Proposal Kampus

download Proposal Kampus

of 6

description

proposal

Transcript of Proposal Kampus

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    "Kalbe Pharmaceutical Professional Programme"

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    A.A.A.A. PENDAHULUANPENDAHULUANPENDAHULUANPENDAHULUAN

    Perkembangan era globalisasi yang berkembang menuntut setiap adanya

    peningkatan kompetensi khususnya dari kualitas SDM. Peningkatan kompetensi ini

    tidak hanya di dapat di dalam dunia akademisi saja. Namun selain itu, juga didapat

    dari praktek kerja langsung. Dalam upaya meningkatkan kualitas SDM, pendidikan

    baik formal maupun informal menjadi faktor yang fundamental. Pendidikan formal

    merupakan pendidikan yang diselenggarakan di sekolah-sekolah pada umumnya.

    Jalur pendidikan ini mempunyai jenjang pendidikan yang jelas, mulai dari pendidikan

    dasar, pendidikan menengah, sampai pendidikan tinggi. Pendidikan nonformal

    adalah jalur pendidikan di luar pendidikan formal yang dapat dilaksanakan secara

    terstruktur dan berjenjang. Bentuk pendidikan non-formal beragam dan salah

    satunya adalah melalui pelatihan.

    Pelatihan merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas SDM sehingga dapat

    menunjukkan kemampuan yang diharapkan. Kondisi saat ini terutama dengan

    kualitas SDM yang ada di Indonesia, pelatihan masih sangat dibutuhkan. Hal ini

    disebabkan adanya beberapa faktor diantaranya pertumbuhan ekonomi yang belum

    mampu membuat perusahaan untuk menyerap angkatan kerja sehingga jumlah

    pengangguran semakin meningkat yang juga tidak didukung oleh kualitas tenaga

    kerja yang ada. Hal ini yang menjadi perhatian terutama bagi perusahaan yang juga

    memiliki kepentingan mutualisme. Bagi para pekerja, pekerja berusaha untuk

    mendapatkan pekerjaan dan bagi perusahaan, berusaha untuk mendapatkan

    pekerja dengan kualitas yang baik

    Berdasarkan PP NO. 31 tahun 2006 mengenai Sistem Pelatihan Kerja Nasional,

    Pelatihan kerja atau yang disebut Training merupakan seluruh kegiatan untuk

    memberi, memperoleh, meningkatkan, serta mengembangkan kompetensi kerja,

    produktivitas, disiplin, sikap dan etos kerja pada tingkat ketrampilan dan keahlian

    tertentu sesuai dengan jenjang dan kualifikasi jabatan atau pekerjaan. Secara umum

    dapat disimpulkan bahwa pelatihan merupakan proses mengajarkan pengetahuan

    dan pengembangan sikap agar individu semakin terampil dalam melaksanakan

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    tanggung jawab yang sesuai dengan standard, atau dalam rangka memenuhi gap

    yang ada sesuai dengan kebutuhan.

    Dalam UU no. 20 SISDIKNAS tahun 2003 menyatakan bahwa salah satu tujuan

    dari pendidikan nasional adalah untuk mengembangkan potensi dan mampu

    memandirikan siswa didik. Terkait dengan hal tsb, sekolah merupakan salah satu

    lembaga penyelenggara pendidikan yang dapat mewujudkannya.

    Saat ini, proses pendidikan di Indonesia dilaksanakan dalam wadah pendidikan

    formal/non formal dan salah satunya adalah pendidikan formal melalui

    universitas/sekolah tinggi dan akademi yang terdiri dari jenjang dan jurusan

    pendidikan yang beragam dan tersebar di seluruh Indonesia. Sebagai lembaga

    penyelenggara pendidikan, pihak akademisi pasti mengharapkan keberhasilan

    peserta didiknya dalam mengembangkan potensi saat menjalani pendidikan

    maupun setelah menyelesaikan pendidikan. Setelah menyelesaikan pendidikan,

    umumnya para peserta didik termasuk dalam angkatan kerja yang memilih untuk

    bekerja, melanjutkan pendidikan ataupun berwirausaha sendiri. Namun bagi

    angkatan kerja tidak semudah itu untuk menghadapi persaingan baik secara kualitas

    dan kuantitasnya. Begitu juga sebaliknya, pihak organisasi/perusahaan tidak

    semudah itu dalam mencari angkatan kerja yang memiliki kualitas yang diharapkan.

    Oleh sebab itu, PT Kalbe Farma, Tbk., sebagai salah satu perusahaan farmasi yang

    ada di Indonesia memiliki kepedulian untuk membentuk angkatan kerja yang

    memiliki daya saing terutama di dunia marketing farmasi.

    Dengan kepedulian tersebut, kami mengajukan kerja sama dengan lembaga

    pendidikan terutama sekolah tinggi dan akademi yang ada di Jabodetabek untuk

    mengadakan """"KalbeKalbeKalbeKalbe PharmaceuticalPharmaceuticalPharmaceuticalPharmaceutical ProfessionalProfessionalProfessionalProfessional ProgrammeProgrammeProgrammeProgramme"""" sebagai sarana bagi

    lulusan akademi memiliki nilai tambah dan siap bersaing di dunia kerja.

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    B.B.B.B. TUJUANTUJUANTUJUANTUJUAN KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Kalbe

    Kalbe

    Kalbe

    Kalbe Pharmaceutical

    Pharmaceutical

    Pharmaceutical

    Pharmaceutical Professional

    Professional

    Professional

    Professional Programme

    Programme

    Programme

    Programme merupakan kegiatan yang

    bertujuan untuk memperlengkapi peserta didik dalam pengetahuan seputar dunia

    kerja yang disertai dengan pengalaman praktek kerja langsung terutama dalam

    dunia marketing farmasi.

    C.C.C.C. BENTUKBENTUKBENTUKBENTUK KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Kalbe

    Kalbe

    Kalbe

    Kalbe Pharmaceutical

    Pharmaceutical

    Pharmaceutical

    Pharmaceutical Professional

    Professional

    Professional

    Professional Programme

    Programme

    Programme

    Programme yang diadakan selama 2 hari

    dalam berbagai bentuk/ metode pelatihan dan pembelajaran. Simulasi kerja,

    workshop, seminar adalah contoh dari metode yang diberikan. Metode

    pembelajaran ini disampaikan oleh praktisi yang ahli di bidangnya.

    D.D.D.D.MATERIMATERIMATERIMATERI KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Materi kegiatan yang akan disampaikan secara umum seputar marketing

    Farmasi yang terdiri dari peningkatan soft skills (grooming, communication),

    technical skill (simulasi kerja),motivational, dan konsultasi psikolog.

    WaktuWaktuWaktuWaktu &&&& TanggalTanggalTanggalTanggal AktivitasAktivitasAktivitasAktivitas

    Jumat, 18 September 2015

    Hari 1

    A. Pendaftaran ulang peserta

    B. Pembukaan & Sambutan

    C. Seminar 1 : Tantangan dunia kerja

    D. Seminar 2 : Sales Management + Sharing dari

    Praktisi

    E. Simulasi Kerja

    Sabtu, 19 September 2015

    Hari 2

    A. Evaluasi Simulasi Kerja

    B. Seminar 3 : Grooming

    C. Seminar 4 : Negotiation Skill

    D. Konsultasi Psikolog

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    E.E.E.E. PESERTAPESERTAPESERTAPESERTA KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Berikut adalah syarat peserta seminar dunia kerja :

    - Pria/wanita

    - Mahasiswa/i minimal tingkat akhir (minimal semester 5)

    - Maksimal usia adalah 25 tahun

    - MemilikiMemilikiMemilikiMemiliki minatminatminatminat didididi bidangbidangbidangbidang marketingmarketingmarketingmarketing khususnyakhususnyakhususnyakhususnya marketingmarketingmarketingmarketing farmasifarmasifarmasifarmasi

    (sebelum mengikuti kegiatan ini, peserta akan melakukan psikotes

    yang terdiri dari tes intelejensi, tes sikap kerja dan tes kepribadian)

    - Memiliki kemampuan akademik minimal berada di ranking 20

    besar/disesuaikan dengan standar akademi/sekolah tinggi terkait

    (IPK min. 2.75)

    - Bersedia mengikuti seminar selama 2 hari (Jumat & Sabtu)

    F.F.F.F. WAKTUWAKTUWAKTUWAKTU KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Kegiatan ini akan diadakan selama 2 hari berturut-turut (jadwal terlampir).

    G.G.G.G. TEMPATTEMPATTEMPATTEMPAT KEGIATANKEGIATANKEGIATANKEGIATAN

    Tempat pelaksanaan kegiatan akan diadakan di Ruang pertemuan yang

    difasilitasi oleh Kalbe, hal ini akan diinformasikan kemudian.

    H.H.H.H. PENDAFTARANPENDAFTARANPENDAFTARANPENDAFTARAN&&&& KETENTUANKETENTUANKETENTUANKETENTUAN PESERTAPESERTAPESERTAPESERTA

    H.1. Pendaftaran dilakukan melalui pihak kampus dan Kalbe akan berkoordinasi

    langsung dengan pihak kampus (Kalbe akan memberikan pamphlet terkait

    dengan program yang diadakan).

    H.2. Periode pendaftaran akan dibuka dari 10 Agustus - 21 Agustus 2015.

  • HRD Ethical - PT. Kalbe Farma, Tbk.Gedung Kalbe, Jln. Let. Jend. Suprapto Kav.4 Cempaka Putih Jakarta Pusat 10510

    (P) : 021 - 4287.3888, (F) : 021 - 421.3418

    H.3. Peserta yang akan mengikuti kegiatan ini akan diberikan kesempatan untuk

    mengikuti program selama 2 hari dan mendapatkan sertifikat & uang saku

    serta peluang untuk bergabung di PT. Kalbe Farma, Tbk. setelah lulus dari

    akademi.

    I.I.I.I. INFORMASIINFORMASIINFORMASIINFORMASI LAINLAINLAINLAIN

    Untuk informasi selanjutnya, dapat menghubungi :

    Lingga : 021- 4287.3888 ext. 1207 / [email protected]

    Website Kalbe : www.kalbe.co.id, Fb/twitter/linkedin : kalbe farma/kalbe karir.

    MengusulkanMengusulkanMengusulkanMengusulkan MeMeMeMenyetujuinyetujuinyetujuinyetujui

    (Lingga(Lingga(Lingga(Lingga TriTriTriTri Handayani)Handayani)Handayani)Handayani) ((((SherlySherlySherlySherly IndrayantiIndrayantiIndrayantiIndrayanti LugitoLugitoLugitoLugito))))

    Recruitment Officer Head of HRD Pharmaceutical