PPT SARAF

26
ORGANOGENESIS proses pembentukan saraf Kelompok 7 : Uun nadianyanti Mariska septrina G Ulfiana Abdl. arif

description

Sistem Saraf

Transcript of PPT SARAF

Page 1: PPT SARAF

ORGANOGENESISproses pembentukan saraf

Kelompok 7 :Uun nadianyanti

Mariska septrina GUlfiana

Abdl. arif

Page 2: PPT SARAF

Pengertian Neurulasi

Neurulasi berasal dari kata neuro yang berarti saraf. Neurulasi adalah proses penempatan jaringan yang akan tumbuh menjadi saraf, jaringan ini berasal dari diferensiasi ectoderm, sehingga disebut neural ectoderm. Neurulasi dapat juga diartikan dengan proses awal pembentukan sistem saraf yang melibatkan perubahan sel-sel ektoderm bakal neural, dimulai dengan pembentukan keping neural (neural plate), lipatan neural (neural folds) serta penutupan lipatan ini untuk membentuk neural tube, yang terbenam dalam dinding tubuh dan berdesiferensiasi menjadi otak dan korda spinalis dan berakhir dengan terbentuknya bumbung neural.

Page 3: PPT SARAF

Next....

Gastrulasi erat hubungannya dengan pembentukan susunan syaraf (neurulasi). Pembentukan nerve chord dimulai dengan sebuah lekukan yang dangkal di bagian dorsal ektoderm yang disebut neural groove yang membunjur sepanjang bidang dorsalis dari arah anterior ke posterior dan meluas pada ujung akhir dari anterior.

Page 4: PPT SARAF

Tahap-Tahap Neurulasi

Ektoderm adalah lapisan yang paling atas dan akan membentuk sistem saraf pada janin yang seterusnya membentuk otak, tulang belakang, kulit serta rambut. Setelah fase gastrulasi selesai maka berlanjutlah pada fase neurulasi. Pada tahap awal Notochord ( Sumbu primitif embrio dan bakal tempat vertebral column ) menginduksi ektoderm di atasnya.

Page 5: PPT SARAF

Next....

Page 6: PPT SARAF

Next

Selanjutnya neural tube akan tenggelam di bawah ectoderm (skin ectoderm). Selama neurulasi juga terbentuk pial neural (neural crest) yang berasal dari sel-sel lempeng saraf yang tidak membentuk tabung saraf. Saat pembentukan tabung saraf (neural tube), sel-sel neural crest akan terpisah dan akan bermigrasi jauh dari neuro ektodermal.

Page 7: PPT SARAF

Next...

Selama minggu kelima, tingkat pertumbuhan yang berbeda menimbulkan banyak lekukan pada tabung neural, sehingga dihasilkan tiga daerah otak : otak depan, otak tengah dan otak belakang.

Page 8: PPT SARAF

Next...

Gelombang otak dapat dicatat melalui elektroensefalogram (EGG) pada minggu ke-8. ü Medula spinalis terbentuk dari ujung panjang tabung neural.

Fungsi sinaps sudah cukup berkembang pada minggu ke delapan sehingga terjadi fleksi leher dan badan. Struktur ektodermal lainnya, yaitu neural crest, berkembang menjadi sistem saraf perifer.

Page 9: PPT SARAF
Page 10: PPT SARAF

Perkembangan Neural Tube

Neural tube akan mengalami organogenesis menjadi:

• Otak dan sumsum tulang belakang• Saraf tepi otak dan tulang belakang• Bagian persarafan indra seperti mata, hidung

dan kulit• Chromatophore kulit dan alat-alat tubuh yang

berpigmen

Page 11: PPT SARAF

Next

Neural tube mempunyai ujung - ujung yang disebut dengan neuropore. Neuropore ada 2 macam yaitu:

• Anterior Neuropore• Posterior neuropore

Page 12: PPT SARAF

Next...

Pada mamalia awalnya tabung saraf adalah struktur lurus. Namun, bahkan sebelum bagian posterior tabung telah terbentuk, yang sebagian besar bagian anterior tabung mengalami perubahan drastis. Di daerah ini, tabung saraf primer balon menjadi tiga vesikula otak-depan (prosencephalon), otak tengah (mesencephalon), dan hindbrain (rhombencephalon).

Page 13: PPT SARAF

Next...

Diferensiasi dari tabung saraf ke berbagai daerah di sistem saraf pusat terjadi secara bersamaan dalam tiga cara yang berbeda. Pada tingkat anatomis kotor, tabung saraf dan tonjolan dan menyempitkan lumen untuk membentuk bilik otak dan sumsum tulang belakang.

Page 14: PPT SARAF

Susunan Saraf Mula – Mula

Susunan saraf mula – mula terdiri dari 3 bagian.

• Bumbung neural• Jambul neural• Placode indra

Page 15: PPT SARAF

Next...

Encephalon akan berkembang menjadi 3 bagian• Prosencephalon,• Mesencephalon• Rhombencephalon

Page 16: PPT SARAF

Next...

Placode indra adalah suatu jejeran epidermis yang menebal di daerah lateral caput, yang terdiri dari:

• Placode nasus• Placode lens

Page 17: PPT SARAF

Perkembangan Saraf Janin Intra Uterus

• Trimester 1• Trimester 2• Trimester 3

Page 18: PPT SARAF

Perkembangan Saraf Janin Ekstra Uterus

Setelah lahir, susunan saraf mengalami perkembangan pesat sebagai respons terhadap peningkatan input sensorik.

Page 19: PPT SARAF

Cara pembentukan bumbung neural (nural tube)

Ada dua cara utama untuk membentuk neural tube :

• Neurulasi Primer Selama neurulasi primer, ektoderm asli

dibagi menjadi tiga set sel: (1) ditempatkan secara internal neural tube, yang akan membentuk otak dan sumsum tulang belakang, (2) diposisikan eksternal epidermis kulit, dan (3) saraf sel puncak.

Page 20: PPT SARAF

Next....

Proses neurulasi primer pada amfibi, reptil, burung, dan mamalia mirip. Tidak lama setelah piring saraf telah terbentuk, tepi menebal dan bergerak ke atas untuk membentuk lipatan saraf, sedangkan saraf berbentuk U groove muncul di tengah piring, membagi masa depan sisi kanan dan kiri embrio.

Page 21: PPT SARAF

Next..

Page 22: PPT SARAF

Next....

• Neurulasi Sekunder Neurulasi sekunder merupakan

pembentukan rongga pada pita sel – sel solid. Neurulasi sekunder melibatkan pembuatan sebuah tali meduler dan pengosongan selanjutnya menjadi tabung saraf . Pada katak dan anak ayam, neurulation sekunder biasanya terlihat dalam tabung saraf lumbalis (perut) dan tulang ekor.

Page 23: PPT SARAF
Page 24: PPT SARAF

Kelainan

Proses neurulasi yang tidak sempurna dapat menyebabkan kelainan – kelainan. Diantaranya sebagai berikut:

• Anencephaly• Spina bifida

Page 25: PPT SARAF
Page 26: PPT SARAF

TERIMAKASIH

SEKIAN