Regional Anesthesia in Patients With Pregnancy Induced Hypertension

download Regional Anesthesia in Patients With Pregnancy Induced Hypertension

of 18

description

jurnal

Transcript of Regional Anesthesia in Patients With Pregnancy Induced Hypertension

REGIONAL ANESTHESIA IN PATIENTS WITH PREGNANCY INDUCED HYPERTENSION

REGIONAL ANESTHESIA IN PATIENTS WITH PREGNANCY INDUCED HYPERTENSION

Pre eklampsi merupakan hipertensi dalam kehamilan yang memberikan komplikasi pada 5%-7% dari seluruh kehamilan.Diklasifikasikan sebagai hipertensi (140/90mmHg) dan proteinuria yang terjadi setelah usia kehamilan 20 minggu.Keadaan akan semakin berat pada 25 % parturien saat tidak terdiagnosis atau terobati.Yang meningkatkan angka kematian maternal dan fetal sebesar 0,04-0,05% pada kejadian eklampsi yang mana estimasi angka kematian maternal 50.000 pertahun diseluruh dunia.PENDAHULUANPenggunaan anestesi umum menimbulkan resiko tinggi pada parturien pendarahan otak dan edema,Gangguan aliran darah uteroplasenta.

Anestesi spinal : onset cepat,dan efektif penggunaannya dengan low local aneshtetic.dan juga terdapatnya penambahan adjuvant yang dapat memperpanjang anestesi dan efek analgesik pada periode post operasiAnestesi epidural : top up doses,modifikasi dan perpanjangan blok yang melalui berdiamnya cateter dengan stablitas hemodinamik yang lebih baik dibandingkan dengan anestesi spinalAnestesi kombinasi : onset cepat,kualitas analgesik/anestesi yang baik dengan penggunaan kateter epidural.namun teknik ini membutuhkan waktu dan sulit untuk dilakukanAnestesi regional Penggunaan neuraxial anesthesia untuk sectio caesarean menurunkan kadar ketokolamin serum dan meningkat kan aliran darah uteroplasenta.Teknik Neuraxial anestesi lebih baik daripada anestesi umum untuk persalinan caesar elektif tanpa sindrom hellp.(1)Pertimbangan anestesi untuk persalinan caesar pada kehamilan dengan hipertensi tanpa HELLP syndromeSpinal anestesi secara umum lebih baik karena sederhana untuk dilakukan,onset cepat, blok yang rapat,dan analgesik yang baik untuk post operasi.Tidak dibuktikan ada efek terhadap skor apgar dan pH arteri umbilikalis pada preeklampsia.Insiden hipotensi 2 kali lebih rendah terjadi terhadap normal parturien.

SPINAL ANESTESI (1)Anestesi epidural pada CS delivery dengan infus kristaloid 500-1000 ml cukup meminimalkan kejadian hipotensi pada parturien non-preeklampsi.Dosis 0,5% bupivacaine (3ml) dalam 1 dosis cukup untuk analgesi dermatom sensori level T8/T10 dengan monitoring TTV maternal dan fetal heart.Penggunaan fentanyl (