PPT SKRIPSI

32
REHABILITASI ESTETIK DEFEK REHABILITASI ESTETIK DEFEK ALVEOLAR RIDGE PADA KEHILANGAN ALVEOLAR RIDGE PADA KEHILANGAN GIGI ANTERIOR ATAS DENGAN GIGI ANTERIOR ATAS DENGAN JEMBATAN LOGAM PORSELEN JEMBATAN LOGAM PORSELEN DISERTAI AUGMENTASI DISERTAI AUGMENTASI RANI KUSUMA PRATIWI 2009-11-112

Transcript of PPT SKRIPSI

REHABILITASI ESTETIK DEFEK REHABILITASI ESTETIK DEFEK ALVEOLAR RIDGE PADA ALVEOLAR RIDGE PADA

KEHILANGAN GIGI ANTERIOR KEHILANGAN GIGI ANTERIOR ATAS DENGAN JEMBATAN LOGAM ATAS DENGAN JEMBATAN LOGAM

PORSELEN DISERTAI PORSELEN DISERTAI AUGMENTASIAUGMENTASI

RANI KUSUMA PRATIWI2009-11-112

BAB IBAB I

MULUT DAN GIGI

REGIO ANTERIOR ATAS MENGGANGGU PENAMPILAN

PENAMPILAN

KEHILANGAN GIGI DISERTAI DEFEK ALVEOLAR RIDGE

KEHILANGAN GIGI

TULANG ALVEOLAR

JARINGAN LUNAK

REHABILITASI ESTETIKREHABILITASI ESTETIK

GTC + AUGMENTASI RIDGE

gangguan

gangguan

BAB IIBAB II

KEHILANGAN GIGI DISERTAI KEHILANGAN GIGI DISERTAI DEFEK ALVEOLAR RIDGEDEFEK ALVEOLAR RIDGE

KEHILANGAN GIGI

DEFEK ALVEOLAR

RIDGE

JARINGAN PENDUKUNG SULIT MENERIMA RESTORASI PROSTODONTI YANG ADEKUAT

Trauma kecelakaan

Paska pencabutan

Penyakit periodontal

Abses

DEFEK ALVEOLAR RIDGE PADA KEHILANGAN GIGI ANTERIOR ATAS

Defek alveolar ridge paska ekstraksi

KLASIFIKASI DEFEK ALVEOLAR RIDGEKLASIFIKASI SEIBERT (1983)Kelas I : kehilangan jaringan buccopalatal dengan tinggi

apicocoronal ridge normalKelas II: kehilangan jaringan apicocoronal dengan lebar buccopalatal

ridge normalKelas III: tipe defek kombinasi yaitu kehilangan jaringan dalam dimensi tinggi dan lebar

KELAS I KELAS II KELAS III

Modifikasi Klasifikasi Horizontal Vertical Combination (HVC)

Subklasifikasi: kecil (s) ≤ 3mm, medium (m) 4-6mm, besar (l) ≥ 7mm

PILIHAN PERAWATAN KEHILANGAN GIGI ANTERIOR DISERTAI DEFEK ALVEOLAR

RIDGE

SURGICAL PROSTHEIS

NON SURGICAL

PROSTHESIS

GTSL

GTC

GTC

IMPLAN

GINGIVAL MASKGINGIVAL MASK

LONG PONTICLONG PONTIC

SOFT TISSUE RIDGE AUGMENTATION

SOFT TISSUE RIDGE AUGMENTATION

BONE GRAFTBONE GRAFT

NON SURGICAL PROSTHESISNON SURGICAL PROSTHESISGTSL dengan modifikasi sayap menutupi defek

GTC dengan long pontic

GTC dengan gingival mask

(+) mudah, murah (+) mudah, murah (+) mudah, murah, mengeliminasi masalah “black interdental papilla”

(-) estetika kurang warna sayap protesa tidak seperti gingival asli

(-) defek kecil, estetika kurang “black interdental papilla, tampilan pontik lebih panjang

(-) defek kecil,estetika kurang kontur dan tampilan alami gingival asli sulit didapat

SURGICAL PROSTHESISSURGICAL PROSTHESIS

PERBANDINGAN IMPLAN DAN GTCPATIENT

CONSIDERATIONSOFT TISSUE RIDGE

AUGMENTATION+GTCBONE GRAFT +

IMPLANT

Potensi menghasilkan estetika optimal

baik baik

Biaya Relatif rendah Relatif tinggi

Rasa sakit paska bedah

Rendah – palatal soft tissue graft

Tinggi – cangkok tulang dan jaringan lunak

Jumlah minimum prosedur bedah

satu dua

Durasi perawatan Lebih pendek Lebih panjang

Ketersediaan material protesa

Mudah didapat Mudah didapat

Faktor resiko Rendah – kerusakan abutment, endodontik

Tinggi – parasthesia, implant loss, infeksi

Stabilitas jangka panjang

Belum diketahui Belum diketahui

Dental estetik

Gingival estetik

BAB IIIBAB III

GIGI TIRUAN CEKATGIGI TIRUAN CEKAT

GTC LOGAM PORSELEN

BAB IVBAB IV

AUGMENTASI RIDGE JARINGAN AUGMENTASI RIDGE JARINGAN LUNAKLUNAK

PENGERTIANprosedur bedah menggunakan graft jaringan lunak yang dicangkokkan

pada area defek alveolar ridge

SUMBER JARINGAN

GRAFT

autograft

allograft

Jaringan lunak palatal

Hidroksi apaptit, acellular dermal

matrix

Kesesuaian warna gingival

Biaya relatif minim

PRINSIP AUGMENTASI RIDGE JARINGAN LUNAK

1. Area penerima cangkok harus mampu menyediakan vaskularisasi yang memadai

2. Imobilisasi jaringan graft pada area penerima cangkok

3. Hemostasis yang adekuat pada area penerima cangkok

4. Ukuran dan ketebalan jaringan graft yang dicangkokkan

TEKNIK CANGKOK JARINGAN LUNAK PALATAL DENGAN SECTG

TEKNIK AUGMENTASI RIDGE JARINGAN LUNAK

1. TEKNIK ROLL FLAP

•Indikasi : defek kelas I, keparahan minor, kehilangan gigi tunggal•Keuntungan : estetik baik, warna sesuai gingiva asli, memanfaatkan

pedikel flap•Kerugian : luas area yang dijangkau minim, volume graft kurang untuk

defek besar

2. Onlay Full-Thickness Soft Tissue Graft

Indikasi : defek kelas I, II, IIIKeuntungan : volume graft besarKerugian : luka palatal dalam

3. Teknik Pouch

4. Subepithelial Connective Tissue Graft (SECTG)

Pengertian Teknik pemindahan jaringan graft dengan kombinasi flap partial-thickness dan cangkok jaringan ikat subepitel

Jaringan graft Lamina propia tanpa lapisan epitel

Indikasi Defek kelas I, II, III

Kontraindikasi Mukosa palatal terlalu tipis

Keuntungan •Estetika baik•Defek epitelial palatal minim•Vaskularisai baik•Kesesuaian warna•Akses bedah mudah•Biaya relatif murah

Kerugian •Tergantung dari ketersediaan mukosa palatal•Teknik sulit

Penatalaksanaan Defek Alveolar Ridge Penatalaksanaan Defek Alveolar Ridge Kelas III Seibert dengan Jembatan Kelas III Seibert dengan Jembatan

Logam Porselen Disertai Augmentasi Logam Porselen Disertai Augmentasi SECTGSECTG

Laporan kasus:Klinis : Kehiangan gigi 21 22 disertai defek alveolar ridge kelas IIIPerawatan : GTC Logam Porselen gigi 11 21 22 23 disertai

Augmentasi Ridge Jaringan Lunak Teknik SECTG

Perawatan:Perawatan:

A. Fase Bedah

Preparasi gigi abutment 11 dan 23

Pembuatan GTC sementara

Prosedur bedah

Anestesi lokal Insisi horizontal pada alveolar crest atau palatal Insisi vertikal bukal ke apikal di atas mukogingival junction Insisi vertikal Palatal secukupnya membuka atau membebaskan flap

2. Pengambilan jaringan graft pada mukosa palatal

Menandai jaringan graft yang dibutuhkan pada palatal regio premolar diambil dicangkok ke area defek sesuai kebutuhan

Memposisikan flap bukal ke koronal dijahit pada alveolar crest penjahitan lateral pada flap bukal

Sementasi GTC sementara recall pasien setelah 10 hari

B. Fase Pemasangan Restorasi GTC1. Dua bulan paska augmentasi jaringan pendukung GTC telah adekuat

untuk pemasangan restorasi permanen

Tinggi dan lebar ridge sehat dan stabil penyesuaian preparasi gigiAbutment 11 23

2. Melakukan retraksi gingiva dan mencetak

3. Fabrikasi GTC logam porselen di lab modified ridge lap pontik insersi GTC sementara mengetahui integritas marginal

4. Percobaan insersi GTC permanen oklusal adjustment

5. Insersi permanen GTC logam porselen sementasi glass ionomer

6. Kontrol pasien setelag 2 minggu dan 6 bulan. Tidak ada relapspada area augmentasi, hasil estetika dan fungsional restorasi sangat memuaskan

ringkasanringkasan