Protein

25
Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Transcript of Protein

Page 1: Protein

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Page 2: Protein

PROTEINKelompok 4 Ilmu Gizi

Mursalina 1112101000004Arina Muthia Nursany 1112101000040Cory Selviana Devi 1112101000066Reiza Nurul Ma’rifah 1112101000054Yuni Fira Larasaty 1112101000087

Page 3: Protein

Apa yang dimaksud dengan protein ?

Page 4: Protein

Protein berasal dari kata Yunani proteos, yang berarti utama didahulukan. Protein merupakan molekul makro yang lebih kompleks dari pada karbohidrat dan lemak.

(Suhardjo, dan Clara ; 1988)

Page 5: Protein

Apa saja ciri-ciri dari protein ?

Page 6: Protein

- Berat molekul antara lima ribu sampai beberapa juta (bisa mencapai 40 juta

- Terdiri atas rantai-rantai panjang asam amino- Terdiri atas atom C, H, O, dan N- Lebih kompleks dibandingkan karbohidrat dan

lemak(Sediaoetama ; 2008)

Page 7: Protein

Apa klasifikasi protein ?

Page 8: Protein

Klasifikasi Protein

• Berdasarkan komponen penyusunnya :- simple protein- complex protein- derivative protein

• Berdasarkan sumbernya :- protein hewani- protein nabati

(Sediaoetama ; 2008)

Page 9: Protein

• Berdasarkan fungsi fisiologinya :- protein sempurna- protein setengah sempurna- protein tidak sempurna

(Sediaoetama ; 2008)

Page 10: Protein

Klasifikasi Asam Amino

• As.Amino Esensial– Leusin– Isoleusin– Valin– Triptofan– Fenilalanin– Metionin– Treonin– Lisin– Histidin(Almatsier; 2010)

• As. Amino Non EsensialEsssensial bersyarat– Prolin– Serin– Arginin– Tirosin– Sistein– GlisinTidak esssensial :– Alanin– As. Glutaman– Glutamin– As. Aspartat– Asparagin

Page 11: Protein

Apa fungsi dari protein

Page 12: Protein

Fungsi Protein

• Untuk pertumbuhan dan pemeliharaan jaringan tubuh• Sebagai pengatur kelangsungan proses didalam tubuh ( dalam

bentuk enzim dan hormon).• Sebagai bahan bakar jika keperluannya tidak dapat dipenuhi

oleh karbohidrat dan lemak• Mekanisme pertahanan tubuh melawan berbagai mikroba

dan zat toksik lain yang datang dari luar dan masuk ke dalam milieu interieur tubuh

• Menyimpan dan meneruskan sifat-sifat keturunan• (Sediaoetama ; 2008)• (Suhardjo, dan Clara ; 1988)

Page 13: Protein

Berapa kebutuhan protein dalam sehari ?

Page 14: Protein

Kebutuhan protein dalam sehari

• Menurut PUGS, anjuran konsumsi protein adalah 10-15% dari energi total.

• Angka Kecukupan Gizi orang Indonesia adalah 60 gram per hari.

(Sediaoetama ; 2008)

Page 15: Protein

Darimana saja protein berasal ?

Page 16: Protein

Sumber protein• Sumber hewani

– Daging– Hati– Babat– Jeroan– Daging kelinci– Kerang– Ikan segar– Udang segar– Ayam– Telur– Susu sapi

• Sumber nabati- kacang kedelai, kering- kacang ijo- kacang tanah- beras- jagung, panen lama- terigu, tepung- Jampang- kenari- kelapa- daun singkong- singkong, tapioka

(Sediaoetama ; 2008)

Page 17: Protein

Apa akibat kekurangan protein ?

Page 18: Protein

Akibat kekurangan protein

- Badan kurus- Berat badan mencapai < 60%

berat badan standar anak sehat seusianya

- Tidak terasanya lapisan lemak di bawah kulit (Paniculus adiposus)

- Adanya lipatan-lipatan pada kulit

- Kadar lemak serta kolesterol dalam darah menurun

(Sediaoetama ; 2008

• MarasmusGambaran defisiensi kalori secara ekstrim. Gejala klinis :

Page 19: Protein

- Penurunan berat badan tidak terlalu rendah

- Cenderung apatis, sering menangis

- Rambut halus, jarang, kurang pigmen

- Kulit tampak kering (Xerosis)

- Hepatomegali

- Edema

- Kadar protein darah menurun, terutama albumin

(Sediaoetama ; 2008)

• KwashiorkorGambaran defisiensi protein secara ekstrim dengan kalori yang relatif mencukupi. Gejala klinis :

Page 20: Protein

• Penyakit Kekurangan Energi dan Protein (KEP)Kasus yang banyak terjadi, yang merupakan keadaan

campuran antara marasmus dan kwashiorkor. Gejala klinis :

- Berat badan dibawah standar, tetapi tidak terlalu jauh

- Gambaran penyakit marasmus atau kwashiorkor - Demam, mencret, kejang-kejang- Menyerang usia BALITA dengan puncaknya 2-4

tahun.(Sediaoetama ; 2008)

Page 21: Protein

• Penyakit penyerta Penyakit-penyakit infeksi seperti penyakit infeksi saluran

pernafasan (terutama bagian atas), penyakit infeksi saluran pencernaan, dan berbagai penyakit anak secara umum.

Umumnya anak demam, diare, dehidrasi, terkadang kejang-kejang.

(Sediaoetama ; 2008)

Page 22: Protein

Apa akibat kelebihan protein ?

Page 23: Protein

Akibat kelebihan protein

• Kerja berat pada ginjal terutama pada bayi dan bayi yang lahir dengan berat badan rendah serta hipertrofi (pembesaran) pada hati dan ginjal.

• Orang yang ingin mengurangi berat badan akan mengalami hambatan jika mengkonsumsi banyak protein karena makanan yang banyak mengandung banyak protein biasanya juga mengandung banyak lemak, sehingga menyebabkan obesitas.

• Kelebihan protein juga dapat merangsang pengeluaran kalsium tubuh.

Nirmala Devi : 2010.

Page 24: Protein
Page 25: Protein

Daftar Pustaka

• Suhardjo, dan Clara M. Kusharto. 1998. Prinsip-Prinsip Ilmu Gizi

• Sediaoetama, Achmad Djaeni. 2008. Ilmu Gizi Untuk Mahasiswa Dan Profesi. Dian Rakyat. Jakarta.

• Devi, Nirmala. 2010. nutrition and Food Gizi untuk Keluarga. Jakarta:Kompas Media Nusantara

• Almatsier, Sunita. 2010. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama