PRESENTASI AWAL

download PRESENTASI AWAL

of 10

description

PPK

Transcript of PRESENTASI AWAL

PPK Pendidikan Pasien dan Keluarga

OLEH POKJA PPK RS MAGUAN HUSADA

PPK Pendidikan Pasien dan KeluargaPengertian PPK

Pendidikan yang diberikan oleh mereka yang memiliki pengetahuan yang cukup tentang subyek yang diberikan ( komunikasi yang efektif )Pendidikan termasuk pengetahuan diperlukan selama proses asuhan,maupun pengetahuan yang dibutuhkan setelah pasien dipulangkan.Staff yang terlibat dalam pendidikan pasien dan keluarga harus dikoordinasikan kegiatannya,dan berfokus pada kebutuhan pembelajaran pasien

Standar PPKPPK.1 ---EP 1, EP 2, EP 3PPK.2 ---EP 1, EP 2, EP 3,EP 4, EP 5,EP 6,EP 7PPK.2.1 -- EP 1,EP 2, EP 3PPK.3 -- EP 1, EP 2, EP 3PPK.4 -- EP 1,EP 2,EP 3,EP 4,EP 5PPK.5 -- EP 1,EP 2,EP 3PPK. 6 -- EP1, EP 2,EP 3,EP 4 PPK.1Rumah sakit menyediakan pendidikan pasien dan keluarga sehingga mereka mendapat pengetahuan dan ketrampilan untuk berpartisipasi dalam proses dan pengambilan keputusan asuhan pasienRumah sakit mengembangkan pendidikan ke dalam proses asuhan berbasis misi ,jenis pelayanan yang diberikan,dan populasi pasien Team PPK terdiri dari seluruh dokter,perwakilan perawat ruang,perwakilan rehabilitasi medis,perwakilan ahli gizi,perwakilan farmasiPPK.2Standar -- dilakukan asesment kebutuhan pendidikan masing masing pasien dan dicatat di RMPencatatan pendidikan pasien harus seragam oleh seluruh staffPPK2.1 -- asesment kemampuan dan kemauan belajar pasien dan keluarga Keyakinan dan nilai nilai pasien dan keluargaKemampuan membaca,tingkat pendidikan,bahasa yan digunakanHambatan emosional dan motivasiKeterbatasan fisik dan kongnitifKesediaan pasien untuk menerima informasiPPK.3Pendidikan dan pelatihan membantu dalam pemenuhan kebutuhan kesehatan berkelanjutan dari pasienMaksud dan tujuannya adalah pasien sering membutuhkan pelayanan tindak lanjut guna memenuhi kebutuhan kesehatan berkelanjutanRS mengidentifikasi dan menjalin kerjasama dengan sumber sumber yang ada dikomunitas yang mendukung promosi kesehatan--PKRSPPK.4Rumah sakit secara rutin memberikan pendidikan pada area yang berresiko tinggi bagi pasien.Meliputi :Pengunaan obat obatan yang didapat pasienPengunaan peralatan medisPotensi interkasi antara obat yan diresepkan dengan obat lainnya.Diet dan nutrisiManajemen nyeriTeknik rehabilitasiPPK.5Maksud dan tujuan dari PPK ini adalahpembelajaran akan terlaksana apabila memperhatikan metode yang digunakan untuk mendidik pasien dan keluargaPasien dan keluarga didorong untuk berpartisipasi dalam proses pelayanan dengan memberi kesempatan untuk memberi pendapat dan mengajukan pertanyaan kepada staff untuk menyakinkan pemahaman yang benarProses verifikasi pasien dan keluarga ---komunikasi yang digunakan mudah untuk dimegerti pasien dan keluargaPPK.6Tenaga kesehatan profesional yang memberi pelayanan pasien berkolaborasi dalam memberikan pendidikanYang perlu diperhatikan - pengetahuan yang cukup tentang subyek yang diberikan -waktu yang adekuatMempunyai ketrampilan berkomunikasi

TERIMAKASIH