pertanian kesehatan

2
DAFTAR NAMA OBAT HERBAL NO NAMA NAMA LATIN KHASIAT CARA PENGGGUNAAN 1. Kunyit kuning Curcuma domestica Gatal kudis, nyeri haid, maag, desentri Direbus, saring kemudian diminum 2. Kunyit putih Curcuma Mangga Nafsu makan, panas dalam, nyeri perut Direbus, saring kemudian diminum 3. Kapulaga Amamum campactum Memperlancar pencernaan, mengatasi sembelit, darah tinggi, perut kembung atau masuk angin Direbus, saring kemudian diminum 4. Binahong Anredera cordifolia Daun pelancar kencing, luka lecet Direbus, saring kemudian diminum 5. Jahe Zingiber officinale Sakit kepala, batuk mual Direbus, saring kemudian diminum 6. Bangle Zingiber montanum rematik Direbus, saring kemudian diminum 7. Kumis kucing Orthosiphon aristatus memperlancar pengeluaran air kemih, masuk angin dan sembelit, radang ginjal, batu ginjal, kencing manis Direbus, saring kemudian diminum 8. Kencur Kaempferia galanga Memar, bengkak, batuk, masuk angin Direbus, saring kemudian diminum 9. Laos merah Alpinia purpurata Rematik, encok Direbus, saring kemudian diminum 10 . Daun sirih merah Piper crocatum Darah tinggi, asam urat Direbus, saring kemudian diminum 11 Daun sirih Piper betle Sariawan, Direbus, saring

description

Daftar Nama Obat Herbal

Transcript of pertanian kesehatan

Page 1: pertanian kesehatan

DAFTAR NAMA OBAT HERBAL

NO NAMA NAMA LATIN KHASIAT CARA PENGGGUNAAN

1. Kunyit kuning Curcuma domestica

Gatal kudis, nyeri haid, maag, desentri

Direbus, saring kemudian diminum

2. Kunyit putih Curcuma Mangga

Nafsu makan, panas dalam, nyeri perut

Direbus, saring kemudian diminum

3. Kapulaga Amamum campactum

Memperlancar pencernaan, mengatasi sembelit, darah tinggi, perut kembung atau masuk angin

Direbus, saring kemudian diminum

4. Binahong Anredera cordifolia

Daun pelancar kencing, luka lecet

Direbus, saring kemudian diminum

5. Jahe Zingiber officinale

Sakit kepala, batuk mual

Direbus, saring kemudian diminum

6. Bangle Zingiber montanum

rematik Direbus, saring kemudian diminum

7. Kumis kucing Orthosiphon aristatus

memperlancar pengeluaran air kemih, masuk angin dan sembelit, radang ginjal, batu ginjal, kencing manis

Direbus, saring kemudian diminum

8. Kencur Kaempferia galanga

Memar, bengkak, batuk, masuk angin

Direbus, saring kemudian diminum

9. Laos merah Alpinia purpurata

Rematik, encok Direbus, saring kemudian diminum

10. Daun sirih merah Piper crocatum Darah tinggi, asam urat

Direbus, saring kemudian diminum

11. Daun sirih hijau Piper betle Sariawan, sakit gigi, bau mulut

Direbus, saring kemudian diminum

12. Adas Pimpinella anisum

Batuk, demam, sakit perut, diare

Direbus, saring kemudian diminum

13. Sosor bebek Kalanchoe Pinnata

Penurun panas, bisul, encok

Di oles

14. Serai/Sereh Cymbopogon Citratus

Pegal linu, batuk Direbus, saring kemudian diminum

15. Tebu Saccharum officinarum

Pegal linu, batuk saring kemudian diminum

16. Seledri Apium graveolens

Darah tinggi, penambah nafsu makan

Direbus, saring kemudian diminum

17. Kemangi Ocimum sanctum

Menghilangkan bau badan, bau mulut dan badan lesu

Dilalap