pleno

28
PEMAIN TIMNAS SKENARIO 3KELOMPOK

description

muskuloskeletal

Transcript of pleno

  • PEMAIN TIMNAS

    SKENARIO 3KELOMPOK

  • PEMAIN TIMNAS Hasil latihan yang dilakuan oleh para pemain Tim Nasional Indonesia dalam persiapan laga melawan Tim Nasional Qatar dalam kualifikasi piala dunia 2014 belum menunjukkan performa yang memuaskan. Para pemain tampak kurang menguasai tehnik saat bermain dan tidak bisa menerapkan strategi yang diberikan oleh pelatih. Hal ini diberikan karena semangat para pemain sedang menurun setelah dua kekalahan beruntun yang dialami sebelumnya saat melawan iran dan bahrain. Keadaan ini diperparah dengan pernyataan pelatih TIMNAS Wim Risjbergen yang menyalahkan para pemain timnas sebagai penyebab kekalahan pada dua laga tersebut. Pelatih Wim Risjbergen juga tidak segan-segan memberikan hukuman jika para pemain tidak menguasai teknis dan strategi yang diberikan. Padahal, saat dilatih oleh Alfred Riedl, para pemain Timnas mampu menguasai teknik bermain dengan baik dan mampu menerapkan stategi bermain yang diberikan oleh pelatih. Hubungan yang baik dan motivasi yang selalu diberikan oleh pelatih Alfred Ried berlatih. Alfred Riedl juga selalu memuji hasil latihan para pemain Timnas. Semua latihan yang diberikan oleh tim pelatih mampu dikuasai dengan baik dan strategi strategi yang diberikan oleh pelatih mampu diterapkan oleh para pemain timnas saat bertanding. Lakukan telaah terhadap wacana diatas.

  • MIND MAPPING

  • LEARNING OBJECTIVEMekanisme fisiologi motivasiDampak motivasi terhadap psikologis seseorangGASBISStageShort term long term memoryProses belajarFisiologi emosi dan mood serta gangguan-gangguannya

  • PEMBELAJARANMenurut teori Atkinson dan shiffrin (1968) bahwa pemrosesan informasi melalui 3 tahapan: sensory memory, short term memory, dan long term memory

  • Proses PembelajaranSensory Memory

  • 2. Short term memory

  • 3. Long term memoryinformasi yang tersimpan dalam long term memory diorganisir kedalam bentuk struktur pengetahuan yang disebut schema.Schema : memfasilitasi akses informasi di waktu mendatang ketika akan digunakan (recall)

  • Proses konsolidasi ingatanJikia ingatan jangka pendek akan diubah menjadi ingatan jangka panjang, maka harus melalui proses konsolidasiIngatan jangka pendek diaktifkan berulang perubahan kimia, fisik dan anatomi pada sinaps-sinaps yang bertanggung jawab untuk ingatan jangka panjangProses konsolidasi minimal: 5-10 menit proses konsolidasi maksimal: 1 jam atau lebih

  • Jenis IngatanIngatan deklaratif HipokampusProses recall memoryIngatan proseduralSerebelumProses mengulangIngatan sementaraMengintegrasikan fungsi-fungsi sensoris-motoris untuk melakukan fungsi eksekutif

  • Proses MengingatFase Emosional = pengingatan yg lebih kuatFase Pengulangan = konsolidasiFase Asosiasi = penggabungan memori

    Proses habituasi Proses Sensitasi

  • Teori BelajarTeori GelstaatPembelajaran melalui pemahamanAsosiasi terhadap apa yang dipelajari

    Teori KognitifMemikirkan dampak dari apa yang dipelajari

  • IQInteligensi adalah bertindak secara terarah, berpikir secara rasional, dan menghadapi lingkungannya secara efektifFaktor-faktor yang berpengaruhFaktor keturunan Faktor lingkunganPengukuran intelegensi IQ

  • ContdIntelegensi dapat berpengaruh terhadap minat, kreativitas, dan emosional seseorangGangguan intelegensi mempengaruhi kehidupan sosial seseorangGangguan intelegensi dapat disebabkan secara fisik maupun jiwa

  • MOOD Respon thdp stimulus yang masuk melalui panca indra

    Jaras : a. Wernicke - system limbic (hipotalamus, thalamus, dan korteks asosiasi limbic akan pemrosesan) - korteks serebri (motorik primer)

    b. Wernicke - system limbic - amygdale & hipokampus(merangsang respon ingatan khususnya yang sudah ada)

  • Kualitas afektif

    REWARD

    Pusat utama: sepanjang rankaian berkas bagian medial otak depan - nuklei lateral - nuklei ventroomedial hipotalamus

    Pusat yang lain : septum, amigdala, beberapa area tertenntu pada dalam talamus dan ganglia basalis, dan meluas kebawah ke bagian tegmentum basal dari mesensefalon.

  • PUNNISHMENTPusat Utama : area kelabu sentral disekeliling akuaduktus silvius dalam mesensefalon dan yang menyebar ke atas zona paravenntrikular hipotalamus dan talamus.

    Pusat kedua : amigdala dan hipokampus

  • STRESSa. Eustress adalah stres yang bersifat sehat, positif, dan konstruktif (bersifat membangun).Contoh : gelisah menjelang ujian --belajar lebih giat

    b. Distress adalah stres yang bersifat tidak sehat, negatif, dan destruktif (bersifat merusak).Contoh :Mahasiswa DO (Drop Out)

  • STRESSRESPON : General Adaptation Syndrome (GAS)

  • GAS

    1. AlarmSekresi hormon stress utama: kortisol, adrenalin, noradrenalin.-- fight or flight

    2.Resistance Stagerecovery and renewalJika berlanjut terjadi resistan dgn ttp arousal stateMasalah timbul proses ini sering berulang & tidak ada recovery

  • 3. Exhaustion StageResisten hilang karena suplai energi habis. Overload, burnout, adrenal fatigue, maladaptasi atau disfungsi. Apabila adaptasi berhenti, GAS dapat merusak sel-sel saraf di jaringan dan organ terutama hipokampus

  • Apa Pengertian Motivasi ?Motivasi adalah keadaan dalam pribadi seseorang yang mendorong keinginan individu untuk melakukan kegiatan-kegiatan tertentu guna mencapai tujuan.

  • Apa Saja Jenis-Jenis Motivasi ?Motivasi internal : muncul atas kebutuhan dan keinginan yang ada dalam diriMotivasi Fisiologicontohnya: Lapar & HausMotivasi Psikologis Motivasi Kasih Sayang (Affectional motivation) Mempertahankan diri (Ego-defensive motivation) Memperkuat diri (Ego-bolstering motivation)

    Motivasi Eksternal : motivasi dari luar (orang lain)

  • Bagaimana Pandangan Mengenai Motivasi Ditinjau dari Sisi Psikologi ?Motivasi menurut psikologi berdasarkan teori Hirarki Kebutuhan Maslow yang dikemukakan Abraham Maslow

  • Self-actualization: memenuhi dirinya sendiri dan realisasiAesthetic appreciation : mencari keindahanIntellectual achievement : kebutuhan untuk mengerti & menyelidikiSelf-esteem: keinginan untuk mendapatkan pengakuanBelonging : kebutuhan untuk dicintai dan diterimaSafety : kebutuhan untuk merasa aman secara fisik maupun psikisSurvival : Kebutuhan yang paling dasar yakni makanan, air, dan rumah

  • Apa Yang Dimaksud Dengan BIS dan BAS ?Behavioural Approach System (BAS) terdiri dari reward and punishment center.

    Behavioural Inhibition System (BIS) merupakan inhibisi perilaku secara keseluruhan (Henri Laborit,1970)

  • 1.Bagaimana mekanisme ingatan prosedural? 2.Teori kognitif ?3.Kenapa ada pemain yang bisa dan tidak bisa menerapkan strategi yang diberi?4.Peningkatan IQ? 5.Contoh penyebab stress internal? 6. dejavu?

    *************