Proposal Pendirian Kel 8

31
PROPOSAL PENDIRIAN PELAYANAN KESEHATAN “MOMMY CARE” PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FK UGM PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FK UGM

Transcript of Proposal Pendirian Kel 8

Page 1: Proposal Pendirian Kel 8

PROPOSAL PENDIRIANPELAYANAN KESEHATAN “MOMMY CARE”

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FK UGM

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FK UGM

Page 2: Proposal Pendirian Kel 8

Pelindung : Departemen Kesehatan RI Penanggung Jawab : Zumira Fastawa,S.Kep.,Ns.,M.KesKetua : Ipang Fitria Wanti.,S.Kep.,Ns.,MPHSekretaris : Nur Aini Febriana,S.Kep.,M.Kes.Bendahara : Adistya Ayu.,S.Kp. M.KesKoord Pelayanan : Muslikhah Fajarwati.,S.Kep.,Ns.,M.Kes Settavianti Jihad,S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.Mat

Arif Dwianto, S.Kep.,Ns Jihani Mustika.S.Kep.,Ns.MN Khusnul Khasanah.S.Kep.,Ns Latifah Sidhi Adnani.S.Kep.,Ns Lalu Arif Sofyan.S.Kep.,Ns

Humas : Risky Lestari, S.Kep.,Ns Tim pelaksana harian :Zumira Fastawa Ipang Fitria WantiNur Aini FebrianaAdistya Ayu

Page 3: Proposal Pendirian Kel 8

STUDI KELAYAKAN PENDIRIAN “Mommy Care”

Page 4: Proposal Pendirian Kel 8

Di Indonesia keberhasilan pembangunan kesehatan masih belum memuaskan terbukti masih tingginya angka kematian ibu dan kehamilan resiko tinggi

PENDAHULUAN

Survey terakhir pada tahun 2010 adalah 125/100.000 kelahiran hidup < target MDG’s 5 yaitu 102/100.000 kelahiran hidup

Dapat mengancam keselamatan bahkan dapat terjadi hal yang paling buruk yaitu kematian ibu dan bayi

Adanya pemeriksaan atenatal yang teratur, konseling kehamilan, yoga, dan akupuntur dapat meningkatkan kesehatan pada ibu hamil

Mommy care merupakan jembatan bagi ibu hamil untuk mempermudah pengontrolan

Page 5: Proposal Pendirian Kel 8

VISI dan MISIVISI•Ikut serta mendukung tercapainya “MDG’s 5” dengan menjadi sarana pelayanan kesehatan yang professional dan terintegrasi.•Menurunkan angka kejadian Kehamilan Resiko Tinggi (KRT) •Mendukung program ASI eksklusif

MISI•Memberikan pelayanan yang komprehensif dan terpadu sesuai standar operasional,•Mewujudkan pelayanan bermutu bagi ibu hamil dengan dilandasi cinta kasih.

Page 6: Proposal Pendirian Kel 8

Tujuan

UmumMengembangkan pelayanan kesehatan dan keperawatan yang lebih ditekankan pada ibu hamil sesuai dengan aspek profesionalisme, serta pengabdian masyarakat, yang berorientasi pada meningkatkan dan mempertahankan kondisi kesehatan ibu atau memaksimalkan tingkat kemandirian dan meminimalkan kehamilan resiko tinggi dan komplikasi persalinan.

Page 7: Proposal Pendirian Kel 8

Khusus•Melakukan pengabdian masyarakat berbasis kesehatan dan keperawatan dalam hal meningkatkan upaya promotif dan preventif•Ikut serta dalam mencapai target MDG’s 5•Mendukung terlaksananya program ASI eksklusif•Mengurangi Stress saat kehamilan•Meningkatkan pengetahuan ibu tentang kehamilan, persalinan, nifas dengan baik dan melahirkan bayi yang sehat.

Page 8: Proposal Pendirian Kel 8

TIM PELAKSAAN MOMMY CARE

Pelaksanaan Mommy Care ini di bawah naungan Depkes RI khususnya bagian keperawatan maternitas.

Page 9: Proposal Pendirian Kel 8

PENGELOLAAN DAN PELAYANAN KESEHATAN

A. Pelayanan Moomy Care

Page 10: Proposal Pendirian Kel 8

B. Item Tindakan Keperawatan

Page 11: Proposal Pendirian Kel 8

C. Daftar Menu Moomy Care

Page 12: Proposal Pendirian Kel 8
Page 13: Proposal Pendirian Kel 8

YOGA

Page 14: Proposal Pendirian Kel 8

Asuhan antenatal

Page 15: Proposal Pendirian Kel 8

Pijat payudara

Page 16: Proposal Pendirian Kel 8

NAMA DAN LOKASI

• Nama pelayanan kesehatan yang akan dibuka adalah “Mommy Care”

• Penanggung jawab :Nama : ZumiraFastawa,S.Kep.,Ns.,M.KesAlamat : Jl. Kaliurang Km. 5,6 YogyakartaTelepon : (0274) 547823

Lokasi Mommy Care ini berada di Jl. Kaliurang Km. 5,6 Yogyakarta

Page 17: Proposal Pendirian Kel 8

JAM PELAYANAN MOMMY CARENama Pelayanan Hari Waktu Keterangan

Yoga Maternity Selasa dan Jum’atPagi : Jam 08.00-10.00 WIBSore : Jam 16.00-18.00 WIB

Di Tempat

Breast Massage Setiap Hari 08.00-18.00 WIBDi TempatHome Visit

Akupunctur Maternity Senin dan Rabu

Pagi : Jam 08.00-10.00 WIBSore : Jam 16.00-18.00 WIB

Di Tempat

Antenatal Care Setiap Hari 08.00-18.00 WIB Di TempatHome Visit

Counseling Setiap Hari 08.00-18.00 WIB Di Tempat

Page 18: Proposal Pendirian Kel 8

SARANA DAN PRASANA

No. Nama Alat Jumlah

1. Yoga Mat 5

2. Yoga Block 5

3. Yoga Strap 5

4. Blanket 5

5. Yoga Bolster 5

Akupuntur

No. Nama Alat Jumlah

1. stainlessteel filiform needle 1 (Set)

2. alkohol 70% 5

3. kapas steril 3

4. guide tube (mempermudah penusukan) 2

5. Pinset (mencabut jarum) 3

6. flash light (membantu pemeriksaan) 3

YOGA

Page 19: Proposal Pendirian Kel 8

No. Nama Alat/Bahan Jumlah

1. Cream khusus 5

2. Alat Pijat 5

No Nama Jumlah

1. Termometer 5

2. Nursing kit 5

3. Tensi meter 5

4. Stetoskop 5

5. Bengkok 2

6. Timbangan injak 5

7. Pengukuran waktu 5

8. Pengukuran Tinggi badan 5

9. Funduskup 5

10. Bed 3

No Nama Jumlah

1 Meja administrasi 1

2 TT periksa 1

3 Kursi tunggu satu set

4 Meja periksa 1

5 Lemari 4

6 Lemari obat 1

7 Lemari alat 1

8 Lemari petugas 1

9 Lemari berkas 1

10 Kursi petugas 8

Peralatan massage

Alat Medis Lain Barang Non Medis

Page 20: Proposal Pendirian Kel 8

TIM PELAKSANA HARIAN

• Selain penanggung jawab, dibutuhkan pula tenaga-tenaga kerja yang handal untuk mendukung operasional pelayanan, yaitu :

• Ketua : 1 orang• Sekretaris : 1 orang• Bendahara : 1 orang• Perawat : Perawat

maternitas

Page 21: Proposal Pendirian Kel 8

PROSPEK KEGIATAN

• Mommy Care dirasa sangat memiliki peluang yang cukup baik, bukan hanya untuk memenuhi kebutuhan ibu pada saat kehamilan, namun juga turut serta membantu mewujudkan persalinan ibu dengan bayi yang sehat. Selain merupakan jembatan bagi ibu hamil untuk mempermudah pengontrolan terhadap kondisi kesehatannya maupun kondisi janin dalam kandungannya, moomy care juga dapat membantu dalam mengoptimalkan produksi ASI dengan adanya breast massage sehingga program ASI eksklusif dapat berjalan dengan baik.

Page 22: Proposal Pendirian Kel 8

ESTIMASI ANGGARAN PENDIRIAN NURSING CENTER

Page 23: Proposal Pendirian Kel 8

LAMPIRAN

Page 24: Proposal Pendirian Kel 8

ALUR PELAYANAN “MOMMY CARE”

Page 25: Proposal Pendirian Kel 8

• Dilakukan di tempat pendaftaran atau melalui telepon.

• Diberikan informasi mengenai sistem, pelayanan, tarif, ketentuan-ketentuan pelaksanaan program kepada klien.

• Pencatatan identitas dan pemberian kartu anggota.

• Pencatatan jadwal pelayanan sesuai permintaan klien.

PENDAFTARAN

Page 26: Proposal Pendirian Kel 8

• Koordinator pelayanan membuat RP (Rencana Pelayanan) berdasarkan jenis pelayanan, jadwal pelaksanaan, dan perkiraan biaya.

• Petugas yang melaksanakan RP ditunjuk berdasarkan jenis layanan yang dikehendaki klien, dan ditunjuk oleh koordinator pelayanan

• Manajer pelayanan harus melakukan pembuatan jadwal pelaksanaan, mengkoordinir pelaksanaan RP dan bertanggung jawab sepenuhnya dalam pelaksanaan pelayanan.

• Manajer pelayanan adalah perawat yang berkompeten.

Penyusunan RP

Page 27: Proposal Pendirian Kel 8

Koordinator pelayanan menentukan anggota tim yang terlibat dalam RP

Pelayanan dapat diberikan diklinik dan atau secara home visit (sesuai permintaan klien dan prosedur pelayanan).

Koordinasi RP

Pelaksanaan RP

Page 28: Proposal Pendirian Kel 8

• Manajer melakukan monitoring terhadap pelaksanaan RP (ketepatan dan kesesuaian dengan jadwal).

• Manajer melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan RP sesuai dengan target yang telah ditentukan, dan berdasarkan evaluasi dari klien.

Monitoring dan Evaluasi

Page 29: Proposal Pendirian Kel 8

Alur Pelayanan

Page 30: Proposal Pendirian Kel 8

• Data klien• Jenis layanan yang dipilih• Hari, tanggal, dan tempat intervensi• Proses intervensi• Hasil intervensi• Petugas yang melakukan intervensi

Alur Pendokumentasian

Page 31: Proposal Pendirian Kel 8

BERANI MENCOBA!!

Jangan takut akan gagal, sebelum mencoba.Jangan takut jatuh sebelum melangkah.Kesuksesan milik orang yang berani mencoba.Ingat!!!Apa yang tidak mungkin seringkali belum dicoba

-Andre wongso-