 30.000 Semanu,Ngeposari,Pacarejo

Jumlahpendampingankelompokbudidaya ikanlele (PIS)

15angkatan

15.000

Semanu, Ngeposari,Pacarejo

Terlaksananyapendampingankelompok budidayaikan lele (PIS)

30 kelompok 60.000 Playen,Karangmojo,Wonosari,Semin,Paliyan,Girisubo

Jumlahpelatihanbudidaya ikanair tawar diSekolah danpenyandangdisabilitas

10angkatan

90.000

Playen,Karangmojo,Wonosari,Semin, Paliyan,Girisubo

Pelatihan budidayaikan air tawar diSekolah danpenyandangdisabilitas

10 sekolah 100.000

9 PROGRAM PEMBERDAYAANNELAYAN

Nilai PendapatanPerikanan Tangkap/Nelayan (Rp/Tahun)

24.494.557 1.040.950 PROGRAMPEMBERDAYAAN NELAYAN

Nilai PendapatanPerikananTangkap/ Nelayan(Rp/Tahun)

24.494.557 896.208,50

a Kegiatan PembinaanKelompok MasyarakatSwakarsa Pengamanansumberdaya kelautanperikanan

Kab. Gunungkidul 303.000 KegiatanPembinaanKelompokMasyarakatSwakarsaPengamanansumberdayakelautanperikanan

Kab. Gunungkidul 180.510

Nguyahan, Kanigoro,Kec. Saptosari;Pacarejo Kec. Semanu

TerlaksananyaPembentukanKelompokMasyarakat SwakarsaPengamananSumberdayaKelautan Perikanan

30 orang x 2angkatan

10.000 Nguyahan,Kanigoro, Kec.Saptosari;Pacarejo Kec.Semanu

JumlahKelompokMasyarakatPengawas(Pokmaswas)yang terbentuk(PokmaswasPantai)

30 orang 4.500

1. Siung; 2.Gesing;.3.Sepanjang;4.. Poktunggal5. Kukup; 6.Drini; 7.Krgsari, Semin8. Genjahan; 9.

TerlaksananyaPembinaan KelompokMasyarakat SwakarsaPengamananSumberdayaKelautan Perikanan

20 orang x 15angkatan

75.000 1. Siung;2.Gesing;.3.Sepanjang;4.. Poktunggal5. Kukup;6. Drini;7. Krgsari,

JumlahKelompokMasyarakatPengawas(Pokmaswas)yang terbentuk(Pokmaswas

30 orang 43.000

34

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

1. Bendung PakelKrsari ; 2. Bndg SGedawung, Kemejing; 3.S. Jelantir;4. S. Cing CingGoling; 5.Bndg Beton; 6.S.Oyo Krtengah;7. S. GlundengKrtengahi; 8.Bndg S. Pulutan;9. S. Banaran Kidul,Playen; 10. BndngTanjung Tirto; 11.Bndng S. Cangkring,Krasem Paliyan; 12.Rest Area Bunder;13. S. Oyo Beji; 14. S.Oyo Pengkok Patuk;15. S. Oyo KetangiBanyusoco; 16. ObwisSri Getuk Bleberan;17. S. Pampang,Paliyan; 18.S. Toboyo Barat ;19. Bndg KlayarKedung Poh; 20 .Telaga Jurug; 21.Telaga Sodong; 22.Telaga Seropan;23.Telaga SawahPucangAnomRongkop; 24.TelagaSuruh; 25.Tlg

PengkayaanSumberdayaPerikanan/Restocking(Penebaran benih ikan diPerairan UmumDaratan (PUD) danTelaga (PIS)

1 LS 90.000 1. BendungPakel Krsari ; 2.Bndg SGedawung,Kemejing ;3.S. Jelantir;4. S. Cing CingGoling;5. Bndg Beton;6.S. OyoKrtengah;7. S. GlundengKrtengahi;8 .Bndg S.Pulutan;9. S. BanaranKidul, Playen;10. BndngTanjung Tirto;11. Bndng S.Cangkring,KrasemPaliyan; 12.Rest AreaBunder;13. S. Oyo Beji;14. S. OyoPengkok Patuk;15. S. OyoKetangiBanyusoco; 16.Obwis SriGetukBleberan;

JumlahpenebaranBenih Ikan diPerairanUmum/ Telaga

35 LS 51.000

35

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

1.Pantai Nguyahan;2..Ngobaran; 3. Baron;4. Kukup;5.Sepanjang;6. Drini; 7.Krakal; 8.Ngandong;9.Pok Tunggal; 10.Siung; 11. Wediombo;12. Gesing; 13. SimoGenjahan Ponjong;14. KarangsariSemin; 15.GedangrejoKarangmojo; 16. S.Cangkring,Karangasem, Paliyan;17. S.Oyo PengkokPatuk; 18. S.OyoKarang TengahWonosari; 19. S. GuaPindul BejiharjoKarangmojo; 20. S. diDsn Pulutan,Wonosaari

Terlaksananya PapanLarangan/Peringatan

20 buah 40.000 1.PantaiNguyahan;2..Ngobaran; 3.Baron; 4.Kukup;5.Sepanjang;6.Drini; 7.Krakal;8.Ngandong;9.Pok Tunggal;10. Siung; 11.Wediombo; 12.Gesing; 13.Simo GenjahanPonjong; 14.KarangsariSemin; 15.GedangrejoKarangmojo;16. S.Cangkring,Karangasem,Paliyan;17. S.OyoPengkok Patuk;18. S.OyoKarang TengahWonosari; 19.S. Gua PindulBejiharjoKarangmojo;20. S. di DsnPulutan,Wonosaari

JumlahpemasanganPapanLarangan/Peringatan

Terpasangnya 20buahPapanLarangan/Peringatan

40.650

Siung DesaPurwodadi Kec.Tepus, dan Gesing DesaGirikarto Panggang

Sosialisasi regulasipengelolaan pesisir

2 angkatan 10.000 Siung DesaPurwodadiKec.Tepus ,dan GesingDesa GirikartoPanggang

Jumlah pesertasosialisasiregulasipengelolaanpesisir

1 angkatan 4.360

Ngandong, Kec. Tepusdan Baron KemadangTanjungsari

Sosialisasi mitigasibencana alam lautdan prakiraan iklimlaut

2 angkatan 13.000 Ngandong, Kec.Tepus danBaronKemadangTanjungsari

Jumlah Pesertasosialisasimitigasibencana alamlaut danprakiraan iklimlaut

50 org x 1angkatan

7.000

SMK/SMU Kec.Tepus, Tanjungsari,Girisubo danPanggang

Pengenalan jiwabahari pada GenerasiMuda

50 orang x 5angkatan

30.000 SMK/SMU Kec.Tepus,Tanjungsari,Girisubo danPanggang

Jumlah lokasipengenalan jiwabahari padaGenerasi Muda

100 orang x2 angkatan

15.000

36

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

Kec. Tanjungsari Pembinaan ekonomimasyarakat pesisir

1 angkatan 5.000 SLTPKec.Tepus,Tanjungsarii,Girisubo danPanggang

Jumlah pesertapenyuluhanwawasanmaritim padagenerasi muda

100 orang x2angkatan

15.000

SLTP Kec.Tepus,Tanjungsarii,Girisubo danPanggang

TerlaksananyaPenyuluhan wawasanmaritim padagenerasi muda

4 angkatan 30.000

b Kegiatan Pembinaan danPendampingan KelompokNelayan perikanan Tangkap

Kab. Gunungkidul 157.650 KegiatanPembinaan danPendampinganKelompokNelayan

Kab. Gunungkidul 100.865

Baron, Tanjungsari Terlaksananyabimbingan analisispenyusunan rencanausaha perikanantangkap

30 orang x 1angkatan

9.000 Baron,Tanjungsari

JumlahBimbingananalisispenyusunanrencana usahaperikanantangkap

1 angkatan 4.000

Wonosari Terlaksananyapembinaanpengembangan danpemanfaatan sumber-sumber pembiayaan

30 orang x 1angkatan

9.000 Wonosari Jumlahpembinaanpengembangandanpemanfaatansumber-sumber

1 angkatan 4.000

Sepanjang,Tanjungsari

Terlaksananyabimbingan tekniskelembagaan danmanajemen usahaperikanan tangkap

30 orang x 1angkatan

9.000 Drini,Tanjungsari

JumlahPelatihanPerbaikan MesinPMT

1 angkatan 43.865

Drini, Tanjungsari TerlaksananyaPelatihan PerbaikanMesin PMT

20 orang x 3hari

20.000 Drini,Tanjungsari

JumlahPendampinganKUB

10angkatan

10.000

Gesing, Ngrenehan,Siung, Ngandong,Drini, Baron, Sadeng,Nampu, Wonosari

TerlaksananyaPendampingan KUB

20 orang x 10angkatan

26.000 Kab.Gunungkidul

JumlahPelatihanketrampilannelayan

1 angkatan 10.000

Wonosari Terlaksananyasosialisasi kartunelayan

20 orang x 12angkatan

28.400 Gesing,Ngrenehan,Siung,Ngandong,Drini, Baron,Sadeng,Nampu,

Jumlah maganguntuk nelayan

1 angkatan 29.000

Kab. Gunungkidul Terlaksananyahonorarium untukoperator kartu nelayan

56.250

37

CatatanTarget capaian

Pagu Indikatif(Rp.000)LokasiProgram/Kegiatan Indikator Kinerja

No. Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Targetcapaian

Kebutuhan Dana(Rp.000)

c Kegiatan PembangunanRehabilitasi dan PenyediaanSarana Prasarana PerikananTangkap

Kab. Gunungkidul 580.300 KegiatanPembangunanRehabilitasidan PenyediaanSaranaPrasarana

Kab. Gunungkidul 614.833,50

TPI Siung, TPINgandong (Tepus),TPI Baron, TPI Drini(Tanjungsari), TPINgrenehan(Saptosari), TPIGesing (Panggang)

TerlaksananyaPembangunan/Rehabilitasi TPI

6 unit 510.000 TPI Siung, TPINgandong(Tepus), TPIBaron, TPIDrini(Tanjungsari),TPI Ngrenehan(Saptosari), TPIGesing(Panggang)

JumlahPembangunan/Rehabilitasi TPI

6 unit 560.833,5

8 TPI Terlaksananya belanjaterpal TPI

1 LS 20.300

Tanjungsari Terlaksananya rehabtempat pengolahan ikanBaron

1 unit 50.000 Tanjungsari Jumlah rehabtempatpengolahan ikanBaron

1 unit 54.000

Kanigoro, Saptosari;Kemadang,Tanjungsari

Terlaksananyapengadaan alatpenangkapan ikanramah lingkungan

2 paket - Kanigoro,Saptosari;Kemadang,Tanjungsari;Girikarto,Panggang

Jumlahpengadaan alatpenangkapan ikanramah lingkungan

5 paket -

4.238.477,90 3.739.422,00Jumlah (Rp. 000)

38

18

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan MasyarakatProses perencanaan diawali dengan pengumpulan program dan

kegiatan dari bidang-bidang dan Unit Pelaksana Teknis (UPT) yang ada di

lingkungan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul, yaitu

UPT Laboratorium dan Balai Benih Ikan (BBI) Mina Kencana dan UPT Tempat

Pelelangan Ikan (TPI) Arghamina. Langkah selanjutnya, agarperencanaan

lebih sempurna dan dapat menyerap usulan dari bawah serta program dan

kegiatan mampu memenuhi kebutuhan, bermanfaat bagi masyarakat,

diadakan Musrenbang di semua kecamatan yang ada di wilayahKabupaten

Gunungkidul. Dalam proses Musrenbang para pemangku kepentingan bagi

dari kelompok masyarakat, LSM, asosiasi-asosiasi, perguruan tinggi, maupun

dari masyarakat kecamatan/desa yang terkait langsung dengan pelayanan

Perangkat Daerah (PD), diberi kesempatan untuk mengusulkan

program/kegiatan yang terkait langsung dengan pelayanan PD. Hal ini

dimaksudkan agar program/kegiatan yang dilaksanakan PD dapat benar-

benar tepat sasaran, bermanfaat dan mampu menampung kebutuhan

masyarakat Kabupaten Gunungkidul.

Dalam kontekssektor kelautan dan perikanan, secara organisasi

pemangku kepentingan dapat dikategorikandalam lingkup yang lebih luas,

yaknipemerintah, lembaga swadaya masyarakat(LSM), sektor swasta, dan

komunitas. Secara perorangan atau kelompok, pemangkukepentingan

mencakup aparat pemerintah(lingkup nasional hingga lokal),

peneliti,penyuluh, petani (kontak tani, pemilik,penggarap, buruh tani),

pedagang (saranaproduksi dan hasil pertanian), penyediajasa (alsintan dan

transportasi), dan pihak-pihak terkait lainnya.

Hasil dari usulan yang muncul di musrenbang tersebut dikelompokan

dalam usulan program kegiatan PIWK (Pagu Indikatif Wilayah Kecamatan) dan

PIS (Pagu Indikatif Sektoral). Sebagai langkah penyempurnaan, hasil rekapan

dibahas lagi pada Forum Gabungan Satuan Kerja Perangkat Daerah. Forum

ini dilaksanakan untuk dapat mendapat penyempurnaan atas rekapitulasi

usulan hasil musrenbang kecamatan sehingga program dan kegiatan yang

akan dilaksanakan lebih mengena, sesuai target dan sasaran, serta memberi

manfaat yang maksimal bagi masyarakat Gunungkidul. Dalam forum ini

disampaikan rekapitulasi hasil musrenbang, ditanggapi oleh peserta dan

kemudian disepakati bersama hasil forum OPD tersebut.

Perencanaan pembangunan di Kabupaten Gunungkidul dilakukan

melalui 4 pendekatan yaitu (1) teknokratis; (2) partisipatif; (3) politis; serta (4)

top down dan bottom up. Konsekuensi logis terhadap 4 pendekatan

perencanaan tersebut adalah pentingnya sinergitas dan integritas serta

19

potensi dana yang ada harus diarahkan secara bijak untuk mendanai program

pembangunan tersebut.

Musrenbang kecamatan merupakan bentuk nyata dari salah satu

pendekatan perencanaan yaitu pendekatan partisipatif. Mekanisme

musrenbang juga dipergunakan sebagai wahana untuk mempertemukan dan

mensinergikan beberapa pendekatan perencanaan, yaitu pendekatan politik,

teknokratik, partisipatif, atas-bawah (top down), dan bawah-atas (bottom up).

Kabupaten Gunungkidul pada Musrenbang Kecamatan tahun

2018telah menyusun dan menerapkan Pagu Indikatif Wilayah Kecamatan

(PIWK) serta Pagu Indikatif Sektoral (PISS) . Hal ini berarti belanja APBD tidak

dapat didefinisikan sepihak oleh Pemda dan DPRD, tapi dalam porsi terbatas

juga oleh masyarakat sehingga memperbesar peluang usulan musrenbang

diakomodir dalam APBD. Selain itu PIWK telah memberi peluang dan

kepercayaan yang lebih besar bagi masyarakat dalam pembangunan (prinsip

subsidiarity).

Rencana program dan kegiatan merupakan cara untuk mendukung

arah kebijakan yang telah ditetapkan Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul dalam mendukung arah kebijakan misi Misi Dinas

Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul lima tahun ke depan.

Untuk rencana tahun 2019, Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten

Gunungkidul mendapat usulan Pagu Indikatif Wilayah Kecamatan

(PIWK),usulan Pagu Indikatif Sektoral (PISS), usulan LSM dan usulan Pokok

Pikiran Dewan (PPD) adalah sebagai berikut:

20

Tabel 2.5Usulan Program dan Kegiatan Pembangunan Tahun 2019

Dari Para Pemangku KepentinganKabupaten Gunungkidul

No. Program/ Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Besaran/ Volume Catatan(1) (2) (3) (4) (5) (6)Program Pengembangan Agribisnis Perikanan1 Kegiatan Pembinaan Penanganan Pasca

Panen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan

Kec. Panggang Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 Kelompok PIWK

2 Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan

Kec. Girisubo (1 PaketKegiatan)

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 Kelompok PIWK

3 Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan

Desa Banjarejo, Kec.Tanjungsari

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 Kelompok PIWK

4 Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan

Desa Kanigoro, Kec.Saptosari

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 Kelompok PIWK

5 Program Pengembangan AgribisnisPerikanan, Kegiatan Pembinaan danPendampingan kelompok budidaya ikan,Jenis Paket Sekolah lapang budidayaperikanan 1 unit

Genjahan, Sumbergiri,Umbulrejo, Ponjong

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 Unit PIS

6 Program Pengembangan AgribisnisPerikanan, Kegiatan Pembinaan PenangananPasca Panen, Pengolahan, dan PemasaranHasil Perikanan, Jenis Paket PembinaanPengolahan Hasil Ikan

Desa Siraman , Desa Selang ,Desa Piyaman

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

4 Paket PIS

7 Program Peningkatan produksi perikananbudidaya, Kegiatan Pembangunan ,Rehabilitasi , dan Penyediaan SaranaPrasarana Perikanan Budidaya, Jenis PaketPembangunan Taman di BBI Mina Kencana

Genjahan Ketahanan PanganMeningkat

1 Paket PIS

8 Program Peningkatan produksi perikanan Girijati , Giriasih , Girikarto , Ketahanan Pangan 20 Paket PIS

21

budidaya, Kegiatan Pembangunan ,Rehabilitasi , dan Penyediaan SaranaPrasarana Perikanan Budidaya, Jenis PaketBantuan budidaya lele terpal 20 Paket

Giripurwo , Giricahyo Meningkat

9 Program Peningkatan produksi perikananbudidaya, Kegiatan Pembinaan danPendampingan kelompok budidaya ikan,Jenis Paket pendampingan pengelolaanbudidaya lele 30 kelompok

Desa Semanu , Pancarejo,dan Ngeposari

Ketahanan PanganMeningkat

30 Kelompok PIS

10 Program Peningkatan produksi perikananbudidaya, Kegiatan Pembinaan danPendampingan kelompok budidaya ikan,Jenis Paket Program Mina Padi 3 Desa

Desa Genjahan,Ponjong,Sumbergiri

Ketahanan PanganMeningkat

3 Desa PIS

11 Program Pengembangan AgribisnisPerikanan, Kegiatan Penyediaan danpengembangan bibit ikan unggul, Jenis PaketPemberian bantuan benih ikan air tawar 12kelompok

Kec. Panggang Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

12 Kelompok PIS

12 Program Peningkatan produksi perikananbudidaya, Kegiatan Pembinaan danPendampingan kelompok budidaya ikan,Jenis Paket Pelatihan budidaya perikananbagi kelompok perikanan 12 kelompok

Kec. Panggang Ketahanan PanganMeningkat

12 Kelompok PIS

13 Program Peningkatan produksi perikananbudidaya, Kegiatan Peningkatan kapasitaskelembagaan kelompok pelaku usahaperikanan, Jenis Paket budidaya ikan lele 8desa

8 Desa Kec. Rongkop Ketahanan PanganMeningkat

8 Desa/ Kelompok PIS

14 Program Pengembangan AgribisnisPerikanan, Kegiatan Penyediaan danpengembangan bibik ikan unggul, JenisPaket budidaya ikan air tawar

Desa Petir Kec. Rongkop Pendapatan Masyarakatperikanan meningkat

13 Paket PIS

15 Program Pengembangan AgribisnisPerikanan, Kegiatan Penyediaan danpengembangan bibik ikan unggul, JenisPaket budidaya ikan air tawar

Desa Pringombo, Kec.Rongkop

Pendapatan Masyarakatperikanan meningkat

10 Paket PIS

Program Pengembangan Agribisnis Perikanan

22

16 Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan (Pelatihan Pengolahan HasilPerikanan)

Semin, Ngawen, Patuk,Gedangsari, Nglipar

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

5 angkatan PPD

17 Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan (Rehab Gedung P3HP PantaiKrakal

Ngestirejo, Tanjungsari Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

1 unit PPD

Program Peningkatan Produksi Perikanan Budidaya18 Kegiatan Pembinaan dan Pendampingan

Kelompok Budidaya Ikan (PelatihanBudidaya Ikan Air Tawar)

Semin, Ngawen, Patuk,Gedangsari, Nglipar

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

10 angkatan PPD

19 Kegiatan Pembinaan dan PendampinganKelompok Budidaya Ikan (PelatihanBudidaya Ikan Air Tawar penyandangdisabilitas)

Playen,

Karangmojo,Wonosari,Semin,

Paliyan

Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

5 angkatan LSM

43

BAB IIITUJUAN DAN SASARAN DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

3.1.Telaah terhadap Kebijakan Nasional dan ProvinsiDalam penyusunan Renstra Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten

Gunungkidul selain mengacu pada RPJMD Kabupaten Gunungkidul juga

menselaraskan dengan arah dan kebijakan Kementerian terkait yang termuat

dalam Renstra Kementerian yaitu Kementerian Kelautan dan Perikanan dan

Renstra Dinas Kelautan dan Perikanan DIY. Hal ini dilakukan agar apa yang

ditetapkan sebagai arah dan kebijakan Kementerian dan Dinas Kelautan dan

Perikanan dapat diselaraskan dan ditindaklanjuti oleh Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidul, sehingga perwujudan visi dan misi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), visi dan misi Dinas Kelautan dan

Perikanan DIY (DKP DIY) dapat dijabarkan dan dijadikan pedoman oleh Dinas

Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul dalam menyusun arah dan

kebijakannya. Sinkronisasi baik visi maupun misi ini sangat penting agar dalam

pelaksanaan program kegiatan KKP dan DKP DIY dapat diakses dan dilaksanakan

di Kabupaten Gunungkidul karena sudah tercantum dalam Rencana Kerja Dinas.

Mengacu pada tugas, fungsi dan wewenang yang telah dimandatkan oleh

peraturan perundang-undangan kepada KKP dan penjabaran dari misi

pembangunan nasional, maka terdapat 3 pilar yang menjadi misi KKP yakni:

1. Kedaulatan (Sovereignty), yakni mewujudkan pembangunan kelautan dan

perikanan yang berdaulat, guna menopang kemandirian ekonomi dengan

mengamankan sumberdaya kelautan dan perikanan, dan mencerminkan

kepribadian Indonesia sebagai negara kepulauan.

2. Keberlanjutan (Sustainability), yakni mewujudkan pengelolaan sumberdaya

kelautan dan perikanan yang berkelanjutan.

3. Kesejahteraan (Prosperity), yakni mewujudkan masyarakat kelautan dan

perikanan yang sejahtera, maju, mandiri, serta berkepribadian dalam

kebudayaan.

Kedaulatan diartikan sebagai kemandirian dalam mengelola dan

memanfaatkan sumberdaya kelautan dan perikanan dengan memperkuat

kemampuan nasional untuk melakukan penegakan hukum di laut demi

mewujudkan kedaulatan secara ekonomi. Keberlanjutan dimaksudkan untuk

mengelola dan melindungi sumberdaya kelautan dan perikanan dengan prinsip

ramah lingkungan sehingga tetap dapat menjaga kelestarian sumberdaya.

Kesejahteraan diartikan bahwa pengelolaan sumberdaya kelautan dan perikanan

adalah untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. Dalam kaitan ini, KKP

senantiasa memberikan perhatian penuh terhadap seluruh stakeholders kelautan

dan perikanan, yakni nelayan, pembudidaya ikan, pengolah dan pemasar hasil

perikanan, petambak garam, serta masyarakat kelautan dan perikanan lainnya.

44

Telaahan Renja Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

terhadap kebijakan nasional dilaksanakan secara berjenjang/hierarki selaras

dengan pencapaian visi-misi Pemerintah Daerah Kabupaten Gunungkidul. Hal

tersebut sesuai dengan prinsip bahwa perencanaan pembangunan daerah sebagai

subsistem perencanaan pembangunan nasional mengandung konsekuensi bahwa

seluruh target dan sasaran pencapaiannya harus mendukung sasaran dan target

pembangunan nasional serta memiliki sinergitas yang harmonis dalam semua

strategi kebijakannya.

Sesuai dengan uraian tersebut di atas maka telaahan rencana kerja Dinas

Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul selalu memperhatikan

sinkronisasi dan harmonisasi kebijakan yang akan diterapkan oleh Pemerintah

Pusat, Pemerintah DIY, dan Pemerintah Kabupaten Gunungkidul seperti berikut :

Tabel 3.1.1Sinkronisasi Sasaran Nasional, DIY dan Kabupaten Gunungkidul

sesuai tugas pokok dan fungsi Dinas Kelautan dan Perikanan KabupatenGunungkidul

Nasional (KKP) DKP DIY DKP Kab. GunungkidulMeningkatkan Produksi

dan Produktifitas Usaha

Kelautan dan Perikanan.

Pencapaian tujuan ini

ditandai dengan:

Meningkatkan peransektor kelautandan perikananterhadappertumbuhanekonomi nasional;

Meningkatkankapasitas sentra-sentra produksikelautan danperikanan yangmemiliki komoditas

unggulan;

Meningkatkanpendapatan.

Meningkatkan produksi

dan produktivitas

perikanan tangkap dan

budidaya yang ditandai

dengan :

Meningkatnya ProduksiPerikanan Budidaya

Optimalnya ProduksiPerikanan Tangkap

Meningkatnya KualitasKelompok MasyarakatPesisir

Meningkatnya KawasanBudidaya Laut, AirPayau Dan Tawar

Kelompok MasyarakatKelautan DanPerikanan YangMandiri Dan Sejahtera

Meningkatkan produksi

dan produktivitas

perikanan tangkap dan

budidaya yang ditandai

dengan :

Meningkatnya ProduksiPerikanan Budidaya

Optimalnya ProduksiPerikanan Tangkap

Meningkatnya KualitasKelompok MasyarakatPesisir

MeningkatnyaKawasan BudidayaLaut, Air Payau DanTawar

Kelompok MasyarakatKelautan DanPerikanan YangMandiri Dan Sejahtera

45

BerkembangnyaDiversifikasi dan PangsaPasar Produk HasilKelautan danPerikanan. Pencapaiantujuan ini ditandaidengan: Meningkatkan

ketersediaanhasil kelautandan perikanan;

Meningkatkanbranding produkperikanan danmarket share dipasarluar negeri;

Meningkatkanmutu dankeamanan produkperikanan sesuaistandar.

Mewujudkandiversifikasi danpangsa pasarproduk hasilkelautan danperikanan Ketersediaan

hasil kelautandan perikananmeningkat

Mewujudkandiversifikasi danpangsa pasarproduk hasilkelautan danperikanan Ketersediaan

hasil kelautandan perikananmeningkat

Nasional (KKP) DKP DIY DKP Kab.Gunungkidul

TerwujudnyaPengelolaan SumberDayaKelautan dan PerikanansecaraBerkelanjutan.Pencapaiantujuan iniditandai dengan: Terwujudnya

pengelolaankonservasikawasan secaraberkelanjutan;

Meningkatnyanilai ekonomipulau- pulaukecil;

Meningkatnya luaswilayah perairanIndonesia yangdiawasi olehaparatur pengawasKementrianKelautan danPerikanan.

Mewujudkanpengelolaansumberdayakelautan danperikanan secaraberkelanjutan yangditandai dengan : Pengelolaan

konservasikawasan secaraberkelanjutanmeningkat

Kelompokmasyarakatpengawasperikananmeningkat

Berkurangnyatingkat pelanggaran

Mewujudkanpengelolaansumberdayakelautan danperikanan secaraberkelanjutan yangditandai dengan : Pengelolaan

konservasikawasan secaraberkelanjutanmeningkat

Kelompokmasyarakatpengawasperikananmeningkat

Berkurangnyatingkat pelanggaran

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Kelautan dan PerikananMaksud penyusunan Rencana Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul untuk periode satu tahun anggaran dan mempunyai

fungsi :

46

a. Menjadi acuan bagi seluruh komponen yang ada di Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidul;

b. Menjadi pedoman dalam menyusun Rencana Kerja Anggaran selama satu

tahun; dan

c. Menciptakan kepastian kebijakan.

Sedangkan tujuan dari penyusunan Rencana Kerja Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 adalah:

a. Menjadi pedoman dalam pelaksanaan program kegiatan Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidul Tahun Anggaran 2019;

b. Menjadikan acuan bagi Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten

Gunungkidul dalam rangka penyelengaraan pemerintahan dan

pembangunan, karena memuat kebijakan publik;

c. Menciptakan kepastian dan sinergitas perencanaan program dan kegiatan

diantara seksi-seksi di lingkup Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten

Gunungkidul;

d. Mewujudkan efisiensi dan efektifitas dalam perencanaan alokasi anggaran.

Perumusan tujuan dan sasaran Perangkat Daerah (PD) didasarkan atas

rumusan isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi PD yang dikaitkan

dengan sasaran target kinerja Renstra PD. Mengingat saat ini Renstra PD tahun

2016-2021 sudah ditetapkan dan pada tahun 2017 lalu dilakukan review maka

rumusan tujuan PD disusun berdasarkan rancangan Visi dan Misi Kepala Daerah

terpilih. Prioritas dan sasaran, serta Tujuan dan Sasaran Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 adalah sebagaimana tabel 3.2.1

dan 3.2.2 berikut :

Tabel 3.2.1

Prioritas dan Sasaran Utama

Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

No. Prioritas SasaranDaerah

IndikatorSasaranDaerah

(Outcome)

Sasaran PD Indikator Sasaran PD(Outcome)

1. Ekonomi danPariwisata

Pendapatanmasyarakatmeningkat

PendapatanPerkapitaPenduduk

PendapatanMasyarakatPerikananMeningkat

Pendapatan PerkapitaMasyarakat Perikanan(Nilai PendapatanPerikanan Budidaya)Pendapatan PerkapitaMasyarakat Perikanan(Nilai Pendapatan Nelayan)

ProduksiPerikananTangkapMeningkat

Produksi PerikananTangkap

2. KetahananPangan,LingkunganHidup danPengelolaanBencana

Ketahananpanganmeningkat

Jumlah DesaRawanPangan

ProduksiPerikananBudidayaMeningkat

Produksi PerikananBudidaya

47

Selanjutnya disajikan hubungan antara tujuan Dinas Kelautan dan Perikanan

dengan Sasaran Dinas Kelautan dan Perikanan dengan tabel sebagai berikut:

Tabel 3.2.2

Tujuan dan Sasaran PDNo. Tujuan dan Sasaran PD Indikator Tujuan dan

Sasaran PDTarget KinerjaTahun 2019

1.TUJUAN :Mewujudkan MasyarakatPerikanan yang Lebih Maju,Makmur, dan Sejahtera

Pendapatan Perkapita MasyarakatPerikanan (Rp./Tahun)

4.403.906 (NilaiPendapatanPerikananBudidaya/PembudidayaIkan)24.494.557 (NilaiPendapatanPerikananTangkap/Nelayan)

1.SASARAN :Kepuasan Masyarakat TerhadapPenyelenggaraan Pelayanan PublikMeningkat

Nilai IKM PD (Nilai Indeks) 85

2. Kesesuaian Program dalamdokumen perencanaan perangkatdaerah

Persentase kesesuaian program dalamRenja PD terhadap RKPD, dan renstraPD terhadap RPJMD (%)

100

3. Akuntabilitas PengelolaanKeuangan Meningkat

Persentase Laporan Keuangan disusuntepat waktu (%)

100

4. Pendapatan Masyarakat PerikananMeningkat

Pendapatan Perkapita MasyarakatPerikanana. Nilai Pendapatan Perikanan

Budidaya/ Pembudidaya Ikan(Rp./Tahun)

4.403.906

b. Nilai Pendapatan PerikananTangkap/ Nelayan (Rp./Tahun)

24.494.557

5. Produksi Perikanan BudidayaMeningkat

Produksi Perikanan Budidaya(Kg/Tahun)

12.650.300

6. Produksi Perikanan TangkapMeningkat

Produksi Perikanan Tangkap(Ton/Tahun)

4.725

Tabel 3.2.3

Indikator Kinerja Utama PD

No. IKU Indikator Kinerja IKUTarget Kinerja

IKU (2019)

(1) (2) (3)

1. Produksi Perikanan BudidayaMeningkat

Produksi Perikanan Budidaya (Kg/Tahun)

12.650.300

2. Pendapatan MasyarakatPerikanan Meningkat

Nilai Pendapatan Perikanan Budidaya/Pembudidaya Ikan (Rp./Tahun)

4.403.906

Nilai Pendapatan Perikanan Tangkap/Nelayan (Rp./Tahun)

24.494.557

BAB IVRENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

Faktor-faktor yang menjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan

program dan kegiatan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul

antara lain : Pencapaian visi dan misi kepala daerah, dimana visi Bupati adalah

Mewujudkan Gunungkidul sebagai daerah tujuan wisata yang terkemuka dan

berbudaya menuju masyarakat yang berdaya saing,maju, mandiri,dan sejahtera

tahun 2021.Prioritas Pembangunan Tahun 2019 yaitu Pendidikan; Kesehatan;

Sosial, Budaya, dan Penanggulangan Kemiskinan; Ekonomi dan Pariwisata;

Infrastruktur, Pengembangan Wilayah, dan Tata Ruang; Ketahanan Pangan,

Lingkungan Hidup, dan Pengelolaan Bencana; serta Reformasi Birokrasi dan

Pelayanan Publik. Upaya pengurangan kemiskinan dan pengurangan ketimpangan

pendapatan dan wilayah. Serta Pencapaian Indikator Kinerja Utama Dinas

Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul yang meliputi Produksi

Perikanan Budidaya, Nilai Pendapatan Perikanan Budidaya/ Pembudidaya Ikan,

Nilai Pendapatan Perikanan Tangkap/ Nelayan. Hasil perumusan Program dan

Kegiatan disajikan dalam tabel dengan format sebagai berikut:

Tabel4.1.1Sasaran dan Program/ Kegiatan

No. Sasaran PD Nama Program/Kegiatan1. a. Pendapatan Masyarakat Perikanan

Meningkat (Nilai PendapatanPerikanan Budidaya/ PembudidayaIkan)

Program Pengembangan AgribisnisPerikanan

a. Kegiatan Penyediaan dan PengembanganBibit Ikan Unggul

b. Kegiatan Pengelolaan Tempat PelelanganIkan

c. Kegiatan Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan, dan Pemasaran HasilPerikanan

b. Pendapatan Masyarakat PerikananMeningkat (Nilai PendapatanPerikanan Tangkap/ Nelayan) Program Pemberdayaan Nelayan

2. Produksi Perikanan TangkapMeningkat

a. Kegiatan Pembinaan Kelompok MasyarakatSwakarsa Pengamanan SumberdayaKelautan Perikanan

b. Kegiatan Pembinaan dan PendampinganKelompok Nelayan Perikanan Tangkap

c. Kegiatan Pembangunan, Rehabilitasi, danPenyediaan Sarana Prasarana PerikananTangkap

3. Produksi Perikanan BudidayaMeningkat

Program Peningkatan Produksi PerikananBudidayaa. Kegiatan Peningkatan kapasitas

kelembagaan kelompok pelaku usahaperikanan

b. Kegiatan Pencegahan dan pengendalianpenyakit ikan

c. Kegiatan Pembangunan, Rehabilitasi, danPenyediaan Sarana Prasarana PerikananBudidaya

d. Kegiatan Pembinaan dan PendampinganKelompok Budidaya Ikan

Jumlah program dan kegiatan pada Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul adalah 9 program serta 20 kegiatan. Sifat penyebaran

lokasi program dan kegiatan sebagian besar di Kabupaten Gunungkidul baik

lokasi perikanan darat dan di pesisir pantai sepanjang 71 km yang membujur dari

barat ke timur, dan sebagian besar dari masyarakat yang mendapatkan program

dan kegiatan yaitu masyarakat pembudidaya ikan, nelayan di pesisir pantai,

pengolah hasil perikanan, masyarakat dan generasi muda. Kegiatan Pengelolaan

Tempat Pelelangan Ikan tersebar di 8 titik Tempat Pelelangan Ikan (TPI) di

Kabupaten Gunungkidul, yang meliputi TPI Sadeng (Girisubo), TPI Nampu

(Girisubo), TPI Siung (Tepus), TPI Ngandong (Tepus), TPI Drini (Tanjungsari), TPI

Baron (Tanjungsari), TPI Ngrenehan (Saptosari), dan TPI Gesing (Panggang).

Sedangkan untuk Kegiatan Penyediaan dan Pengembangan Bibit Ikan Unggul

adalah pada Balai Benih Ikan (BBI) Beton dan BBI Susukan yang terletak di

Kecamatan Ponjong, untuk hasil benih dari BBI tersebut untuk mencukupi

kebutuhan benih bagi pembudidaya di Kabupaten Gunungkidul.

Jumlah keseluruhan kebutuhan dana indikatif sebesar Rp. 3.752.222.000,-

sumber pendanaan dari APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah)

Kabupaten Gunungkidul. Dana yang dibutuhkan untuk menjalankan program dan

kegiatan dapat dikelompokkan berdasarkan 6 (enam) prioritas pembangunan yaitu

Dinas Kelautan dan Perikanan masuk pada prioritas Ekonomi dan Pariwisata;

Ketahanan Pangan, Lingkungan Hidup dan Pengelolaan Bencana; serta Reformasi

Birokrasi dan Pelayanan Publik seperti pada Tabel 4.1.2 adalah sebagai berikut :

Tabel 4.1.2

Rekapitulasi Program dan Kegiatan

Berdasarkan 6 (enam) Prioritas Pembangunan Tahun 2019

No. PrioritasPembangunan

Nama Program/ Kegiatan Pagu Indikatif(Rp. 000)

Ket.

1. Ekonomi Pariwisatadan Budaya

A. Program PengembanganAgribisnis Perikanan

984.597,5

a. Kegiatan Penyediaan danPengembangan Bibit IkanUnggul

309.615

b. Kegiatan PengelolaanTempat Pelelangan Ikan

264.800

c. Kegiatan PembinaanPenanganan Pasca Panen,Pengolahan, danPemasaran HasilPerikanan

410.182,5

B. Program PemberdayaanNelayan

896.208,5

a. Kegiatan PembinaanKelompok MasyarakatSwakarsa Pengamanansumberdaya kelautanperikanan

180.510

b. Kegiatan Pembinaan danPendampingan KelompokNelayan perikananTangkap

100.865

c. Kegiatan PembangunanRehabilitasi danPenyediaan SaranaPrasarana PerikananTangkap

614.833,5

2. Ketahanan Pangan,Lingkungan Hidupdan PengelolaanBencana

A. Program PeningkatanProduksi PerikananBudidaya

1.001.477,5

a. Kegiatan Peningkatankapasitas kelembagaankelompok pelaku usahaperikanan

28.732,5

b. Kegiatan Pencegahan danpengendalian penyakitikan

96.717,5

c. Kegiatan Pembangunan,Rehabilitasi, danPenyediaan SaranaPrasarana PerikananBudidaya

372.115

d. Kegiatan Pembinaan danPendampingan KelompokBudidaya Ikan

503.912,5

Rumusan program dan kegiatan pada Dinas Kelautan dan Perikanan

Kabupaten Gunungkidul sesuai dengan rancangan awal RKPD 2019 yaitu

berjumlah 9 program dan 20 kegiatan. Jenis program dan kegiatan juga tidak

mengalami perubahan, 9 Program tersebut meliputi : Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran, Program Peningkatan Sarana Prasarana Perkantoran,

Program Peningkatan Ketatalaksanaan dan Kapasitas Aparatur, Program

Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik, Program Peningkatan Kualitas

Perencanaan, Program Peningkatan Kualitas Pelaporan Keuangan Perangkat

Daerah, Program Pengembangan Agribisnis Perikanan, Program Pemberdayaan

Nelayan, dan Program Peningkatan Produksi Perikanan Budidaya. Adapun jenis 20

kegiatan sama dengan rancangan awal RKPD. Pagu Indikatif mengalami

penurunan dari Rp.4.238.477.900 menjadi Rp. 3.752.222.000 disebabkan adanya

efisiensi anggaran. Arah kebijakan kelautan dan perikanan disesuaikan dengan

visi Bupati Gunungkidul yaitu Mewujudkan Gunungkidul sebagai daerah tujuan

wisata yang terkemuka dan berbudaya menuju masyarakat yang berdaya

saing,maju, mandiri,dan sejahtera tahun 2021 dan Tujuan Dinas Kelautan dan

Perikanan Kabupaten Gunungkidulyaitu Mewujudkan Masyarakat Perikanan yang

Lebih Maju, Makmur, dan Sejahtera, serta berdasar pada visi Kementerian

Kelautan dan Perikanan yaitu Membangun Kelautan dan Perikanan yang berdaya

saing dan berkelanjutan untuk Kesejahteraan Masyarakat. Dalam rangka

mewujudkan visi pembangunan kelautan dan perikanan tersebut, maka misi yang

diemban yaitu:

a. Mengoptimalkan Pemanfaatan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan;

b. Meningkatkan Nilai Tambah dan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan;

c. Memelihara Daya Dukung dan Kualitas Lingkungan Sumber Daya Kelautan

dan Perikanan.

Visi dan misi tersebut dijadikan sebagai landasan dalam pelaksanaan

industrialisasi kelautan dan perikanan. Kementerian Kelautan dan Perikanan telah

menetapkan arah kebijakan dan strategi pembangunan kelautan dan perikanan

melalui Industrialisasi Perikanan. Kebijakan industrialisasi merupakan integrasi

sistem produksi hulu dan hilir untuk meningkatkan skala dan kualitas produksi,

produktivitas, daya saing, dan nilai tambah sumber daya kelautan dan perikanan

secara berkelanjutan. Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Dinas Kelautan

dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 disajikan dalam tabel 4.1.3

sebagai berikut:

Lokasi TargetKinerja

Kebutuhan Dana/PaguIndikatif (Rp)

SumberDana Target Capaian Kinerja

KebutuhanDana/Pagu

Indikatif (Rp)1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

3.01.3.01.01.01. Program PelayananAdministrasi Perkantoran

Persentasepemenuhankebutuhanadministrasiperkantoran

100Persen 582.534.000   668.047.780  

3.01.3.01.01.01.01. Penyediaaan Jasa, Peralatan,dan Perlengkapan Perkantoran

Kantor DKPKab.Gunungkidul ,Kantor DKPKab.Gunungkidul ,Kantor DKPKab.Gunungkidul ,Kantor DKP Kab.G,

378.704.000   PIPD, - 461.478.386  

Jumlah suratterkirim 1000 surat 1000 surat

Jumlah saranalistrik

9 rekening x12 bulan 9 rekening x 12 bulan

Jumlah sarana air 3 rekening x12 bulan 3 rekening x 12 bulan

Jumlah saranatelepon , Faximili

2 rekening x12 bulan 2 rekening x 12 bulan

Jumlah ATK 6 paket 6 paket

TABEL 4.1.3 PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL

RANCANGAN AKHIR RENJA TAHUN 2019 DAN PERKIRAAN MAJU TAHUN 2020DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

KodeUrusan / Bidang UrusanPemerintah Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator KinerjaProgram/Kegiata

n

Rencana Tahun 2019CatatanPenting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

52

Jumlahkomponen listrikyang tersedia

8 UnitGedung TPI ;3 gedung dkp; 1 GedungPosikandu ; 1Gedung BBIUnit

8 Unit Gedung TPI ; 3gedung dkp ; 1 GedungPosikandu ; 1 GedungBBI unit

Jumlah bahandan peralatankebersihan

4 paket 4 Paket

Jumlahketersediaansurat kabar

1 jenis 1 jenis

Jumlahkendaraan dinas(mobil) yangterbayarpajaknya

12 unit 12 unit

Jumlahkendaraan dinas(roda dua) yangterbayarpajaknya

44 Unit 44 Unit

Jumlah petugaspenatausahaankeuangan danaset yangterfasilitasi

13 OB 13 OB

Jumlah barangcetakan

4(SPPD,BKP,Kartukendali,Lembardisposisi,Lembarpengantar)paket

4 (SPPD,BKP,Kartukendali,Lembardisposisi,Lembarpengantar) paket

53

Peralatanpenunjangskretariat/perkantoran:LCD dll

5 Unit 5 unit

Jumlah lembarfotocopy

200000Lembar 200000 lembar

Jumlah tenagakebersihan 1 x 264 OH 1x264 OH

Jumlah tenagahonorer 13 OB 13 OB

Jumlah penjagamalam 1x360 OH 1x360 OH

Jumlah tenagasupir 1x264 OH 1x264 OH

Jumlah frekuensigelombang radio 1 TA 1 TA

Jumlahkendaraan dinas(roda tiga) yangterbayarpajaknya

1 Unit 1 Unit

jumlah peralatankantorterpelihara(laptop,komputer,printer, mesin tikdll)

1 ls

3.01.3.01.01.01.02. Penyediaan Rapat-rapat,Konsultasi dan Koordinasi

Kantor DKP kab.GK,Kab.Gunungkidul,DIY, Luar daerah,

203.830.000   PIPD, - 206.569.394  

Jumlah makandan minumantersedia untukrapat

400 OR 400 OR

54

Jumlah makandan minumantersedia untuktamu

250 OR 250 OR

Jumlah rapat,konsultasi dankoordinasi(dalam daerah)

185 OH 185 OH

Jumlah rapat,konsultasi dankoordinasi (LD)

188 OH 188 OH

3.01.3.01.01.02. Program Peningkatan Saranadan Prasarana Perkantoran

persentasepemenuhankebutuhansarana danprasaranaperkantoran

100Persen 165.800.000   198.619.785  

3.01.3.01.01.02.02.Pemeliharaan/RehabilitasiSarana dan PrasaranaPerkantoran

Kantor DKP Kab. GKl,Kantor DKP kab.GK, 165.800.000   PIPD, - 198.619.785  

Jumlah/luas danjenis bangunangedungdipelihara

1 Paket 1 Paket

Jumlah mobildinas yangdipelihara

11 Unit 11 Unit

Jumlah sepedamotor roda 2dinas yangdipelihara

44 Unit 44 Unit

Jumlah sepedamotor roda 3dinas yangdipelihara

1 Unit 1 unit

Jumlah Excavatoryang dipelihara 1 Unit 1 Unit

55

Jumlahperlengkapangedung/kantorterpeliharaAC,kipasangin,jarlistrik,jartelepon,jarinternet

1 ls 1 ls

Jumlah tenagaharian lepas(Upah tukang)

40 OH 1 ls

Jumlahpenyambunganlistrik TPI SIung

1 paket 40 OH

Jumlahmobilisasipameran di DIYdan GK

6 kali 1 paket

JumlahmobilisasiExcavator

1 ls 6 kali

3.01.3.01.01.03.Program PeningkatanKetatalaksanaan dan KapasitasAparatur

Presentase PNSyang memilikikompetensisesuai bidangtugas

100Persen 7.602.500   16.592.625  

3.01.3.01.01.03.02.

PenyelenggaraanKetatalaksanaan danPengelolaan KepegawaianPerangkat Daerah

Kantor DKP Kab.GK, 2.602.500   PIPD, - 8.875.125  

Jumlah datapegawai yangdikelola

38 Pegawai 38 Pegawai

3.01.3.01.01.03.03. Pengembangan KapasitasAparatur

Kab.Gunungkidul,Pemerintah DaerahDIy dan LUar Daerah,

5.000.000   PIPD, - 7.717.500  

56

Jumlahpengirimampeserta khursus,penataran,orientasi

3 Jenis 3 jenis

3.01.3.01.01.04.Program Peningkatan KualitasPelaporan Keuangan PerangkatDaerah

Persentaselaporankeuangan yangdisusun tepatwaktu

100Persen 30.845.000   32.016.600  

3.01.3.01.01.04.01. Penyusunan Laporan KeuanganPerangkat Daerah

Kantor DKP Kab.GK,Kantor DKP Kab.GK,Kantor DKP Kab.GK,

30.845.000   PIPD, - 32.016.600  

Jumlah dokumenlaporansemesteran OPD

1 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah dokumenlaporankeuangan akhirtahun dan CALK

1 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah dokumenlaporankeuanganbulanan / SPJ

12 Dokumen 12 Dokumen

Jumlah HonorTHLPengadministrasian Umum subagKeuangan

1 x 264 OH 1 x 264 OH

57

3.01.3.01.01.05. Program Peningkatan KualitasPerencanaan

Persentasekesesuaianprogram dalamRenja PDterhadap RKPD,dan Renstra PDterhadap RPJMD

100Persen 66.319.500   106.431.491  

3.01.3.01.01.05.01. Perencanaan Kinerja PerangkatDaerah Kantor DKP Kab.GK, 21.609.500   PIPD, - 26.057.587  

Jumlah dokumenLKJiP 1 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah dokumenperjanjian kinerjadan perubahanperjanjian kinerja

2 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah dokumenROPK 2 Dokumen 2 Dokumen

Jumlah dokumenRenja 2 Dokumen 2 Dokumen

Jumlah dokumenPelaksanaanAnggaran (DPA)

2 2 Dokumen

Jumlah dokumenRencana Kerjadan Anggaran(RKA)

2 2 Dokumen

3.01.3.01.01.05.02. Pengendalian InternalPerangkat Daerah Kantor DKP Kab.GK, 5.000.000   PIPD, - 11.868.413  

Dokumen TEPRA 12 Dokumen 6 Dokumen

58

Jumlah laporanhasil evaluasirenja (EvaluasiHasil RKPD)

4 Dokumen 4 Dokumen

3.01.3.01.01.05.03. Pengelolaan data dan sisteminformasi Perangkat Daerah Kantor DKP Kab.GK, 39.710.000   PIPD, - 68.505.491  

Jumlah dokumenprofil Kelautandan Perikanan

1 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah dokumenData basekelompokKelautanPerikanan

1 Dokumen 1 Dokumen

Jumlah laporanData SistemInformasiKelautanPerikanan

4 Dokumen 4 Dokumen

3.01.3.01.01.06. Program Peningkatan KualitasPelayanan Publik Nilai IKM PD 85 6.437.500   27.928.530  

3.01.3.01.01.06.01. Penyelenggaraan PelayananPublik Kantor DKP Kab. GK, 6.437.500   PIPD, - 27.928.530  

Jumlah dokumentersusunnya IKMOPD

2 dokumen 2 dokumen

Dokumen RTP(SPIP) 2 dokumen 1 dokumen

Jumlah dokumentersusunnyaRevisi StandartOperasionalProsedur

1 dokumen 1 dokumen

3.01.3.01.01.15. Program PengembanganAgribisnis Perikanan

Nilai pendapatanperikananbudidaya

4403906Rp/Th 994.197.500   1.553.347.020  

59

3.01.3.01.01.15.01. Penyediaan dan PengembanganBibit Ikan Unggul

BBI Beton, BBISusukan, Ponjong, 313.215.000   PIPD, DAK

Fisik, 1.067.933.097  

Jumlah kegiatanrutin BBI MinaKencana

1 Paket 1 Paket

Jumlahpembangunansumur bor airtawar untukhitcheri/unitperbenihan(DAK)

1 Paket 1 Paket

Jumlahrehabilitasikolampendederan danpemijahan ikandi BBI Susukan(DAK)

1 Unit 1 Unit

Jumlahpenyediaan caloninduk unggulbeserta pakancalon indukunggul (DAK)

1 Unit 1 Unit

3.01.3.01.01.15.02. Pengelolaan Tempat PelelanganIkan

TPI Sadeng , TPINampu , TPI Siung ,TPI Ngandong , TPIDrini , TPI Baron , TPINgrenehan , dan TPIGesing,

270.400.000   PIPD, 243.563.198  

Kegiatan RutinUPT TPIArghamina

8 TPI Unit 8 TPI Unit

60

Pengadaantimbangandudukan 500KgTPI Sadeng

1 Unit 1 Unit

Pengadaantimbangandudukan 300Kg

11 unit 11 Unit

Pengadaantimbangan bebek25 KG

8 Unit 8 unit

3.01.3.01.01.15.03.Pembinaan Penanganan PascaPanen, Pengolahan danPemasaran Hasil Perikanan

Siraman, Selang,Piyaman, Wonosari,Girisubo,Tanjungsari,Panggang, Saptosari,Wonosari dan DIY,Gedangsari,Saptosari, Tepus,Semanu, Girisubo,Wonosari,Gunungkidul danJawa Timur,Kab.Gunungkidul,Wonosari dan PantaiSadeng Girisubo,Wonosarikab.Gunungkidul,Ngestirejo,Tanjungsari, DKPKab. GK,

410.582.500   PIPD,PIWK, 241.850.725  

Jumlah pelatihanpengolahan hasilperikanan (PISdan PPD)

9 paket 9 paket

61

Jumlah pelatihanpengolahan hasilperikanan (PIWK)

4 paket 4 paket

Jumlah pameranprodukperikanan

2 kali 2 kali

Jumlahkampanyemakan ikanPAUD, TK,SD,Posyandu,Lansiadan SLB

24 kali 24 kali

Jumlahterlaksannyamagang untukpelaku utamapengolah hasilperikanan

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahterlaksananyapengembanganproduk nonkonsumsi

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahpembinaanpoklasar

8 angkatan 8 angkatan

Jumlah belanjahibah padamasyarakatberupa alatpengolahan danpemasaran

1 paket 1 paket

Jumlah rehabgedung P3HPPantai Krakal(PPD)

1 unit 1 unit

62

Jumlah pelatihanmutu hasilperikanan (SPIRT)

1 paket 1 paket

Jumlahterpeliharanyapabrik es untukpengembangansistem rantaidingin

1 LS 1 LS

3.01.3.01.01.16. Program Peningkatan ProduksiPerikanan Budidaya

Produksiperikananbudidaya (kg)

12650300Kg/Th 1.002.277.500   887.793.638  

3.01.3.01.01.16.01.Peningkatan KapasitasKelembagaan Kelompok PelakuUsaha Perikanan

KecamatanGedangsari,KecamatanSaptosari,Kecamatan Rongkop,kec. lain, Kantor DKPkab.GK, DKP, GK,

29.132.500   PIPD, --- 27.319.950  

Jumlahpembinaanpokdakan

20 angkatan 20 angkatan

Jumlah pokdakanpembinaanpengembangandanpemanfaatansumber-sumberpembiayaan ataukredit program

1 angkatan 1 angkatan

Jumlah tenagapengadministrasian umum

1 orang 1 orang

63

3.01.3.01.01.16.02. Pencegahan dan pengendalianpeyakit ikan

Bejiharjo,Karangmojo, GK,kantor DKP GK,Posikandu kantorDKP GK, Posikandukantor DKP GK,Posikandu kab.Gunungkidul,Posikandu kab.Gunungkidul, Kab.Gunungkidul,Posikandu DKP GK,

97.117.500   PIPD, -- 84.454.256  

Jumlah sekolahLapangpengendalianhama penyakitikan

2 angkatan 2 angkatan

Jumlah bimtekpengendalian HPIdan Vaksinasibagipembudidayaikan

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahterukurnya nitratdan nitrit untuksempel air

1 unit 1 unit unit

Jumlahtersedianya obat-obat untukposikandu

1 unit 1 unit unit

Jumlahterlaksananyapengawasanpengedaran obat

18 unit 18 unit

64

Jumlahterambilnyasempel ikan danair

48 unit 48 unit

Jumlahterlaksananyahonor petugasPosikandu

1 orang 1 orang

Jumlahpengadaanperalatanlaboratorium

1 paket 1 paket

3.01.3.01.01.16.03.Pembangunan, Rehabilitasi,dan Penyediaan SaranaPrasarana Perikanan Budidaya

Kecamatan Semin,Karangmojo,ngawen, Paliyan,Wonosari,Karangmojo,Ponjong, Saptosari,Kecamatan Ponjong,Genjahan, SumberGiri, Ponjong,Karangmojo,Gedangrejo,Bejiharjo, Terbah,Sumbergiri, Ponjong;Umbulrejo, Ponjong;Gedangrejo,Karangmojo,Ponjong,Karangmojo,Wonosari, Girisubo,Semin, Paliyan,Karangmojo,Purwosari, nglipar,Playen, Semanu,Karangmojo,Ponjong, Playen,Rongkop, Tepus,Saptosari, Wonosari,Semanu, Gedangsari,

372.115.000   PIPD, DAKFisik, -- 421.623.563  

65

Jumlah bantuanpompa air danmesin pengeringpakan untukpokdakan

5 paket 5 Paket

Jumlahpemberianbantuan material

5 paket 5 Paket

Jumlahpembuatansaluran irigasiperikanan

1 paket 1 Paket

Jumlah paketbudidaya nila 5 paket 5 Paket

Jumlah paketbudidaya Gurami 5 paket 5 paket

Jumlah paketbudidaya minapadi (DAK)

5 Paket 5 paket

Jumlah paketbudidaya lele dikolam (DAK)

20 Paket 20 paket

Jumlahpengembanganlele bis beton

20 Paket 20 unit

Jumlah bantuaninduk lele dannila jenis ungguluntuk UPR

18 paket 18 paket

66

3.01.3.01.01.16.04. Pembinaan dan PendampinganKelompok Budidaya Ikan

Kantor DKP Kab.Gunungkidul, KantorDKP Kab.Gunungkidul,Kecamatan Girisubo,Paliyan, Purwodadi,Tepus, PPD (Ngawen, Semin,Nglipar, Patuk,Gedangsari), Paliyan,Panggang,Karangmojo, Tepus,Ngawen,Ponjong(Genjahan, SumberGiri, Umbulrejo),Panggang, Rongkop,Saptosari,Gunungkidul, LuarGunungkidul,Panggang, Playen,Karangmojo,Wonosari, Semin,Paliyan, Girisubo,KabupatenGunungkidul,

503.912.500   PIPD, --- 354.395.869  

Jumlah bimtekCara BudidayaIkan yg Baik

1 angkatan 1 angkatan

Jumlah bimtekCPIB (CaraPembenihan IkanYang Baik)

1 angkatan 1 angkatan

Jumlah pelatihanBudidaya Ikan AirTawar (PIS danPPD)

27 angkatan 27 angkatan

67

Jumlah sekolahLapang BudidayaIkan Air Tawar (2PIS, 3 Rutin)

5 angkatan 5 angkatan

Jumlah pelatihanBudidaya diTelaga

14 angkatan 14 angkatan

Jumlahpelatihan/magangperbenihan

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahterlaksananyapendampingankelp budidayaikan lele (PIS)

15 angkatan 15 angkatan

Jumlah pelatihanBudidaya Ikan AirTawar di Sekolahdan penyandangDisabilitas

10 angkatan 10 angkatan

Jumlah pelatihanpakan mandiricacing sutra

3 angkatan 3 angkatan

3.01.3.01.01.17. Program PemberdayaanNelayan

Nilai pendapatannelayan

24494557Rp/Th 896.208.500   622.152.517  

68

3.01.3.01.01.17.01.

Pembinaan KelompokMasyarakat SwakarsaPengamanan SumberdayaKelautan Perikanan

Nguyahan, Saptosari;, KabupatenGunungkidul,Bendung PakelKarangsari,Kemejing, S.Cing cingGolong, P.Nguyahan,P. Ngobaran, P.Baron, Kukup, Drini,Sepanjang, Krakal,Ngandong, Siung,Tepus, SMK Tepus,Tanjungsari,Girisubo, Panggang,SLTP Tepus,Tanjungsari,Girisubo, Panggang,Kab. Gunungkidul,

180.510.000   PIPD, --- 120.018.150  

Jumlah kelpmasy pengawas(Pokwasmas) ygterbentuk(Pokwasmaspantai

1 angkatan 1 angkatan

Jumlah papanlarangan(terjaganyakelestarianSumber daya KP

20 Unit 20 Unit

Jumlahpenebaran benihikan di PerairanUmum

35 ls 35 ls

69

Jumlah pesertasosialisasiregulasi pesisir

1 angkatan 1 angkatan

JumlahSosialisasimitigasi bencanaalam laut danprakiraan iklimlaut

1 angkatan 1 angkatan

JumlahPengenalan JiwaBahari padagenerasi muda

2 angkatan 2 angkatan

Jumlahpenyuluhanwawasanmaritim padagenerasi muda

2 angkatan 2 angkatan

Jumlah kelpmasy pengawas(Pokwasmas) ygterbentuk(Pokwasmas PUD

1 angkatan 1 angkatan

3.01.3.01.01.17.02.Pembinaan dan PendampinganKelompok Nelayan PerikananTangkap

Baron, Tanjungsari,Wonosari, Drini,Tanjungsari, Gesing,Nggrenehan, Siung,Ngandong,Drini,Sadeng,Nampu,Baron,Wonosari,Wonosari, Kab.Gunungkidul,

100.865.000   PIPD, --- 153.332.914  

70

Jumlahbimbingananalisispenyusunanrencana usahaperikanantangkap

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahpembinaanpengembangandan pemanfatansumber-sumberpembiayaan

1 angkatan 1 angkatan

Jumlah pelatihanperbaikan mesinPMT (PerahuMotor Tempel)

1 angkatan 1 angkatan

JumlahpendampinganKUB

10 angkatan 1 angkatan

Jumlah maganguntuk Nelayan 1 angkatan 1 angkatan

71

Jumlah pelatihanketrampilannelayan

1 angkatan 1 angkatan

Jumlahpembinaanketrampilanusaha nelayan

1 angkatan 1 angkatan

3.01.3.01.01.17.03.Pembangunan, Rehabilitasi,dan Penyediaan SaranaPrasarana Perikanan Tangkap

TPI Ngandong, TPISiung, TPI Drini, TPIGesing, TPINggrenehan, TPIBaron, Kanigoro,Saptosari;Kemadang,Tanjungsari,Tanjungsari,

614.833.500   PIPD, - 348.801.453  

Jumlahpembangunan/Rehabilitasi TPI

6 unit 6 unit

Jumlahpengadaan alatpenangkapanikan ramahlingkungan (DAK)

5 Paket 5 paket

Jumlah rehabtempatpengolahan ikanBaron

1 Unit 1 Unit

3.752.222.000 4.112.929.986Total

72

Prioritas SasaranDaerah

IndikatorSasaranDaerah

Sasaran PD IndikatorSasaran PD Program Kegiatan Dana PD

Ekonomi danPariwisata 1.

PendapatanMasyarakatMeningkat

1.PendapatanPerkapitaPenduduk

1.

PendapatanMasyarkatPerikananMeningkat

1.

PendapatanPer KapitaMasyarkatPerikanan

1.Pengembangan AgribisnisPerikanan

Penyediaan danPengembangan BibitIkan Unggul

313.215.000DinasKelautan danPerikanan

Pengelolaan TempatPelalangan Ikan 270.400.000

Pembinaan PenangananPasca Panen ,Pengolahan, danPemasaran hasilPerikanan

410.582.500

2. ProduksiPerikananTangkapMeningkat

2. ProduksiPerikananTangkap

2. Pemberdayaan Nelayan

Pembinaann KelompokMasyarakat SwakarsaPengamanan Sumberdaya kelautanPerikanan

180.510.000 DinasKelautan danPerikanan

Pembinaan danPendampinganKelompok NelayanPerikanan Tangkap

100.865.000

Pembangunan ,Rehabilitasi, danPenyediaan SaranaPrasaran Perikanan

614.833.500

KetahananPangan,LingkunganHidup, danPengelolaanBencana

2.KetahananPanganMeningkat

2. Jumlah desarawan pangan 2.

ProduksiPerikananBudidayaMeningkat

Produksi Perikanan Budidaya3.

PeningkatanProduksiPerikananBudidaya

Peningkatan KapasitasKelembagaan KelompokPelaku Usaha Perikanan

29.132.500DinasKelautan danPerikanan

Pencegahan danPengendalian PenyakitIkan

97.117.500

Pembangunan ,Rehabilitasi, danPenyediaan SaranaPrasaran PerikananBudidaya

372.115.000

Pembinaan danPendampinganKelompok BudidayaIkan

503.912.500

Prioritas, Sasaran Daerah, Program dan Kegiatan Prioritas PembangunanKabupaten Gunungkidul Tahun 2019

Tabel IV.3

73

No Program / Kegiatan Pagu Dana ( Rp ) OPD

01. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 63.065.855.357

01.01 Penyediaan Jasa, Peralatan, dan Perlengkapan Perkantoran 378.704.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

01.02 Penyediaan Rapat-Rapat, Konsultasi dan Koordinasi 203.830.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

02. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Perkantoran 23.025.107.950

02.02 Pemeliharaan /Rehabilitasi Sarana Prasaran Perkantoran 165.800.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

03 Program Peningkatan Ketatalaksanaan dan Kapasitas Aparatur 3.406.868.000

03.02 Penyelenggaraan Ketatalaksanaan dan Pengelolaan KepegawaianPerangkat Daerah 2.602.500 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

03.03 Pengembangan Kapasitas Aparatur 5.000.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

04. Program Peningkatan Kualitas Pelaporan Keuangan PerangkatDaerah 1.541.802.768

04.01 Penyusunan Laporan Keuangan Perangkat Daerah 30.845.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

05. Program Peningkatan Kualitas Perencanaan 9.660.329.800

05.01 Perencanaan Kinerja Perangkat Daerah 21.609.500 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

05.02 Pengendalian Internal Perangkat Daerah 5.000.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

05.03 Pengelolaan data an sistem informasi Perangkat Daerah 39.710.000 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

06. Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik 2.167.261.500

06.01 Penyelenggaraan Pelayanan Publik 6.437.500 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

Tabel IV.4Program dan Kegiatan Pendukung Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah

[62]

75

BAB VPENUTUP

Penyusunan Rencana Kerja (Renja) merupakan dokumen perencanaan

Perangkat Daerah selama 1 (satu) tahun ke depan, oleh karena itu Rencana Kerja

Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2019 berdasarkan Organisasi Perangkat

Daerah Baru (OPD) disusun menurut visi, misi, tujuan, sasaran, strategi, dan

kebijakan. Rencana Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan ini disusun dengan

memperhatikan sumber daya dan potensi yang dimiliki. Rancangan awal Rencana

Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan yang merupakan kebijakan program dan

kegiatan pembangunan tahunan dan akan menjadi bahan untuk penyusunan

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD).

Pada bab penutup Rencana Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2019

mencakup tiga bahasan yaitu :

a. Catatan PentingProses penyusunan maupun pelaksanaan Rencana Kerja Dinas Kelautan

dan Perikanan telah dan akan selalu melibatkan peran stakeholders atau

pemangku kepentingan. Pelibatan stakeholders dalam proses perencanaan

dapat dilihat dari proses Musrenbang tingkat Padukuhan hingga Musrenbang

tingkat Kecamatan.

b. Kaidah PelaksanaanPerencanaan yang baik dan dapat dijadikan dasar pelaksanaan adalah

kunci sukses pembangunan daerah, dalam artian kualitas suatu produk

perencanaan dapat mendukung keberhasilan dan kelancaran pelaksanaan

pembangunan daerah, dengan prasyarat dokumen perencanaan ini ditaati oleh

seluruh pelaku pembangunan dengan komitmen dan konsistensi yang tinggi

serta menjadi acuan atau proses selanjutnya. Selain itu, diperlukan adanya

sikap, mental, semangat, kejujuran, disiplin pada pelaku pembangunan

(stakeholders) yang tetap harus dikedepankan.

c. Rencana Tindak lanjutPembangunan pada dasarnya merupakan upaya yang dilakukan untuk

mencapai suatu kondisi yang lebik baik di masa yang akan datang dengan

memanfaatkan dan mengelola potensi dan sumberdaya yang dimiliki. Upaya

pembangunan pada akhirnya akan bermuara pada peningkatan kesejahteraan

masyarakat pada umumnya dan masyarakat kelautan dan perikanan pada

khususnya. Untuk menjamin agar program kegiatan pada pelaksanaannya

dapat berjalan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan maka diperlukan