Pneumoperitoneum

17
PNEUMOPERITONEUM Preseptor : Hidayat Wahyu Aji, dr., Sp.Rad Disusun Oleh : Nita Andriani 12100114099 SMF-RADIOLOGI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AL-IHSAN BANDUNG FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG 2015

description

pneumoperitoneum

Transcript of Pneumoperitoneum

Page 1: Pneumoperitoneum

PNEUMOPERITONEUM

Preseptor : Hidayat Wahyu Aji, dr., Sp.Rad

Disusun Oleh : Nita Andriani 12100114099

SMF-RADIOLOGIRUMAH SAKIT UMUM DAERAH AL-IHSAN BANDUNG

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG2015

Page 2: Pneumoperitoneum

Definisi Terdapat udara bebas didalam rongga peritoneum. Penyebab :

Perforasi hollow viscus yang mengandung udara, yaitu :

1. Duodenum 2. Appendiks3. Kolon4. Divertikulum kolon sigmoid

perforasi saluran pencernaan lebih dari 90% disebabkan oleh ulkus peptikum), pneumoperitoneum juga dapat diakibatkan karena pecahnya divertikular atau trauma abdomen.

Page 3: Pneumoperitoneum

Etiologi1. Ruptur viskus berongga (yaitu perforasi ulkus

peptikum, necrotizing enterocolitis, megakolon toksik, penyakit usus inflamasi)

2. Faktor iatrogenik (yaitu pembedahan perut terakhir, trauma abdomen, perforasi endoskopi, dialisis peritoneal, paracentesis)

3. Infeksi rongga peritoneum dengan organisme membentuk gas dan atau pecahnya abses yang berdekatan

4. Pneumatosis intestinalis

Page 4: Pneumoperitoneum

Lokasi 1. Antara diafragma kanan dengan hepar2. Diafragma kiri dengan lambung atau limpa

Page 5: Pneumoperitoneum

Manifestasi Klinis Tergantung etiologi, penyebab yang ringan

gejala asimtomatik, tetapi pasien mungkin mengalami nyeri perut samar akibat perforasi viskus perut, tergantung pada perkembangan selanjutnya bisa berupa peritonitis

Tanda dan gejala berbagai penyebab perforasi peritoneum kaku perut, tidak ada bising usus, nyeri epigastrium atau jatuh pada kondisi shock yang parah.

Page 6: Pneumoperitoneum

Diagnosis1. radiologis foto polos abdomen

pneumoperitoneum paling baik terlihat dengan posisi lateral dekubitus kiri yang menunjukkan gambaran radiolusen antara batas lateral kanan dari hepar dan permukaan peritoneum.

2. CT scan3. MRI

pneumoperitoneum terlihat sebagai area dengan hipointens pada semua potongan.

4. ultrasonografipneumoperitoneum tampak sebagai daerah linier peningkatan ekogenisitas dengan artifak reverberasi atau Distal Ring Down.

Page 7: Pneumoperitoneum

CT scan merupakan kriteria standar untuk mendeteksi pneumoperitoneum, namun tidak selalu dibutuhkan jika dicurigai pneumoperitoneum dan lebih mahal serta memiliki efek radiasi yang besar. Foto polos abdomen menjadi pencitraan utama pada akut abdomen, termasuk pada perforasi viskus abdomen, walaupun pencitraan standar adalah dengan CT scan.

Page 8: Pneumoperitoneum

Gambaran Radiologi

1. Foto polos toraks foto tegak, metode sensitif untuk lihat udara

sub-diafragma

2. Foto polos abdomen Left lateral decubitus Udara tampak didinding lateral kanan abdomen

antara hepar dan dinding lateral kanan abdomen.

Page 9: Pneumoperitoneum

Posisi erect dan left lateral decubitus Pasien harus dalam posisi tetap 5-10 menit

sebelum radiography dilakukan. Berdasarkan tanda terdapat 2 jenis :1. Small pneumoperitoneum < 1000 mL2. Large pneumoperitoneum > 1000 mL

Page 10: Pneumoperitoneum
Page 11: Pneumoperitoneum

Tanda Pneumoperitoneum

1. Riggler sign/double wall signDinding usus yang terlihat lebih jelas akibat terdapat udara didalam abdomen.

2. Football signvolume udara yang terkumpul ditengah abdomen pada posisi pasien berbaring.

3. Struktur lainligamentum umbilikalis lateral dan medial, ligamentum falsiformis, dan hati.

Page 12: Pneumoperitoneum
Page 13: Pneumoperitoneum

Riggler sign

Page 14: Pneumoperitoneum

Football sign

Page 15: Pneumoperitoneum
Page 16: Pneumoperitoneum

Penatalaksanaan & prognosis

Tergantung dari penyebab utamanya. Ketika seorang pasien diduga mengalami pneumoperitoneum, langkah pertama mencari tahu penyebabnya.

Dalam beberapa kasus, pengobatan konservatif adalah yang terbaik, dengan dokter menunggu dan melihat lebih teliti untuk melihat apakah tubuh pasien mampu menghilangkan gas sendiri.

Jika pneumoperitoneum adalah komplikasi dari infeksi, maka operasi untuk memperbaiki masalah ini diperlukan secepat mungkin.Perforasi dan infeksi dengan cepat dapat menyebabkan kematian dengan segera.

Page 17: Pneumoperitoneum

TERIMAKASIH