Power endang sekripsi web smk dwija

12
MEMBANGUN APLIKASI WEB BERBASIS PENDIDIKAN PADA SMK DWIJA DHARMA BOYOLALI SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Kelulusan Mencapai Gelar Sarjana S-1 Program Studi Sistem Informasi Oleh ENDANG WIRYANTI SRI REJEKI NIM. 200522052 JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA UNIVERISTAS SURAKARTA 2009

Transcript of Power endang sekripsi web smk dwija

Page 1: Power endang sekripsi web smk dwija

MEMBANGUN APLIKASI WEB BERBASIS PENDIDIKAN PADA SMK DWIJA DHARMA BOYOLALI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Kelulusan Mencapai Gelar Sarjana S-1Program Studi Sistem Informasi OlehENDANG WIRYANTI SRI REJEKINIM. 200522052  

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

UNIVERISTAS SURAKARTA2009

Page 2: Power endang sekripsi web smk dwija

BAB IPENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Teknologi informasi merupakan salah satu teknologi yang sedang berkembang dengan pesat pada saat ini. Dengan kemajuan teknologi informasi, pengaksesan terhadap data atau informasi yang tersedia dapat berlangsung dengan cepat, efisien, dan akurat. Contoh dari hasil kemajuan teknologi informasi adalah berkembangnya jaringan internet yang memungkinkan seluruh umat manusia di seluruh dunia menggunakan data-data yang tersedia atau terhubung secara online dalam jaringan tersebut secara bersama-sama, dan dapat melakukan komunikasi dalam jarak yang sangat jauh.

Internet adalah sesuatu yang sangat fenomenal. Internet tumbuh dan berkembang dengan cepat, dibutuhkan karena bermanfaat sebagai media komunikasi dan sumber informasi, diminati dan digemari banyak orang dari semua lapisan masyarakat.

SMK Dwija Dharma Boyolali merupakan sebuah lembaga pendidikan menengah kejuruan yang bergerak dalam bidang pendidikan menengah kejuruan yang berbasis kompetensi dapat berkembang sampai saat ini dikarenakan peningkatan mutu yang semakin baik dilihat dari fasilitas maupun sistem pengajarannya. Hal ini menjadi SMK Dwija Dharma mempunyai nilai lebih dibandingkan dengan sekolah menengah kejuruan lain yang menyelenggarakan jurusan Akuntansi, Pemsaranm Tata Busana, dan Teknik Komputer Jariangan. Meskipun begitu, masih banyak hambatan-hambatan yang dirasakan sangat berpengaruh pada proses pengajaranya seperti, tidak adanya media informasi seperti website yang bisa diakses dimanapun dan kapanpun untuk kemudahan siswa dalam mencari literatur seperti informasi tentang buku yang dapat dijadikan panduan bagi siswa siswi, Artikel ataupun modul yang sangat diperlukan dalam proses belajar dan mengajar untuk parasiswa maupun guru.

Dengan alasan tersebut maka, penulis tertarik untuk mengambil judul dalam penulisan skripsi, yaitu “ MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN DIGITAL BERBASIS WEB PADA SMK DWIJA DHARMA”. Dengan sistem ini diharapkan mengurangi permasalahan yang ada, serta dapat mempermudah proses belajar baik sebagai sebuah literatur dalam proses belajar yang lebih cepat, mudah dari segi waktu dan biaya.

Page 3: Power endang sekripsi web smk dwija

B. Perumusan Masalah

Dari latar belakang yang telah diuraikan, permasalahan yang akan di bahas dalam penyusunan Skripsi ini adalah “Bagaimana Merancang dan Membangun Sebuah Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK DWIJA DHARMA?”.

•  

Page 4: Power endang sekripsi web smk dwija

C. Batasan Masalah

Untuk mempermudah penulis dalam penyusunan skripsi nantinya dan penelitian di lapangan, penulis membatasi masalah pada, Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma yang meliputi:

Informasi mengenai buku yang mencakup nama pengarang, no. isbn, judul buku, dan sinopsisnya.

Artikel mengenai kegiatan agenda sekolah masing-masing jurusan.

Karya Tulis Ilmiah (KTI) yang nantinya dapat dijadikan gambaran dalam pembuatan tugas akhir para siswa SMK Dwija Dharma Boyolali.

Buku digital yang dapat di download para siswa-siswi untuk dapat dijadikan panduan belajar.

Page 5: Power endang sekripsi web smk dwija

D. Tujuan Penulisan

Tujuan penulisan dari pelaksanaan skripsi ini diantaranya adalah sebagai berikut :

1. Tujuan Umum

Berupaya untuk memberikan kemudahan pada SMK Dwija Dharma Boyolali dalam proses pembelajaran khususnya dalam pencarian literatur dan informasi perpustakaan.

2. Tujuan Khusus

Membangun sebuah Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma Boyolali. dengan menggunakan Macromedia Dreamweaver Untuk mendesain websitenya , dan menggunakan MySQL sebagai basis datanya.

Page 6: Power endang sekripsi web smk dwija

E. Manfaat Penulisan

Manfaat penulisan yang diperoleh dalam pengajuan judul ini adalah sebagai berikut :

1. Bagi Penulis

Sebagai sarana untuk memperdalam ilmu pengetahuan yang diperoleh selama berada di bangku kuliah.

2. Bagi Universitas Surakarta

Menambah literatur khasanah pustaka di perpustakaan Univeristas Surakarta jurusan Teknik Informatika

3. Bagi SMK Dwija Dharma Boyolali

Dengan dibuatnya sebuah Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma Boyolali diharapkan dapat kemudahan kepada para siswa siswi dalam proses belajar.

Page 7: Power endang sekripsi web smk dwija

F. METODOLOGI PENELITIAN

Metodologi penelitian yang digunakan dalam Skripsi ini mencakup hal – hal sebagai berikut :

1. Metode Pengumpulan Data

2. Metode Interview atau wawancara

Metode Interview atau wawancara yaitu mencari informasi secara langsung dari pihak yang bersangkutan yaitu Yayasan SMK Dwija Dharma Boyolali, Kepala Sekolah dan staff karyawan serta Siswa-siswi SMK Dwija Dharma Boyolali dengan cara wawancara langsung.

3. Metode Observasi

Metode Observasi merupakan suatu metode pengambilan data dengan cara mengamati langsung tempat atau obyek yang akan di lakukan pengamatan.

4. Dokumentasi

Penulis mencari data dalam bentuk dokumentasi dari SMK Dwija Dharma Boyolali dengan cara pengambilan gambar secara langsung mengenai buku, KTI, artikel yang diperlukan.

5. Studi Pustaka

Penulis mencari data di perpustakaan Univeristas Surakarta sebagai bahan referensi dalam penulisan skripsi.

Page 8: Power endang sekripsi web smk dwija

METODE ANALISA DAN PERANCANGAN

Metode analisa dan perancangan merupakan suatu metode yang menentukan langkah – langkah dalam melakukan perancangan sistem yaitu :

a. Perencanaan

Perencanaan adalah cara yang dilakukan untuk memikirkan tindakan apa yang harus dilakukan sebelum kegiatan itu dilakukan atau terjadi.

b. Analisis

Analisis adalah penelitian suatu sistem yang telah ada dengan tujuan merancang sistem baru. Pada tahap analisis akan diperoleh suatu kegiatan yaitu menentukan spesifikasi perangkat lunak yang diperlukan, bentuk dan masukan, proses pengolahan data, dan informasi yang akan dihasillkan.

c. Desain

Desain adalah suatu proses untuk mengolah data yang akan di gunakan, sehingga dapat menjadi informasi yang berguna bagi pengguna informasi. Desain tersebut meliputi desain database, desain input, desain output serta desain teknologi.

d. Implementasi

Merupakan tahap untuk membangun sebuah Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma Boyolali dengan tahap pelaksanaannya. Dalam tahap pelaksanaannya penulis menggunakan Macromedia Dreamweaver untuk mendesain websitenya, menggunakan Bahasa pemrograman PHP untuk meletakkan script didalam server websitenya, dan MySQL sebagai databasenya.

e. Evaluasi

Evaluasi adalah peninjauan ulang terhadap Aplikasi Perpustakaan Digital Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma Boyolali.

Page 9: Power endang sekripsi web smk dwija

G. SISTEMATIKA PENULISANBAB I. PENDAHULUAN

Menjelaskan tentang latar belakang penelitian, perumusan masalah penelitian, batasan masalah penelitian, tujuan dan manfaat penelitian, metode penelitian serta sistematika penulisan yang digunakan.

BAB II. LANDASAN TEORI

Berisi tentang landasan teori yang digunakan dalam menbangun Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Pada SMK Dwija Dharma Boyolali meliputi : Sistem informasi, Perpustakaan Digital, Macrmedia Dreamweaver, Internet, PHP, WWW dan Web.

BAB III. TINJAUAN UMUM

Dalam bab ini menjelaskan tenteng sejarah singkat mengenai SMK Dwija Dharma Boyolali, Sejarah Organisasi, visi dan misi serta hambatan yang ada pada SMK Dwija Dharma Boyolali.

BAB IV. PERANCANGAN SISTEM

Dalam bab ini disajikan pembahasan mengenai sistem informasi yang akan dibuat penulis yang meliputi, perancangan sistem, operasi sistem .

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisi kesimpulan dan saran penulis.

Page 10: Power endang sekripsi web smk dwija

JADWAL KEGIATAN SKRIPSI     

Jenis Kegiatan BULAN

   

  MAET APRIL MEI

Urut-urutan Kegiatan 2009 2009 2009

  I II III IV I II III IV I II III IV 

ijin Kepada Pemilik                        

Survey Tempat                        

 

Pengajuan proposal                        

Acc Proposal                      

Pengambilan data                        

Pengelompokan data                        

Membuat Database                      

Analisa system                      

                       

 

Mendesain Web                      

                                              

Page 11: Power endang sekripsi web smk dwija

Daftar Pustaka

Ahmad Yani. 2005,Panduan Menjadi Teknisi Komputer, Jakarta : PT. Kawa Pustaka. Bunafit Nugroho. 2006, PHP & MySQL, Yogyakarta : Andi.

Darmono.2001, Manajemen Dan Tatakerja Perpustakaan, Jakarta : PT.Grasindo. Imam yuadi. 2008, Perpustakaan Digital, Surabaya : FISIP Unair.

M. Farid Azis. 2001, Pemrograman PHP 4, Jakarta : PT. Elex Media Komputindo.

Jack Febrian. 2004, Pengetahuan Komputer Dan Teknologi Informasi, Bandung: Informatika.

Jogiyanto H.M. 2005, Analisa dan Desain, Yogyakarta : Andi.

Khomarudin.1974, Metode Penulisan Skripsi Dan Tesis, Bandung: Angkasa.

Madcoms. 2004, Membuat Situs Dengan Macromedia MX 2004, Surabaya: Andi.

Whitten, Jeffery .L. 2004, Metode Desain Dan Analisa Sistem, Yogyakarta : Andi.

Wiwit Siswoutomo. 2007, Fundamental of PHP Security, Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Page 12: Power endang sekripsi web smk dwija

Thank You

Kingsoft OfficeMake Presentation much more fun

SMK DWIJA DHARMA BISA...