Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

download Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

of 2

description

BSC Perspektif Pembelajaran dan Pertumbuhan

Transcript of Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

  • 5/26/2018 Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

    1/3

    Perspektif Pertumbuhan dan Pembelajaran.

    Selain dari ketiga perspektif yang bersifat keuangan namun ada perspektif yang bersifat non-

    keuangan, yaitu perspektif pertumbuhan dan pembelajaran. Sebagai harta perusahaan yang

    tidak dapat dinilai secara keuangan tetapi dapat menjadi faktor pendorong penting dalam

    kinerja perusahaan. Perspektif pertumbuhan dan pembelajaran merupakan perspektif yang

    penting bagi suatu organisasi untuk terus memperhatikan karyawannya, memantau

    kesejahteraan karyawan dan meningkatkan pengetahuan karyawan karena dengan

    meningkatnya tingkat pengetahuan karyawan akan meningkatkan pula kemampuan karyawan

    untuk berpartisipasi dalam pencapaian hasil ketiga perspektif di atas dan tujuan perusahaan.

    Berkaca dari konsep balance scorecard perspektif pertumbuhan dan pembelajaran, P.

    !ayseilan "ubata #akmur mengambil tiga sample yang perlu diterapkan.$etiga sample tersebut, antara lain%

    a. #enarik, mempertahankan dan mengembangkan &bakat& kepemimpinan dan

    manajemen orang yang tepat

    Peran manusia dalam suatu perusahaan menjadi kebutuhan yang primer. anpa

    peran manusia perusahaan tidak dapat mencapai kesuksesan. Peran manusia yang

    primer menjadi salah satu faktor perusahaan harus dapat menarik,

    memperrtahankankan bakat kepemimpinan dan manajemen orang yang tepat.

    'ntuk dapat mendukung faktor tersebut tentunya perusahaan perlu menciptakan

    lingkungan kerja yang kondusif, memberikan tugas dan tanggungjawab yang jelas,

    memberikan kesempatan bagi setiap orang untuk dapat bertumbuh, memberikan dan

    menyediakan kompetitif yang jelas.

    b. #enanamkan pilar budaya

    (ahan yang digunakan untuk memproduksi kelapa sawit tidak semuanya

    menggunakan lahan pribadi perusahaan dan tidak selalu berada di daerah yang sama.

    Perusahaan yang sudah melakukan perluasan lahan perkebunan hingga ke daerah lain,

    setiap karyawan yang bekerja perlu diterapkan adanya cinta budaya. )inta budaya

    bertujuan setiap karyawan yang bekerja menggarap perkebunan kelapa sawit di

    daerah lain mempunyai rasa memiliki dan menghormati akan tanah yang digarapnya.

    c. #embangun dan mengoptimalkan *nformasi eknologi dan system

    P. !ayseilan "ubata #akmur yang sudah melakukan perluasan perkebunan kelapa

    sawit ke beberapa daerah, selain dituntut untuk menyediakan manusia juga dituntut

    untuk menyediakan informasi teknologi yang memadai. *nformasi tekonologi yang

  • 5/26/2018 Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

    2/3

    memadai sebagai salah satu sarana komunikasi penghubung pihak manajemen kepada

    karyawan yang jauh dari tangan jangkauannya. +al tersebut dilakukan guna

    mendukung tercapainya informasi alid, kinerja dan keuntungan perusahaan yang

    maksimal.

  • 5/26/2018 Perspektif Pertumbuhan Dan Pembelajaran

    3/3