Preparasi Indirect

3
RESTORASI INDIREK Bahan yang digunakan : A. Logam tuang Bahan : 1. Emas murni 2. Alloy emas dengan kombinasi dengan logam lain Sifat : 1.alloy low gold, sukar di kerjakan ari pada alloyhigh gold 2. mahal dan kurang estetis 3. sanggup melawan kekuatan tensil yang lebih besar 4. tahan terhadap abrasi Manipulasi : 1. Teknik direk 2. teknik Indirek B. Porselen (inlay an vinir porselen) Bahan : keramik dalam bentuk bubuk Sifat : 1. Kekuatan kompresif tinggi 2. lebih resisten terhadap email 3. penampilan yang sangat alamiah Manipulasi : 1. teknik percetakan sama dengan inlay logam tuang indirek 2. teknik laboratorim PREPARASI INDIRECT 1. Inlay logam tuang direk a. Tidak boleh ada under cut walaupun tetap ada retentive b. Dinding kavitas harus dilahaluskan agar pola direknya dapat dikeluarkan c. Dindingnya harus separalel mungkin dan sudut tepi kavitasnya di bavel d. Alat = bur fisur e. Pelapikan kavitas dengan semen EBA pada kavitas yang sangat dalam 2. Inlay logam tuang indirek a. Mempreparasi kavitas sebagai relative dan resisten b. Mempreparasi perlindunagn tonjolnya c. Mengecek undercut d. pelapikan

Transcript of Preparasi Indirect

Page 1: Preparasi Indirect

RESTORASI INDIREK

Bahan yang digunakan :

A. Logam tuangBahan : 1. Emas murni

2. Alloy emas dengan kombinasi dengan logam lainSifat : 1.alloy low gold, sukar di kerjakan ari pada alloyhigh gold

2. mahal dan kurang estetis 3. sanggup melawan kekuatan tensil yang lebih besar 4. tahan terhadap abrasi

Manipulasi : 1. Teknik direk 2. teknik Indirek

B. Porselen (inlay an vinir porselen)Bahan : keramik dalam bentuk bubukSifat : 1. Kekuatan kompresif tinggi

2. lebih resisten terhadap email 3. penampilan yang sangat alamiah

Manipulasi : 1. teknik percetakan sama dengan inlay logam tuang indirek 2. teknik laboratorim

PREPARASI INDIRECT

1. Inlay logam tuang direka. Tidak boleh ada under cut walaupun tetap ada retentiveb. Dinding kavitas harus dilahaluskan agar pola direknya dapat dikeluarkanc. Dindingnya harus separalel mungkin dan sudut tepi kavitasnya di baveld. Alat = bur fisure. Pelapikan kavitas dengan semen EBA pada kavitas yang sangat dalam

2. Inlay logam tuang indireka. Mempreparasi kavitas sebagai relative dan resisten b. Mempreparasi perlindunagn tonjolnyac. Mengecek undercutd. pelapikan

3. Inlay porselena. Desaian retentiveb. Prinsip preparasi ,harus ada sedikit email

INDIKASI DAN KONTRA INDIKASI

1. Inlay logam tuang direka. Pada kavitas yang sangat kecilb. Diindikasikan bersama-sama restorasi lain

2. Inlay logam tuang indirek

Page 2: Preparasi Indirect

a. Bisa inlay bisa onlayb. Bagian dar suatu jebatan untuk menggantikan gigi hilang

3. Inlay porselena. Bisa cocok untuk permukaan oklusal gigi posterior yang restorasinya luasb. Di permukaan gigi posterior an posterior

4. Vinir porselena. Karies yang meluas bagian depan gigib. Microdontia, gigi conusc. Perubahan warna gigikarena obat-obatand. Gigi renggange. Perawatan posrpetik untuk gigi tetap pada pasie muda

5. Indikasi inlay klas I dan klas IIa. Kebanyakan merupakan hasil pilihan pasienb. Digunakan sebagai ilmu utama bila emas dan keramik adalah bila emas atau keranik adalah

pilihan restorasi yang dominan6. Indikasi nlay MOD

a. Pengganti restorasi amagam yang rusakb. Kalau restorasi di butuhkan sebagai penghubung kerja tonjol bukal, lingualc. Restoasi karies

PERTIMBANGAN OKLUSI

A. Cara pengecekan oklusiSetelah restorasi selesai dilakukan, selanjutnya dilakukanlah pengecekan oklusi. Pengecekan oklusi dapat dilakukan atau diperiksa dengan kertas artikulasi. Jika ada bagian yang mengganjal atau tidak sesuai dengan bentuk gigi. Maka tonjolan dari restorasi tersebut dapat dihilangkan dengan menggunakan bur intan bulat dan kecil dengan kecepatan rendah

B. Gerakan mandibula pada pengecekan oklusi1. Gerak menutup mandibula normal

a. Gerakan menutup normalb. Gerakan menutup normal dari posisi postural adaptifc. Gerakan menutup translokasi

2. Gerak mandibula pada kontak oklusal (oklusal fungsional)a. Gerakan ke depan-insisivus tetap beroklusib. Gerakan ke rateral-kontak

Pada gerakan oklusi sentrik ke bagian lateral kiri dan kanan :

1. Working side (gigi yang berkontak) :a. Canine guidance (cusp to cusp gigi caninus)b. Group punction (gigi posterior nya kontak semua)

2. Balancing side (gigi yang tidak berkontak)