PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES...

14
i PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK PERKREDITAN RAKYAT MRANGGEN MITRA PERSADA SKRIPSI Ditujukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Disusun Oleh : Nama : Yohanes Gunawan Kristanto NIM : 13.30.0149 PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2019

Transcript of PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES...

Page 1: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

i

PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK PERKREDITAN

RAKYAT MRANGGEN MITRA PERSADA

SKRIPSI

Ditujukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada Program Studi

Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Katolik Soegijapranata

Disusun Oleh :

Nama : Yohanes Gunawan Kristanto

NIM : 13.30.0149

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG

2019

Page 2: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

ii

Page 3: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

iii

Page 4: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

iv

Page 5: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

v

Page 6: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

vi

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan berhat dan

karunianya, penulis dapat menyelesaikan penelitian dengan judul : Proses Seleksi Karyawan

Pada PT. Bank Perkreditan Rakyat Mranggen Mitra Persada. Penyusuan penelitian ini

ditujukan guna untuk memenuhi syarat gelar Sarjana.

Selesainya penulis menulis penelitian ini tidak luput dari dukungan berbagai pihak, maka

penulis ucapkan terima kasih kepada pihak – pihak yang telah mendukung penulis dalam

menyelesaikan penelitian ini. Peneliti mengucapkan terima kasih kepada :

1. Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan berkatnya penulis diberikan kesehatan dalam

menyusun penelitian ini.

2. Orang Tua yang selalu mendukung dan membiayai penulis dalam melakukan studi di

Universitas Katolik Soegijapranata dan yang telah memberikan fasilitas yang

mendukung penulis dalam menyelesaikan penelitian ini.

3. Universitas Katolik Soegijapranata, tempat penulis menimba ilmu. Beserta seluruh

pengajar dan karyawan.

4. Dosen wali Ibu Agatha Ferijani, SE . HRM yang selalu mendukung dalam

pengambilan mata kuliah selama ini.

5. Bapak Thomas Budi Santoso, Ed.D selaku dosen pembimbing yang selalu

memberikan semangat dalam penyelesaian penelitian.

Page 7: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

vii

6. Teman – teman manajemen angkatan 2013 yang selalu memberikan dukungan dalam

penyelesaikan penelitian.

7. Teman – teman di grup BRGSN yang selalu men support teman – teman yang lain

untuk segera menyelesaikan penelitian.

8. Teman – teman Orang Muda Katolik Gereja Keluarga Kudus Atmodirono yang telah

men support peneliti untuk menyelesaikan penelitian dan memberikan fasilitas.

Penulis menyadari bahwa dalam menyusun penelitian ini masih banyak terdapat

kekurangan. Maka penulis mohon maaf apabila terdapat kekurangan dalam penulisan skripsi dan

menjadikan kurang berkenan. Semoga skripsi ini berguna bagi orang yang membacanya.

Semarang, 3 Desember 2018

Yohanes Gunawan Kristanto

Page 8: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

viii

Page 9: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

ix

ABSTRAK

Seleksi karyawan merupakan hal yang penting bagi suatu instansi maupun perusahaan swasta. Karena

seleksi merupakan proses memilih dari sekelompok pelamar, orang yang paling sesuai untuk menempati

posisi tertentu dan untuk organisasi. Tahap ini adalah tahap lanjutan setelah sebuah instansi atau

perusahaan merencanakan karyawan yang akan dibutuhkan di dalam organisasinya. Terdapat beberapa

tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran, tes seleksi,

wawancara kerja, pemeriksaan latar belakang, hingga pada keputusan seleksi. Penerapan proses seleksi di

setiap organisasi pun berbeda. Seperti di PT. Bank Perkreditan Rakyat Mranggen Mitra Persada, proses

seleksi yang diterapkan perusahaan ini diawali dengan melakukan analisis pekerjaan, kemudian setelah

melakukan analisis pekerjaan, perusahaan melakukan wawancara awal, pemeriksaan latar belakang, tes

seleksi, wawancara kerja, dan memberikan keputusan kepada calon pelamar yang diterima bekerja setelah

mereka melewati serangkaian proses seleksi yang diterapkan perusahaan.

Page 10: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

x

DAFTAR ISI

Halaman Judul ……………………………………………………………………………i

Halaman Pernyataan Orisinalitas ………………………………………………………...ii

Halaman Persetujuan …………………………………………………………………….iii

Halaman Pengesahan Skripsi ……………………………………………………………iv

Halaman Keaslian Skripsi ………………………………………………………………..v

Kata Pengantar …………………………………………………………………………...vi

Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi Skripsi Untuk Kepentingan Akademis ….viii

Abstrak …………………………………………………………………………………...ix

BAB. I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ……………………………………………………………………….1

1.2 Rumusan Masalah …………………………………………………………………....4

1.3 Tujuan Penelitian …………………………………………………………………….4

1.4 Manfaat Penelitian …………………………………………………………………...5

BAB. II. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pengertian Seleksi …………………………………………………………………...6

2.2 Dasar – Dasar Penyeleksian Karyawan ……………………………………………..7

2.3 Hak Individual Peserta Tes dan Keamanan Tes ……………………………………10

2.4 Proses Seleksi ……………………………………………………………………….10

2.5 Jenis – Jenis Tes Seleksi …………………………………………………………....17

2.6 Penelitian Terdahulu ………………………………………………………………..19

2.7 Kerangka Pikir Penelitian …………………………………………………………..22

2.8 Definisi Operasional ………………………………………………………………...24

Page 11: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

xi

BAB. III. METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian ……………………………………………………………………..27

3.2 Obyek dan Subyek Penelitian ……………………………………………………...27

3.3 Responden Penelitian ……………………………………………………………....28

3.4 Sumber dan Jenis Data ……………………………………………………………..28

3.5 Teknik Pengumpulan Data ………………………………………………………....28

3.6 Teknik Analisis Data …………………………………………………………….....29

BAB. IV. ANALISIS DAN PEMBAHASAN

4.1 Profil Perusahaan ……………………………………………………………………30

4.1.1 Visi BPR Mranggen Mitra Persada ……………………………………….31

4.1.2 Misi BPR Mranggen Mitra Persada ………………………………………32

4.2 Indentitas Narasumber …………………………………………………………….. 33

4.3 Proses Seleksi Karyawan PT. BPR Mranggen Mitra Persada ……………………...34

4.3.2 Pemeriksaan Lamaran ……………………………………………………36

4.3.3 Wawancara Awal …………………………………………………………38

4.3.4 Tes Psikotes ………………………………………………………………40

4.3.5 Wawancara Kerja …………………………………………………………41

4.3.6 Keputusan Seleksi ………………………………………………………...42

4.4 Implikasi Manajerial ………………………………………………………………..43

BAB. V. PENUTUP

5.1 Kesimpulan …………………………………………………………………………44

5.2 Saran ………………………………………………………………………………..45

Page 12: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.6 Penelitian Terdahulu ………………………………………………………....19

Tabel 2.8 Definisi Operasional ………………………………………………………....24

Page 13: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.4 Proses Seleksi ……………………………………………………………...11

Gambar 2.7 Kerangka Pikir Penelitian ………………………………………………….23

Gambar 4.1 Kantor BPR Mranggen Mitra Persada ……………………………………..30

Gambar 4.2 Identitas Narasumber ………………………………………………………33

Gambar 4.3 Flowchart Seleksi Karyawan ………………………………………………35

Gambar 4.4 Iklan Lowongan Pekerjaan ………………………………………………...36

Gambar 4.5 Lamaran Pekerjaan ………………………………………………………...37

Page 14: PROSES SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BANK ...repository.unika.ac.id/20672/1/13.30.0149 YOHANES GUNAWAN...tahap dalam seleksi karyawan yang diawali dari wawancara kerja, pemeriksaan lamaran,

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Panduan Wawancara ………………………………………………………………….. .47

Tabulasi Responden Penelitian …………………………………………………………50