perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

9
Learners Development Ciri-ciri Perkembangan Masa Remaja Implikasi Perkembangan Kepribadian Masa Remaja Dalam Pendidikan Presented by the 7 th group: Luluk Jannah Salbiyah

Transcript of perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Page 1: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Learners Development

Ciri-ciri Perkembangan Masa RemajaImplikasi Perkembangan Kepribadian Masa

Remaja Dalam Pendidikan

Presented by the 7th group:Luluk Jannah

Salbiyah

Page 2: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Kata kepribadian (personality) sesungguhnya berasal dari bahasa latin persona. Kata personality berubah menjadi satu istilah: yang mengacu pada gambaran sosial tertentu yang diterima oleh individu dari kelompok atau masyarakatnya, kemudian individu tersebut diharapkan bertingkah laku berdasarkan atau sesuai dengan gambaran sosial yang diterimanya (Koswara, 1991:10)

Ciri-ciri Perkembangan Kepribadian Masa Remaja

Page 3: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Aspek – aspek kepribadian

karakter

Sikap

Responsibility

Temperamen

Stabilitas emosional

Sosialbilitas

Page 4: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

FAKTOR-FAKTOR DAN PENGALAMAN BARU YANG TAMPAK TERJADINYA PERUBAHAN

KEPRIBADIAN PADA MASA RAMAJA

Perolehan pertumbuhan fisik yang menyerupai masa dewasa. Kematangan seksual yang disertai dengan dorongan-dorongan dan

emosi baru. Kesadaran terhadap diri sendiri, keinginan untuk mengarah diri dan

mengevaluasi kembali   tentang standar (norma), tujuan dan cita-cita.

Kebutuhan akan persahabatan yang bersifat heteroseksual, berteman dengan pria dan wanita.

Munculnya konflik sebagai dampak dari masa transisi antara masa anak dan masa dewasa. (Yusuf, 2009:201).

Page 5: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPRIBADIAN REMAJA

1. Faktor Ajar, Faktor Luar (External)

2 . Faktor Dalam, Faktor Dasar (Internal)

Page 6: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Faktor Ajar, Faktor Luar (External)

teman sebaya budaya Media masa Pendidikan

Page 7: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Perkembangan Seksualitas

Faktor Dalam,

Faktor Dasar (Internal)

Perkembangan Fantasi

Perkembangan Kemauan/keinginan

Perkembangan Aestetika

Perkembangan Emosi

Perkembangan Religi

Page 8: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

Implikasi perkembangan kepribadian masa remaja dalam pendidikan

Implikasinya dalam pendidikan adalah upaya-upaya yang dapat

dilakukan pengajar dalam hal memahami siswa sebagai sosok

remaja, yaitu:

Membantu siswa dalam menemukan jati diri dan menghadapi kegagalan yang dihadapinya.

Emosi yang memuncak adalah karakteristik dari remaja. Guru dapat membimbing  remaja untuk pengendalian emosi negative.

Mengajari cara memahami orang lain dan toleransi merupakan cara guru dalam mendidik remaja.

Page 9: perkembangan kepribadian remaja dan implikasinya dalam pendidikan

• http://mirnieabadi.blogspot.com/2012/12/perkembangan-kepribadian-dan-emosional.html

• http://prioeko1.blogspot.com/2014/06/karakter-perkembangan-kepribadian-masa.html

• http://file.upi.edu/Direktori/FIP/JUR._PSIKOLOGI_PEND_DAN_BIMBINGAN/197102191998021-NANDANG_BUDIMAN/PERKEMBANGAN_REMAJA_DAN_PERMASALAHANNYA_JADI.pdf

• file:///H:/BAB%20VIII-Remaja.pdf

• Andi Mappiare. 2002. Psikologi Remaja. Surabaya : Usaha Nasional• Syaeful Bakhri Djamarah. 2000. Guru dan Anak Didik dalam Interaksi Edukatif. Jakarta: Usaha

Nasional

Referensi