promkes menyusui

2
KENAPA HARUS ASI ? MANFAAT BAGI BAYI Pemberian ASI secara mutlak, penting dilakukan, mengingat manfaat yang akan diperoleh si bayi. Menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) hal ini untuk menghindari alergi dan menjamin kesehatan bayi secara optimal. Karena di usia ini, bayi belum memiliki enzim pencernaan sempurna untuk mencerna makanan atau minuman lain. Meski begitu, kebutuhan si buah hati akan zat gizi akan terpenuhi jika mengonsumi ASI. Selain itu, ASI jauh lebih sempurna dibandingkan susu formula mana pun yang biasanya berbahan susu sapi. Kandungan protein dan laktosa pada susu manusia dan susu sapi itu berbeda. Susu sapi kadar proteinnya lebih tinggi, yakni 3,4 persen sedangkan susu manusia hanya 0.9 persen. Kadar laktosa susu manusia lebih tinggi yakni 7 persen sedangkan susu sapi hanya 3,8 persen. Fungsi dari kedua zat gizi ini bertolak belakang. Laktosa sangat penting dalam proses pembentukan myelin otak. Myelin atau pembungkus saraf ini bertugas mengantarkan rangsangan yang diterima si bayi. Saat menyusu rangsangan yang diterima oleh si bayi seperti mencium bau ibunya serta mendengar dan merasakan napas sang bunda. Sementara susu sapi, kandungan protein yang tinggi diperlukan untuk membantu pembentukan otot. Sapi, memang butuh otot kuat untuk melakukan pekerjaan berat, seperti menarik gerobak. Hasil penelitian dari Oxford University dan Institute for Social and Economic Research sebagaimana dilansir Daily Mail, menyebutkan bahwa anak bayi yang mendapat ASI Eksklusif akan tumbuh menjadi anak yang lebih pintar dalam membaca, menulis, dan matematika. Salah satu IBU MENJADI SEHAT Ibu pemberi ASI secara eksklusif, ternyata juga mendapatkan manfaat lain yang sangat berguna bagi kesehatannya. Dengan menyusui, si ibu bisa lebih terlindungi dari ancaman kanker ovarium dan payudara. Hal ini disebabkan karena proses menyusui mempunyai efek pada keseimbangan hormon wanita. Selain itu, pemberian ASI segera setelah melahirkan akan meningkatkan kontraksi rahim, yang berarti mengurangi risiko perdarahan setelah melahirkan. Ini karena pada ibu yang menyusui terjadi peningkatan kadar oksitosin yang berguna untuk penutupan pembuluh darah sehingga perdarahan lebih cepat berhenti. Di samping berdampak positif pada kesehatan, menyusui juga membantu ibu menurunkan berat badan usai melahirkan. Karena ketika menyusui, sekitar 500 kalori terbakar setiap harinya. Hingga, sangat memungkinkan si ibu memulihkan postur tubuhnya seperti sebelum melahirkan.

description

promkes menyusui

Transcript of promkes menyusui

Page 1: promkes menyusui

KENAPA HARUS ASI ?

MANFAAT BAGI BAYI

Pemberian ASI secara mutlak, penting dilakukan, mengingat manfaat yang akan diperoleh si bayi. Menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) hal ini untuk menghindari alergi dan menjamin kesehatan bayi secara optimal. Karena di usia ini, bayi belum memiliki enzim pencernaan sempurna untuk mencerna makanan atau minuman lain. Meski begitu, kebutuhan si buah hati akan zat gizi akan terpenuhi jika mengonsumi ASI.

Selain itu, ASI jauh lebih sempurna dibandingkan susu formula mana pun yang biasanya berbahan susu sapi. Kandungan protein dan laktosa pada susu manusia dan susu sapi itu berbeda. Susu sapi kadar proteinnya lebih tinggi, yakni 3,4 persen sedangkan susu manusia hanya 0.9 persen. Kadar laktosa susu manusia lebih tinggi yakni 7 persen sedangkan susu sapi hanya 3,8 persen.

Fungsi dari kedua zat gizi ini bertolak belakang. Laktosa sangat penting dalam proses pembentukan myelin otak. Myelin atau pembungkus saraf ini bertugas mengantarkan rangsangan yang diterima si bayi. Saat menyusu rangsangan yang diterima oleh si bayi seperti mencium bau ibunya serta mendengar dan merasakan napas sang bunda.

Sementara susu sapi, kandungan protein yang tinggi diperlukan untuk membantu pembentukan otot. Sapi, memang butuh otot kuat untuk melakukan pekerjaan berat, seperti menarik gerobak.

Hasil penelitian dari Oxford University dan Institute for Social and Economic Research sebagaimana dilansir Daily Mail, menyebutkan bahwa anak bayi yang mendapat ASI Eksklusif akan tumbuh menjadi anak yang lebih pintar dalam membaca, menulis, dan matematika. Salah satu peneliti, Maria Iacovou mengemukakan asam lemak rantai panjang (long chain fatty acids) yang terkandung di

IBU MENJADI SEHAT

Ibu pemberi ASI secara eksklusif, ternyata juga mendapatkan manfaat lain yang sangat berguna bagi kesehatannya. Dengan menyusui, si ibu bisa lebih terlindungi dari ancaman kanker ovarium dan payudara. Hal ini disebabkan karena proses menyusui mempunyai efek pada keseimbangan hormon wanita. Selain itu, pemberian ASI segera setelah melahirkan akan meningkatkan kontraksi rahim, yang berarti mengurangi risiko perdarahan setelah melahirkan. Ini karena pada ibu yang menyusui terjadi peningkatan kadar oksitosin yang berguna untuk penutupan pembuluh darah sehingga perdarahan lebih cepat berhenti. Di samping berdampak positif pada kesehatan, menyusui juga membantu ibu menurunkan berat badan usai melahirkan. Karena ketika menyusui, sekitar 500 kalori terbakar setiap harinya. Hingga, sangat memungkinkan si ibu memulihkan postur tubuhnya seperti sebelum melahirkan. Bagi yang berencana ikut Keluarga Berencana (KB) namun belum menemukan alat kontrasepsi yang pas, aktivitas menyusui secara eksklusif juga dapat menunda haid dan kehamilan, sehingga dapat digunakan sebagai alat kontrasepsi alamiah. Secara

Page 2: promkes menyusui

1. Cuci tangan sebelum menyusui

2. Mengoleskan sedikit ASI di putting dan sekitar areola payudara

3. Ibu duduk dengan kursi bersandar dan rendah atau berbaring

4. Bayi diletakkan menghadap perut atau payudara ibu

5. Bayi dipegang belakang bahunya dengan satu lengan, kepala bayi pada lengkung siku ibu, bokong ditahan

BERIKAN HANYA ASI EKSLUSIF BERIKAN

DENGAN CARA YANG TEPAT

TEKNIK MENYUSUI YANG BAIK DAN BENAR

1. Perlekatan sempurna akan mendapatkan ASI yang baik dan banyak. Perlekatan yang baik ditandai dengan tidak adanya rasa sakit saat menyusui, perlekatan yang baik ditandai dengana. Mulut bayi terbuka lebarb. Areola bagian atas lebih

banyak terlihatc. Dagu bayi menempel pada

payudara ibud. Suara bayi terdengar pelan,

apabila binyi kecapan mulut bayi terdengar maka posisi belum benar

2. Posisi yang tepata. Kepala dan badanbayi dalam

satu garis lurusb. Seluruh badan bayi ditopangc. Bayi dipegang dekat dengan

badan ibud. Bayi mendekat ke payudara,

hidug menghadap ke puting

PRINSIP DASAR MENYUSUI YANG BAIK DAN BENAR

PROMOSI KESEHATAN OLEH AMIN

NIM : FAA 110 004