Ppt 1 statistika pendidikan

4
STATISTIKA PENDIDIKAN 2 sks

Transcript of Ppt 1 statistika pendidikan

Page 1: Ppt 1 statistika pendidikan

STATISTIKA PENDIDIKAN

2 sks

Page 2: Ppt 1 statistika pendidikan

Tinjauan Mata Kuliah

• Guru yang akan melakukan tugasnya secara profesional tentu tidak terbatas pada kegiatan mengajar dan melatih para siswanya.

• Peningkatan kompetensi guru secara profesional menuntut guru melakukan kegiatan penelitian untuk mengembangkan proses dan materi ajar agar lebih menarik dan efektif.

• Kegiatan penelitian perlu didukung oleh kemampuan dalam pengumpulan dan pengolahan data.

• Oleh karena itu, guru perlu menguasai substansi dan penerapan statistik deskriptif dan statistik inferensial untuk mendukung analisis dalam penelitian dan pembelajaran di SD/MI.

Page 3: Ppt 1 statistika pendidikan

KOMPETENSI DASAR

1. Memahami prinsip-prinsip pengolahan data dalam penerapan analisis diskriptif

2. Memahami prinsip-prinsip korelasi antara dua variabel dengan pengolahan data melalui analisis korelatif.

3. Memahami prinsip pengolahan data untuk membedakan dua kelompok dengan penerapan analisis komparatif.

Page 4: Ppt 1 statistika pendidikan

MODUL BELAJAR

1. Pengertian Statistik deskriptif, statistik Inferensial, Data, dan Skala Pengukuran.

2. Tendensi Sentral dan Variabilitas.

3. Hubungan antara Dua Variabel dengan Statistik Parametrik.

4. Hubungan antara Dua Variabel dengan Statistik Non Parametrik.

5. Analisis Komparatif dengan Uji Perbedaan Dua Mean.

6. Analisis Komparatif dengan pengujian Chi Kuadrat.