Ppt tekhno umi sahlah

31
RESUME TEKHNOLOGI PENDIDIKAN By: UMI SAHLAH

description

 

Transcript of Ppt tekhno umi sahlah

Page 1: Ppt tekhno umi sahlah

RESUME TEKHNOLOGI PENDIDIKAN

By: UMI SAHLAH

Page 2: Ppt tekhno umi sahlah

Teori Belajar Mengajar

Mengajar adalah sebuah cara dan sebuah proses hubungan timbal balik antara guru dengan siswa yang sama – sama aktif melakukan kegiatan, dimana guru bertujuan membantu dan memudahkan siswa untuk melakukan kegiatan belajar atau lebih kearah proses menyampaikan materi.

Page 3: Ppt tekhno umi sahlah

Tiga aspek tugas dan standar kinerja menurut rochman dan sanusi

• Kemampuan profesional• Kemampuan sosial• Kemampuan individual

Page 4: Ppt tekhno umi sahlah

Hasil Belajar

• Hasil belajar adalah bagian dari prestasi belajar, dan salah satu kegunaan dari prestasi belajar adalah umpan balik bagi guru dalam mengajar

• Hasil belajar merupakan perubahan atau kemampuan yang akan dimiliki oleh seseorang setelah menerima pengalaman belajarnya.

Page 5: Ppt tekhno umi sahlah

Lanjutan...

• Woordworth mengatakan bahwa hasil belajar adalah kemampuan aktual yang diukur secara langsung. Hasil pengukuran belajar inilah akhirnya akan mengetahui seberapa jauh tujuan pendidikan dan pengajaran yang telah dicapai.

Page 6: Ppt tekhno umi sahlah

Pembagian Ranah Hasil Belajar

• Bloom merumuskan hasil belajar sebagai perubahan tingkah laku yang meliputi

• Ranah Kognitif• Ranah Afektif• Ranah Psikomotorik

Page 7: Ppt tekhno umi sahlah

Ranah Kognitif

• Terdiri dari 6 tingkatan yaitu:–Pengetahuan atau ingatan–Pemahaman–Penerapan–Sintesis–Analisis–Evaluasi

Page 8: Ppt tekhno umi sahlah

Ranah Afektif

• Terdiri dari 5 tingkatan yaitu:– Peniruan (menirukan gerak)– Penggunaan (menggunakan konsep untuk

melakukan gerak)– Ketepatan (melakukan gerak dengan

benar)– Perangkaian (melakukan beberapa

gerakan sekaligus dengan benar)– Naturalisasi (melakukan gerak secara

wajar)

Page 9: Ppt tekhno umi sahlah

Ranah Psikomotorik

• Terdiri dari 5 tingkatan yaitu:– Pengenalan (ingin menerima, sadar akan

adanya sesuatu)– Merespon (aktif berpartisipasi)– Penghargaan (menerima nilai – nilai,

setia pada nilia – nilai tertentu)– Pengorganisasian (menghubung-

hubungkan nilai – nilai tertentu)– Pengamalan (menjadikan nilai – nilai

sebagai bagian dari pola hidup)

Page 10: Ppt tekhno umi sahlah

Teori Belajar

• Behaviourisme• Kognitivisme• Konstruktivisme• Teori Belajar Sosial .

Page 11: Ppt tekhno umi sahlah

Program Pengajaran

• Program Pengajaran adalah perangkat kegiatan belajar mengajar yang direncanakan untuk mencapai tujuan yang kita sebut dengan tujuan instruksional.

• Program pengajaran disusun dalam 2 tahap yaitu :– Program Semester– Program tatap muka ( Penjabaran dari

program semester)

Page 12: Ppt tekhno umi sahlah

Lanjutan...

• Program pengajaran satu semester adalah silabus Satuan Program Pengajaran (SPP)

• Program pengajaran yang disusun untuk setiap tatap muka adalah Satuan Pelajaran (SP atau SatPel) atau Satuan Acara Pengajaran (SAP).

Page 13: Ppt tekhno umi sahlah

Fungsi Program Pengajaran

• Sebagai petunjuk arah kegiatan dalam mencapai tujuan pembelajaran

• Sebagai pola dasar dalam mengatur tugas dan wewenang bagi setiap unsur yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran

• Sebagai pedoman kerja bagi setiap unsur (guru maupun murid)

• Sebagai alat ukur keefektifan suatu proses pembelajaran

• Sebagai bahan penyusunan data agar terjadi keseimbangan kerja

Page 14: Ppt tekhno umi sahlah

Prinsip Dasar Pengembangan Sistem Instruksional

• Berfokus pada siswa• Pendekatan sistem• Pemberadayaan sumber belajar

secara maksimal

Page 15: Ppt tekhno umi sahlah

Pembelajaran Orang Dewasa

• Perbedaan pembelajaran orang dewasa (Andragogy) dan Pembelajaran anak-anak (Padeagogy)

No Padegogy Androgogy

1 Konsep diri (self-cocept)

Anak ialah pribadi yang

tergantung. (a directing

relationship)

Si pelajar bukan pribadi yang

tergantung, tetapi pribadi yang

telah masak secara psikologis. (a

helping relationship)

2 Pengalaman Pengalaman

pelajar masih sangat

terbatas, karena itu dinilai

kecil dalam proses

pendidikan.

Pengalaman pelajar orang dewasa

dinilai sebagai sumber belajar

yang kaya.

Page 16: Ppt tekhno umi sahlah

Lanjutan....No Padegogy Androgogy

3 Kesiapan belajar Pendidik

menentukan apa yang akan dipelajari,

bagaimana dan kapan belajar

Pelajar menentukan apa yang

mereka perlu pelajari

berdasarkan pada persepsi

mereka sendiri terhadap

tuntutan situasi sosial mereka.

4Perspektif waktu dan orientasi

terhadap belajar. Diajarkan

bahan yang dimaksudkan untuk

digunakan di masa yad.

Pendekatanya “subject

centered”.

Belajar merupakan proses

untuk penemuan masalah

dan pemecahan masalah

pada saat itu juga.

Pendekatanya “problem

centered”.

Page 17: Ppt tekhno umi sahlah

Metode Interaksi Pembelajaran Umum

• Metode pembelajaran dapat diartikan sebagai cara yang digunakan untuk mengimplementasikan rencana yang sudah disusun dalam bentuk kegiatan nyata dan praktis untuk mencapai tujuan pembelajaran.

• metode pembelajaran dikelompokkan menjadi empat fase utama yaitu,– fase pendahuluan– fase pembahasan – fase menghasilkan – fase penurunan.

Page 18: Ppt tekhno umi sahlah

Pengelolahan Kelas

Pengelolaan kelas adalah upaya yang dilakukan guru dalam mengelola anak didiknya di kelas dengan menciptakan atau mempertahankan suasana atau kondisi kelas yang mendukung program pengajaran untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

Page 19: Ppt tekhno umi sahlah

Pendekatan tehknik dalam pengelolaan kelas

• Behavior-Modification Approach (Pendekatan penguatan tingkah laku).

• Socio-Emotional Climate Approach(Pendekatan iklim

• Group Process Approach(Pendekatan proses kelompok).

Page 20: Ppt tekhno umi sahlah

Rancangan Pembelajaran Praktek

• Desain pembelajaran terdiri dari lima langkah penting, yaitu:– Analisis lingkungan dan kebutuhan belajar

siswa.– Merancang spesifikasi proses pembelajaran

yang efektif dan efesien  sertasesuai dengan lingkungan dan kebutuhan belajar siswa.

– Mengembangkan bahan-bahan untuk digunakan dalam kegiatan pembelajaran.

– Implementasi desain pembelajaran.– Implementasi evaluasi formaif dan sumatif

terhadap program pembelajaran

Page 21: Ppt tekhno umi sahlah

Strategi Belajar

Strategi belajar diartikan sebagai pola-pola umum kegiatan guru-anak didik dalam perwujudan kegiatan belajar-mengajar untuk mencapai tujuan tertentu

Page 22: Ppt tekhno umi sahlah

4 Strategi dasar dalam proses belajar-mengajar, yaitu :

• Mengidentifikasi serta menetapkan spesifikasi dan kualifikasi perubahan tingkah laku dan kepribadian anak didik sebagaimana yang diharapkan.

• Memilih sistem pendekatan belajar-mengajar berdasarkan aspirasi dan pandangan hidup masyarakat.

• Memilih dan menetapkan prosedur, metode dan tehnik belajar mengajar yang dianggap paling tepat dan efektif sehingga bisa menjadi pegangan guru dalam kegiatan mengajarnya.

• Menetapkan norma-norma dan batas-batas keberhasilan serta standar keberhasilan hingga dapat dijadikan pedoman bagi guru dalam proses evaluasi hasil belajar-mengajar.

Page 23: Ppt tekhno umi sahlah

Cara Belajar Siswa Aktif (CBSA)

CBSA adalah pendekatan pengajaran yang memberikan kesempatan kepada siswa untuk aktif terlibat secar fisik, mental, intelektual, dan emosional dengan harapan siswa memperoleh pengalaman belajar secara maksimal, baik dalam ranah kognitif, afektif, maupun psikomotor.

Page 24: Ppt tekhno umi sahlah

Indikator CBSA

• Aktifitas belajar anak• Aktifitas guru mengajar• Program belajar• Suasana belajar• Sarana belajar

Page 25: Ppt tekhno umi sahlah

Prinsip-prinsip CBSA • Hal apapun yang dipelajari murid, maka ia harus

mempelajari sendiri tidak ada seorang pun dapat  melakukan kegiatan belajar tesebut.

• Setiap murid belajar menurut tempo (kecepatannya sendiri dan untuk tiap kelompok umum terdapat variasi kecepatan belajar).

• Seorang murid belajar lebih banyak bila pada setiap langkah segare diberikan penguatan (reinforcement)

• Penguasaan secara penuh dari setiap langkah memungkinkan belajar secara keseluruhan lebih berarti.

• Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk belajar menururt irama, cara dan kemampuannya.

Page 26: Ppt tekhno umi sahlah

Dimensi CBSA

• Dimensi Subyek Didik• Dimensi Guru • Dimensi Program • Dimensi Situasi Belajar Mengajar

Page 27: Ppt tekhno umi sahlah

 Sumber Media dan Alat Pembelajaran

Media pembelajaran merupakan alat bantu yang berfungsi untuk menjelaskan sebagian dari keseluruhan program pembelajaran yang sulit dijelaskan secara verbal.

Page 28: Ppt tekhno umi sahlah

Ciri-ciri media pembelajaran

• Ciri fiksatif (fixative property)• Ciri manipulatif (manipulative

property)• Ciri distributif (distributive property)

Page 29: Ppt tekhno umi sahlah

Unsur Media Pembelajaran

• Dua unsur yang terkandung dalam media pembelajaran–Pesan atau bahan pembelajaran

yang akan disampaikan yang selanjutnya disebut sebagai perangkat lunak (software), dan

–Alat penampil atau perangkat keras (hardware).

Page 30: Ppt tekhno umi sahlah

Microteaching

Pembelajaran mikro merupakan salah satu cara latihan praktek mengajar yang dilakukan dalam proses belajar mengajar yang di "mikro"kan untuk membentuk, mengembangkan keterampilan mengajar

Page 31: Ppt tekhno umi sahlah

Wassalamu’alaikum...

Trima Kasih..