Proses Pikir

7
Proses Pikir

description

Gangguan Proses Pikir

Transcript of Proses Pikir

Page 1: Proses Pikir

Proses Pikir

Page 2: Proses Pikir

Proses Pikir

Proses pikir primer

Gangguan arus pikir Sirkumstansial Tangensial

Page 3: Proses Pikir

Proses pikir primer

Terminologi umum untuk pikiran yang dreistic, tidak logis, magis (normal ditemukan pada mimpi), dan tidak normal (psikosis)

Page 4: Proses Pikir

Gangguan arus pikir

• Asosiasi longgar : Gangguan arus pikir dgn ide-ide yg berpindah dari satu subyek ke subyek lain yg tdk berhubungan sama sekali.

• Inkoherensia : Pikiran yg secara umum tdk kita mengerti. Pikiran atau kata keluar bersamaan tanpa hubungan yg logis atau tata bahasa tertentu hasil disorganisasi pikir.

Page 5: Proses Pikir

• Flight of Ideas/ lompat gagasan : Pikiran yg sgt cepat, verbalisasi berlanjut, atau permainan kata yg menghasilkan perpindahan konstan dari satu ide ke ide lainnya. Ide biasanya berhubungan dan dlm bentuk yg tdk parah. Pendengar mungkin dpt mengikuti jalan pikirnya.

Page 6: Proses Pikir

Sirkumstansial

Pembicaraan yg tdk langsung shingga lambat mencapai point yg diharapkan. Namun seringkali akhirnya mencapai tujuan yg diharapkan. Sering diakibatkan keterpakuan yg berlebihan pada detail dan petunjuk-petunjuk.

Page 7: Proses Pikir

Tangensial

Ketidakmampuan untuk mencapai tujuan secara langsung dan seringkali pada akhirnya tdk mencapai point atau tujuan yg diharapkan.