Persiapan Olimpiade Kimia 2008-Polimer

9
Defenisi omer: suatu senyawa yang dapat diubah menjadi suatu polimer. Dimers, Trimers, Oligomers: H 2 C CH 2 Etilen polietilen Asam amino n - H 2 O NH 2 C C R O OH H C R O H C N H n Polipeptida HO CH 2 C OH O 2 - H 2 O HO CH 2 C O O CH 2 C O OH - H 2 O Asam glikolik diglikolik monomer HO CH 2 C O O H 3 triglikolik HC CH Asetilen HC CH 2 n HC CH Benzena (siklik trimer) C C H H n - Poliasetilen O O O H H H H H H trioksan C O H H C O H H C O H H 2 n C O H H n-1 Formaldehid poliformaldehid

description

Kimia

Transcript of Persiapan Olimpiade Kimia 2008-Polimer

  • DefenisiMonomer: suatu senyawa yang dapat diubah menjadi suatu polimer. Dimers, Trimers, Oligomers:EtilenpolietilenAsam aminon- H2OPolipeptida2- H2O- H2OAsam glikolikdiglikolikmonomertriglikolikAsetilen2nBenzena (siklik trimer)Poliasetilentrioksan2nFormaldehidpoliformaldehid

  • Polimer: senyawa dengan bobot molekul tinggi Rendah : 10.000 20.000Tinggi: > 20.000 Berdasarkan bentuknya: polimer linier, bercabang, cross-linkingPolimer Linier: -biasanya larut dalam beberapa pelarut -dalam suhu normal berupa elastomer, material fleksibel, termoplastik

    Contoh:polietilen, poli(vinyl klorida) PVC, PMMA (Lucite, Plexiglas, Perspex), Poliakrilonitril (Orlon atau Creslan), Nylon 66

    Polimer Bercabang:-dapat larut dalam beberapa pelarut -lebih sukar mengalami kristalisasi -untuk yang percabangannya tinggi, dapat mengalami swelling dalam cairan tertentu walaupun tidak larut

    Polimer Crosslinking:-biasanya mengalami swelling dalam pelarut tetapi tidak larut -jika crosslinking banyak, menjadi kaku, titik leleh tinggi, padatan yang tidak mengalami swelling (seperti diamond) -semakin besar crosslinking, semakin sedikit mengalami swelling -jika crosslinking sedikit, menjadi seperti karet elastomer

  • Kopolimer:suatu polimer yang dibuat dari 2 atau lebih jenis monomer n+nStirenAkrilonitrilKopolimerKopolimer acak: A B B B A A B A A A A B A Kopolimer regular (alternating) : A B A B A B A B A B

    Kopolimer Blok : A A A A A A A B B B B B B B Berdasarkan jenis reaksi pembentukan polimer: Polimerisasi Kondensasi Polimerisasi Adisi Polimerisasi ring-opening

  • Polimer KondensasiProses kondensasi terjadi apabila 2 atau lebih molekul bereaksi satu sama lain disertai dengan kehilangan molekul air atau amonia. Jenis reaksi ini digunakan sebagai dasar sintesis dari polimer-polimer penting seperti nilon, poliester, resin phenol-formaldehid, resin urea-formaldehid, silikat, dan polifosfat.Nilon (poliamida): polimer kondensasi dari diamin dengan asam dikarboksilat+Nilon 66Asam adipatheksametilendiaminPoliester: seperti Dakron, Terilen, Milar dibuat dari kondensasi suatu asam dikarboksilat dengan suatu diolH2OGaram 1:1+KatalisH2OResin Fenol-formaldehid (bakelit): polimer yang keras dan kaku, dibuat dari kondensasi alkilasi dari fenol dan formaldehidCH2O++

  • H2O
  • Polimer AdisiPolimer adisi adalah polimer yang terbentuk melalui reaksi adisi dari olefin, asetilen, aldehida, atau senyawa lain dengan ikatan tidak jenuhPolietilen: nPoli(vinyl klorida): nPoliakrilonitril:(serat akrilik, Creslan)nPolistiren:nPoliisobutilen(butyl rubber):nnPoli(tetrafluoroetilen) (Teflon)PoliformaldehidaPolioxymethilene, Delrin)n

  • Polimerisasi Ring-OpeningSenyawa-senyawa siklis dapat dibuka dengan menggunakan katalis menghasilkan polimernBF3TrioksanPoliformaldehida(polioksimetilen)CaprolactamNylon 6Tertiari aminannEpoksidaPolietherSulfur RhombikheatnSulfur plastik

  • Bobot Molekul dalam Polimerisasi Kondensasi (Step-Growth Polymerization)Jumlah rata-rata derajat polimerisasi:p = konversi monomerBobot molekul rata-rata derajat polimerisasi:Polimer dengan bobot molekul yang besar dapat diperoleh dengan kondisi:-Konversi monomer tinggi-Kemurnian monomer tinggi-Hasil reaksi tinggiJumlah gugus-gugus fungsional dalam monomer-monomer secara stoikiometri sama besarKinetik Polimerisasi KondensasiPolimerisasi kondensasi bisa berupa orde pertama, kedua atau ketiga tergantung pada dia sebagai A B atau A A / B B dan apakah melibatkan katalis.Untuk polimerisasi A A/B B tanpa katalis: Diasumsikan bahwa konsentrasi monomer samaRo =-d[A A ]dt= k [ A A]2= kt[A A] = (1 p)[A A]oXn = [A A]o kt + 1

  • Bobot Molekul dalam Polimerisasi pertumbuhan rantai (Chain-Growth Polymerization)Tahap Inisiasi:Inisiator kdkd = Aexp(-Ea/RT)I+MTahap propagasi:+MIMMkakpTahap Terminasi: IMx+Mkp+IMxM-MMyIktd+IMxktdIMy+Chain Transfer+SHktrIMxMH+S